• Tidak ada hasil yang ditemukan

MODUL MEMBUAT MIND MAP KONVENSIONAL DAN BERBASIS DIGITAL ANDROID. Disusun Oleh Agung Putra Mulyana, S.Tr.I.Kom.,M.I.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "MODUL MEMBUAT MIND MAP KONVENSIONAL DAN BERBASIS DIGITAL ANDROID. Disusun Oleh Agung Putra Mulyana, S.Tr.I.Kom.,M.I."

Copied!
47
0
0

Teks penuh

(1)

MODUL

MEMBUAT MIND MAP KONVENSIONAL DAN BERBASIS DIGITAL

ANDROID

Disusun Oleh

Agung Putra Mulyana, S.Tr.I.Kom.,M.I.Kom ( 201909317 )

Program Studi Ilmu Komunikasi

Fakultas Komunikasi dan Bahasa

Universitas Bina Sarana Informatika

(2)

KATA PENGANTAR

Puji Syukur kehadirat Allah SWT karena atas limpahan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan “ MODUL MEMBUAT MIND MAP KONVENSIONAL DAN BERBASIS DIGITAL ANDROID “

Modul tersebut digunakan oleh mahasiswa ilmu komunikasi yang telah mengambil mata kuliah creative thinking . Modul ini disusun berdasarkan kemajuan teknologi 4.0 yang telah banyak membantu berbagai hal. Terutama dalam bidang digitalisasi membuat mahasiswa lebih kreative dan innovative bahkan cepat dan lebih mudah dalam melakukan berbagai hal salah satunya modul yang penulis buat. Modul ini juga dilengkapi dengan latihan soal untuk menguji pemahaman mahasiswa terkait dengan materi yang terdapat pada modul.

Kami menyadari masih banyak kekurangan dalam penyusunan modul ini. Oleh karena itu, kami sangat mengharapkan kritik dan saran demi perbaikan dan kesempurnaan modul ini. Kami mengucapkan terima kasih kepada berbagai pihak yang telah membantu proses penyelesain modul ini,

(3)

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ... ii

DAFTAR ISI ... iii

BAB I PENJELASAN TENTANG MIND MAP ... 1

1.1 Mind Map ... 1

1.2 Manfaat ... 1

1.3 Kegunaan Peta Minda ... 1

BAB II JENIS JENIN MIND MAP ... 2

2.1 Peta Buih atau Burble Map ... 2

2.2 Peta Buih Berganda ... 4

2.3 Peta Pokok atau Tree Map ... 6

2.4 Peta Titi atau Bridge Map ... 8

2.5 Multi Flow Map ... 10

2.6 Flow Map ... 12

2.7 Circle Map ... 14

BAB III MIND MAP BERBASIS DIGITAL ... 15

3.1 Aplikasi Mind Map Berbasis Digital Android ... 15

3.2 Manfaat Berbasis Digital ... 21

3.3 Mindomo ... 22

3.4 Platform Mindomo ... 23

BAB IV MENU APLIKASI DIGITAL MIND MAP ... 24

4.1 Cara Download & Install ... 24

4.2 Menu Create a New Map ... 28

4.3 Menu Choose a Template ... 29

4.4 Create a New Folder ... 30

BAB V MINDOMO ... 31

5.1 Pengoperasian Manual ... 31

5.1 Pengoperasian Template ... 37

(4)
(5)

BAB I

PENJELASAN TENTANG MIND MAP 1.1 MIND MAP

“ Mind Map adalah “ alternative pemikiran keseluruhan otak terhadap pemikiran linier. Mind Map mengggapai ke segala arah dan menangkap berbagai pikiran dari segala sudut “ Michael Michalko, Cracking Creativity

Mind Map atau disebut Peta Minda adalah cara atau metode untuk memaksimalkan potensi otak kiri dan otak kanan. Mind Map merupakan metode yang paling ampuh di banding membaca buku yang berisi banyak tulisan. Mind Map mencatat Poin – Poin penting di dalam sebuah buku dan di buat seperti semacam struktur yang membuat otak kiri dan otak kanan bekerja secara maksimal. Metode Peta Minda atau Mind Map diperkenalkan pada tahun 1974 oleh seorang tokoh yang bernama Tony Buzan. Ia merupakan seorang ahli pengembangan potensi manusia dari inggris. Peta Minda atau Mind Map memiliki prinsip dasar menggunakan gagasan, yang menggunakan kata kunci, gambar, dan simbol. Peta Minda atau Mind Map berisi gambar dan tulisan

1.2 MANFAAT 1 . Menghemat Waktu

2 . Mengoptimalkan kinerja otak kanan dan otak kiri 1.3 KEGUNAAN MIND MAP

o MEMORIZING : Ketika kita ingin mengingat sebuah informasi dengan efektif dan efisien. Artinya, meskipun keadaan kita dalam tekanan, tetap saja kita bisa mengingat informasi itu dengan baik.

o GOAL SETTING: Ketika kita memiliki hal yang ingin dicapai atau menetapkan sebuah tujuan, dan tentu saja kita membuat langkah-langkah untuk mencapainya.

o PLANNING : Ketika kita sedang berpikir untuk mengubah karier kita atau memulai usaha baru atau perencanaan lainnya

(6)

o MEETING : Ketika kita akan mengadakan rapat agar bisa berjalan efisien dan lancar.(ut)

(7)

BAB II

JENIS – JENIS MIND MAP 2.1 PETA BUIH

Dimana bentuk mind map peta buih ini Menjelaskan ide pokok yang akan di jelaskan beberapa sub nya.

(8)

Soal :

Gambarlah Jenis Mind Map peta buih seperti contoh diatas ? Jawaban :

(9)

2.2 Peta Buih Berganda

(10)

Soal :

Gambarlah Jenis Mind Map peta buih berganda seperti contoh diatas ? Jawaban :

(11)

2.3 Peta Pokok atau Tree Map

Peta Pokok atau Tree Map digunakan untuk mengindentifikasi ide.

(12)

Soal :

Gambarlah Jenis Mind Map Peta Pokok atau Tree Map berganda seperti contoh diatas ? Jawaban :

(13)

2.4 Peta Titi atau Bridge Map

Peta Titi atau Bridge Map digunakan untuk Peluang kepada pelajar untuk Proses analogi.

(14)

Soal :

Gambarlah Jenis Mind Map Peta Titi atau Bridge Map seperti contoh diatas ? Jawaban :

(15)

2.5 Multi Flow Map

(16)

Soal :

Gambarlah Jenis Multi Flow Map seperti contoh diatas ? Jawaban :

(17)

2.6 Flow Map

(18)

Soal :

Gambarlah Jenis Flow Map seperti contoh diatas ? Jawaban :

(19)

2.7 Circle Map

Circle Map digunakan untuk mendefinisikan point penting yang berkaitan dengan ide pokok yang dirancang secara melingkar

(20)

BAB III

MIND MAP BERBASIS DIGITAL 3.1 APLIKASI MIND MAP BERBASIS DIGITAL ANDORID miMind – Easy Mind Mapping

Pada dasarnya banyak pilihan aplikasi mind mapping gratis yang bisa pemngguna temukan di Google Play, salah satu yang paling direkomendasikan adalah miMind.

Aplikasi tersebut menawarkan berbagai fitur canggih yang bisa dicoba secara gratis. Berbeda dengan kebanyakan aplikasi mind mapping, miMind ternyata memiliki belasan desain mind map yang keren-keren.

Tidak hanya itu, aplikasi miMind juga menawarkan fitur yang bisa mengubah skema warna pada desain yang Anda pilih. Hasilnya pun bisa langsung dikonversikan ke dalam bentuk file PDF, XML, hingga TXT.

(21)

MindMeister – Mind map & note taking tool

Ini adalah aplikasi terbaik mind mapping di Android. Dikenal memiliki fitur lengkap, MindMeister bisa membantu membuat, mengedit, hingga membagikan mind map Anda dengan bebas.

Tidak hanya itu, aplikasi MindMeister juga memungkinkan pengguna untuk saling brkolaborasi dalam membuat mind map. Pada aplikasi MindMeister pengguna juga bisa memanfaatkan penyimpanan data online gratis.

MindMeister bisa pula dimanfaatkan untuk presentasi, dengan begitu Anda tidak perlu repot-repot lagi bikin PowerPoint.

(22)

Mindz – Mind map (free) structure ideas simply

Pilihan lain aplikasi mind mapping terbaik dan gratis adalah Mindz. Memiliki beragam fitur menarik, Mindz bisa dimanfaatkan pada saat proses pengelolaan ide pemikiran.

Adapun fitur-fitur yang bisa digunakan antara lain search content, icons and images insertion, dan clear view. Dengan begitu mind map yang Anda buat pun menjadi lebih bagus dan terorganisir dengan sangat baik.

Tidak hanya itu, Mindz juga tidak mewajibkan pengguna untuk melakukan registrasi dengan email untuk menggunakan aplikasi tersebut.

(23)

Mindomo – Mind map & concept map maker

Aplikasi mind maps gratis di Android lainnya adalah Mindomo. Aplikasi tersebut memiliki tampilan yang sangat sederhana sekali, sehingga lebih cocok untuk para penggemar desain minimalis pemula.

Pada aplikasi Mindomo tersedia beragam desain mind map yang keren-keren. Tidak hanya itu, lewat aplikasi ini pula Anda bisa memodifikasinya dan menambahkan berbagai informasi sesuai keperluan.

(24)

Mindly (Mind mapping)

Lalu untuk aplikasi berikut ini ternyata lebih cocok digunakan untuk membuat rangkuman pelajaran, model perencanaan pekerjaan, dan lain-lain.

Hadir dengan desain simpel dan sederhana, aplikasi Mindly menawarkan banyak skema warna yang bisa pengguna pilih dan gunakan saat membuat mind map secara gratis.

Apabila pengguna termasuk orang dengan tipe visual, maka aplikasi Mindly cocok untuk Anda gunakan agar lebih produktif.

(25)

SimpleMind Lite – Intuitive mind mapping

Alternatif lainnya adalah lewat bantuan aplikasi SimpleMind untuk membuat mind map yang bagus. Aplikasi SimpleMind memiliki beragam desain juga skema mind map yang bisa digunakan secara gratis.

SimpleMind bahkan memberi kebebasan bagi penggunanya untuk memanfaatkan berbagai fitur yang ditawarkan, tanpa harus terhalang iklan, proses registrasi, dan lain sebagainya.

Aplikasi SimpleMind bisa pengguna gunakan secara gratis sebagai bahan perbandingan dengan aplikasi lain.

(26)

3.2 MANFAAT BERBASIS DIGITAL

Manfaat pertama dari mind map berbasis digital adalah sudah ditentutkan beberapa tamplate yang tersedia oleh sebuah aplikasi layanan terkait minp map. Dimana pengguna tidak perlu memikirkan template yang sesuai dengan gambar yang akan di visualkan. Sehingga proses pembuatan tidak menghabiskan waktu lama. Bentuk digital juga mampu membuat pengguna tidak perlu repot untuk mempersiapkan dalam proses visualisasi ide, dimana apabila bentuk visualisasi konvensional yang harus digambar dengan alat tulis membutuhkan fisiknya. Dimana proses digital semuanya serba plug and play yang langsung bisa di visualisasikan dan mampu memberikan kecepatan dalam proses visualisasi ide.

- Dapat digunakan di mana pun dan kapan pun

Selain lebih efektif dari segi waktu yang dimilinya, penggunaan mind map berbasis digital memudahkan pengguna untuk mengakses tanpa batas melewati smartphone nya. Pasalnya aplikasi android umumnya dapat diakses kapan pun selama jaringan internet itu masih tersedia. Sehingga di saat pengguna menemukan ide baru maka langusng bisa membvisualisasikan ide tersebut dari smartphone secara langsung. Jadi pengguna tidak perlu repot mencari tempat untuk menulis. Maka dari itu aplikasi mind mip mampu dengan cepat membantu pengguna dalam kecepatan hasil visualisasi ide. Kita bayangkan saja tiba tiba pimpinan kita meminta untk memvisualisasi ide besar pimpinannya untuk dapat dipahami, maka kita bisa mampu dengan cepat mengluas ide besar tersebut dengan bantuan aplikasi

- Terhubung dengan beragam media sosial

Manfaat lain yang bisa anda atau pun para pelanggan lainnya dapatkan dari aplikasi android yang umumnya dibuat oleh layanan jasa tersebut juga muncul melalui keterhubungan aplikasi itu dengan beragam media sosial, sehingga disaaat pengguna ingin membagikan informasi terkait mind map maka hal ini dapat dibagikan dengan mudah pada beragam media sosial lainnya, dan menjadikan jangkauan penggunaan yang lebih luas. Sehingga pengguna setelah membuat visualisasi ide, maka cukup mudah mengirim hasil tersebut kepada satu orang maupun banyak orang.

(27)

3.3 MINDOMO

Setalah saya mencoba beberapa aplikasi mind map, maka setelah saya analisi yang cukup mudah di aplikasikan yaitu mindomo, pada prinsipnya semua aplikasi tersebut sama. Namun mindomo lebih mudah di operasikan dan digunakan fungsinya.

Mindomo adalah aplikasi untuk menggambar peta gagasan yang memungkinkan Anda mengembangkan dan mengekspresikan ide secara visual pada Android.

Anda mulai dengan titik pusat yang harus diberi judul, dan kemudian memasukkan deskripsi, tanggal, hyperlink, gambar, dsb. Dimulai dari gelembung ide utama ini, Anda dapat membuat cabang ke subdivisi sebanyak yang Anda inginkan, menggerakkannya di layar dengan ujung jari, dan menambahkan ide lain yang berkaitan pada skema tersebut.

Tentu saja, Mindomo memiliki bermacam-macam desain yang dapat Anda coba, dari desain superfisial dengan berbagai warna latar dan gelembung ide hingga desain cabang di peta gagasan itu sendiri. Plus, Anda juga dapat memilih ukuran dan tipe fon yang ingin digunakan, atau menyelipkan ikon.

Mindomo adalah alat yang sangat bermanfaat untuk semua pengguna yang menginginkan peta gagasan yang rapi, jelas, dan menarik di Android mereka. Dengan ini pengguna dapat dengan mudah membuat dan melakukan kolaborasi waktu nyata di peta konsep atau peta pikiran. Dengan ini pengguna juga akan menjadi terampil dan terlatih dalam brainstorming, mensintesis, menganalisis, mempertanyakan dan menghasilkan ide-ide baru, teknik pemecahan masalah, dan meneliti. Alat pemetaan pikiran ini berisi fitur dan fungsi lanjutan untuk pengelolaan tugas yang lebih baik. Untuk fitur dan fungsi yang berbeda dan antarmuka yang ramah pengguna, Mindomo adalah cara termudah bagi semua orang untuk berkolaborasi dalam peta pikiran dan menikmati menggunakan templat yang sebagian diisi yang akan menghemat sebagian besar waktu mereka untuk melakukan pekerjaan penting daripada membuat mereka sibuk dalam melakukan formalitas.

(28)

3.4 PLATFORM MINDOMO

Platform adalah sebuah program yang digunakan untuk mengesekusi rencana kerja, dimana platform difungsikan sebagai wadah utama atau dasar untuk menjalankan sistem yang akan digunakan. Dan sistem yang bisa menggunakan platform ini sangat banyak dimulai dari bidang komputer, bisnis, sampai dengan politik.

Nitendo, PC, Handphone, MAC yang merupakan platform untuk menjalankan perangkat lunak. Dengan perangkat ini, kita bisa menjalankan berbagai aplikasi yang dapat digunakan untuk berbagai macam kebutuhan mulai dari ofice sampai dengan browser.

Mindomo salah satu aplikasi yang dapat digunakan di cloud, windows, os x, android, ios dan linux. Sehingga memudahkan pengguna untuk mengoperasikan sesuai perankat yang dimiliki. Namun disini saya menulis mindomo yang digunakan untuk perangkat di android

(29)

BAB IV

MENU APLIKASI DIGITAL MIN MAP 4.1 CARA DOWNLOAD & INSTALL

• Buka aplikasi playstore android seperti logo gambar di bawah

• Setelah itu keluar halaman yang meminta kita untuk mengetik aplikasi yang kita inginkan pada telusuri aplikasi & game. Lalu ketik saja “ mindomo “

(30)

• Setelah mengetik mindomo akan muncul logo aplikasi berwarna merah ada beberapa bulatan. Lalu tekan install

(31)

• Ketika warna hijau selesai maka keterangan “ Batal “ akan berubah menjadi “

Buka “. Lalu tekan keterangan “ Buka “

• Setalah itu muncul keterangan “ Izinkan Mindomo mengakses foto, media, dan

(32)

(33)

Dimana warna biru bulat yang terdapat symbol plus ( + ) tersebut merupakan menu yang ada di Aplikasi Mindomo

4.2 MENU Create a New Map

Merupakan menu untuk membuat peta tanpa template, sehingga alur peta dapat dibuat sesuka mungkin ide yang akan di visualkan.

Gambar sebelah kiri merupakan piliha apakah pengguna ingin membuat manual yait template membuat sendiri atau menggunakan yang sudah disediakan.

(34)

4.3 Menu Choose a Template

Merupakan menu dimana template sudah di siapkan oleh aplikasi mindomo. Sehingga pengguna dapat menyesuaikan keinginan ide yang akan divisualkan membentuk mind map, bisa concept map – organism, Personal & Work, Education.

(35)

4.4 Create New Folder

Merupakan menu dimana membuat folder di dashbord mindomo yang tujuannya nanti mengkelompokan hasil mind map yang sudah di visualkan, sehingga membantu pengguna untuk mengkelompokan dan membuka kembali saat dibutuhkan.

(36)

BAB V MINDOMO 5.1 Pengoperasian Manual

Dimana pengoperasian manual yaitu pada menu Create a new map. Sebelumnya ketik terlebih dahulu minp map yang akan dibuat. Misal “ Event Musik “. Nanti akan muncul “ central topic “, “ main topic “, “ subtopic “. Memunculkan ketiga topic tersebut pengguna hanya menekan terlebih dahulu mana yang akan di main topic atau mana yang akan di subtopic

(37)

Pada simbol tersebut yang selalu digunakan yaitu bentu arah kanan atau arah kiri dimana arah kiri yag berfungsi apabila kita salah membuat main topic atau sub topic, lalu arah kanan berfungsi untuk mengembalikannya.

(38)

Soal :

Buatlah mind map tanpa template diaplikasi Mindomo dengan model satu Central Topic, Dua Main Topic dan 3 setiap Main Topic lalu print out dan tempelkan di kota yang ada dibawah ? Jawaban :

(39)

Soal :

Buatlah mind map tanpa template diaplikasi Mindomo dengan model satu Central Topic, tiga Main Topic dan 5 setiap Main Topic lalu print out dan tempelkan di kota yang ada dibawah ? Jawaban :

(40)

Soal :

Buatlah mind map tanpa template diaplikasi Mindomo dengan model satu Central Topic, lima Main Topic dan 6 setiap Main Topic lalu print out dan tempelkan di kota yang ada dibawah ? Jawaban :

(41)

Soal :

Buatlah mind map tanpa template diaplikasi Mindomo dengan Central Topic Event Kenegaraan, misal 17 Agungtus . Dengan minimal model satu Central Topic, lima Main Topic dan 6 setiap Main Topic. lalu print out dan tempelkan di kota yang ada dibawah ?

(42)

5.2 Pengoperasian Template

Untuk pengoperasian Choose Template maka hanya tinggal memilih template mana yang akan kalian visualisasikan dengan mengambil template organism, maka nanti muncul mind map yang sudah ditentukan lalu kita tinggal merubah nama dengan menekan topic nya dan apabila kita ingin menambahi sub topic maka tinggal menekan symbol topic yang ada di bawah.

(43)

Soal.

Buatlah mind map dengan template standart diaplikasi Mindomo ? Contoh :

(44)

Soal.

Buatlah mind map dengan template “ Concept Map – Organism “ diaplikasi Mindomo ? Contoh :

(45)

Soal.

Buatlah mind map dengan template “ Personal & Work “ diaplikasi Mindomo ? Contoh :

(46)

Soal.

Buatlah mind map dengan template “ Education “ diaplikasi Mindomo ? Contoh :

(47)

DAFTAR PUSTAKA

Tony Buzan, 2005, Buku Pintar Mind Map. PT Gramedia Pustaka Utama : Jakarta https://garudacyber.co.id/artikel/1567-jenis-jenis-peta-minda-dan-gambarnya https://jakartabiennale.org/teknologi/macam-macam-peta-minda

https://www.sallyponchak.com/aplikasi-mind-mapping/ https://mindomo.id.uptodown.com/android

Gambar

Gambar sebelah kiri merupakan piliha apakah pengguna ingin membuat manual yait  template membuat sendiri atau menggunakan yang sudah disediakan

Referensi

Dokumen terkait

Meyer & Allen (1997) merumuskan suatu definisi mengenai komitmen dalam berorganisasi sebagai suatu konstruk psikologis yang merupakan karakteristik hubungan anggota

Perancangan bahan ajar dimulai dengan membuat acuan learning outcome program studi pendidikan matematika IKIP PGRI Pontianak sebagai tujuan perkuliahan, antara lain: (a)

a) Hendaknya soal-soal tes dapat meliputi ide-ide pokok dari bahan yang diteskan, dan kalau mungkin sisusun soal yang sifatnya komprehensif. b) Hendaknya soal tidak

Pada lokasi, aliran data yang terjadi pada saat penyimpanan data lokasi yaitu diawali dengan user memasukkan data baru ke dalam kolom yang tersedia kemudian pada saat memilih

Berdasarkan penelitian ini dapat disimpulkan bahwa; (1) sampai 19 tahun setelah terbakar, diketahui kebakaran hutan berdampak terhadap sifat fisik tanah, yaitu meningkatnya

Penelitian mengenai faktor kejadian stunted pada balita sudah banyak dilakukan pada beberapa kota di Indonesia diantaranya penelitian di Daerah Pesisir

Sehubungan dengan itu, Direktorat Jenderal Tanaman Pangan pada tahun 2011 merencanakan pengembangan kedelai pada area 1,036 juta ha dengan produktivitas 1,5 t/ha guna mencapai

Komponen-komponen yang membentuk sistem proteksi katodik arus paksa ini terdiri dari 4 komponen utama, dimana komponen tersebut pada dasarnya sama dengan komponen pembentuk