Nomor : 602.1/01.und/PAN-BJ/VI/2013
CV.BELIA GRAHA CV. HARAPAN KITA
di
Perihal : Undangan Pembuktian Kualifikasi dan Verifikasi
Hari : Jum'at s/d Senin
Tanggal : 05 Juni s/d 09 Juni 2013
Jam : 08.30 Wib s/d 16.00 Wib
Tempat : Dinas Peternakan dan Perikanan Kota Subulussalam Jalan Teuku Umar No. 100 Kota Subulussalam Acara : Pembuktian Kualifikasi dan Verifikasi
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
PEMERINTAH KOTA SUBULUSSALAM
PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
DINAS PETERNAKAN DAN PERIKANAN
Jalan Teuku Umar No. 100 Subulussalam
Subulussalam, 04 Juni 2013 Lampiran :
-Kepada Yth :
Masing-masing Direktur,
Sertifikat Badan Usaha (SBU); Tempat
Sehubungan dengan telah dilaksanakan evaluasi administrasi, teknis dan harga terhadap dokumen penawaran peserta melalui sistem pengadaan secara elektronik LPSE KOTA SUBULUSSALAM untuk paket pekerjaan " Pembangunan Kolam Perdederan BBI Singgersing (DAK)", maka Panitia Barang/Jasa dilingkungan Dinas Peternakan dan Perikanan Kota Subulussalam mengundang saudara untuk dapat hadir pada :
Berkenaan dengan acara pembuktian kualifikasi terhadap kebenaran isian formulir kualifikasi yang telah disampaikan, diharapkan kepada Wakil Perusahaan (Direktur/Wakil Direktur/Kuasa Direktur yang namanya tercantum dalam akte pendirian/perubahan) untuk membawa serta kelengkapan berkas Asli sebagai berikut :
Stempel perusahaan;
Akte pendirian perusahaan beserta perubahannya (jika ada); Surat Ijin Usaha Jasa Konstruksi (SIUJK);
Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP);
Panitia Pengadaan Barang/Jasa dilingkungan Dinas Peternakan dan Perikanan Kota Subulussalam
ttd,
Ketua Panitia Surat Ijin Tempat Usaha (SITU);
Tanda Daftar Perusahaan (TDP); Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP);
Tanda pelunasan pajak tahun terakhir (SPT tahun 2012) dan Laporan Bulanan Pajak pasal 21, pasal 23, pasal 25/29, pasal PPN, atau Fiskal (penganti) 3 (tiga) bulan terakhir;
Bukti kontrak untuk pekerjaan sama Bidang/Sub.Bidang sejenis dalam kurun waktu 10 (sepuluh) tahun terakhir sesuai dengan tabel yang telah diisi pada aplikasi SPSE.