PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN
BADAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT PEMERINTAHAN DESA DAN KELURAHAN POKJA UNIT LAYANAN PENGADAAN
Jln. Bonto Langkasa No. 7-9 Makassar Tlp-Fax: 0411-873836-872801
PENGUMUMAN LELANG GAGAL Nomor : 04/POKJA-ULP/BPMPDK/06/2014
Sehubungan dengan pelelangan yang dilakukan oleh POKJA ULP Satker Kantor BPMPDK Provinsi Sulawesi Selatan untuk kegiatan:
Kode : 2567036
Nama Paket Pekerjaan :
Pengadaan Akomodasi dan Konsumsi Pelatihan Penyegaran FK Angkatan I
Nilai Total
HPS :
Rp. 1.194.240.000,- (Satu Milyar Seratus Sembilan Puluh Empat Juta Dua Ratus Empat Puluh Ribu Rupiah)
Website LPSE : lpse.sulselprov.go.id
Metode
Kualifikasi : Pascakualifikasi
Sumber
pendanaan :
APBN Satuan Kerja BPMPDK Prov. SulSel Tahun Anggaran 2014
Berdasarkan, Berita Acara Lelang Gagal Nomor: 02/POKJA-ULP/BPMPDK/06/2014, Tanggal 06 Juni 2014. Lelang Pengadaan Akomodasi dan Konsumsi Pelatihan dan Penyegaran FK Angkatan I di Satuan Kerja Kantor Badan Pemberdayaan Masyarakat Pemerintahan Desa dan Kelurahan (BPMPDK) Provinsi Sulawesi Selatan dinyatakan GAGAL, karena jumlah peserta yang memasukan Dokumen Penawaran untuk lelang tersebut diatas hanya 2 (dua) peserta lelang, dan tidak dapat dilakukan pelelangan kembali karena waktu pelaksanaan kegiatan yang sudah ditetapkan pada Tanggal 15-23 Juni 2014. Oleh karena itu, Peket Pengadaan Jasa Akomodasi dan Konsumsi Pelatihan Penyegaran FK Angkatan I akan dilaksanakan melalui mekanisme Penunjukan Langsung
Demikian untuk diketahui dan atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.
asdasdsdasdasdasd
Makassar, 09 Juni 2014
Ttd.