• Tidak ada hasil yang ditemukan

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar S

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar S"

Copied!
53
0
0

Teks penuh

(1)

Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

Disusun oleh :

NAMA : APRILIANSYAH

KELAS : XII IPA

1

NISN : 9948778439

PROGRAM : ILMU PENGETAHUAN ALAM

PEMERINTAH KABUPATEN MUSI RAWAS

DINAS PENDIDIKAN NASIONAL

SMA NEGERI 2 MUARA BELITI

(2)

LEMBAR PENGESAHAN

Telah disusun Karya Tulis Ilmiah tentang

͞

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

͟

oleh

Apriliansyah

sebagai salah satu penunjang pembelajaran

Pembuatan Karya Tulis Ilmiah guna untuk menempuh syarat-syarat evaluasi belajar tahap

akhir semester 1 tahun ajaran 2011/2012 SMA Negeri 2 Muara Beliti.

Karya Tulis Ilmiah disahkan oleh :

Guru Pembimbing I,

IRMA YUSNITA, S.Pd

NIP. 19840324 200903 2 002

Muara Beiti, 01 Desember 2011

Guru Pembimbing II,

MUSAROFAH, S.Pd

NIP. 19730307 199903 2 005

Mengetahui,

Kepala Sekolah

H. PURWANTO, M.Pd

(3)

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

MOTTO

:

Jangan pernah menganggap belajar sebagai kewajiban, tetapi anggaplah ia sebagai

suatu kesempatan menyenangkan untuk membebaskan diri dalam mempelajari

keindahan alam dan kehidupan. Belajar adalah untuk kebahagiaanmu sendiri dan

akan memberikan keuntungan bagi masyarakat tempatmu bekerja nanti.

Kita hidup dalam dunia yang penuh dengan keindahan dan petualangan. Tidak ada

akhir dari petualangan-petualangan yang dapat kita jalani hanya jika kita mencari

petualangan-petualangan baru dengan mata yang terbuka.

Hidup adalah kegelapan jika tanpa hasrat dan keinginan. Dan semua hasrat dan

keinginan adalah buta jika tidak disertai pengetahuan. Dan pengetahuan adalah

hampa jika tidak diikuti pelajaran. Dan semua pelajaran akan sia-sia jika tidak

disertai cinta.

PERSEMBAHAN :

ALLAH SWT, karena berkat rahmat dan hidayah-Nya penulis dapat menyelesaikan

karya tulis ilmiah ini yang berjudul

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

.

Orangtua, yang dengan tulus ikhlas berkorban, mendidik, dan membesarkan saya

sehingga dapat menjadi seperti sekarang ini.

Guru-guru Pembimbing, yang telah membimbing dan membantu saya dalam

meyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini.

Guru - guru disekolah, saya yang awalnya buta akan sebuah pengetahuan sekarang

saya bisa menjadi orang yang memiliki pengetahuan.

Keluarga besar, yang telah memberikan dukungan kepada saya baik moril maupun

materil.

(4)

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat ALLAH SWT karena atas rahmat, karunia serta hidayah-Nya

penulis dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah ini yang berjudul

Peran Orang Tua Terhadap

Hasil Belajar Siswa SMA Negeri 2 Muara Beliti

.

Karya Tulis Ilmiah ini dibuat sebagai salah satu syarat guna menempuh Ujian Akhir

Sekolah Semester 1, SMA Negeri 2 Muara Beliti. Selaku manusia biasa, penulis sangat

menyadari kemampuan yang dimiliki sehingga selesainya penulisan Karya Tulis Ilmiah ini

tidak terlepas dari bimbingan dan bantuan dari guru pembimbing, teman sekelas, serta

semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian karya tulis ilmiah ini.

Dalam kesempatan ini perkenankanlah penulis untuk mengucapkan terima kasih

yang tak terhingga dan penghargaan yang setinggi-tingginya atas segala bantuan dan

masukan yang diberikan selama ini. Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1)

Bapak H. Purwanto, M.Pd selaku Kepala SMA Negeri 2 Muara Beliti.

2)

Ibu Irma Yusnita, S.Pd, selaku Pembimbing I dan Ibu Musarofah, S.Pd, selaku

Pembimbing II.

3)

Kedua orang tua saya yang selalu mendoakan dan memberikan semangat untuk

menggapai cita-cita saya.

4)

Keluarga besar saya, terima kasih atas doa dan dukungannya.

5)

Teman-teman kelas XII IPA 1 terima kasih atas semua bantuan dan dukungannya selama

ini.

6)

Dan semua pihak yang telah membantu dalam penulisan karya tulis ilmiah ini yang tidak

bisa disebutkan satu per satu.

Semoga Allah swt. senantiasa memberikan balasan yang setimpal atas kebaikan dan

bantuan yang telah diberikan. Amin.

(5)

mengharapkan saran, kritik, dan masukan yang bersifat membangun senantiasa diharapkan

untuk menjadi lebih baik dimasa yang akan datang.

Muara Beliti, 01 Desember 2011

Penulis,

(6)

DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI

BAB IPENDAHULUAN

1.1

Latar Belakang

1.2

Rumusan Masalah

1.3

Tujuan dan Manfaat

1.3.1 Tujuan

1.3.2 Manfaat

BAB II LANDASAN TEORI

2.1

Pengetian Orang Tua

2.2

Tanggung Jawab Orang Tua

2.3

Pendidikan

BAB III METODE PENILITIAN

3.1

Teknik Pengumpulan Data

3.2

Populasi dan Sampel

3.2.1 Populasi

3.2.2 Sampel

3.3

Waktu Pelaksanaan

3.4

Daftar Pernyataan dalam Angket

BAB IV HASIL dan PEMBAHASAN

(7)

BAB V PENUTUP

5.1

Kesimpulan

5.2

Saran

DAFTAR PUSTAKA

SUMBER INTERNET

LAMPIRAN

LEMBAR KONSULTASI

(8)

BAB I

PENDAHULUAN

1.1

Latar Belakang

Pendidikan merupakan salah satu upaya untuk melakukan bimbingan terhadap

peserta didik oleh pendidik untuk menuju kedewasaan peserta didik.

Pendidikan juga dilakukan oleh orang tua terhadap anaknya guna mencapai tujuan

yang telah ditentukan sebelumnya. Salah satu tujuan itu antara lain memberi bekal

kecerdasan kepada anak untuk digunakan kelak dalam menjalani hidupnya setelah dewasa.

Disatu pihak pendidikan mempersiapkan peserta didik untuk menjadi manusia

dengan perilaku yang sesuai dengan nilai, norma dan peraturan yang berlaku dimasyarakat.

Peserta didik harus mematuhi falsafah hidup yang dianut oleh bangsa dan negaranya.

Namun demikian tekanan utama tanggung jawab pendidikan adalah berada

dipundaknya para orang tua. Walaupun pada hakikatnya tanggung jawab pendidikan itu

terletak pada komponen-komponen keluarga, sekolah dan masyarakat, termasuk negara,

dalam satu sistem pendidikan nasional.

Dalam kenyataan nampak kepada kita, bahwa secara empiris tidak semua orang tua,

sebagai penanggung jawab utama, melakukan kewajibannya sesuai sebagaimana mestinya.

Perhatian orang tua terhadap anak seharusnya dilakukan secara sengaja, intensif dan

terkonsentrasi dengan penuh rasa kasih sayang dalam pelaksanaannya demi prestasi belajar

anak dan perkembangan kepribadiannya.

Dalam kaitan ini maka nampak ada kesenjangan antara keharusan orang tua

melakukan kewajibannya dengan kenyataan di dalam praktek secara empiris. Hal ini menjadi

menarik perhatian penulis untuk melakukan penelitian lebih lanjut apakah kendala yang

dihadapi para orang tua dalam menghantarkan anaknya guna mencapai prestasi belajarnya,

baik di rumah maupun di sekolah. Apakah ada hubungan antara perhatian orang tua dengan

prestasi belajar anak atau siswa.

Oleh karena itulah penulis tertarik untuk melakukan penelitian lebih lanjut dan hasil

penelitian itu dituangkan dalam bentuk karya tulis ilmiah dengan judul

͟

Peran Orang Tua

(9)

1.2

Rumusan Masalah

1.

Apakah perhatian orangtua ada hubungannya dengan perkembangan anak ?

2.

Apakah ada hubungan perhatian orangtua dengan prestasi belajar siswa ?

3.

Adakah manfaatnya bagi anak, bila orang tua memberikan perhatian kepada

anaknya ?

1.3

Tujuan dan Manfaat

1.3.1

Tujuan

a.

Untuk melaksanakan tugas dari guru,

b.

Untuk mengetahui, apakah ada hubungan peran orang tua dengan

prestasi belajar siswa SMA Negeri 2 Muara Beliti.

1.3.2

Manfaat

a.

Untuk mengetahui hal-hal yang berkaitan dengan perhatian orang tua

terhadap anaknya.

(10)

BAB II

LANDASAN TEORI

2.1 Pengertian Orang Tua

Keluarga merupakan unit organisasi terkecil dalam masyarakat yang terdiri dari orang

tua dan anak. Maka secara umum orang tua bisa diartikan dengan ibu-bapak dari anak-anak

yang dilahirkan.

Menurut kamus besar Bahasa Indonesia (1997:381), Bahwa : Orang tua

adalah sebagai ayah-ibu kandung, orang yang dianggap tua, orang yang dihormati atau

disegani di kampung .

Unit yang paling kecil dalam mengemban tugas untuk membina kehidupan anak

dalam pendidikan keluarga adalah orang tua, dan bertanggungjawab terhadap pendidikan

anak dalam lingkungannya. Sejalan dengan hal tersebut,

Thomas Gordon (2009:221)

berpendapat dalam bukunya bahwa :

Ora g tua ialah pribadi ya

ng bertanggung jawab

terhadap pembentukan pribadi anak dan pendidikan anak, sehingga dia harus bersikap

konsisten dalam perasaan menyayangi anak, bersikap toleran, menyampaikan kebutuhan

pribadi a ak da bersikap adil

.

Dari pendapat tersebut dinyatakan bahwa orang tua sebagai ayah dan ibu harus

bersikap konsisten dalam rangka tanggung jawab sebagai orang tua amat diperlukan anak

dalam masa perkembangan. Namun demikian tanggung jawab setiap orang tua memiliki

sikap yang berbeda dalam menunjukan rasa kasih sayang, sikap toleran dan sikap perhatian.

Motivasi orang tua harus dapat mencipatakan harmonis dalam proses pendidikan

yang berlangsung seumur hidup. Orang tua harus bersikap dan berperan sebagai motivator

dalam membina kelangsungan hidup anak, agar memiliki keterampilan dan wawasan yang

lebih luas. Orang tua sebagai motivator dalam membina kecakapan, harus dapat menumbuh

kembangkan cara berfikir lebih luas dalam meningkatkan prestasi dalam sikap belajar anak.

Apabila anak kurang perhatian orang tua akan terjadi brooken home, karena anak

memerlukan perhatian dan kasih sayang orang tua.

(11)

Sementara itu

St. Meichati (2005:119)

dala buku ya berpe dapat bahwa Ora g

tua adalah pendidik yang pertama menanamkan dasar-dasar bagi perkembangan jiwa

anakn

ya .

Dari uraian di atas dapat disimpulkan bahwa orang tua adalah orang dewasa yang

bertanggung jawab untuk memberikan motivasi dalam menumbuh kembangkan

keharmonisan membina kelangsungan hidup anak, agar memiliki keterampilan dan wawasan

yang luas dalam cara berpikir guna meningkatkan prestasi dalam sikap belajar anak. Dengan

memberikan dorongan, perhatian dan rasa kasih sayang. Sebab orang tua sebagai tempat

menggantungkan diri bagi anak-anak secara wajar.

2.2 Tanggung Jawab Orang Tua

Kehadiran anak dalam keluarga secara alamiah akan memberikan tanggung jawab

terhadap orang tua. Tanggung jawab orang tua terhadap anaknya berdasarkan atas dasar

motivasi cinta kasih sayang dan perhatian orang tua. Pendidikan dalam lingkungan keluarga

harus menciptakan suasana yang harmonis, dalam proses pendidikan selalu anak

mendapatkan perhatian yang penuh untuk menumbuhkan mental dan jiwa anak dalam

menentukan sikap belajarnya. Sebab, anak adalah tumpuan harapan bangsa, sebagai

generasi penerus keturunan yang diharapkan memiliki potensi sumber daya manusia yang

tangguh dan handal, maka pertumbuhan dan perkembangannya harus optimal dan disinilah

perhatian orang tua sebagai peran yang utama.

Fungsi orang tua adalah untuk melaksanakan pendidikan terhadap anak dalam

rangka perkembangannya. Salah satu tujuannya adalah memberikan bekal kecerdasan anak

untuk digunakan kelak dalam menjalani kehidupannya. Dari fungsi itulah orang tua harus

mempersiapkan anak agar berprilaku yang sesuai dengan nilai, norma dan falsafah yang

berlaku di masyarakat. Tanggung jawab utama ada pada orang tua, walaupun pihak sekolah

dapat ikut terlibat dalam pendidikan anaknya. Maka perhatian orang tua terhadap anak

seharusnya dilakukan secara sengaja, intensif dan terkonsentrasi dengan penuh rasa kasih

sayang demi sikap belajar pada anaknya. (

Sumber :

http://bicarasosial.wordpress.com).

(12)

perhatian orang tua sebagaimana mestinya kepada perkembangan anaknya, terutama

perkembangan sikap belajarnya. Pemegang peran dalam meningkatkan sikap belajar adalah

lembaga sekolah, tetapi itu semua tidak terlepas dari sejauh mana peran orang tua dalam

lingkungan keluarga memberikan motivasi dan perhatian terhadap sikap belajar anaknya

baik di rumah maupun di sekolah. Akhirnya anak memperoleh sikap belajar jauh dari yang

diharapkan. Lebih banyak anak yang lalai dalam menjalankan tugas dan kewajiban karena

kurangnya perhatian orang tua dalam lingkungan keluarga.

Pada hal perhatian sangat penting bai anak, karena perhatian orang tua ialah

pemusatan kekuatan jiwa dan fisik dari orang tua terhadap anaknya dalam perkembangan

dan pendidikan anaknya. Karena orang tua selalu memimpin dalam keluarga harus memiliki

dan memberikan pendidikan yang terbaik dan terarah pada anaknya. Sehingga dari proses

perhatian orang tua dalam keluarga terhadap anaknya menjadi tolak ukur keberhasilan sikap

dalam belajar. (Sumber : http://id.shvoong.com).

2.3 Pendidikan

Pendidikan dalam keluarga harus menciptakan suasana yang dapat membina serta

mengembangkan kreativitas anak di rumah. Orang tua harus bersikap terbuka dan menerima

gagasan yang diungkapkan anak, sekalipun barang kali orang tua tidak setuju. Hal ini akan

menimbulkan perasaan di hargai dalam diri anak serta mendorong keberanian untuk

menciptakan kreatif anak.

Berkaitan dengan hal ini,

A. Tabrani Rusyan (1989:9) berpendapat dalam bukunya

sebagai berikut :

1.

Orang tua dalam keluarga harus menciptakan suasana yang mengenang, membina

serta mengembangkan kreativitas anak di rumah.

2.

Orang tua dalam keluarga harus berupaya merangsang anak untuk menyelidiki,

meneliti, bertanya dan mencoba.

(13)

pada rasa kasih sayang dan perhatian untuk merangsang dan membina kreativitas

anak-anaknya dilingkungan keluarganya masing-masing. Oleh karena itu kasih sayang dan

perhatian orang tua terhadap anak-anaknya merupakan kasih sayang yang sejati, ini berarti

orang tua harus mengutamakan kepentingan dan kebutuhan anak-anaknya dengan

mengesampingkan keinginan dan kesenangan sendiri.

Kesuksesan seorang anak itu tergantung pada perbuatan dalam menekuni suatu

proses kegiatan. Kegiatan diawali dari suatu proses pembelajaran. Belajar merupakan kunci

suatu proses yang dilakukan seseorang baik individu maupun secara kelompok. Dalam kaitan

ini

Slameto (2003:9)

e yataka dala buku ya sebagai berikut, bahwa : Belajar adalah

suatu proses usaha yang dilakukan individu untuk memperoleh perubahan tingkah laku yang

baru secara keseluruhan sebagai hasil pengalaman dari individu itu sendiri dalam interaksi

de ga li gku ga ya .

Pandangan seseorang tentang hasil belajar akan mempengaruhi tindakan yang

berhubungan dengan setiap orang yang mempunyai pendapat dan keyakinan dalam

perbuatan tentang belajar sebagai suatu proses penerapan prinsip.

Sikap belajar dalam tarap tinggi, terdapat pada manusia, yaitu belajar secara

intelektual dengan pemahaman melalui berpikir, berbuat dan bersikap. Hasil belajar secara

intelektual memerlukan penglihatan dan pemahaman objektif baik yang nyata maupun yang

abstrak. Menurut

Noehi Nasution (1993:8) sikap belajar memerlukan empat kondisi yang

pu da e tal, yaitu : Harus e gi gi ka sesuatu, perhatia sesuatu, elakuka sesuatu

da harus e peroleh sesuatu .

Hasil belajar merupakan suatu proses usaha yang dilakukan individu untuk

memperoleh suatu pendirian baik pendapat maupun keyakinan dalam perbuatan secara

keseluruhan sebagai pengalaman dalam interaksi dengan lingkungannya. Maka pada

hakekatnya sikap belajar merupakan suatu proses pendirian baik pendapat maupun

keyakinan dalam perbuatan secara keseluruhan dalam memenuhi kebutuhan.

(14)

didaktis. Dengan demikian hasil belajar merupakan kegiatan yang saling berhubungan dan

berlangsung terus menerus secara aktif bukan kegiatan diam dan pasif.

(15)

BAB III

METODE PENELITIAN

3.1

Teknik Pengumpulan Data

Metode penelitian adalah cara ilmiah untuk mengumpulkan data dengan tujuan dan

kegunaan tertentu.

Pengumpulan data dapat menggunakan sumber primer dan sumber

sekunder. Sumber primer adalah sumber data yang langsung memberikan data kepada

pengumpul data. Sumber sekunder merupakan sumber yang tidak langsung memberikan

data kepada pengumpul data, misalnya melalui orang lain atau melalui dokumen. Teknik

pengumpulan data dilakukan dengan

Quesioner

(angket).

3.2

Populasi dan Sampel

3.2.1 Populasi

Populasi adalah himpunan subjek atau objek yang diamati karakteristiknya.

Pada penulisan karya tulis ilmiah ini populasi yang digunakan adalah siswa SMA

Negeri 2 Muara Beliti.

3.2.2 Sampel

Sampel adalah tindakan pengambilan sebagian anggota populasi untuk

dikenai tindakan penelitian atau pengukuran. Pada penulisan karya tulis ilmiah ini

digunakan beberapa sample dari siswa SMA Negeri 2 Muara beliti, yaitu 15 siswa

yang digunakan sebagai sampel (5 orang kelas X, 5 orang kelas XI, dan 5 orang kelas

XII).

3.5

Waktu Pelaksanaan

Hari

: Rabu

Tanggal

: 7 Desember 2011

(16)

3.4

Daftar Pernyataan dalam Angket

Angket adalah kumpulan dari pertanyaan yang diajukan secara tertulis kepada

seseorang (yang dalam hal ini disebut responden). Dalam penulisan karya tulis ilmiah ini

digunakan beberapa pertanyaan yang berhubungan dengan

Peran Orang Tua Terhadap

Hasil Belajar Sis

wa “MA Negeri 2 Muara Beliti

, dengan melibatkan beberapa orang pelajar

untuk ditanya mengenai hal tersebut. Adapun kuisioner pertanyaan tersebut diantaranya :

No Pernyataan

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang tua

(17)

BAB IV

HASIL dan PEMBAHASAN

3.1

Hasil Penelitian

Hasil penelitian ini adalah menyajikan hasil penelitian yang diperoleh dari jawaban

responden atas pernyataan-pernyataan dengan alternatif jawaban yang tersedia. Hal ini

dimaksudkan untuk mendeskripsikan distribusi skor masing-masing variabel yang diteliti.

Untuk mengetahui Peran orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa SMA Negeri 2

Muara Beliti, berdasarkan penelitian berdasarkan, dapat kita lihat pada jawaban dari

pernyataan kuisioner berikut :

No

Pernyataan

Jumlah Responden Memilih

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa 15 - - - -

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan - 8 3 3 1

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya 1 3 3 5 3

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan 5 7 2 1 -

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya 10 5 - - -

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya - - - 6 9

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya 3 12 - - -

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa 10 4 1 - -

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar - 2 1 5 7

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang 2 11 2 - -

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar 9 6 - - -

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua 7 6 2 - -

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya 12 3 - - -

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua - - - - 15

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

10 5 - - -

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa 8 7 - - -

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa - 2 1 8 4

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua 4 8 2 1 -

(18)

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua 8 6 1 - -

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya 4 9 1 1 -

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua 1 6 7 1 -

23 Perhatian orang tua dapat memberikan dorongan dalam belajar 8 7 - - -

4.2 Pembahasan

Setelah dilakukan beberapa kuisioner atau pertanyaan tentang Peran Orang Tua

Terhadap Prestasi Siswa SMA Negeri 2 Muara Beliti dikalangan pelajar dan yang menjadi

sample adalah siswa SMA Negeri 2 Muara Beliti sebanyak 15 orang siswa yang terdiri dari 11

orang siswa perempuan dan 4 orang siswa laki-laki dengan ini didapatkan suatu hasil bahwa :

1.

Berdasarkan angket yang disebar berupa pernyataan dan alternatif jawaban yang

tersedia 11 siswa perempuan SMA Negeri 2 Muara Beliti yang telah diminta untuk

menjawab angket secara jujur dan benar, mereka memilih SS (Sangat setuju)

maupun S (Setuju) jika perhatian orang tua sangat berpengaruh dengan hasil

belajarnya, dan 4 siswa laki-laki SMA Negeri 2 Muara Beliti memilih SS (Sangat

setuju jika perhatian orang tua sangat berguna dan berperan dalam hasil belajar

siswa SMA Negeri 2 Muara Beliti.

(19)

BAB V

PENUTUP

5.1

Kesimpulan

Pada akhirnya, penulis akan mengemukakan kesimpulan dalam proses penyusunan

karya tulis ilmiah ini, yang diajukan untuk mendapatkan data yang valid (sahih), dan dapat

dipercaya tentang apakah terdapat pengaruh perhatian orang tua terhadap hasil belajar

siswa SMA Negeri 2 Muara Beliti, dari hasil dan pembahasan sebelumnya maka dapat

disimpulkan bahwa :

1.

Perhatian orang tua sangat berperan dan memberikan dampak positif atas hasil

belajar SMA Negeri 2 Muara Beliti. Keberhasilan siswa SMA Negeri 2 Muara Beliti

tidak dapat terlepas dari peran orang tua yang memberikan perhatian kepada

anaknya.

2.

Orang tua yang kurang memberikan dorongan dan perhatian kepada anaknya,

dapat menyebabkan anak gagal dalam kegiatan belajar, hal ini akan menghasilkan

dampak negatif pada hasil belajar siswa SMA Negeri 2 Muara Beliti.

5.2

Saran

Berdasarkan hasil penelitian yang telah penulis simpulkan di atas, maka akhirnya

penulis mengemukakan beberapa saran sebagai berikut :

1.

Hendaknya ada dorongan dan perhatian terhadap pendidikan.

(20)

DAFTAR PUSTAKA

Kamisa. 1997.

Kamus Lengkap Bahasa Indonesia.

Surabaya: Kartika.

Hasbullah. 2005.

Tanggung Jawab Orang Tua Terhadap Anak

. Jakarta: Rajawali Press.

Gordon, Thomas. 2009.

Menjadi Orangtua Efektif (Cara Pintar Mendidik Anak Agar

Bertanggung Jawab).

Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Meichati, Siti. 2005.

Prestasi Anak dan Orang Tua.

Surabaya: Apollo.

Rusyan A. Tabrani. 1989.

Pendekatan dalam Proses Belajar Mengajar

. Bandung:

Remaja Karya.

Slameto. 2003.

Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya

. Jakarta: Rineka

Cipta.

Nasution, Noehi. 1993.

Strategi Belajar

. Jakarta: Rineka Cipta.

SUMBER INTERNET

(21)

LAMPIRAN

Lampiran I :

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

1. Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahu

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

2. Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

1. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(22)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(23)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

1. Identitas Pelajar

3. Nama : ………... 4. Usia/ Umur : …….. Tahu

5. Jenis Kelamin : ……… 6. Kelas : ………

2. Petunjuk Pengisian

7. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

8. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

3. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(24)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(25)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

3. Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahun

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

4. Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

5. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(26)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(27)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

5. Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahu

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

6. Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

7. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(28)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(29)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

7. Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahu

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

8. Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

9. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(30)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(31)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

9. Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahu

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

10.Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

11. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(32)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(33)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

11.Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahu

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

12.Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

13. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(34)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(35)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

13.Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahu

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

14.Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

15. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(36)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(37)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

15.Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahu

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

16.Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

17. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(38)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(39)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

17.Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahu

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

18.Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

19. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(40)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(41)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

19.Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahu

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

20.Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

21. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(42)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(43)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

21.Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahu

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

22.Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

23. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(44)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(45)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

23.Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahu

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

24.Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

25. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(46)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(47)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

25.Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahu

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

26.Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

27. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(48)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(49)

Angket Karya Tulis Ilmiah

Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa

SMA Negeri 2 Muara Beliti

27.Identitas Pelajar

1. Nama : ………... 2. Usia/ Umur : …….. Tahu

3. Jenis Kelamin : ……… 4. Kelas : ………

28.Petunjuk Pengisian

1. Bacalah pernyataan dibawah ini dengan teliti!

2. Tiap pernyataan terdiri dari 5 (lima) pilihan jawaban, yaitu:

No Pilihan Jawaban

1 Sangat Setuju (SS) 2 Setuju (S) 3 Ragu-ragu (R) 4 Tidak Setuju (TS) 5 Sangat Tidak Setuju (STS)

29. Anda diminta untuk memberikan tanda silang (X) pada kolom pernyataan yang telah disediakan dan jawablah sesuai dengan pendapat anda secara benar dan jujur.

(50)

No

Pernyataan

Pilihan Jawaban

SS

S

R

TS

STS

1 Perhatian orang tua sangat penting terhadap tumbuh kembang siswa

2 Perhatian orang tua terhadap siswa tidak boleh berlebihan

3 Perhatian orang tua tidak harus selalu diberikan oleh orang tua kepada

anaknya

4 Banyak siswa yang manja diakibatkan perhatian orang tua yang berlebihan

5 Setiap orang tua pasti ingin memberikan perhatian yang cukup terhadap

anaknya

6 Orang tua yang sibuk dibolehkan untuk tidak memperhatikan anaknya

7 Belajar siswa dirumah harus mendapat perhatian orang tuanya

8 Perhatian orang tua dalam belajar siswa dapat meningkatkan prestasi siswa

9 Banyak orang tua yang menuruti anaknya yang malas belajar

10 Siswa yang malas belajar tidak terlepas dari perhatian orang tuanya yang

kurang

11 Perhatian orang tua diberikan agar anak memiliki keinginan dan dorongan

untuk belajar

12 Banyak siswa yang nakal akibat dari kurangnya perhatian orang tua

13 Setiap anak pasti sangat membutuhkan perhatian dari orang tuanya

14 Anak tidak membutuhkan perhatian orang tua

15 Setiap perhatian yang diberikan orang tua bermaksud untuk memberikan

bimbingan terhadap siswa

16 Perhatian orang tua memberikan manfaat besar terhadap kepribadian siswa

17 Perhatian yang orang tua berikan tidak memberikan dampak apa-apa

18 Setiap tingkah laku siswa seharusnya tidak lepas dari pandangan orang tua

19 Kurangnya dorongan dari orang tua menyebabkan anak gagal dalam

kegiatan belajar

20 Keberhasilan siswa dalam belajar tidak terlepas dari peran serta orang tua

21 Anak-anak yang berprestasi adalah anak-anak yang mendapat perhatian

dari orang tuanya

22 Siswa yang malas ternyata mereka kurang mendapat perhatian dari orang

tua

(51)

Lampiran II :

DOKUMENTASI

Pada saat pengambilan data oleh penulis, pengumpul data atau penulis

mendokumentasikan pengambilan data tersebut sebagai bukti benar adanya penelitian yang

dilakukan di SMA Negeri 2 Muara Beliti.

Gambar I

Gambar II

Gambar III

Dokumentasi perwakilan kelas XII

Sukirno

Dokumentasi perwakilan kelas X Andyka

(52)

LEMBAR KONSULTASI

NAMA

: APRILIANSYAH

NISN

: 9948778439

KELAS

: XII IPA

1

PROGRAM

: ILMU PENGETAHUAN ALAM

GURU

PEMBIMBING

TANGGAL

KETERANGAN

PARAF

Irma Yusnita, S.Pd

05 Desember 2011

Perbaikan judul

06 Desember 2011

Perbaikan Quesioner

(Angket)

07 Desember 2011

Acc

Musarofah, S.Pd

05 Desember 2011

Perbaikan judul

06 Desember 2011

Perbaikan spasi ketikan

07 Desember 2011

Perbaikan sumber

(53)

BIOGRAFI

Apri

terlahir dengan nama lengkap Apriliansyah di

Kabupaten Musi Rawas, tepatnya di Muara Beliti, 8 April

1994. Anak pertama dari 3 putra bersaudara pasangan

Bapak Nasrudin dan Ibu Sukamtina.

Saat ini Apri duduk di kelas XII IPA

1

SMA Negeri 2

Muara Beliti. Yang sebelumnya pernah mencari dan

menggali ilmu di SD Negri 1 Muara Beliti selesai pada tahun

2006 dan di SMP Negeri Muara Beliti.

Gambar

Gambar I

Referensi

Dokumen terkait

Penilaian dalam akuntansi merupakan proses pemberian jumlah moneter (kuantitatif) yang bermakna pada aktiva. Salah satu tujuan dari penilaian adalah untuk menyajikan

Program Peningkatan Pemahaman, Penghayatan, Pengamalan, dan Pengembangan Nilai-nilai Keagamaan Kegiatan-kegiatan pokok RKP 2006: Dalam rangka pelaksanaan program ini

Sebelum dilakukan eksperimen untuk mendapatkan suhu pengeringan yang optimum, dibuat sampel batako dengan menggunakan suhu pengeringan alami (36°C) yang akan

Berendah hati banyak manfaat Dalam bergaul orang kan hormat Saudara suka sahabat mendekat Hidup beramai semakin erat Manfaatnya dapat dunia akhirat Tunjuk Ajar Melayu mengajarkan agar

antara PMA dengan disparitas pembangunan ekonomi di Provinsi Jambi dan dengan arah yang negatif ini menunjukkan peningkatan investasi PMA menyebabkan penurunan

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat dan dapat memperluas wawasan baik bagi peneliti secara pribadi maupun bagi para pembaca pada umumnya untuk

tersebut termasuk golongan unsur peralihan (2) konfigurasi elektron kulit terluarnya adalah 4s 2 4s 6 (3) unsur tersebut mempunyai valensi lebih dari satu (4) dalam sistem

Dari Tabel 2, memperlihatkan fenomena yang sama dengan produksi CNT berbasis katalis Co/ Al 2 O 3 yaitu semakin besar laju alir gas asetilen maka diameter CNT