• Tidak ada hasil yang ditemukan

Laporan Praktikum V PERULANGAN (LOOPING)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Laporan Praktikum V PERULANGAN (LOOPING)"

Copied!
25
0
0

Teks penuh

(1)

LAPORAN PRAKTIKUM V

PERULANGAN (LOOPING)

Disusun untuk Memenuhi Matakuliah Praktikum Dasar Pemrograman Komputer Dibimbing oleh Bapak Wahyu Sakti G.I

Oleh:

Ika Nurul Isna Fibrianti

140533602319

S1 PTI’14 OFF A

UNIVERSITAS NEGERI MALANG FAKULTAS TEKNIK

JURUSAN TEKNIK ELEKTRO

PRODI S1 PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA SEPTEMBER 2014

(2)

PERULANGAN

(LOOPING)

Tujuan

Setelah mempelajari bab ini diharapkan mahasiswa akan mampu : 1. Mengenal dan memahami penggunaan statement perulangan.

2. Membuat program sederhana dengan menerapkan konsep perulangan.

DASAR TEORI

Perulangan data atau yang biasa disebut dengan “looping” adalah proses yang dilakukan secara berulang-ulang sampai batas yang ditentukan. Biasanya bila dalam perulangan tersebut tidak disertakan batasnya maka syntax akan error karena proses itu akan berulang terus hingga tak terhingga sementara variabel dalam komputer masih terbatas

Dalam bahasa C++ tersedia suatu fasilitas yang digunakan untuk melakukan proses yang berulang – ulang sebanyak keinginan kita.Misalnya saja, Bila kita ingin menginput dan mencetak bilangan dari 1 sampai 100 bahkan 1000, tentunya kita akan merasa kesulitan. Namun dengan struktur perulangan proses, kita tidak perlu menulis perintah sampai 100 bahkan 1000 kali, cukup dengan beberapa perintah saja.

Struktur perulangan dalam bahasa C mempunyai bentuk yang bermacam-macam. Sebuah/kelompok instruksi diulang untuk jumlah perulangan tertentu. Baik yang terdefinisikan sebelumnya atau pun tidak. Struktur perulangan terdiri atas dua bagian :

1) Kondisi perulangan yaitu ekspresi Boolean yang harus dipenuhi untuk melaksanakan perulangan .

2) Isi atau badan pengulangan yaitu satu atau lebih pernyataan (aksi) yang akan diulang.

STATEMENT FOR

Struktur perulangan for biasa digunakan untuk mengulang satu proses yang telah diketahui jumlah perulangannya. Dari segi penulisannya, struktur for tampaknya ebih efisien karena susunannya simpel dan sederhana.

Pernyataan for digunakan untuk melakukan looping. Pada umumnya looping yang dilakukan oleh for telah diketahui batas awal, syarat looping dan perubahannya. Selama kondisi terpenuhi, maka pernyataan akan terus dieksekusi.

(3)

For (inisialisasiNilai; SyaratPerulangan; PerubahanNilai) {

Statement yang diulang; }

 Ungkapan1 merupakan statement awal (inisialisasi)

 Ungkapan2 merupakan kondisi/syarat perulangan yang dilakukan  Ungkapan3 merupakan statement control untuk perulangan

 Statement merupakan pernyataan/perintah yang dijalankan jika syarat terpenuhi.

STATEMENT WHILE

Perulangan WHILE banyak digunakan pada program yang terstruktur. Perulangan ini banyak digunakan bila jumlah perulangannya belum diketahui. Proses perulangan akan terus berlanjut selama kondisinya bernilai benar (≠0) dan akan berhenti bila kondisinya bernilai salah (=0).

Berikut gambaran umumnya :

While (syarat perulangan;){ Statement yang dijalankan; Statement control;

}

Dua perintah (statement for dan statement while) dibawah ini adalah identik : For (a = 1; a<=5; a++)

{ Cout<<”Hello world\n”; } a = 1; while(a<=5){ cout<<”Hello world\n”; a++; }

NOTE : Jika menggunakan WHILE, pastiakan bahwa suatu saat bagian kondisi sampai bernilai FALSE. Apabila tidak, perulangan akan terus berjalan selamanya.

(4)

STATEMENT DO-WHILE

Perintah DO…WHILE hamper sama dengan WHILE sebelumnya. Gambaran secara umum : do { Blok pernyataan } While(kondisi);

Perbedaan dengan WHILE sebelumnya yaitu bahwa pada DO WHILE statement perulangannya dilakukan dahulu baru kemudian dicek kondisinya. Sedangkan WHILE kondisi dicek dulu baru kemudian statement perulangannya dijalankan. Akibat dari hal ini adalah dalam DO WHILE minimal terdapat 1 kali perulangan. Sedangkan WHILE dimungkinkan perulangan tidak pernah terjadi yaitu ketika kondisinya langsung bernilai FALSE.

Perbedaan antara FOR, WHILE, dan DO-WHILE :

For :

untuk mengulang suatu proses yang telah diketahui jumlahnya. While : Pre Tested Loop

untuk mengulang suatu proses yang belum diketahui jumlahnya. Pengecekan kondisi akan dilakukan terlebih dahulu. Jika kondisi masih bernilai true, maka looping akan terus berlanjut. Do-while : Post Tested Loop

untuk mengulang suatu proses yang belum diketahui jumlahnya. Instruksi akan dijalankan lebih dahulu, kemudian dilakukan pengecekan kondisi apabila masih bernilai true maka looping akan terus berlanjut.

(5)

Latihan Praktikum 1

Pemrograman C++

Nama Program : Statement FOR

Bahasa Pemrogramam : C++ Compiler : Visual C++ 6.0 Script program : #include<iostream.h> #include<conio.h> main() { int t,bil,b;

cout<<"Masukkan Tinggi Segitiga : "; cin>>t; b = t; for(bil=1;bil<=t;bil++) { for(b=1;b<=bil;b++) cout<<"*"; cout<<endl; } getch(); } Output Program : Algoritma : 1. Mulai

2. Deklarsi variabel (t,bil,b)

3. Input t=(tinggi segitiga yang akan dibentuk bintang)

4. (for(bil=1;bil<=t;bil++) apabila syarat tersebut terpenuhi maka akan dilanjutkan pada kondisi for(b=1;b<=bil;b++) dan kondisi akan terus diulang sampai bernilai FALSE

5. Output “*” ( bintang akan terus bertambah sampai kondisi bernilai FALSE) 6. Selesai

(6)

Flowchart :

false benar

kondisi FALSE

looping

kondisi benar

Penjelasan Program : Latihan pertama dalam praktikum looping ini yaitu membuat bintang dari tinggi segitiga yang kita inputkan. Setelah program dimulai dan pendeklarasian variabel t serta input atau memasukkan tinggi segitiga, selanjutnya masuk pada proses dimana terdapat kondisi/syarat dimana tinggi yg diinputkan harus lebih besar atau sama dengan “bil”. Sehingga proses akan dilanjutkan pada kondisi kedua dimana untuk bilangan harus lebih besar atau sama dengan “b”. apabila kondisi tersebut benar akan menampilkan output bintang dan mengulang(looping) dan nilai “bil” & “b” akan bertambah sampai kondisi bernilai false. Setelah kondisi bernilai false maka perulangan akan berhenti dan program selesai.

MULAI Input : t Output : “ * ” SELESAI (for(bil=1;bil<=t;bil++) for(b=1;b<=bil;b++)

(7)

Latihan Praktikum II

Pemrograman C++

Nama Program : Statement WHILE

Bahasa Pemrogramam : C++ Compiler : Visual C++ 6.0 Script program : #include<iostream.h> #include<conio.h> main() {

int pil, a=3;

while (a==3) {

system ("cls");

cout<<"MENU PILIHAN"<<endl; cout<<"1. Baca Data"<<endl; cout<<"2. Ubah Data"<<endl; cout<<"3. Hapus Data"<<endl; cout<<"4. exit"<<endl;

cout<<"Masukkan pilihan anda [1-4] : "; cin>>pil; cout<<endl; switch (pil) { case 1 : cout<<"---"<<endl; cout<<" ANDA MEMILIH MENU 1"<<endl; cout<<"---"<<endl; break;

case 2:

cout<<"---"<<endl; cout<<" ANDA MEMILIH MENU 2"<<endl; cout<<"---"<<endl; break;

case 3:

cout<<"---"<<endl; cout<<" ANDA MEMILIH MENU 3"<<endl; cout<<"---"<<endl; break;

case 4:

cout<<"---"<<endl; cout<<" ANDA AKAN KELUAR"<<endl; cout<<"---"<<endl; a=4;

break; default :

(8)

cout<<"INPUTAN ANDA SALAH.MASUKKAN INPUTAN YANG BENAR" <<endl; cout<<"xxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx"<<endl; break; } if(pil!=4) {

cout<<"\nTekan enter untuk melanjutkan"; getch(); } } } Output Program : Algoritma : 1. Mulai

2. Deklarasi variabel pil dan a = 3 3. Input pilihan menu

4. while (a==3) kondisi dimana input pil yang bernilai benar hanya sampai dengan pilihan ketiga. Dan apabila inputan 4 maka keluar karena pada case 4 a=4.

if(pil!=4) Selain 4(defauth) maka apabila ingin mengulang input pilihan maka masih bisa.

5. Output pil 1 “ ANDA MEMILIH MENU 1”

pil 2 “ ANDA MEMILIH MENU 2” “TEKAN ENTER pil 3 “ ANDA MEMILIH MENU 3” UNTUK

default“INPUTAN ANDA SALAH.MASUKKAN INPUTAN YANG BENAR” MELANJUTKAN” pil 4 “ ANDA AKAN KELUAR”

(9)

Flowchart :

Penjelasan Program : Pada latihan praktikum kedua menggunakan statement while. Pada saat program dimulai dan pendeklarasian varibel serta memasukkan inputan pil terdapat kondisi dimana while (a==3). Dan didalam kondisi tersebut terdapat pernyataan switch case yang dipelajari pada operasi konsisi pada modul 4. Saat kita memasukkan pilihan selain 4 dan ditekan “enter” maka program akan kembali ke menu utama (perulangan) tetapi jika kita memasukkan pilihan 4 maka program akan selesai. Input : pil Output : ANDA MEMILIH MENU 1 Tekan enter untuk melanjutkan…. SELESAI While (a==3) MULAI Case 1 a = 1 Case 2 a = 2 Case 3 a = 3 Case 4 a = 4 defaulth Output : ANDA MEMILIH MENU 2 Tekan enter untuk melanjutkan….

Output :

ANDA MEMILIH MENU 3 Tekan enter untuk melanjutkan…. Output : ANDA AKAN KELUAR Output : INPUTAN ANDA SALAH.MASUKK AN INPUTAN YANG BENAR Tekan enter untuk melanjutkan….

(10)

TUGAS PRAKTIKUM I

Pemrograman C++

Tugas : Program yang menampilkan bilangan ganjil dari kecil ke besar

Bahasa Pemrogramam : C++ Compiler : Visual C++ 6.0 Script program : #include<iostream.h> #include<conio.h> main() { int bil,b; cout<<endl;

cout<<"*PROGRAM INI MENAMPILKAN BILANGAN GANJIL DARI KECIL KE BESAR*"<<endl;

cout<<"==============================================="<<endl; cout<<"Masukkan batasan angka = ";

cin>>b; cout<<endl; for(bil=0;bil<b;bil++) { if(bil%2!=0)cout<<bil<<" | "; } getch(); } Output Program : Algoritma : 1. Mulai

2. Deklarasi bil dan b 3. Input b (batasan angka)

4. Kondisi for(bil=0;bil<b;bil++), apabila kondisi benar maka

if(bil%2!=0)dan akan diulang sampai kondisi bernilai FALSE.

5. output = bilangan ganjil dari kecil ke besar sampai batas yang sudah ditentukan 6. Selesai

(11)

Flowchart :

false benar

kondisi FALSE

looping

kondisi benar

Penjelasan Program : Pada program ini saya menggunakan statement for. Dimana saat program mulai dijalankan selanjutnya pendeklarasian varibel dan input nilai b (batasan nilai yang diingkan). Setelah itu masuk pada kondisi untuk “b” yang diinputkan harus lebih besar dari bil yang sudah ditentukan. Apabila statement salah maka program akan berhenti dan apabila kondisi bernilai benar akan dilanjutkan pada proses selanjutnya bahwa jika if(bil%2!=0) pernyataan tersebut untuk menampilkan bilangan ganjil sampai batas yang ditentukan atau sampai kondisi bernilai FALSE. Setelah itu program bisa dihentikan. Input : b Output : Bilangan ganjil SELESAI for(bil=0;bil<b;bil++) if(bil%2!=0) MULAI

(12)

TUGAS PRAKTIKUM II

Pemrograman C++

Tugas : program menampilakan kata “MALANG” dengan memakai statement for Bahasa Pemrogramam : C++ Compiler : Visual C++ 6.0 Script program : #include<iostream.h> #include<conio.h> main() { char kota[]="Malang"; int a,b,c; cout<<endl;

for(a=0; a<=5; a++){ c=0+a; for(b=c; b<=5; b++){ cout<<kota[b]; } cout<<endl; } getch (); } Output Program : Algoritma : 1. Mulai

2. Deklarasi variabel kota ,a, b, c;

Kondisi for(a=0; a<=5; a++)apabila kondisi bernilai benar maka akan berlanjut pada kondisi c=0+a; for(b=c; b<=5; b++)

(13)

3. Output = Malang, alang, lang, ang, ng 4. Selesai

Flowchart :

kondisi FALSE

looping kondisi benar

Penjelasan Program : Program di atas menampilkan kata “MALANG” dengan setiap garis akan berkurang satu angka di depannya setiap kondisi masih bernilai benar tapi apabila kondisi bernilai salah maka program akan error dan selesai. Program ini

menggunakan statement FOR karena nilai kondisi sudah ditentukan / sudah ada.

Output :

“Malang”

SELESAI

(a=0; a<=5; a++)

c=0+a; for(b=c; b<=5;

b++){

(14)

TUGAS PRAKTIKUM III

Pemrograman C++

Tugas : program membuat segitiga terbalik dengan bintang

Bahasa Pemrogramam : C++

Compiler : Visual C++ 6.0

Identifikasi Script program : #include<iostream.h> #include<conio.h> main()

{

int t,bil,b;

cout<<"Masukkan Tinggi Segitiga : "; cin>>t; cout<<endl; b = t; for(bil=1;t>=bil;t--) { for(b=t;b>=bil;b--) cout<<"*"; cout<<endl; } getch(); } Output Program : Algoritma : 1. Mulai

2. Deklarsi variabel (t,bil,b)

3. Input t=(tinggi segitiga yang akan dibentuk bintang)

4. for(bil=1;t>=bil;t--) apabila syarat tersebut terpenuhi maka akan

dilanjutkan pada kondisi for(b=t;b>=bil;b--) dan kondisi akan terus diulang sampai bernilai FALSE

5. Output “*” ( bintang akan terus berkurang sampai kondisi bernilai FALSE) 6. Selesai

(15)

Flowchart :

false benar

kondisi FALSE

looping

kondisi benar

Penjelasan Program : Sama dengan latihan praktikum yang pertama dimana program ini menggunakan statement for. Yang membedakan adalah segitiga yang terbentuk terbalik karena pada kondisi yang ada adalah bil lebih kecil dari tinggi atau b dan t- - (tinggi segitiga atau bintang dikurangi sampai kondisi bernilai false.

Input : t Output : “ * ” SELESAI for(bil=1;t>=bil;t--) for(b=t;b>=bil;b--) MULAI

(16)

TUGAS PRAKTIKUM IV

Pemrograman C++

Tugas : Program Konversi Suhu

Bahasa Pemrogramam : C++

Compiler : Visual C++ 6.0

Identifikasi Script program : #include<iostream.h> #include<conio.h> main()

{

int bil,a,x,c;

float reamur, fahrenheit;

cout<<"============================================="<<endl; cout<<"PROGRAM KONVERSI SUHU DARI CELCIUS KE REAMUR DAN

FAHRENHEIT"<<endl;

cout<<"============================================="<<endl; cout<<"masukkan nilai pertama : ";

cin>>bil; x=1; a=bil*10; cout<<" [ C ] "<<" [ R ] "<<" [ F ] "<<endl; while (bil<=a) { if(x<=10) { c=bil*x; x++; fahrenheit = (c*1.8)+32; reamur = c*0.8;

cout<<" ["<<c<<"] ["<<reamur<<"] ["<<fahrenheit<<"]\n" }

}

}

(17)

Algoritma : 1. Mulai

2. Deklarasi variable int(bil,a,x,c) float (reamur, Fahrenheit) 3. Input bil

4. Proses ( x=1; a=bil*10)

5. Kondisi while (bil<=a)apabila kondisi bernilai benar maka akan dilanjutkan pada pernyataan if(x<=10)dan selanjuntnya proses c=bil*x; x++;

fahrenheit = (c*1.8)+32; reamur = c*0.8; dan akan kembali ke kondisi awal

apabila pernyataan benar dan akan berhenti hingga kondisi dan pernyataan bernilai FALSE

6. Output nilaisuhu celsius pertama dan hasil koversi suhu 7. Selesai

8.

Flowchart :

benar kondisi FALSE LOOPING

looping

kondisi benar

Penjelasan Program : Program ini menggunakan statement while. Dimana saat program mulai dijalankan dan inputan sudah dimasukkan. Selanjutnya akan diproses berdasarkan pernyataan yang sudah ditulis. Terdapat statement while (bil<=a) sehingga apabila nanti program bernilai false dapat berhenti. Begitu pula dengan kondisi if(x<=10). Input : bil Output : “ C, R,F” SELESAI while (bil<=a) if(x<=10){ MULAI x = 1 a=bil*10 c=bil*x; x++; fahrenheit = (c*1.8)+32; reamur = c*0.8;

(18)

TUGAS PRAKTIKUM V

Pemrograman C++

Tugas : Program Transaksi Keuangan

Bahasa Pemrogramam : C++

Compiler : Visual C++ 6.0

Identifikasi Script program : #include<iostream.h> #include<conio.h> main()

{

long tw,ta,setor,ambil; int pil, a=2;

tw=10000; ta=tw; while(a==2) { system ("cls"); cout<<"\n---\n"; cout<<" PT.BANK SYARIAH INDEPENDEN\n"; cout<<"---\n"; cout<<"Saldo : "<<ta<<endl;

cout<<"---\n"; cout<<"Menu Transaksi: "<<endl;

cout<<" 1.Setor Tabungan"<<endl; cout<<" 2.Ambil Tabungan"<<endl; cout<<" 3.Exit"<<endl;

cout<<"Masukkan pilihan anda(1/2/3): "; cin>>pil; cout<<endl; switch(pil) { case 1: cout<<"Setor Tabungan : Rp."; cin>>setor; ta=tw+setor; cout<<"---\n"; cout<<"Tabungan anda saat ini : Rp."<<ta; cout<<"\n---\n"; break; case 2: cout<<"Ambil Tabungan : Rp."; cin>>ambil; ta=ta-ambil; cout<<"---\n"; cout<<"Tabungan anda saat ini : Rp."<<ta; cout<<"\n---\n"; break;

case 3:

cout<<"---\n"; cout<<"Anda memilih menu EXIT.. TERIMA KASIH\n"; cout<<"---\n"; a=3;

break; default:

cout<<"---\n"; cout<<"ERROR.. INPUTAN ANDA SALAH\n"; cout<<"---\n"; break;

(19)

}

if(pil!=3) {

cout<<"\nTekan enter untuk melanjutkan"; getch(); } } } Output Program : Algoritma : 1. Mulai

2. Deklarasi variable (long tw,ta,setor,ambil dan int pil, a=2) 3. Input pil

4. Proses ( x=1; a=bil*10)

5. while (a==2) kondisi dimana input pil yang bernilai benar hanya sampai dengan pilihan kedua. Dan apabila inputan 3 maka keluar karena pada case 3 a=3.

if(pil!=3) Selain 4(defauth) maka apabila ingin mengulang input pilihan maka masih bisa.

6. Output pil 1 Setor uang + TA “TEKAN ENTER

pil 2 Ambil uang + TA UNTUK MELANJUTKAN” pil default ERROR.. INPUTAN ANDA SALAH”

pil 3 “ ANDA MEMILIH MENU EXIT” 7. Selesai

(20)

Flowchart :

Penjelasan Program : Pada Tugas praktikum terakhit ini menggunakan statement WHILE Pada saat program dimulai dan pendeklarasian varibel serta memasukkan inputan pil terdapat kondisi dimana while (a==2). Dan didalam kondisi tersebut terdapat pernyataan switch case yang dipelajari pada operasi konsisi pada modul 4. Saat kita memasukkan pilihan selain 3 dan ditekan “enter” maka program akan kembali ke menu utama (perulangan) tetapi jika kita memasukkan pilihan 3 maka program akan selesai.

Input :

pil

Output :

Setor uang + TA Tekan enter untuk melanjutkan…. SELESAI While (a==2) MULAI Case 1 a = 1 Case 3 a = 3 Case 2 a = 2 defaulth Output : ANDA MEMILIH MENU EXIT Output : Ambil uang + TA Tekan enter untuk melanjutkan….

Output :

ERROR.. INPUTAN ANDA SALAH

Tekan enter untuk melanjutkan…. x=1;

(21)

TUGAS RUMAH

Pemrograman C++

Tugas : Program Perhitungan sebuah toko

Bahasa Pemrogramam : C++

Compiler : Visual C++ 6.0

Identifikasi Script program : #include<iostream.h> #include<conio.h> main() { long tba,tbk,hrg,jml; float dsk; int pil,a=2; char nmb[20],kasir[20]; tba=0; tbk=tba; while (a==2) { system ("cls"); cout<<"====================================\n"; cout<<" TOKO MAJU MAKMUR\n";

cout<<"====================================\n"; cout<<"total bayar = "<<tbk<<endl;

cout<<"pilihan menu :\n"; cout<<" 1.input\n";

cout<<" 2.perhitungan\n"; cout<<" 3.exit\n";

cout<<"====================================\n"; cout<<"Masukkan pilihan anda : ";

cin>>pil; cout<<"====================================\n"; switch(pil) { case 1 : cout<<"NAMA KASIR : "; cin>>kasir; cout<<"====================================\n"; case 2 : cout<<"PEMBELIAN : \n"; cout<<"\nNama barang : "; cin>>nmb; cout<<"\nHarga : "; cin>>hrg; cout<<"\nJumlah : "; cin>>jml; cout<<"\nDiskon : "; cin>>dsk; cout<<"====================================\n"; cout<<"TOTAL PEMBAYARAN\n"; tba=hrg*jml;

cout<<"\ntotal pembelian anda adalah : "<<tba; tbk= tba-((hrg*dsk)*jml);

cout<<"\ntotal bayar = "<<tba<<"-("<<hrg<<" x "<<dsk<<") x "<<jml<<endl;

(22)

cout<<"====================================\n"; cout<<"\ntotal bayar adalah : "<<tbk<<endl; break; case 3 : cout<<"EXIT...TERIMA KASIH"; a=3; break; default :

cout<<"ERROR.INPUTAN SALAH.MASUKKAN INPUTAN YANG BENAR";

break; }

if(pil!=3) {

cout<<"\nTekan enter untuk melanjutkan"; getch();

} }

}

(23)

Algoritma : 1. Mulai

2. Deklarasi variable

3. Proses (tba=0; tbk=tba) 4. Input pil

5. while (a==2) kondisi dimana input pil yang bernilai benar hanya sampai dengan pilihan kedua. Dan apabila inputan 3 maka keluar karena pada case 3 a=3.

if(pil!=3) Selain 4(defauth) maka apabila ingin mengulang input pilihan maka masih bisa.

6. Output pil 1 Nama kasir “TEKAN ENTER

pil 2 perhitungan(OPERASI ARITMATIKA) UNTUK MELANJUTKAN” pil default “ERROR.INPUTAN SALAH.

MASUKKAN INPUTAN YANG BENAR”

pil 3 “EXIT...TERIMA KASIH” 7. Selesai

(24)

Flowchart :

Penjelasan Program : Pada tugas rumah ini kita membuat sebuah program dimana program tersebut digunakan untuk membantu transaksi perhitungan sebuah toko. Saat program dimulai dan pendeklarasian variable setelah itu memasukkan inputan pilihan. Sama dengan tugas praktikum sebelumnya saya membuat perulangan while (a==2). Saat dipilih case pertama maka input nama kasir dan akan dilanjutkan pada case ke 2 yaitu operasi perhitungan menggunakan operasi aritmatika yang sudah dipelajari sebelumnya.Program akan menampilkan total bayar setelh dijumlahkan dan dikurangi diskon. Untuk case ke 3 yaitu pilihan exit sehingga program akan selesai. Untuk inputan selain 1,2,3 maka akan keluar outputan error dan akan keluar pilihan untuk melanjutkan program lagi.

Input : pil Output : KASIR SELESAI While (a==2) MULAI Case 1 a = 1 Case 3 a = 3 Case 2 a = 2 defaulth Output : EXIT.TERIMA KASIH Input:

Nama barang, harga, jumlah, diskon

Output :

ERROR.. INPUTAN ANDA SALAH

Tekan enter untuk melanjutkan…. (tba=0; tbk=tba) tba=hrg*jml tbk= tba-((hrg*dsk)*jml); Output : Total pembelian Total bayar

(25)

KESIMPULAN

Pada modul 5 ini kami mengenal adanya perulangan (looping) dalam bahasa C. Perulangan (looping) sangatlah penting dalam pembuatan suatu program, terutama program yang memuat perulangan beberapa statement yang sama . Dengan memahami bagaimana penggunaan statement perulangan memudahkan programmer untuk membuat suatu program secara lebih simple atau sederhana dengan perulangan. Selain itu juga efisien waktu.

DAFTAR RUJUKAN

1. Tim Asisten Dosen. 2013. Modul 1 Pengenalan Sistem Operasi, Ide Visual C++, Dan Algoritma Pemrograman. Malang : Universitas Negeri Malang.

2. Kadir Abdul.C++. Yogyakarta : Andi

3. ekaswantara.wordpress.2014. loping dalam C.(Online)

Referensi

Dokumen terkait

Jika kondisi yang diperiksa bernilai benar atau terpenuhi maka pernyataan pertama yang dilaksanakan dan jika kondisi yang diperiksa bernilai salah maka pernyataan yang kedua

Pada variasi ini, apabila kondisi bernilai benar maka Statement-1 yang dikerjakan dan apabila kondisi bernilai salah maka Statement-2 yang dikerjakan (tidak pernah

 Jika kondisi bernilai benar, maka salah satu dari tiga pilihan dibelakang statement THEN akan dikerjakan?.  Jika kondisi salah, maka salah satu dari tiga

Percabangan if-else dipakai untuk mengeksekusi salah satu dari 2 pernyataan dari syarat tertentu yang pada pada if yang dapat bernilai benar atau salah... Pernyataan1 akan

Lampiran 1 Algoritma jaringan syaraf tiruan propagasi balik Langkah 0 Inisialisasi bobot.. Langkah 1 Selama kondisi berhenti bernilai salah, lakukan

Operator XOR hanya akan menghasilkan nilai TRUE apabila beberapa ekspresi nilai yang dibandingkan bersifat benar atau salah. Struktur Kondisi 1) Struktur If-Then.. Struktur

Kondisi & Operator Kondisi •Pernyataan kondisi adalah pernyataan yang bernilai TRUE benar atau FALSE salah •Dibentuk oleh operator kondisi, yaitu operator relasi atau digabung dengan

ƒ Jika kondisi-1 bernilai benar, maka kondisi berikutnya yang lebih dalam kondisi-2 akan diseleksi.. Jika kondisi-2 bernilai salah, maka statemen else pasangan dari if yang bersangkutan