• Tidak ada hasil yang ditemukan

D.5.2. Praktik Baja Logam - Materi ke 7 : Menyambung dengan bahan tambah las gas

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "D.5.2. Praktik Baja Logam - Materi ke 7 : Menyambung dengan bahan tambah las gas"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

DibuatOleh: Suparman, M.Pd

Dilarang mengutip sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa ijin tertulis Fakultas Teknik UNY

Diperiksa Oleh: Agus Santosa, M.Pd

Hal 1

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

LATIHAN LAS GAS (MEMBUAT RIGI-RIGI LAS DAN MENYAMBUNG PELAT DENGAN BAHAN TAMBAH)

NO REVISI TANGGAL HALAMAN

JST/TSP/05 00 10-01-08 1 dari 3 A. Kompetensi

Mahasiswa mampu mengelas dengan mesin las gas yang merupakan dasar untuk pekerjaan nonstruktur teknik sipil.

B. Sub kompetensi

Setelah melakukan kegiatan praktik diharapkan mahasiswa memiliki keterampilan:

1. Membuat rigi-rigi las tanpa bahan tambah. 2. Menyambung pelat dengan tanpa bahan tambah.

C. Alat dan Bahan Alat

1. Gas asitelene dan selangnya 7. Gas oksigen dan selangnya

2. Regulator gas asetilene dan oksigen 8. Pemantik api.

3. Ujung pembakar las no 2 (Brander) 9. Tang / penjepit

4. Kacamata las 10. Sarung tangan

5. Pakaian pelindung dada 11. Ember berisi air

Bahan

1. Pelat baja (mild steel) 2mmx 30mm x 100mm, 3 buah setiap mahasiswa.

2. Tabung gas aseteline dan tabung gas oksigen (seluruh mahasiswa)

3. Bahan tambah las (kawat las), 4 buah setiap mahasiswa.

D. Keselamatan Kerja

1. Pakailah pakain kerja praktik yang telah ditentukan.

2. Pakailah alat pelindung badan, tangan, dan mata serta sepatu karet.

3. Hindari memegang benda kerja dengan tangan telanjang.

4. Bekerjalah dengan penuh konsentrasi, jangan bersendagurau.

5. Jangan coba-coba diluar prosedur pengelasan yang benar.

6. Pada waktu nyala las, mata harus dilindungi dengan kacamata las gas

E. Langkah Kerja

1. Siapkan bahan dan alat yang diperlukan.

2. Garislah benda kerja dengan kapur/spidol pada alur yang akan dibuat (ada dua alur).

3. Tempatkan benda kerja pada posisi yang kuat pada meja las.

4. Mulailah membuat alur las dari bagian ujung kanan dan bergerak sampai ujung kiri.

(2)

DibuatOleh: Suparman, M.Pd

Dilarang mengutip sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa ijin tertulis Fakultas Teknik UNY

Diperiksa Oleh: Agus Santosa, M.Pd

Hal 2

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

LATIHAN LAS GAS (MEMBUAT RIGI-RIGI LAS DAN MENYAMBUNG PELAT DENGAN BAHAN TAMBAH)

NO REVISI TANGGAL HALAMAN

JST/TSP/05 00 10-01-08 2 dari 3

F. Lampiran 1. Gambar Kerja

Kawat Las

450

Benda Kerja

900

[image:2.595.118.538.140.662.2]

Ujung las (Brander)

Gambar 1. Rigi-Rigi Las dengan Kawat las Alur Las

Garis Alur las

Awal pengelasan

Ujung las (Brander)

Gambar 2. Menyambung Pelat dengan Bahan Tambah Kawat Las

1 mm

(3)

DibuatOleh: Suparman, M.Pd

Dilarang mengutip sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa ijin tertulis Fakultas Teknik UNY

Diperiksa Oleh: Agus Santosa, M.Pd

Hal 3

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

LATIHAN LAS GAS (MEMBUAT RIGI-RIGI LAS DAN MENYAMBUNG PELAT DENGAN BAHAN TAMBAH)

NO REVISI TANGGAL HALAMAN

JST/TSP/05 00 10-01-08 3 dari 3

2. Lembar Evaluasi

JOB 05: LATIHAN LAS GAS (MEMBUAT RIGI-RIGI LAS DAN MENYAMBUNG PELAT DENGAN BAHAN TAMBAH)

No urut

No

Mhs Nama Mhs

Skor Maksimum pada Aspek:

Total Skor

1 2 3 4 5

10 20 25 20 25

1

2

3

4

dst

Keterangan Aspek:

1. Akhir dan awal las-lasan 4. Alur las padat

2. Alur las lurus 5. Alur las halus

3. Alur las lebarnya tetap

Gambar

Gambar 1.  Rigi-Rigi Las dengan Kawat las

Referensi

Dokumen terkait

Bahwa harga penawaran calon penyedia barang/jasa telah melalui tahapan Evaluasi Penawaran dan tahapan Klarifikasi oleh Panitia Pengadaan Barang/Jasa sesuai dengan

menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya tulis ilmiah yang berjudul “Hubungan antara Kadar Gula Darah Puasa dan Faktor-faktor Risiko pada Pasien Diabetes Mellitus Rawat

PEJABAT PENGADAAN BARANG/JASA PENYEDIAAN PERALATAN RUMAH TANGGA RSUD DR. ADJIDARMO

msrcuri tiga iengkorak sePerti ]'ang dikehcndaki sang dukun, Joyo Deng- kek berhasil mendapatkarl apa yallg di- ingnrkan, yakni nrenjadi lurah, dengan banhan penilgunaan

Menimbang, bahwa berdasarkan berkas perkara dan putusan Badan Penyelesaian Sengketa Konsumen, Majelis Hakim berpendapat bahwa Putusan BPSK tersebut diambil dari hasil tipu

Setelah Pokja ULP melakukan Evaluasi terhadap keseluruhan dokumen penawaran yang masuk, Pokja ULP mengambil kesimpulan bahwa keseluruhan dokumen penawaran tersebut

Berbagai fungsi tersebut, dalam angguk disampaikan secara tidak langsung, dan dikemas dalam bentuk kesenian, namun demikian tentu saja baik secara langsung maupun tidak

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya ilmiah yang berjudul “Hubungan Antara Karakteristik Sosial Ekonomi Keluarga Dengan Kejadian Stunting Pada Anak Balita Umur 25-59