1. PROJECT WORK
2. QUANTUM TEACHING AND LEARNING (QTL) 3. CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING
(CTL)
4. PROBLEM-BASED LEARNING
PROJECT WORK
• Adalah model pembelajaran yang
mengarahkan peserta didik pada prosedur kerja yang sistematis dan standar untuk
membuat atau menyelesaikan suatu produk (barang atau jasa), melalui proses
produksi/pekerjaan yang sesungguhnya.
• Sering digunakan untuk program
Langkah-langkah pembelajaran project
work
1. Perencanaan Project Work:
a. Inventarisasi jenis pekerjaan (job), standar kompetensi dan produk yang dapat
dihasilkan.
1) Inventarisasi Standar Kompetensi Lulusan
b. Inventarisasi Pekerjaan (Job)
dapat mengacu pada kurikulum, Standar Kompetensi Kerja, atau standar lain yang berlaku di DUDI
c. Inventarisasi Produk (Barang/Jasa) Setiap Pekerjaan
untuk mengidentifikasi produk yang
dapat dihasilkan oleh setiap bidang/jenis pekerjaan sehingga peserta didik
Tabel 1. Daftar Nama Produk Setiap Bidang Pekerjaan
No Bidang/ Jenis Pekerjaan Nama Produk (barang/jasa)
1 P1 Pr1
Pr2
2 P2 Pr3
Pr4
d. Analisis Standar Kompetensi terhadap Produk (Barang/Jasa)
Tabel 2. Analisis Standar Kompetensi terhadap Jenis Produk
Standar Kompetensi
Kode Standar Kompetensi