• Tidak ada hasil yang ditemukan

« RAT-SAT Tutorial Pendas (S1-PGPAUD) PAUD4205_RAT

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "« RAT-SAT Tutorial Pendas (S1-PGPAUD) PAUD4205_RAT"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

RANCANGAN AKTIVITAS TURORIAL Mata Kuliah : Kesehatan dan Gizi

Semester : 4 ( empat )

Kode MK / SKS : PAUD 4205 /PGTK 2401 / 3 SKS Nama Tutor : Drs. Yono SA, M.Pd.

Diskripsi Singkat MK : Gizi dan Makanan Sehat berhubungan dengan Pendidikan Kesehatan dan Pelayanan Kesehatan. Membahas tentang hakekat

Kesehatan dan Gizi , Pola Hidup Sehat, Kesehatan dan tumbuh kembang anak, makanan bergizi, makanan sehat serta pendidikan kesehatan dan pelayanan kesehatan anak.

Kompetensi Umum : Setelah mempelajari mata kuliah ini diharapkan mampu menjelaskan berbagai konsep kesehatan dan gizi untuk anak pra sekolah ( Taman Kanak Kanak ) dan menerapkanya dalam pembelajaran pra sekolah ( TK )

No Kompetensi Khusus Pokok

Bahasan Sub Pokok Bahasan Tugas Tutorial

Estimasi

waktu Daftar Pustaka Tut ke

1 Mahasiswa dapat menjelaskan hakikat kesehatan dan gizi serta dapat menerapkannya pada pembelajaran di TK

Hakekat kesehatan dan gizi

1. Kesehatan dan gizi pada anak usia TK 2.Kesehatan, gizi dan

pengembangan potensi anak

3.Macam-macam zat makanan

2 jam.

(120 menit) Ahcmad Jaelani Sediaoetama (2000) Ilmu Gizi Untuk Mahasiswa dan Profesi. Jakarta : Dian Rakyat.

1

2 Mahasiswa dapat mejelaskan pola hidup sehat dan menerapkanya dalam pembelajaran di TK

Pola hidup sehat

1.Pola dasar makanan sehat

2.Tingkat kesehatan dan gizi

3.Masalah gizi masyarakat

2 jam (120 menit)

Sajimin, Tonny dan Whiticar, Peter, (1988) Pedoman Kesehatan Sekolah dan masyarakat. Yogyakarta : Yayasan Esentia Medica

(2)

3 Mahasiswa dapat menjelaskan kesehatan anak dan menerapkanya dalam pembelajaran di TK

Kesehatan anak 1.Ciri-ciri anak sehat 2.Gangguan kesehatan

anak

3.Upaya pemeliharaan kesehatan anak

Tugas Tutorial pertama

2 jam (120 menit)

Dep Kes RI ( 1993 ) Pedoman Pembinaan Kesehatan anak Taman Kanak-Kanak, Jakarta

3

4 Mahasiswa dapat menjelaskan tumbuh kembang anak dan menerapkannya dalam prmbelajaran di TK

Tumbuh kembang anak

1.Tanda- tanda, preoses, dan aspek tumbuh kembang anak 2.Permasalan tumbuh

kembang anak

2 jam (120 menit)

Dep Kes ( 1990 ) Pedoman tumbuih kembang anak. Jakarta : Dep Kes RI

4

5 Mahasiswa dapat

menjelaskan masalah gizi pada anak dan

menerapkannya pada pembelajaran di TK

Masalah Gizi pada anak

1.Penyakit Defisiensi gizi 2.Permasalan gizi dan

kehidupan anak

Tugas Tutorial kedua

2 jam (120 menit)

Suryani As’at (2002). Gizi Kesehatan Ibu dan anak . Proyek peningkatan

penelitian pendidikan tinggi, Dirjen Dikti Depdiknas Jakarta

5

6 Mahasiswa dapat mejelaskan makanan yang bergizi dan menerapkannya pada pembelajaran di TK

Makanan bergizi

1.Komposisi bahan makanan.

2.Bahan makanan dan penukar

2 jam (120 menit)

C. Soejoeti Tarwojo (1988) Dasar-Dasar gizi kuliner. Jakarta : Gramedia

Widyasarana Indonesia

6

7 Mahasiswa dapat menjelaskan makanan sehat untuk usia dini dan menerapkannya pada pembelajaran di TK

Makanan sehat untuk usia dini

1.Pola makanan pada anak

2.Pendidiksan gizi anak

Tugas Tutorial ketiga

2 jam (120 menit)

(1996) Pedoman Pembinaan Kesehatan Anak Didik TK. Jakarta : Dirjen Bina Kesehatan

Masyarakat. Direktorat Bina Kesehatan Keluarga

(3)

8. 1.Mahasiswa dapat menjelaskan

pendidikan kesehatan dan menerapkannya pada pembelajaran di TK

2.Mahasiswa dapat menjelaskan pelayanan kesehatan pada anak dan menerapkannya pada pembalajaran di TK

1.Pendidikan Kesehatan

2.Pelayanan Kesehatan Anak

1.Pembiasaan perilaku hidup bersih dan sehat 2.Peningkatan komponen

guru dan membina kesehatan anak

1.Pemamtauan kesehatan anak

2. Pelayanan kesehatan anak melalui P 3 K

2 jam (120 menit)

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan (1984) Pedoman Guru Pendidikan dan Pemeliharaan

Keseahatan di Taman Kanak-Kanak. Jakarta : Depdikbud RI

Sajimin, Tonny dan Whiticar, Peter, (1988) Pedoman Kesehatan Sekolah dan masyarakat. Yogyakarta : Yayasan Esentia Medica

Referensi

Dokumen terkait

cy.฀ Chemers,฀ Hu,฀ and฀ Garcia฀ (2001)฀ found฀that฀high฀levels฀of฀academic฀self-฀ efficacy฀were฀associated฀with฀lower฀lev- els฀ of฀ stress฀ in฀

pada saat Pembuktian Kualifikasi penyedia Jasa harus membawa seluruh Dokumen Asli sesuai yang di Upload / diunggah beserta 1 ( satu ) rekaman. - Apabila Saudara tidak hadir pada

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan model Kemmis and Mc Taggart. Teknik pengumpulan data menggunakan tes dan observasi. Tes mengungkap kompetensi siswa,

PC ini akan mengendalikan mobile robot dengan memberikan data ke mikrokontroler utama melalui komunikasi serial RS-232 dan menampilkan gambar dari kamera yang

Perihal : Pemilihan Penydia Jasa Konsufiansi untuk paket pkerjaan Revisrv Deign Master Plan RSUD.. tanggal 20 Juni 2011, diminta agar dalam mengikuti Proses

Reid (1995) berpendapat bahwa individu menyerap dan mengolah informasi serta mempelajari suatu keahlian yang baru berdasarkan kebiasan mereka dalam belajar ,

pada saat Pembuktian Kualifikasi penyedia Jasa harus membawa seluruh Dokumen Asli sesuai yang di Upload / diunggah beserta 1 ( satu ) rekaman dan menghadirkan tenaga ahlli/terampil

Penyedia jasa tunduk peda ketentuan yang tereantum dalam dokurnen seleksi" Penawaran Meliputi: Kelengkapan PensyaratanAdministnasi, Penawaran Teknis, dan Penanraran