• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Komponen Pasang Surut Untuk Menentukan Elevasi Dermaga Pelabuhan Kuala Tanjung

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Komponen Pasang Surut Untuk Menentukan Elevasi Dermaga Pelabuhan Kuala Tanjung"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Pengetahuan tentang hidrografi salah satunya adalah pengamatan pasang surut air laut, sangat diperlukan dalam pengembangan wilayah perairan seperti transportasi laut, kegiatan di pelabuhan, pembangunan di daerah pesisir pantai dan lain-lain karena mengingat wilayah Indonesia yang tersebar luas.

Metode penelitian yang digunakan yaitu metode kuantitatif dan data yang digunakan adalah data sekunder kemudian dianalisis menggunakan dengan menggunakan metode

Admiraltydan Least Square.

Dari hasil analisa pasang surut diperoleh nilai komponen pasang surut M2 dan S2

lebih dominan dibandingkan dengan komponen yang lain, yaitu senilai 79,152 dan 79,658 cm serta nilai fase 102,635˚ dan 25,548˚ yang berasal dari data pengamatan tidak langsung menggunakan metode Admiraltydan Least Square(program World Tides). Dari perhitungan tersebut diperoleh bilangan Formzhal sebesar 0,185.

Pengolahan data pasang surut menggunakan metode Admiralty menghasilkan nilai komponen amplitudo yang mendekati nilai komponen hasil pengolahan metode Least Square tetapi berbeda pada nilai fase. Berdasarkan bilangan Formzhal dapat diketahui bahwa perairan pelabuhan Kuala Tanjung memiliki tipe harian ganda (semi diurnal). Dari hasil analisa dan perhitungan diperoleh nilai High Water Spring pada tahun 2016 sebesar 296 cm dan elevasi dermaga pelabuhan Kuala Tanjung sebesar 5,5 m dari LWS.

Kata kunci : Pasang surut, Admiralty, Least square,World Tides, High Water Spring, Elevasi Dermaga

Referensi

Dokumen terkait

Benih yang relatif bebas virus dapat diproduksi dengan cara menghindari sumber infeksi awal dengan mulai dengan penggunaan benih sehat, menghilangkan tanaman terinfeksi dan

Bau busuk dikeluhkan oleh warga sekitar pabrik, dari adanya dampak tersebut yang paling mengganggu masyarakat adalah dampak lingkungan yaitu berupa kondisi udara, air

Nilai ini lebih besar dari taraf signifikansi sebesar 0,05, sehingga dapat disimpulkan bahwa H2 ditolak, artinya leverage tidak berpengaruh terhadap ketepatan waktu

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG.. TERDAFTARDI BURSA

Masalah yang sering terjadi dalam budidaya tanaman pisang antara lain: adanya serangan berbagai macam penyakit seperti layu fusarium, virus dan layu bakteri,

usaha menumbuh kembangkan kecintaan terhadap bahasa Makassar melalui pendidikan. Pendidikan bahasa Makassar menjadi salah satu mata pelajaran yang termasuk dalam

Penggunaan media gambar picture story dalam bercerita narrative text pada siswa kelas IXC SMPN 3 Sungai Tebelian Tahun Ajaran 2014/2015 dapat meningkatkan aktivitas

Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK), yaitu penelitian yang dimaksudkan untuk memberikan informasi bagaimana tindakan yang tepat