• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

KURIKULUM 2013

(2)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Pada Mata Pelajaran Animasi 2D Dan 3D Kompetensi Dasar :

3.19 Mengevaluasi produk animasi 3D

4.19 Membuat laporan proses pengerjaan produk animasi 3D

Disusun oleh :

GUSTI BINA WIBAWA AKBAR, S.Pd NIP. 19900706 201403 1 002

DINAS PENDIDIKAN

PEMERINTAH PROPINSI KALIMANTAN TENGAH SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 10 PALANGKA RAYA

2022

(3)

SILABUS MATA PELAJARAN

Nama Sekolah : SMAN 10 Palangka Raya Mata Pelajaran : B.TIK / Informatika Durasi (Waktu) : 6 JP

Kelas/Semester : XI / Ganjil Kompetensi Inti

KI-3 Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Multimedia pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.

KI-4 Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Multimedia. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.

Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tuga s spesifik di bawah pengawasan langsung.

Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

(4)

Kompetensi Dasar

Indikator pencapaian kompetensi

Materi Pokok

Alokasi Waktu (JP)

Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar

3.19 Mengevaluasi produk

animasi 3D 4.19 Membuat

laporan proses pengerjaan produk animasi 3D

3.19.1 Menganalisis produk animasi 3D

3.19.2 Mengevaluasi produk animasi 3D

4.19.1 Merancang laporan proses pengerjaan produk animasi 3D

4.19.2 Membuat laporan proses pengerjaan produk animasi 3D

Evaluasi produk dan Pembuatan Laporan

6 JP • Mengamati dan

menentukan pertanyaan mendasar tentang evaluasi terhadap produk animasi 3D (menumbuhkan rasa ingin tahu)

• Mendesain perencanaan pembuatan laporan proses pengerjaan produk animasi 3D (menumbuhkan ketelitian dan cermat)

• Menyusun jadwal rencana pembuatan laporan proses pengerjaan produk animasi 3D

(menumbuhkan bekerja keras dan tanggung jawab)

Tugas

• Membuat laporan proses pengerjaan produk animasi 3D

Observasi Mengamati kegiatan/aktivitas siswa secara individu dan dalam diskusi dengan checklist lembar pengamatan atau dalam bentuk lain Portofolio

• Membuat laporan tentang hasil kerja mandiri/kelompok

• Bahan Presentasi

Tes

• Buku teks pelajaran

• Lembar Kerja

• internet

(5)

• Memonitor kemajuan pembuatan laporan proses pengerjaan produk animasi 3D (menumbuhkan kreatif dan tanggung jawab)

• Menguji hasil laporan proses pengerjaan produk animasi 3D (menumbuhkan tanggung jawab)

• Membuat kesimpulan tentang laporan proses pengerjaan produk animasi 3D

(menumbuhkan tanggung jawab)

Pilihan Ganda, Essay

(6)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMAN 10 Palangka Raya Mata Pelajaran : B.TIK / Informatika Kelas/Semester : XI (Sebelas) / Ganjil

Materi Pokok : • Evaluasi produk animasi 3D

• Laporan pembuatan produk animasi Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit (Satu Kali Pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI) 1. Pengetahuan (KI 3)

Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Multimedia pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.

2. Keterampilan (KI 4)

a. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Multimedia. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.

b. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

c. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

(7)

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) 3.19 Mengevaluasi produk animasi 3D 3.19.1

3.19.2

Menganalisis produk animasi 3D Mengevaluasi produk animasi 3D 4.19 Membuat laporan proses

pengerjaan produk animasi 3D

4.19.1

4.19.2

Merancang laporan proses pengerjaan produk animasi 3D Membuat laporan proses pengerjaan produk animasi 3D

C. Tujuan Pembelajaran

Dengan menerapkan Model Pembelajaran Project Based Learning (PjBL) dan Strategi Pembelajaran Kooperatif (SPK) dilengkapi dengan kegiatan diskusi, presentasi, simulasi dan praktik langsung, diharapkan peserta didik dapat :

1. KD 3.19 Evaluasi produk animasi 3D

a. Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat menganalisis produk animasi 3D dengan benar dan saling menghargai

b. Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat mengevaluasi produk animasi 3D dengan jujur dan santun

2. KD 4.19 Membuat laporan proses pengerjaan produk animasi 3D

a. Melalui diskusi, menggali informasi serta praktik peserta didik dapat merancang laporan proses pengerjaan produk animasi 3D dengan benar dan bergotong royong b. Melalui diskusi, menggali informasi serta praktik peserta didik dapat membuat

laporan proses pengerjaan produk animasi 3D dengan benar dan bertanggung jawab

D. Materi Pelajaran

1. Menganalisis Produk Animasi 3D

Analisis adalah mengurai, membedakan, memilah sesuatu untuk digolongkan dan dikelompokkan kembali menurut kriteria tertentu kemudian dicari kaitannya dan ditafsirkan maknanya

2. Mengevaluasi Produk Animasi 3D

Evaluasi dalam bahasa inggris dikenal dengan istilah Evaluation. Secara umum, pengertian evaluasi adalah suatu proses untuk menyediakan informasi tentang sejauh mana suatu kegiatan tertentu telah dicapai, bagaimana perbedaan pencapaian itu dengan

(8)

suatu standar tertentu untuk mengetahui apakah ada selisih diantara keduanya, serta bagaimana manfaat yang telah dikerjakan itu bila dibandingkan dengan harapan- harapan yang ingin diperoleh.

3. Merumuskan laporan proses pengerjaan produk animasi 3D

Sebelum kegiatan evaluasi dilakukan, harus ditentukan terlebih dahulu merumuskan evaluasinya agar mengetahui data apa saja yang dibutuhkan, tahapan-tahapan kerja apa saja yang dilalui, siapa saja yang akan dilibatkan, serta apa saja yang akan dihasilkan menjadi jelas.

4. Membuat laporan proses pembuatan animasi 3D

Setelah proses pembuatan animasi 3D selesai, selanjutnya adalah pembuatan laporan dan melakukan evaluasi terhadap produk yang telah dibuat. Hal ini bertujuan untuk mengetahui kualitas, kelebihan serta kekurangan yang dimiliki oleh produk animasi 3D tersbut.

E. Pendekatan dan Model Pembelajaran

1. Model : Project Based Learning (PjBL) 2. Pendekatan : Saintifik

3. Metode : ceramah, tanya jawab, diskusi, presentasi

F. Media Pembelajaran

1. Alat : Computer (PC) / Laptop, LCD Proyektor.

2. Media : Buku Cetak, E-book (Bahan ajar), PowerPoint (Pemaparan materi) 3. Bahan : kertas, spidol, pulpen, pensil, penghapus

G. Kegiatan Pembelajaran

No Tahapan Pembelajaran

Deskripsi Kegiatan Alokasi waktu

Guru Peserta Didik

1 Pendahuluan 15 menit

1.1 Orientasi Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran

Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

• Membalas salam dan berdoa dengan khidmat

• Ketua kelas

memberi informasi

5 menit

(9)

No Tahapan Pembelajaran

Deskripsi Kegiatan Alokasi waktu

Guru Peserta Didik

Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.

tentang kehadiran peserta didk lain

• Peserta didik melakukan kegiatan ice breaking 1.2 Apersepsi &

Motivasi

• Mengaitkan materi / tema / kegiatan

pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi / tema / kegiatan sebelumnya,

• Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

• Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

• Menyampaikan

aperspesi tentang makna evaluasi produk animasi 3D untuk kehidupan sehari-hari.

• Mendengarkan penjelasan guru dengan penuh perhatian

• Menyebutkan prasyarat yang ditanyakan guru

• Menjawab pertanyaan yang diberikan guru

• Mendengarkan penjelasan guru dan mencatat informasi yang di berikan

5 menit

1.3 Acuan • Menyanpaikan KD, IPK dan tujuan pembelajaran berkaitan KD 3.19 dan 4.19 yang akan di pelajari

• Menyampaikan ruang lingkup materi yang akan dipelajari

• Menyampaikan bentuk penilaian selama kegiatan proses belajar mengajar berlangsung dan model serta pendekatan

• Mendengarkan penjelasan yang diberikan guru

• Bersungguh- sungguh untuk belajar

• Mempersiapkan diri untuk bisa mengikuti syarat- syarat penilaian yang nanti akan dilaksanakan

5 menit

(10)

No Tahapan Pembelajaran

Deskripsi Kegiatan Alokasi waktu

Guru Peserta Didik

pembelajaran yang akan diterapkan.

2 Kegiatan Inti 60 menit

2.1 Penentuan Pertanyaan Mendasar

Mengemukakan

• Mengemukakan pertanyaan esensial yang bersifat eksplorasi pengetahuan yang telah dimiliki peserta didik berdasarkan pengalaman belajarnya yang

bermuara pada

penugasan peserta didik dalam melakukan suatu aktivitas.

1. Apa yang dimaksud evaluasi animasi 3D 2. Bagaimana cara

untuk membuat laporan proses pembuatan produk animasi 3D

Mengamati

• Mengamati untuk menganalisis produk animasi 3D (menumbuhkan rasa ingin tahu)

Mendiskusikan karakteristik analisis dan evaluasi produk animasi 3D (menumbuhkan komunikatif dan tanggung jawab

5 menit

2.2 Mendesain Perencanaan Proyek (Design a Plan for the Project)

• Mengorganisir peserta didik kedalam

kelompok-kelompok yang heterogen (4-5) orang. Heterogen berdasarkan tingkat kognitif atau etnis.

• Membicarakan aturan main untuk disepakati bersama dalam proses penyelesaian proyek.

Hal-hal yang disepakati:

pemilihan aktivitas, waktu maksimal yang direncanakan, sanksi yang dijatuhkan pada pelanggaran aturan main, tempat

Mengumpulkan data

• Mengumpulkan data yang

diperlukan untuk mendesain perencanaan proyek.

• Peserta didik menyepakati aturan dan jadwal yang ditetapkan oleh guru serta format pekerjaan yang akan dihasilkan pada akhir pembelajaran.

• Mempersiapkan alat dan bahan

5 menit

(11)

No Tahapan Pembelajaran

Deskripsi Kegiatan Alokasi waktu

Guru Peserta Didik

pelaksanaan proyek, hal-hal yang dilaporkan, serta alat dan bahan yang dapat diakses untuk membantu penyelesaian proyek.

yang akan

digunakan selama pekerjaan dalam bentuk kelompok dikerjakan.

2.3 Menyusun Jadwal (Create a Schedule)

• Memfasilitasi peserta didik untuk membuat jadwal aktifitas yang mengacu pada waktu maksimal yang disepakati.

• Memfasilitasi peserta didik untuk menyusun langkah alternatif, jika ada sub aktifitas yang molor dari waktu yang telah dijadwalkan.

• Peserta didik menyusun jadwal pembuatan projek

• Peserta didik menyusun langkah alternatif

10 menit

2.4 Memonitor peserta didik dan kemajuan proyek

• Membagikan LKPD yang berisi tugas proyek dengan tagihan: 1) menuliskan informasi yang secara eksplisit dinyatakan dalam tugas, 2) menuliskan beberapa pertanyaan yang terkait dengan masalah/tugas yang diberikan, 3) menuliskan langkah- langkah evaluasi dan pembuatan laporan animasi 3D berdasarkan pengalaman belajarnya yang terkait dengan tugas, 4) mengaitkan konsep-konsep yang dinyatakan secara eksplisit dalam tugas dengan konsep-

konsep/prinsip-prinsip

Menalar

• Mengerjakan LKPD yang diberikan secara berdiskusi dengan kelompok

• Mengeksplorasi karakteristik rendering gambar, rendering video.

(menumbuhkan ketelitian dan cermat)

• Menyusun konsep rubrik evaluasi produk animasi 3D dalam bentuk portofolio

10 menit

(12)

No Tahapan Pembelajaran

Deskripsi Kegiatan Alokasi waktu

Guru Peserta Didik

yang dimiliki oleh siswa berdasarkan pengalaman belajarnya, 5)

melakukan dugaan- dugaan berdasarkan kaitan konsep poin 4), 6) menguji dugaan dengan cara mencoba, 6) menarik kesimpulan

• Memonitoring terhadap aktivitas peserta didik selama menyelesaikan proyek dengan cara melakukan skaffolding jika terdapat kelompok membuat langkah yang tidak tepat dalam penyelesaian proyek.

• Peserta didik memberikan informasi progress pekerjaan LKPD kepada guru secara periodik

2.5 Menguji Hasil (Assess the Outcome)

• Melakukan penilaian selama monitoring dilakukan dengan mengacu pada rubrik penilaian yang bertujuan: mengukur ketercapaian standar, berperan dalam

mengevaluasi kemajuan masing- masing peserta didik, memberi umpan balik tentang tingkat pemahaman yang sudah dicapai peserta didik, membantu pengajar dalam menyusun strategi pembelajaran berikutnya.

Mengkomunikasikan

• Mengkomunikasika n dengan

menyampaikan hasil tentang evaluasi produk animasi 3D serta konsep pembuatan laporan dengan mempresentasikan lembar evaluasi produk animasi 3D secara berkelompok di depan kelas (menumbuhkan tanggung jawab)

20 menit

2.6 Mengevaluasi Pengalaman

• Memberikan penguatan hasil refleksi peserta didik.

• Peserta didik secara berkelompok melakukan refleksi

10 menit

(13)

No Tahapan Pembelajaran

Deskripsi Kegiatan Alokasi waktu

Guru Peserta Didik

terhadap aktivitas dan hasil proyek yang sudah

dijalankan. Hal-hal yang direfleksi adalah kesulitan- kesulitan yang dialami dan cara mengatasinya dan perasaan yang dirasakan pada saat menemukan solusi dari masalah yang dihadapi.

Selanjutnya kelompok lain diminta menanggapi.

3 Penutup 15 menit

3.1 Refleksi • Membuat rangkuman/

simpulan tentang materi.

• Bersama guru

membuat rangkuman materi.

3 menit

3.2 Evaluasi • Memberikan umpan balik terhadap proses pembelajaran.

• Memperhatikan dan memberikan

tanggapan umpan balik guru.

7 menit

3.3 Program Tindak Lanjut

• Menyampaikan secara singkat rencana pembelajaran berikutnya.

• Menyampaikan rencana remedial dan pengayaan

• Menyimak rencana pembelajaran berikutnya.

3 menit

3.4 Do’a • Menutup dan memimpin do’a.

• Berdo’a dengan khidmat.

2 menit

(14)

H. Sumber Belajar

Sumber belajar yang digunakan pada pembelajaran ini :

No Jenis Keterangan

1 Buku ✓ Mulyadi, R. 2018. Animasi 2D dan 3D, Jakarta: Yudhistira.

✓ Asmoro, SW. 2017. Animasi 2D & 3D

✓ Rena Anggita Putri (2018), Animasi 2D & 3D

✓ Hendi Hendratman (2016), Teh Magic Of 3D Studio Max

✓ Mulyadi, R. 2018. Animasi 2D dan 3D, Bogor: Yudhistira.

2 Web ✓ http://www.griyabagus.com/2014/09/camera-dan-animasi- pada-3ds-max.html

3 Video ✓ https://www.youtube.com/watch?v=_Ml0Ly-qWfI 4 PDF / PPT ✓ 3D Max Speed Modeling to 3D artist

I. Penilaian dan Proses Hasil Belajar 1. Teknik penilaian :

a. Sikap : Instrumen observasi / Pengamatan b. Pengetahuan : Instrumen Tertulis

c. Keterampilan : Instrumen Tugas 2. Prosedur Penilaian

No Ranah Kompetensi Teknik

Penilaian Bentuk Penilaian 1 Sikap

a. Terlibat aktif dalam pembelajaran b. Bekerjasama dalam

kegiatan diskusi kelompok.

c. Toleran terhadap proses pembuatan proyek yang berbeda dan kreatif.

Observasi Pengamatan aktivitas di kelas dan kerja kelompok

2 Pengetahuan

3.19. Mengevaluasi produk animasi 3D

Tes Tulis Soal Pilihan Ganda (10 Soal)

3 Keterampilan

4.19 Membuat laporan proses pengerjaan produk animasi 3D

Produk (Portofolio)

Peserta didik merancang produk berupa laporan proses pengerjaan produk animasi.

(15)

J. Rencana Tindak Lanjut Hasil Penilaian (Remedial dan/atau Pengayaan) 1. Remedial

Remedial tes diberikan kepada peserta didik yang mendapatkan nilai di bawah KKM (75) dengan catatan jumlah peserta didik yang remedial sebanyak maksimal 30% dari jumlah seluruh peserta didik di kelas. Remedial tes dengan mengerjakan soal yang sama.

Jika jumlah peserta didik yang remedial di atas 30%, maka diadakan pembelajaran ulang secara cepat terlebih dahulu, dilanjutkan dengan remedial tes.

2. Pengayaan

Program pengayaan diberikan/ditawarkan kepada peserta didik yang mendapatkan nilai >= KKM (75) sebagai bentuk pendalaman terhadap materi yang diberikan, yaitu mengenal lebih jauh tentang pembuatan laporan produk animasi 3D.

Malang, Juli 2021 Guru Mata Pelajaran

GUSTI BINA W.A, S.Pd NIP. 19900706 201403 1 002

Mengetahui,

Kepala SMAN 10 Palangka Raya

Drs. H. KAPRAWI, M.Pd NIP. 19630129 199003 1 010

(16)

Referensi

Dokumen terkait

1) Dari perspektif komunikasi, e-commerce adalah pengiriman barang, layanan, informasi, atau bayaran melalui jaringan komputer atau peralatan elektronik lainnya. 2) Dari

Kefir sari kacang hijau menghasilkan permen jeli dengan kualitas terbaik berdasarkan uji organoleptik (warna, dan rasa), sedangkan kefir susu UHT dari sifat fisik, kimia,

Metode pengumpulan data dilakukan dengan cara studi literatur yaitu penulis mempelajari teori-teori berhubungan dengan penelitian yang diangkat yaitu mengenai penerapan

Data pada Tabel 2 menunjukkan bahwa jumlah pelepah daun bibit kelapa sawit yang diberi kompos TKKS dengan lama pengomposan 6 minggu berbeda nyata dengan lama pengomposan

Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah bentuk dasar, bentuk berimbuhan, atau bentuk perulangan yang ditemukan dalam frasa, klausa, atau kalimat

Analisis prospektif yang mengelompokkan faktor ke dalam empat kuadran dengan mengidentifikasi tingkat ketergantungan faktor dan tingkat pengaruhnya terhadap sistem diperoleh 5

Iswidharmanjaya, Dropshipping, 16. 92 Sulianta, Terobosan Berjualan Online, 41. 93 Sulianta, Terobosan Berjualan Online, 42. 94 Iswidharmanjaya, Dropshipping, 28. 95 Reseller

Identifikasi roost kelelawar yang ditemukan berdasarkan jenis lokasi roost (pohon, bebatuan, lubang pohon, gulungan daun), waktu roosting (roost siang atau malam), jenis tumbuhan