NPSN : 70008153 | No. Izin Operasional : 421-0002-IPPSP TAHUN 2021
Berprestasi dalam Ridho Ilahi
YAYASAN BINA BANGSA SEJAHTERA BOGOR (Bina Bangsa Sejahtera Bogor Foundation)
Sekolah Islam Terpadu:
SMP BINA BANGSA SEJAHTERA
Jl. Batuhulung Darmaga Km. 7 Rt 003/002, Kel. Margajaya, Kec. Bogor Barat, Kota Bogor 16116 Telp/Fax: 0251-8622851, Website: http://sitbbs.sch.id E-mail: [email protected]
LAPORAN KEGIATAN PEMBIASAAN PERILAKU RELIGIUS SISWA SMP IT BBS BOGOR
Gambar siswa sedang mengaji
A. KEGIATAN PEMBIASAAN YANG DIKEMBANGKAN
Kegiatan Pembiasaan di SMP IT BBS Bogor diarahkan dua hal: (1) pembentukan karakter peserta didik, dan (2) penciptaan suasana yang kondusif. Kegiatan berupa:
1. Pembiasaan Rutin
Merupakan proses pembentukan akhlak dan penanaman/pengamalan ajaran agama. Adapun kegiatan pembiasaan terintegrasi yang dikembangkan terdiri dari :
1.1. Karakter Religius
▪ Berangkat sekolah ijin, bersalaman dengan orang tua dan guru disekolah.
▪ Berdoa sebelum dan sesudah belajar atau melakukan sesuatu.
▪ Mengaji sebelum belajar
▪ Sholat Dhuha bergantian sesuai jadwal.
▪ Sholat dzuhur bersama bagi siswa kelas VII, VII dan IX .
▪ Kegiatan Tahsin dan Tahfiz setiap hari sebelum belajar.
▪ Merayakan dan menghormati hari-hari besar agama Islam
▪ Gerakan Jumat Bersih dan Sehat shodaqoh atau infaq
▪ Pengembangan budaya Senyum, sapa, salam, sopan dan santun dalam bertutur kata.
▪ Penegakan tata krama dan tata tertib sekolah
1.2. Karakter Peduli Lingkungan
▪ Selalu merapikan tempat tidurnya, sendiri. 2). Membuang sampah pada tempatnya.
▪ Sarapan pagi sebelum berangkat sekolah.
▪ Tidak mencoret, menulis di dinding dan bangku. 5). Disiplin memakai seragam
NPSN : 70008153 | No. Izin Operasional : 421-0002-IPPSP TAHUN 2021
Berprestasi dalam Ridho Ilahi
YAYASAN BINA BANGSA SEJAHTERA BOGOR (Bina Bangsa Sejahtera Bogor Foundation)
Sekolah Islam Terpadu:
SMP BINA BANGSA SEJAHTERA
Jl. Batuhulung Darmaga Km. 7 Rt 003/002, Kel. Margajaya, Kec. Bogor Barat, Kota Bogor 16116 Telp/Fax: 0251-8622851, Website: http://sitbbs.sch.id E-mail: [email protected]
sekolah.
▪ Berpakaian rapi ke sekolah : baju dimasukkan, dasi dipakai dan rapi dipasang, warna baju dijaga selalu putih-biru, sepatu sesuai dengan aturan ditetapkan, dan sepatu selalu bersih.
▪ Masuk dan Pulang sekolah tepat waktu.
▪ Menggunakan bahasa yang sopan dan santun.
▪ Mengucapkan maaf, tolong dan terima kasih kepada siapa saja yang memberikan sesuatu atau suatu bantuan.
▪ Menjaga kebersihan lingkungan dan kelasnya.
1.3. Karakter Peduli Sosial
Kepedulian sosial adalah rasa ingin membantu kepada sesama manusia baik dalam bentuk materi maupun bantuan tenaga.Karakter ini sangat penting bagi siswa SMP sehingga para siswa tdak merasa egois atau mementingkan diri sendiri.Oleh karena itu SMP IT BBS Bogor melakukan kegiatan kepedulian sosial ini antara lain :
▪ Menyediakan fasilitas untuk menyumbang yaitu infak mingguan yang dilakukan pada setiap hari Jum’at dimana uangnya digunakan untuk kegiatan keagamaan misalnya kegiatan ceramah dengan mendatangkan Ustad penceramah,
mengunjungi teman yang sakit dan takziah.
▪ Memfasilitasi aksi sosial dan bakti sosial’
▪ Bakti sosial berupa membagikan daging hewan Qurban pada hari raya Idul Adha
▪ Mengumpulkan uang untuk korban bencana alam.
▪ Membangun kerukunan antar warga kelas.
▪ Dalam kegiatan pembelajaran di kelas siswa menciptakan suasana yang nyaman, disaat belajar guru dan siswa membuat kesepakatan pada saat belajar tidak boleh maju sendiri.Saling menghormati teman dan saling tolong menolong.
2. Pembiasaan Terprogram
2.1. Pelaksaan Tahsin dan Tahfizh 2.2. Program Daur Ulang sampah
2.3. Pelaksanaan Peringatan Hari Raya Agama 2.4. Pelaksanaan Peringatan Hari Besar Nasional.
B. JADWAL MENGAJI
Tahun Pelajaran 2018/2019
NO JADWAL MENGAJI METODE KETERANGAN 1. Senin (Tahsin) 06.30-07.30 WIB IQRA
2. Selasa (Tahsin) 06.30-07.30 WIB IQRA 3. Rabu (Tahsin) 06.30-07.30 WIB IQRA 4. Kamis (Tahsin) 06.30-07.30 WIB IQRA 5. Jum’at (Tahfidz) 06.30-07.30 WIB IQRA
NPSN : 70008153 | No. Izin Operasional : 421-0002-IPPSP TAHUN 2021
Berprestasi dalam Ridho Ilahi
YAYASAN BINA BANGSA SEJAHTERA BOGOR (Bina Bangsa Sejahtera Bogor Foundation)
Sekolah Islam Terpadu:
SMP BINA BANGSA SEJAHTERA
Jl. Batuhulung Darmaga Km. 7 Rt 003/002, Kel. Margajaya, Kec. Bogor Barat, Kota Bogor 16116 Telp/Fax: 0251-8622851, Website: http://sitbbs.sch.id E-mail: [email protected]
Tahun Pelajaran 2019/2020
NO JADWAL MENGAJI METODE KETERANGAN 1. Senin (Tahsin) 06.30-07.30 WIB IQRA
2. Selasa (Tahsin) 06.30-07.30 WIB IQRA 3. Rabu (Tahsin) 06.30-07.30 WIB IQRA 4. Kamis (Tahsin) 06.30-07.30 WIB IQRA 5. Jum’at (Tahfidz) 06.30-07.30 WIB IQRA
Tahun Pelajaran 2020/2021
NO JADWAL MENGAJI METODE KETERANGAN 1. Senin (Tahsin) 06.30-07.30 WIB IQRA Video Call
Voice Call 2. Selasa (Tahsin) 06.30-07.30 WIB IQRA Video Call Voice Call 3. Rabu (Tahsin) 06.30-07.30 WIB IQRA Video Call Voice Call 4. Kamis (Tahsin) 06.30-07.30 WIB IQRA Video Call Voice Call 5. Jum’at (Tahfidz) 06.30-07.30 WIB IQRA Video Call Voice Call
Tahun Pelajaran 2021/2022
NO JADWAL MENGAJI METODE KETERANGAN
1. Senin (Tahsin, Tahfidz, Hadits dan
Doa) 07.30-08.30 WIB NUURII/CAHAYAKU Zoom Meeting
2. Selasa (Tahsin, Tahfidz, Hadits dan
Doa) 07.30-08.30 WIB NUURII/CAHAYAKU Zoom Meeting
3. Rabu (Tahsin, Tahfidz, Hadits dan
Doa) 07.30-08.30 WIB NUURII/CAHAYAKU Zoom Meeting
4. Kamis (Tahsin, Tahfidz, Hadits dan
Doa) 07.30-08.30 WIB NUURII/CAHAYAKU Zoom Meeting
5. Jum’at (Tahsin, Tahfidz, Hadits dan
Doa) 07.30-08.30 WIB NUURII/CAHAYAKU Zoom Meeting
Kepala Sekolah,
Syabar Suwardiman, S.Sos, M.Kom
NPSN : 70008153 | No. Izin Operasional : 421-0002-IPPSP TAHUN 2021
Berprestasi dalam Ridho Ilahi
YAYASAN BINA BANGSA SEJAHTERA BOGOR (Bina Bangsa Sejahtera Bogor Foundation)
Sekolah Islam Terpadu:
SMP BINA BANGSA SEJAHTERA
Jl. Batuhulung Darmaga Km. 7 Rt 003/002, Kel. Margajaya, Kec. Bogor Barat, Kota Bogor 16116 Telp/Fax: 0251-8622851, Website: http://sitbbs.sch.id E-mail: [email protected]
FOTO KEGIATAN TAHSIN DAN TAHFIZ SEBELUM PEMBELAJARAN
NPSN : 70008153 | No. Izin Operasional : 421-0002-IPPSP TAHUN 2021
Berprestasi dalam Ridho Ilahi
YAYASAN BINA BANGSA SEJAHTERA BOGOR (Bina Bangsa Sejahtera Bogor Foundation)
Sekolah Islam Terpadu:
SMP BINA BANGSA SEJAHTERA
Jl. Batuhulung Darmaga Km. 7 Rt 003/002, Kel. Margajaya, Kec. Bogor Barat, Kota Bogor 16116 Telp/Fax: 0251-8622851, Website: http://sitbbs.sch.id E-mail: [email protected]
FOTO PENGOLAHAN SAMPAH
NPSN : 70008153 | No. Izin Operasional : 421-0002-IPPSP TAHUN 2021
Berprestasi dalam Ridho Ilahi
YAYASAN BINA BANGSA SEJAHTERA BOGOR (Bina Bangsa Sejahtera Bogor Foundation)
Sekolah Islam Terpadu:
SMP BINA BANGSA SEJAHTERA
Jl. Batuhulung Darmaga Km. 7 Rt 003/002, Kel. Margajaya, Kec. Bogor Barat, Kota Bogor 16116 Telp/Fax: 0251-8622851, Website: http://sitbbs.sch.id E-mail: [email protected]
FOTO SISWA SHALAT DHUHA
KEGIATAN PEMOTONGAN HEWAN QURBAN
NPSN : 70008153 | No. Izin Operasional : 421-0002-IPPSP TAHUN 2021
Berprestasi dalam Ridho Ilahi
YAYASAN BINA BANGSA SEJAHTERA BOGOR (Bina Bangsa Sejahtera Bogor Foundation)
Sekolah Islam Terpadu:
SMP BINA BANGSA SEJAHTERA
Jl. Batuhulung Darmaga Km. 7 Rt 003/002, Kel. Margajaya, Kec. Bogor Barat, Kota Bogor 16116 Telp/Fax: 0251-8622851, Website: http://sitbbs.sch.id E-mail: [email protected]
KEGIATAN MAULID NABI BESAR MUHAMMAD SAW
FOTO KEGIATAN PESANTREN KILAT