• Tidak ada hasil yang ditemukan

Biaya Overhead Pabrik. Bahan Pembantu

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Biaya Overhead Pabrik. Bahan Pembantu "

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

KONSEP BIAYA UNTUK

PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJEMEN

A. Istilah Cost dan Expense dan Loss

Didalam praktek bisnis istilah Cost (Biaya), Expense (Beban) dan Loss (rugi) Sepintas lalu tidak memiliki perbedaan karena ketiganya telah menyebabkan berkurangnya nilai yang dimiliki perusahaan, namun untuk kepentingan perencanaan , pengendalian dan pengukuran prestasi ketiga istilah itu harus dikelola secara benar

Gambar berikut dapat digunakan untuk menjelaskan perbedaan antara Cost , Expense dan Loss

Dari gambar diatas dapat didefinisikan bahwa;

Cost (Biaya) : Ialah pengorbanan sumber daya ekonomi yang sengaja dilakukan ditujukan untuk Mendapatkanbarang/ jasa yang mempunyai manfaat

dimasa datang (Future benefit)

Expense (Beban) :

Ialah pengorbanan sumber daya ekonomi yang sengaja dilakukan ditujukan untuk Mendapatkanbarang/ jasa yang langsung ‘habis’

dikonsumsi didalam kegiatan perusahaan dalam rangka menciptakan penghasilan

Loss (rugi) : Ialah pengorbanan sumber daya ekonomi yang tidak sengaja dilakukan atau atidak terhidarkan yang tidak memberikan manaat secara ekonomis

B. Pengelompokkan Biaya

Untuk melakukan analisis manajerial Biaya-biaya yang ada akan dekelompokkan secara sistematis menurut keperluan serta fungsinya didalam perusahaan.

(2)

a. Pengelompokkan menurut fungsi.

Biaya Produksi : Biaya yang berkaitan dengan pembuatan produk

Biaya Pemasaran : Biaya yang terkait dengan aktivitas pemasaran barang / jasa Biaya Umum : Biaya yang terkait dengan aktivitas pendukung didalam bisnis Biaya Keuangan : Biaya yag dikeluarkan sehubungan dengan pengadaan dana.

b. Unsur /Komponen Biaya Produksi.

Biaya Bahan langsung : Yaitu Bahan Baku yang merupakan bahan yang integral dari produk jadi, biasanya biaya ini memiliki ratio pasti dengan output yang dihasilkan Biaya pah Langsung : Yaitu tenaga kerja yang dapat di indentifikasikan kepada setiap satuan produk baik secara fisik maupun secara manajerial

Biaya Overhead Pabrik: Yaitu biaya-biaya lainnya yang terjadi didalam pabrik yang sifatnya membantu proses pembuatan produk; Yang umum dikelompokkan sebagai Biaya Overhead Pabrik.:

-Bahan Pembantu -Upah Tidak langsung

-Supervisi -Utilitas (listrik/air)

-Supplies Pabrik -Depresiasi Mesin,gedung pabrik

-Lisensi/ Patent -Asuransi Pabrik

-Pemeliharaan

c. Objek Biaya

Biaya langsung : yaitu Biaya yanag secara nyata dapat dialokasikan terhadap produk Biaya Tidak langsung: Biaya yang dialokasikan melalui pertimbangan (justifikasi) dari pihak manajemen

d. Departemen/ Unit kerja

Produksi : Unit kerpa yang kegiatannya melakukan proses produksi

Pelayanan/Jasa : Unit kerja Pembantu yang memberikan jasa penunjang didalam bisnis secarf menyeluruh. Misalnya Unit kerja Bengkel/Servis, Unti kerja Power (tenaga listrik).

e. Kaiatan dengan Volume Aktivitas

Biaya Variabel : Biaya yang Totalnya berubah-ubah jika terjadi perubahan Aktivitas Biaya Tetap : Biaya yang totalnya tetap ketikak terjadi perubahan volume aktivitas

f. Masa manfaat

Biaya modal (Capital Expenditure) : yaitu Biaya yang memilikimanfaat jangka panjang atau lebih dari 1 tahun

(3)

C. Pengendalian Biaya

Dikaitkan dengan kewenangan manajemen didalam mengendalikan , biaya-biaya yang terjadi dapat digolongkan menjadi

a. Biaya terkendali (Controllable Cost)

Biaya terkendali ialah biaya yang keberadaanya dapat dikontrol atau dikendalikan oleh manajer pada unit kerja dimana biaya itu terjadi. Biaya Variabel pada umumnya bersifat terkendali. Berikut adalah ciri-ciri dari Biaya terkendali:

(1) Manajer memiliki wewenang didalam menentukan input (2) Manajer memiliki tanggung jawab terhadap output (3) Manajer bertanggung jawab terhadap proses

b. Biaya tidak terkendali (Un-controllable cost)

Biaya tidak terkendali ialah biaya-biaya yang dipikul oleh suatu unit kerja tetapi manajer yang bersangkutan tidak memiliki kewenangan untuk menolak atau mengatur keberadaannya

c. Biaya terprogram (Discretionary Cost)

Biaya yang keberadaanya sangat tergantung kepada kebutuhan yang pendek, misalnya biaya iklan , biaya riset dan pengembangan produk.

d. Biaya Kapasitas (Commited Cost)

Biaya ini disebut juga sebagai biaya berjaga-jaga atau (stand-by cost). Biaya ini timbul dengan tujuan memberikan sarana-prasarana agar kegiatan dapat berjalan

Misalnya, biaya Depresiasi gedung

e. Biaya terbenan (Sunk Cost)

Yaitu Biaya yang keberadaanya tidak dapat diubah oleh suatu keputusan masa kini, misalnya merusahaan telah membeli mesin dengan kapasias 100.000 unit, seandainya saat ini kapasitas yang dibutuhkan hanya 40.000 unit maka biaya depresiasi mesin tersebut tidak dapat dengan mudah diturunkan menjadi 40 % dari semula

f. Biaya Kesempatan (Oportunity Cost)

Biaya kesempatan ialah nilai yang terpaksa dikorbankan (tidak dimanfaatkan) karena manejemen memilih alternatif tertentu. Biaya kesempatan hanya timbul didalam analisis untuk memilih alternatif dan tidak dibayar secara riel, olehkarena itu Biaya kesempatan tidak dilaporkan didalam laporan keuangan seperi biaya yang lainnya. Contoh:

Andi seorang pemilik bengkel mobil saat ini mendapatkan LABA USAHA rata-rata sebesar Rp. 100 juta per bulan. Karena keberhasilannya sebuah peruahaan Mobil yang besar mengajak Andi untukbergabung sebagai Manajer dengan dijanjikan gaji sebesar Rp. 80.000.000 per bulan. Menurut analisis jika Ia bekerja diperusahaan lain maka Bengkel yang dia miliki akan dijual dengan harga Rp. 8 milar dan uang hasil penjualnnya akan di depsitokan dengan bunga 7,3 % per tahun.

(4)

Analisis:

Jika ia menolak tawaran berarti ia telah memilih untuk tetap melanjutkan usahabengkel sendiri dan mengabaikan potensi laba lainnya. Perhitungan dengan konep Biaya oportunity adalah sbb:

Keuntungan Usaha bengkel (yang dipilih) Rp. 100.000.000,- Biaya Oportunity: (nilai yang dilepas)

Gaji sebagai manajer Rp. 80.000.000,- Bunga Deposito :

7,3% X Rp. 8 milyar / 12 . 50.000.000,-

Rp. 130.000.000,-

Kerugian Rp. 30.000.000,-

Jadi menurut konsep Biaya Oportunity keputusan Andi adalah keliru.

SOAL-SOAL LATIHAN

Soal. 1

Selama beberapa bulan terakhir Divisi A menunjukkan angka kerugian , berikut adalah laporan Laba-rugi bulan terakhir

Divisi A

Laporan Laba/Rugi Bulan Oktober 07

Penjualan Rp. 750.000.000

Biaya Variabel:

Biaya Produksi variabel Rp. 200.000.000 Komisi penjualan 40.000.000 Ongkos Kirim . 30.000.000

Total Biaya Variabel Rp. 270.000.000

Laba Kontribusi Rp. 480.000.000

Biaya Tetap:

Biaya Penyusutan Rp. 80.000.000 Biaya overhead pabrik *) 100.000.000 Gaji Manajer 30.000.000

Iklan 150.000.000

Biaya umum kantor **) 120.000.000 Biaya umum Penjualan**) . 90.000.000

Total Biaya Tetap Rp. 570000.000

Kerugian Rp. 90.000.000

(5)

Manajemen puncak menganggap bahwa Divisi ini sangat mengganggu sehingga mulai bulan berikut kegiatan Divisi A akan dihentikan. Penghentian kegiatan Divisi A tidak mempengaruhi kegiatan usaha Divisi lainnya.

Diminta:

Buatlah analisis, apakah sebaiknya keputusan manajemen puncakk diterima/ditolak?

Soal. 2

PT A telah membeli sebuah mesin dengan harga Rp. 800.000.000. Mesin ini disusutkan dengan metode garis lurus selama 16 tahun dengan nilai sisa Nol. Saat ini, setelah mesin tersebut digunakan selama 4 tahun buku , Mesin serupa telah dipasarkan dengan harga Rp. 1.200.000.000 . Keunggulan mesin baru adalah dapat menghemat biaya operasional sebesar Rp. 160.000.000 per tahun. umur ekonomis mesin baru 10 tahun tanpa nilai sisa. Jika ada rencana menukar maka mesin lama dapat dijual dengan harga Rp. 320.000.000.

Manajemen telah melakukan analisis sbb:

Penghematan mesin baru 160.000.000 X 10 th Rp. 1.600.000.000 Harga beli mesin baru Rp. 1.200.000.000

Rugi penjualan msn lama . 480.000.000

1.680.000.000 Kerugian jika menukar mesin dengan model baru Rp. 80.000.000

Oleh karena itui manajemen meutuskan untuk TIDAK MENGGANTI mesin Diminta:

1.Apakah keputusan manajemen telah benar (menurut konsep biaya oportunity) 2.Bandingkan Projeksi Biaya yang akan terjdi dari kedua alternatif selama 10 tahun kedepan.

Soal. 3

PT Pabrik kaos “Öblonk“ di Bandung telah membuat laporan Laba rugi menurut segmen pasar yang di jadikan sasaran perusahaan.

Total Ekspor Antar Pulau Lokal

Penjualan 600.000.000 150.000.000 210.000.000 240.000.000

Biaya Variabel 255.000.000 75.000.000 84.000.000 96.000.000

Laba Kontribusi 345.000.000 75.000.000 126.000.000 144.000.000

Biaya Tetap:

Penyusutan 33.000.000 9.000.000 10.500.000 13.500.000

Gaji 75.000.000 24.000.000 24.000.000 27.000.000

Biaya Tetap umum-

yang dilakolasikan 210.000.000 52.500.000 73.500.000 84.000.000

(6)

Data tersebut menunjukkan bahwa pasaran ekspor tidak begitu memuaskan (Rugi) Diminata:

Apakah Manajemen harus menghentikan kegiatan pasar ekspor

Gambar

Gambar berikut dapat digunakan untuk menjelaskan perbedaan antara Cost , Expense dan

Referensi

Dokumen terkait

™ Sepengetahuan Terdakwa mengenai Bertemu dengan Indra Setiawan apakah pada saat Sebelum atau setelah kematian Munir, terdakwa justru menjawab itu tidak ada urusan dengan

Arus AC yang mengalir pada sebuah kabel akan memberikan perubahan fluks, sehingga besarnya arus tersebut dapat diukur dengan menggunakan sistem clamp.. ICL 7107 adalah sebuah

Dari pengertian di atas dapat dipahami bahwa karakter identik dengan akhlak, sehingga karakter merupakan nilai-nilai perilaku manusia yang universal yang meliputi

Merupakan pelestarian budaya yang dilakukan dengan cara membuat suatu pusat informasi mengenai kebudayaan yang dapat difungsionalisasi kedalam banyak

Kali ini fenomena penurunan kurs ASEAN+3 terjadi, diikuti kenaikan jumlah perolehan suara partai pemerintah (Partai Demokrat) ditambah kemenangan SBY untuk ke-2 kali

Dengan menggunakan CFD, kita dapat mensimulasikan aliran batu bara pada saat melewati V Flow, sehingga kita dapat mengetahui bentuk konstruksi yang paling optimal

(teknologi informasi.. berkaitan dengan segala sesuatu yang berbasis komputer yang digunakan orang untuk melakukan pekerjaan yang berhubungan dengan informasi

Berdasarkan simpulan tersebut, maka dapat disarankan kepada (1) para guru untuk menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe TGT berbasis penilaian kinerja dalam