• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGETAHUAN DAN MINAT MASYARAKAT BERASURANSI SYARIAH

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "PENGETAHUAN DAN MINAT MASYARAKAT BERASURANSI SYARIAH "

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

i

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang saya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi dan diajukan pada Jurusan Asuransi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten. Ini sepenuhnya asli merupakan hasil karya tulis ilmiah saya pribadi.

Adapun tulisan maupun pendapat orang lain yang terdapat dalam skripsi ini telah saya sebutkan kutipannya secara jelas dan sesuai dengan etika keilmuan yang berlaku dibidang penulisan karya ilmiah.

Apabila dikemudian hari terbukti bahwa sebagian atau seluruh skripsi ini merupakan hasil perbuatan plagiarisme atau mencontek karya tulis orang lain, saya bersedia untuk menerima sanksi berupa pencabutan gelar kesarjanan yang saya terima atau sanksi akademik lain sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Serang, 7 November 2022

Moh Hannif Hamzyah Kusuma Putra

NIM 171430091

(2)

ii ABSTRAK

Nama: Muhammad Hannif Hamzyah Kusuma Putra, NIM: 171430091. Judul skripsi: Pengetahuan Dan Minat Masyarakat Berasuransi Syariah (Studi Masyarakat Desa Banjar Agung Kabupaten Tanggamus Lampung).

Penelitian ini dilakukan di Desa Banjar Agung, Kabupaten Tanggamus, Provinsi Lampung. Penelitian dilatar belakangi oleh kurangnya kesadaran masyarakat Desa Banjar Agung akan pentingnya berasuransi syariah untuk menjamin kehidupan di masa depan atau bahkan peristiwa-peristiwa yang kemungkinan akan terjadi yang menyebabkan suatu kerugian secara finansial dan berdampak bagi kelangsungan hidup secara jangka panjang.

Perumusan masalah dalam enelitian ini yaitu 1). Bagaimana pengetahuan masyarakat tentang asuransi syariah di Desa Banjar Agung Kab. Tanggamus-Lampung sehingga menjadi kendala pengembangannya? 2). Bagaimana strategi yang perlukan untuk menarik minat masyarakat berasuransi syariah di Desa Banjar Agung Kab. Tanggamus-Lampung?

Tujuan dari penelitian ini yaitu 1). Mengetahui pengetahuan masyarakat tentang asuransi syariah di Desa Banjar Agung Kab.

Tanggamus-Lampung sehingga menjadi kendala pengembangannya. 2).

Mengetahui strategi yang perlukan untuk menarik minat masyarakat berasuransi syariah di Desa Banjar Agung Kab. Tanggamus-Lampung.

Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dskripif dengan teknik analisis datanya menggunaan analisis SWOT. Data yang digunakan adalah data primer yang diproleh melalui wawancara dan observasi lapangan

Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa pengetahuan masyarakat mengenai asuransi syariah masih sangat minim, sehingga mempengaruhi minat masyarakat berasuransi syariah hal ini didapat dari wawancara dengan beberapa responden. Sehingga untuk meningkatkan pengetahuan dan minat berasuransi syariah di Desa Banjar Agung dapat dilakukan beberapa strategi, antara lain:

Memaksimalkan teknologi untuk mempermudah masyarakat dalam mengakses informasi mengenai asuransi syariah, meningkatkan dan melakukan inovasi terhadap produk asuransi syariah untuk menarik minat masyarakat berasuransi syariah, melakukan sosialisasi mengenai keunggulan asuransi syariah dan produk-produknya.

(3)

iii

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN MAULANA HASANUDDIN BANTEN

Jl. Jenderal Sudirman No. 30 Serang 42118 Telp.(0254) 2003323 Fax.(0254) 200022

Nota : Nota Dinas Kepada Yth

Lamp : 1 (satu) Eksemplar Dekan Fakultas Ekonomi Hal : Pengajuan Ujian Munaqasyah dan Bisnis Islam

a.n Moh Hannif Hamzyah Kusuma Putra UIN SMH Banten NIM 171430091 di_

Serang Assalamu’alaikum Wr. Wb

Dipermaklumkan dengan hormat, bahwa setelah membaca dan mengadakan perbaikan seperlunya, maka kami berpendapat bahwa skripsi Saudara Moh Hannif Hamzyah Kusuma Putra, NIM 171430091. Dengan Judul Skripsi: “Pengetahuan Dan Minat Masyarakat Berasuransi Syariah (Studi Masyarakat Desa Banjar Agung Kabupaten Tanggamus Lampung).”, diajukan sebagai salah satu syarat untuk melengkapi ujian Munaqasyah pada Jurusan Asuransi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN SMH Banten. Maka kami ajukan skripsi ini dengan harapan segera dimunaqasyahkan.

Demikian, atas perhatian Bapak kami ucapkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Serang, 7 November 2022

Pembimbing I, Pembimbing II

Dr. Itang, M.Ag NIP: 197108041998031003

Hj. Mukhlishotul Jannah, M.M., M.Ak NIP: 197408222005012003

(4)

iv

PERSETUJUAN

PENGETAHUAN DAN MINAT MASYARAKAT BERASURANSI SYARIAH

(Studi Masyarakat Desa Banjar Agung Kabupaten Tanggamus Lampung)

Oleh:

MOH HANNIF HAMZYAH KUSUMA PUTRA NIM: 171430091

Mengetahui,

Pembimbing I, Pembimbing II

Dr. Itang, M.Ag NIP: 197108041998031003

Hj. Mukhlishotul Jannah, M.M., M.Ak NIP: 197408222005012003

Mengetahui, Dekan

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam,

Ketua Jurusan Asuransi Syariah,

Dr. Hj. Nihayatul Masykuroh, M.S.I NIP: 19640212 199103 2 003

Havid Risyanto, S.Si., M.Sc NIP: 19851025 201503 1 005

(5)

v

PENGESAHAN

Skripsi a.n Moh Hannif Hamzyah Kusuma Putra, NIM 171430091, berjudul:

“Pengetahuan Dan Minat Masyarakat Berasuransi Syariah (Studi Masyarakat Desa Banjar Agung Kabupaten Tanggamus Lampung).” telah diujikan dalam sidang munaqasyah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanudin Banten pada tanggal 7 November 2022

Skripsi ini diterima sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Syariah (S.E) pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Jurusan Asuransi Syariah Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanudin Banten.

Serang, 7 November 2022 Ketua Merangkap Anggota, Sekretaris Merangkap Anggota,

Dr. Wazin, M.Si NIP : 1963022519990031005

Wahri Irawan, M.Si NIDN : 2005059602:

Penguji I, Penguji II,

Aan Ansori, S.Kom.,M.M NIP : 197310152007011027

Ratu Humaemah, S.Hum.,M.Si NIP : 198003102011012008

Pembimbing I, Pembimbing II,

Dr. Itang, M.Ag NIP: 197108041998031003

Hj. Mukhlishotul Jannah, M.M., M.Ak NIP: 197408222005012003

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Dengan Memanjatkan puji dan Syukur kehadirat Allah SWT, yang sudah melimpahkan rahmat, hidayah, dan anugerahnya sehingga

penulis bisa menyelesaikan skripsi ini. Adapun skripsi ini dipersembahkan untuk kedua Orang Tua penulis yaitu Ayahanda Zuhani Hamdy dan Ibunda Sri Winanrni, kedua adik penulis, Rizalul Lambang Kusuma Putra dan Triyansyah Kusuma Putra serta keluarga

besar Bapak Zuhani Hamdi dan Ibunda Sri Winanrni. Semoga mendapatkan keselamatan dan kebahagiaan di dunia dan akhirat.

(7)

vii MOTTO

ٍۗ ت هجَرَد َمْلِعْلا اوُتْوُا َهْيِذَّلاَو ْْۙمُكْنِم اْوُنَمها َهْيِذَّلا ُ هّاللّ ِعَفْزَي زْيِبَخ َنْوُلَمْعَت اَمِب ُ هّاللَّو

“Allah niscaya akan mengangkat orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang yang diberi ilmu beberapa derajat. Allah

Mahateliti terhadap apa yang kamu kerjakan”.

(Q.S. Al-Mujadalah ayat 11)

(8)

viii

RIWAYAT HIDUP

Penulis Moh Hannif Hamzyah Kusuma Putra dilahirkan di Kediri pada tanggal 29 Mei tahun 1998, anak pertama dari 3 (tiga) bersaudara, dari orang tua Ayahanda Zuhani Hamdy dan Ibu Sri Winarni.

Adapun pendidikan yang sudah penulis tempuh yaitu Sekolah Dasar Negeri SDN 06 Gedong Air Bandar Lampung pada tahun 2010, SMPN 01 Gisting Bawah dan lulus pada tahun 2013, kemudian melanjutkan pendidikan Sekolah Menengah pada Madrasah Aliyah Al- Rahmah Lebakwangi lulus pada tahun 2017. Kemudin penulis melanjutkan studi di UIN “Sultan Maulana Hasanuddin” Banten, Jurusan Asuransi Syariah.

(9)

ix

KATA PENGANTAR

Segala puji dan rasa syukur penulis panjatkankepada Allah SWT atas rahmat dan hidayah-Nya yang telah diberikan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini sesuai dengan yang direncanakan. Shalawat serta salam semoga tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW, sebagai pembawa risalah ilahi kepada seluruh umat, beserta keluarganya, sahabatnya, serta pengikutnya sampai akhir zaman.

Dengan pertolongan Allah SWT dan usaha yang sungguh- sungguh penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul:

Pengetahuan Dan Minat Masyarakat Berasuransi Syariah (Studi Masyarakat Desa Banjar Agung Kabupaten Tanggamus Lampung).

Penulis telah menyadari bahwa dalam skripsi ini tidak terlepas dari kekurangan, kelemahan dan masih jauh dari kesempurnaan, keterbatasan, pengalaman serta kemampuan penulis. Oleh sebab itu, penulis mengharapkan berbagai pendapat, saran dan kritik yang bersifat membangun guna mencapai kesempurnaan pada masa yang akan datang.

(10)

x

Dalam kesempatan dan melalui skripsi ini, penulis mengucapkan banyak terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Bapak Prof. Dr. H. Wawan Wahyuddin, M.Pd. Rektor Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten, yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk bergabung dan belajar dilingkungan UIN SMH Banten.

2. Ibu Dr. Hj. Nihayatul Maskuroh, M.S.I. Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, yang telah mendorong penyelesaian studi dan skripsi ini.

3. Bapak Havid Risyanto, S.Si., M.Sc, selaku Ketua Jurusan Asuransi Syariah Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten, yang telah mengarahkan, mendidik, serta memberikan motivasi kepada penulis.

4. Bapak Dr. Itang, M.Ag sebagai pembimbing I, yang telah mengarahkan, mendidik, serta memberikan motivasi dan memberikan saran kepada penulis untuk meluangkan waktunya selama proses penyusunan skripsi.

5. Ibu Hj. Mukhlishotul Jannah, M.M., M.Ak, selaku Pembimbing II yang telah membimbing, memberikan saran kepada penulis dan meluangkan waktunya selama proses penyusunan skripsi.

(11)

xi

6. Para Bapak/Ibu Dosen serta staff Akademik dan karyawan Universitas Islam Negeri SMH Banten yang telah ikhlas memberikan dan mengajari ilmu pengetahuannya kepada penulis selama mengikuti perkuliahan.

7. Kepada Bapak Zuhani Hamdy dan Ibu Sri Winarni, penulis hanya dapat mengucapkan “Terima kasih ayah ibu tercinta yang telah mendidik, mendoakan, dan membantu membiayai pendidikanku, berkat doa, nasihat dan kasih sayang kalian menjadikanku kuat dalam menjalani hidup ini, semoga Allah akan selalu melindungi kalian”.

8. Kepada guru-guru yang telah sudi memberi bekal ilmu kepada penulis sehingga penulis dapat melanjutkan pendidikan keperguruan tinggi.

9. Aina Vira Ariesta, Rizalul Lambang Kusuma Putra, Triyansyah Kusuma Putra dan sahabat-sahabat yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu. Terima kasih sudah menemani, memberi semangat, hingga penulis dapat menyelesaikan skripsi.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini tidak lepas dari kekurangan, kelemahan bahkan kesalahan dan masih jauh dari kesempurnaan, keterbatasan pengetahuan, pengalaman serta kemampuan penulis, oleh

(12)

xii

sebab itu penulis mengharapkan pendapat, saran dan kritik yang bersifat membangun guna mencapai kesempurnaan pada masa yang akan datang. Penulis berharap kiranya karya tulis ini mewarnai khzanah ilmu pengetahuan dan dapat bermanfaat bagi penulis khususnya dan bagi para pembaca umumnya.

Serang, 7 November 2022 Penulis

MOH HANNIF HAMZYAH KUSUMA PUTRA NIM 17143009

(13)

xiii DAFTAR ISI

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ... i

ABSTRAK ... ii

PENGAJUAN UJIAN MUNAQASYAH ... iii

PERSETUJUAN ... iv

PENGESAHAN ... v

PERSEMBAHAN ... vi

MOTTO ... vii

RIWAYAT HIDUP... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... xiii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah... 1

B. Perumusan Masalah ... 12

C. Tujuan Penelitian ... 12

D. Kegunaan Penelitian ... 12

E. Penelitian Terdahulu ... 13

F. Kerangka Pemikiran ... 15

G. Metode Penelitian ... 17

H. Sistematika Penulisan ... 26

BAB II KAJIAN PUSTAKA ... 28

A. Konsep Pengetahuan ... 28

B. Minat ... 38

C. Masyarakat ... 42

D. Konsep Asuransi ... 46

E. Perbedaan Asuransi Konvensional dengan Syariah ... 70

F. Analisis Swot (Strenghts, Weakness, Opportunities, Threats) ... 73

(14)

xiv

BAB III GAMBARAN UMUM OBJEK PENELITIAN... 78

A. Sejarah Desa Banjar Agung ... 78

B. Visi dan Misi Desa Banjar Agung ... 81

C. Struktur Organisasi Desa Banjar Agung ... 83

D. Kondisi Masyarakat ... 84

BAB IV HASIL PENELITIAN ... 87

A. Analisis SWOT Pengetahuan dan Minat Masyarakat Berasuransi Syariah ... 87

B. Hasul Analisis Pengetahuan dan Minat Masyarakat Berasuransi Syariah ... 99

BAB V PENUTUP ... 109

A. Kesimpulan ... 109

B. Saran ... 110 DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah untuk memberikan pemahaman dan gambaran bahwa sifat naturalis orang Jepang dewasa ini masih tecermin di dalam lirik- lirik lagu Jepang

Hal ini dikarenakan ibu hamil yang telah dijelaskan mengenai efek samping mengonsumsi tablet besi seperti mual menyalahartikan bahwa gejala mual yang terjadi lebih

Pada Kluster III hanya terdapat satu aksesi yaitu MINT 1, yang dicirikan oleh karakter diameter buah, panjang daun dan lebar daun yang relatif lebih kecil jika

Berdasarkan hasil penelitian dari pemberian Pupuk Organik Cair Sprint dengan dosis yang berbeda terhadap pertambahan diameter batang bibit durian lai dapat dilihat pada

Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah (BPPD) Kota Bandung sebagai salah satu Perangkat Daerah pada Pemerintah Kota Bandung memiliki tugas membantu Wali Kota dalam

Menurut Susanto (2011) terdapat faktor yang dapat mempengaruhi minat masyarakat menabung di bank syariah yaitu pengetahuan dimana semakin tinggi tingkat

Dari beberapa penjelasan yang telah diuraikan diatas maka penyusun tertarik untuk membuat penelitian yang berjudul “Pengaruh Pengetahuan, Motivasi dan Promosi Terhadap Minat

Yang bertanda tangan dibawah ini saya, Hida Efri Nurfina, menyatakan bahwa skripsi dengan judul : Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility, Kebijakan