• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERBEDAAN PENGGUNAAN UBI JALAR UNGU (Ipomoea batatas poiret) DENGAN TEPUNG TAPIOKA SEBAGAI FILLER TERHADAP SIFAT FISIK DAN AKSEPTABILITAS BAKSO AYAM.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERBEDAAN PENGGUNAAN UBI JALAR UNGU (Ipomoea batatas poiret) DENGAN TEPUNG TAPIOKA SEBAGAI FILLER TERHADAP SIFAT FISIK DAN AKSEPTABILITAS BAKSO AYAM."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

v

PERBEDAAN PENGGUNAAN UBI JALAR UNGU (Ipomoea batatas poiret) DENGAN TEPUNG TAPIOKA SEBAGAI FILLER TERHADAP SIFAT

FISIK DAN AKSEPTABILITAS BAKSO AYAM

Hendra Hermawan

ABSTRAK

Penelitian mengenai Perbedaan Penggunaan Ubi Jalar Ungu (Ipomoea batatas poiret) dengan Tepung Tapioka Sebagai Filler Terhadap Sifat Fisik dan Akseptabilitas Bakso Ayam telah dilaksanakan pada bulan Juni 2013 di Laboratorium Teknologi Pengolahan Produk Peternakan Fakultas Peternakan Universitas Padjadjaran, Sumedang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan ubi jalar ungu sebanyak 6% dengan tepung tapioka sebanyak 10% sebagai filler pada pengolahan bakso ayam menghasilkan sifat fisik (daya ikat air, susut masa, keempukan) dan akseptabilitas yang sama. Metode yang digunakan adalah metode eksperiment menggunakan uji perbandingan rata-rata, yaitu uji t-student tidak berpasangan dengan dua perlakuan yaitu bakso ayam dengan filler ubi jalar ungu sebanyak 6% dan bakso ayam dengan filler tepung tapioka sebanyak 10%. Masing-masing diulang sebanyak 10 kali. Pengujian akseptabilitas di analisis menggunakan uji Chi-Kuadrat. Hasil penelitian menunjukan bahwa penggunaan ubi jalar ungu dengan tepung tapioka sebagai filler bakso ayam terhadap sifat fisik (daya ikat air, keempukan) dan akseptabilitas yang sama, serta sifat fisik (susut masak) yang berbeda.

(2)

THE DIFFERENCES IN USE PURPLE SWEET POTATO (Ipomoea

batatas Poiret) WITH TAPIOCA FLOUR AS A FILLER ON

PHYSICAL PROPERTIES AND ACCEPTABILITY CHICKEN MEATBALLS

Hendra Hermawan

ABSTRACT

The research on Differences in use Purple Sweet Potato (Ipomoea batatas poiret) with Tapioca Flour as a Filler on Physical Properties and Acceptability Chicken Meatball was held in June 2013 at the Laboratory of Animal Products Processing Technology Faculty of Animal Husbandry, Universitas Padjadjaran, Sumedang. This study aims to determine the use of purple sweet potato as much as 6% to 10% as much tapioca flour as a filler in the processing of chicken meatballs produce physical properties (water holding capacity, cooking loss, tenderness) and the acceptability of the same. The method used was experimental method using average comparison test, the student's t-test unpaired with two treatments are chicken meatballs with purple sweet potato filler 6% and chicken meatballs with 10% starch filler. Each repeated 10 times. Acceptability testing were analyzed using Chi-square test. The results showed that the use of purple sweet potato starch as a filler with chicken meatballs on the physical properties (water holding capacity, tenderness) and the acceptability of the same, as well as physical properties (cooking loss) different.

Referensi

Dokumen terkait

Untuk tulah, Badan Nasional Penangguilangan Bencana (BNPB) dan Platform Nasional, akan menyelenggarakan pertemuan Forum PRB sekaligus penyelenggaran puncak peringatan bulan PRB

Sekretariat BMT ISEG UNPAD: Ruang Kegiatan Mahasiswa (RKM) | Kampus Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran | Jalan Dipati Ukur 35, Bandung 40132..

Berdasarkan persentase rekapitulasi analisis faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi belajar siswa pada pembelajaran IPS kelas V Se-Gugus 7 Kecamatan Tampan Kota Pekanbaru

Hasil wawancara dengan petani dan beberapa yang dilakukan pada survei pendahuluan diperoleh informasi bahwa selain luas lahan yang dikelola petani dalam menentukan

Etika merupakan cabang dari ilmu filsafat yang berbicara tentang praktik manusiawi, atau tentang tindakan atau perilaku manusia sebagai manusia. Etika bertujuan untuk

Sanksi yang diberikan kepada masyarakat yang membangun tanpa IMB adalah sanksi administratif yaitu: surat peringatan tertulis atau teguran serta penghentian sementara bangunan

1) Aktivitas guru masih terdapat kelemahan yang telah dilakukan oleh guru,.. diantaranya adalah guru memilih di antara 5 sampai 10 kata kunci, tetapi tidak

Upaya yang dimaksud dalam penelitian ini adalah usaha atau ikhtiar yang dilakukan oleh pemerintah Kecamatan Geumpang Kabupaten Pidie dalam mengatasi peredaran narkoba di