• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Catu Daya dengan Tabung Hampa Dioda 5AR4 dan 6CA4

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Catu Daya dengan Tabung Hampa Dioda 5AR4 dan 6CA4"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

CATU DAYA DENGAN TABUNG HAMPA DIODA 5AR4 DAN 6CA4

Disusun Oleh Gading Cassandra NIM : 612008062

Skripsi

Untuk melengkapi salah satu syarat memperoleh

Gelar Sarjana Teknik

Program Studi Teknik Elektro

Fakultas Teknik Elektronika dan Komputer

Universitas Kristen Satya Wacana

(2)
(3)
(4)
(5)

CATU DAYA DENGAN TABUNG HAMPA DIODA 5AR4 DAN 6CA4

Gading Cassandra Nim : 612008062

Fakultas Teknik Program Studi Teknik Elektro Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

2014

Pembimbing :

DR. Matias H.W.Budhiantho Ir. F. Dalu Setiaji, MT

INTISARI

(6)

ii ABSTRACT

(7)

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang selalu memberikan jalan, kemudahan dan kelancaran sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini. Tiada yang bisa terjadi selain karena kehendak-Nya.

Semua yang telah penulis capai sejauh ini tentunya tidak lepas dari bantuan, dorongan dan bimbingan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Ibuk Sinta Wibawati dan Mbah Putri Siti Mulyati yang telah mendidik dan membesarkan penulis dengan penuh kasih sayang serta Cik Anna Lidia. Beliau semua yang tak henti-hentinya mendukung penulis melalui doa, moril serta materiil. Mbah uti, putune mbah sampun sarjana...

2. Bapak DR. Mathias H.W. Budhianto dan Bapak Ir. F. Dalu Setiaji, MT selaku pembimbing yang dengan sabar membimbing, memberi saran serta koreksi pada pengerjaan tugas akhir ini.

3. Semua dosen FTEK UKSW.

4. Nurul, yang sudah menjadi motivasi terbesar bagi penulis untuk segera menyelesaikan tugas akhir ini.

5. Teman – teman 2008, Caesar, Dung, Bgenk, Pantek, Jembling, Christo, Bagong, Yahya, Riyo, Endro, Catur, Bagas, Bambut, Rosa, Bella, Filly dll yang tidak dapat penulis sebutkan. Terima kasih sudah menjadi keluarga kedua selama penulis kuliah di FTEK UKSW.

6. Ex-kakak angkatan dan teman-teman rindang, Mbahe, Penda, Mas Yona, Mas Aldo, Mas Kumis, Danus, Aryo, Suryo, Rere, Dilla, Astu, Kimpan, Gondrong, Tolgung yang sudah memberikan kesempatan kepada penulis untuk menggelar wawasan baru selama kuliah di UKSW

(8)

iv

8. Teman – teman AME, Bobby, Teguh, Richard yang selalu hadir dan membatu penulis melakukan presentasi perkembangan alat dari tugas akhir ini.

9. The legend Rantonov Pengen Numpak Pesawat juragan koran, suwun yo om... 10.Staff TU FTEK Vera, Dita, Mbak Rista dan seluruh laboran FTEK.

11.Dan semua pihak-pihak lain yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

Akhir kata, tugas akhir ini tentunya tidak luput dari berbagai kekurangan. Semoga tugas akhir ini bermanfaat bagi siapa pun khususnya bagi teman - teman yang tertarik di bidang catu daya untuk penguat tabung hampa.

Salatiga, September 2014

(9)

DAFTAR ISI

1.1.Gambaran Sistem yang Dirancang dan Spesifikasi ... 3

1.2.Garis Besar Penulisan Tugas Akhir ... 5

BAB II. LANDASAN TEORI ... 7

2.1 Perbedaan Penguat Audio Tabung Hampa dengan Semi-Penghantar ... 7

2.1.1 Topologi Penguat ... 8

2.1.2 Umpan Balik Negatif... 14

2.1.3 Isyarat Terpenggal ... 17

2.2 Perbedaan Catu Daya Penguat Audio Tabung Hampa dengan Semi-Penghantar... 19

2.2.1 Topologi... 20

2.2.2 Topologi Penyearah... 23

2.2.3 Regulasi Tegangan Catu Daya ... 24

2.2.4 Topologi Tapis Perata ... 28

2.3 Penguat Auido Tabung 12AU7 dan EL34 ... 29

(10)

vi

BAB III. PERANCANGAN CATU DAYA DENGAN TABUNG

HAMPA ... 36

3.1 Prosedur Perancangan... 36

3.1.1 Perancangan Trafo Penaik ... 38

3.1.2 Pemilihan Jenis Tabung Hampa Dioda ... 39

3.1.2.1Arus DC Tabung Hampa Dioda ... 39

3.1.2.2Tegangan Jatuh Piringan ... 39

3.1.2.3Tegangan Balik Puncak ... 41

3.1.3 Perhitungan Arus Piringan dan Hambatan Piringan ... 41

3.1.4 Penentuan Efisiensi Penyearah ... 45

3.1.5 Perancangan Tapis Perata dan Regulator Tegangan Tinggi ... 46

3.1.6 Perancangan Catu Daya Pemanas ... 49

3.2 Realisasi Perancangan Catu Daya ... 50

3.2.1. Catu Daya 280V ... 51

3.2.2. Catu Daya 430V ... 58

3.2.3. Catu Daya Pemanas ... 64

3.2.4. Catu Daya Negatif ... 67

BAB IV. PENGUJIAN KINERJA CATU DAYA... 69

4.1 Pengujian dan Spesifikasi Catu Daya Keseluruhan ... 69

4.2 Peralatan dan Susunan Pengujian ... 70

4.2.1. Pengujian Catu Daya Aras Tinggi ... 70

4.2.2. Pengujian Tegangan Jatuh ... 74

4.2.3. Pengujian Catu Daya Aras Rendah ... 81

4.2.4. Pengujian Efisiensi Catu Daya ... 83

4.2.5. Pengujian Regulasi Beban Catu Daya ... 86

4.2.6. Pengujian Tegangan Riak Catu Daya Tinggi ... 89

BAB V. PENUTUP... 93

5.1. Kesimpulan ... 93

(11)

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1.1. Diagram penguat daya audio tabung ... 2

Gambar 1.2. Diagram kotak catu daya dengan tabung hampa dioda ... 4

Gambar 2.1.1. Penguat tabung hampa single-ended ... 9

Gambar 2.1.2. Penguat tabung hampa push-pull kelas A ... 9

Gambar 2.1.3. Penguat tabung hampa push-pull kelas AB ... 10

Gambar 2.1.4. Untai penguat kelas A dengan transistor semi-penghantar ... 11

Gambar 2.1.5. Penguat push-pull kelas B dengan transistor semi-penghantar ... 12

Gambar 2.1.6. Isyarat akibat cacat peralihan pada penguat transistor semi-penghantar kelas B ... 12

Gambar 2.1.7. Penguat push-pull kelas AB dengan prategangan resistor ... 13

Gambar 2.1.8. Penguat push-pull kelas AB dengan prategangan diode ... 13

Gambar 2.1.9. Diagram dasar umpan balik negative ... 14

Gambar 2.1.10. Cacat isyarat akibat cacat antar modulasi ... 15

Gambar 2.1.11. Diagram tingkat cacat penguat terhadap besarnya umpan balik negatif... 16

Gambar 2.1.12. (a) Isyarat terpenggal soft-clipping ... 18

(b) harmonisa yang timbul pada tabung hampa ... 18

Gambar 2.1.13. (a) Isyarat terpenggal hard-clipping ... 19

(b) harmonisa yang timbul pada semi-penghantar ... 19

Gambar 2.2.1. Diagram kotak catu daya linear ... 20

Gambar 2.2.2. Diagram kotak catu daya mode saklar ... 20

Gambar 2.2.3. Grafik tegangan naik lambat pada keluaran catu daya dengan tabung hampa diode ... 21

Gambar 2.2.4. Catu daya aras tinggi dengan penyearah diode semi-penghantar ... 22

Gambar 2.2.5. Catu daya dengan penyearah tabung hampa diode ... 23

Gambar 2.2.6. Grafik simulasi tegangan balik yang diterima dioda penyearah ... 24

(12)

viii

Gambar 2.2.8. Untai regulator dengan transistor semi-penghantar dan penguat

operasional... 26

Gambar 2.2.9. Untai dasar IC regulator LM317... 27

Gambar 2.2.10. Tapis lolos bawah RC ... 28

Gambar 2.2.11. Tapis lolos bawah LC ... 28

Gambar 2.2.12. Untai tapis π (a) dengan induktor, (b) dengan resistor ... 28

Gambar 2.3.1 Penguat awal dengan tabung 12AU7 ... 30

Gambar 2.3.2. Pembelah fasa LTP dengan sumber arus konstan... 31

Gambar 2.3.3. Untai penguat akhir ... 32

Gambar 2.3.4. Kapasistansi pemanas (heater) dan katoda ... 33

Gambar 3.1.1. Grafik tegangan jatuh piringan terhadap arus puncak piringan pada beberapa jenis tabung hampa dioda ... 40

Gambar 3.1.2. Untai setara catu daya dengan tabung hampa dioda ... 42

Gambar 3.1.3. Hambatan seri pada catu daya tabung hampa dioda ... 43

Gambar 3.1.4. Grafik arus piringan tabung hampa dioda ... 44

Gambar 3.1.5 Grafik efisiensi tabung hampa diode penyearah gelombang penuh ... 46

Gambar 3.1.6. Untai regulator tegangan tinggi dengan IC LM317 ... 47

Gambar 3.1.7. Grafik faktor riak penyearah tabung hampa diode ... 48

Gambar 3.1.8. Untai LM317 dengan sistem soft-start... 49

Gambar 3.2.1. Grafik tegangan jatuh tabung hampa dioda 6CA4 ... 53

Gambar 3.2.2. Grafik arus rata-rata per piringan terhadap efisiensi penyearah dengan tabung 6CA4 ... 56

Gambar 3.2.3. Untai catu daya 280V ... 57

Gambar 3.2.4. Grafik tegangan jatuh tabung hampa dioda 5AR4 ... 60

Gambar 3.2.5. Grafik arus rata-rata per piringan terhadap efisiensi penyearah pada tabung 5AR4 ... 62

Gambar 3.2.6. Untai catu daya 430V ... 64

Gambar 3.2.7. Waktu naik catu daya pemanas dengan sistem soft-start ... 66

Gambar 3.2.8. Untai catu daya pemanas ... 66

(13)

Gambar 4.1. Susunan peralatan pengujian catu daya aras tinggi ... 71 Gambar 4.2. Tegangan dan arus keluaran (a) catu daya 280V (b) catu daya

430V ... 71 Gambar 4.3. Grafik waktu naik tegangan dan arus (a) catu daya 280V dan (b)

catu daya 430 ... 73 Gambar 4.4. Susunan peralatan pengujian tegangan jatuh catu daya aras tinggi ... 75 Gambar 4.5. Tegangan keluaran catu daya aras tinggi tanpa beban (a) catu

daya 280V (b) catu daya 430V ... 76 Gambar 4.6. Tegangan dan arus keluaran catu daya aras tinggi pada keadaan

penguat volume maksimal, (a) catu daya 280V (b) 430V ... 77 Gambar 4.7. Isyarat masukan dan keluaran penguat tabung hampa 12AU7 dan

EL34 ... 78 Gambar 4.8. Grafik regulasi beban (a) catu daya 280V (b) catu daya 430V ... 79 Gambar 4.9. Susunan peralatan pengujian catu daya aras rendah ... 81 Gambar 4.10. Grafik tegangan dan arus catu daya pemanas (a) tabung 12AU7

(b) tabung EL34 ... 82 Gambar 4.11. Susunan alat pengukuran daya masukan catu daya aras tinggi ... 84 Gambar 4.12. (a) Tegangan dan (b) arus masukan catu daya aras tinggi ... 84 Gambar 4.13. Susunan peralatan pengujian tegangan riak keluaran catu daya

aras tinggi ... 86 Gambar 4.14. Tegangan riak keluaran catu daya 280 (a) tanpa beban dan (b)

terbeban maksimal ... 87 Gambar 4.15. Tegangan riak catu daya 430V (a) tanpa beban (b) terbeban

maksimal ... 88 Gambar 4.16. Prosedur pengukuran tanggapan frekuensi dan THD penguat

(14)

x

DAFTAR TABEL

(15)

DAFTAR SIMBOL

A Bati penguat dengan umpan balik negatif

AOL Bati simpal terbuka

β Umpan balik negatif

Ci Kapasitor sambatan (coupling)

Chk Kapasitansi dalam antara pemanas (heater) dan katoda

Ck Kapasitor pelewat (bypass) pada kaki katoda

CSS Kapasitor untai slow-start

D Derau penguat dengan umpan balik negatif

DOL Derau penguat simpal terbuka

Edc Tegangan DC

Em Tegangan puncak trafo penaik

fr Frekuensi riak

Fr Faktor riak

Fro Faktor redaman keluaran catu daya

FS Faktor redaman

IL Arus beban catu daya tabung hampa

Arus puncak piringan tabung hampa dioda

̅ Arus rata-rata piringan tabung hampa dioda

n Jumlah fasa pulsa tegangan DC

N Nisbah tegangan primer dan tegangan sekunder trafo

Pout Daya keluaran

RA Hambatan anoda tabung hampa dioda

Hambatan piringan tabung hampa diode pada arus puncak Hambatan piringan tabung hampa diode pada arus rata-rata

RES Hambatan efektif lilitan sekunder trafo

Rg Hambatan kisi (grid) tabung hampa

Rh Hambatan pembatan frekuensi tinggi

Rk Hambatan katoda tabung hampa

(16)

xii

Rp Hambatan anoda (plate) tabung hampa

Rprimer Hambatan lilitan primer trafo

Rsekunder Hambatan lilitan sekunder trafo

Hambatan seri catu daya tabung pada arus puncak Hambatan seri catu daya tabung pada arus rata-rata

RSS Resistor untai soft-start

τ Konstanta waktu

VBE Tegangan basis emiter

VC Tegangan kapasitor

VL Tegangan beban catu daya

VO Tegangan keluaran

VP Tegangan puncak

vrr Tegangan riak penyearah

vro Tegangan riak keluaran

Gambar

Tabel 2.1. Kebutuhan daya penguat audio tabung hampa 12AU7 dan EL34

Referensi

Dokumen terkait

Diperkirakan sekitar 30.000 tumbuhan ditemukan di dalam hutan hujan tropika, sekitar 1.260 spesies di antaranya berkhasiat sebagai obat dan sekitar 180 spesies yang telah digunakan

Mengingat pentingnya acara ini diminta kepada saudara hadir tepat waktu dan apabila diwakilkan diharapkan membawa surat kuasa, serta membawa berkas klarifikasi 1 (satu) Dokumen

Mata kuliah ini bertujuan memberi pengetahuan dan wawasan tentang bisnis dan lingkungannya, mengenal tanggung jawab dan potensi bisnis, bentuk perusahaan,

Mengingat pentingnya acara ini diminta kepada saudara hadir tepat waktu dan apabila diwakilkan diharapkan membawa surat kuasa, serta membawa berkas klarifikasi 1 (satu)

berhubungan dengan penentuan kegiatan pada bagian operasional perusahaan dlm hubungannya dengan aliran proses.

09:58:00 WITA Untuk daftar personil inti sudah disesuaikan dengan jenis pekerjaan yang akan dilaksanakan, dan dipersilahkan kepada penyedia untuk melihat dokumen pada bab IV

[r]

[r]