• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS PENDAPATAN JAGAL SAPI DI RPH PENGGARON KOTA SEMARANG - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS PENDAPATAN JAGAL SAPI DI RPH PENGGARON KOTA SEMARANG - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS PENDAPATAN JAGAL SAPI DI RPH PENGGARON KOTA SEMARANG

SKRIPSI

Oleh

ACHMAD BAGJA

FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN UNIVERSITAS DIPONEGORO

(2)

ANALISIS PENDAPATAN JAGAL SAPI DI RPH PENGGARON KOTA SEMARANG

Oleh:

ACHMAD BAGJA

NIM. H2D 008 002

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh

Gelar Sarjana Peternakan pada Program Studi Sosial Ekonomi Peternakan Fakultas Peternakan dan PertanianUniversitas Diponegoro

FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN UNIVERSITAS DIPONEGORO

(3)
(4)
(5)

Judul Skripsi : ANALISIS PENDAPATAN JAGAL SAPI DI RUMAH POTONG HEWAN(RPH) PENGGARON KOTA SEMARANG

Nama Mahasiswa : ACHMAD BAGJA

Nomor Induk Mahasiswa : H2D 008 002

Program Studi : S1-SOSIAL EKONOMI PETERNAKAN

Fakultas : PETERNAKAN DAN PERTANIAN

Telah disidangkan di hadapan Tim Penguji dan dinyatakan lulus pada tanggal………..

Pembimbing Utama

Ir. Kustopo Budiraharjo, M.P.

Pembimbing Anggota

Ir. Djoko Sumarjono, M.S.

Ketua Panitia Ujian Akhir Program

Dr. Ir. C. M. Sri Lestari, M.Sc.

Ketua Program Studi

Prof. Dr. Ir. Bambang Sukamto, S.U.

Dekan

Prof. Dr. Ir. V. Priyo Bintoro, M.Agr.

Ketua Jurusan

(6)

RINGKASAN

ACHMAD BAGJA. H2D 008 002. 2013. Analisis Pendapatan Jagal Sapi Di Rumah Potong Hewan (RPH)Penggaron Kota Semarang(The Analyze of the Incomeof Cattle Butcher in Butchterhouse Penggaron Semarang) (Pembimbing: KUSTOPO BUDIRAHARJO dan DJOKO SUMARJONO)

Tujuan penelitian ini adalah untuk 1) mengetahui pendapatan usaha jagal sapi di Rumah Potong Hewan (RPH) Penggaron Kota Semarang dan2) mengetahui pengaruh jumlah ternak sapi dipotong dan biaya variabel selain pembelian ternak sapi terhadap pendapatan usaha jagal sapi di Rumah Potong Hewan (RPH) Penggaron Kota Semarang. Penelitian dilakukan pada tanggal 1 Nopember 2012 sampai 6 Nopember 2012 di RPH Penggaron Kota Semarang.

Penelitian dilakukan dengan metode sensus yaitu semua jagal sapi yang ada di RPH PenggaronKota Semarang yang berjumlah 16 orang dengan periode penelitian, yaitu enam hari pengamatan. Data diperoleh melalui wawancara dengan menggunakan kuesioner. Data yang terkumpul selanjutnya dianalisis dengan Uji Regresi Berganda yang dijalankan dengan Program SPSS Versi 20.

Pendapatan jagal sapi di RPH Penggaron sebesar Rp. 19.080.000 /minggu secara serempak dipengaruhi oleh jumlah ternak yang dipotong dan biaya variabel selain pembelian ternak, variabel jumlah ternak yang dipotong secara parsial berpengaruh sangat nyata terhadap pendapatan jagal (signifikansi 0,000) dan biaya variabel selain pembelian ternak secara parsial berpengaruh sangat nyata terhadap pendapatan jagal (signifikansi 0,017). Mengacu pada hasil pengujian tersebut maka persamaan regresi yang diperoleh adalah sebagai berikut Y = -12.360.000 + 1.374.000 X1 + 21,134 X2.

(7)

Usaha jagal merupakan salah satu bagian dari sub sektor peternakan. Dibanyak

tempat usaha jagal ini adalah usaha yang dijalani secara turun temurun.Pendapatan yang

menguntungkan merupakan harapan dari setiap kegiatan usaha yang dijalankan.

Keuntungan tersebut diperoleh dari seluruh aspek yang berkaitan terutama dalam hal

biaya dan penerimaan.

Penulis memanjatkan puji dan syukur Alhamdulillah kepada Allah SWT atas

limpahan rahmat, taufik dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan

penelitian dan menulis skripsi dengan judul “Analisis Pendapatan Jagal Sapi di Rumah

Potong Hewan (RPH)Penggaron Kota Semarang”, denganbaik. Penulis mengucapkan

banyak terimakasih kepada Ir. Kustopo Budiraharjo, M.P selaku dosen pembimbing

utama, Ir. Djoko Sumarjono, M.S selaku dosen pembimbing anggota, atas waktu, tenaga

dan pikiran dalam memberikan bimbingan, motivasi, dorongan, kritik dan saran serta

pengarahan sebelum dan selama proses penelitian sampai proses penulisan skripsi ini

dapat diselesaikan.

Ucapan terima kasih juga penulis sampaikan kepada Prof. Dr. Ir. Bambang

Sukamto S.U. selaku Ketua Program Studi Sosial Ekonomi Peternakan, Ir. Kustopo

Budiraharjo. M.P. selaku dosen wali atas dorongan dan bantuannya. Terima kasih juga

penulis ucapkan kepada pimpinan RPH Penggaron Kota Semarang, atas ijin untuk

melaksakan penelitian, waktu dan informasi yang telah diberikan selama penulis

melakukan penelitian sehingga dapat berjalan dengan lancar.

Skripsi ini penulis persembahkan kepada keluarga: Ibu tercinta, Almarhum

bapak, Kakak tersayang dan kekasih tercinta yang selalu mendampingi saya Dyah

(8)

mendukung secara moril maupun materi selama ini. Dan tidak lupa penulis ucapkan

terima kasih kepada semua sahabatku Sosial Ekonomi Peternakan angkatan 2008 ,dan

semua pihak yang telah memberikan motivasi dan bantuan hingga terselesaikannya

penulisan skripsi ini.

Penulis menyadari, bahwa dalam penulisan skripsi ini jauh dari sempurna, oleh

karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran serta masukan yang membangun

dalam penyempurnaan skripsi ini. Semogas kripsi ini memberikan manfaat bagi

pembaca pada umumnya dan penulis pada khususnya Amin.

Semarang, November 2013

Penulis

DAFTAR ISI

(9)
(10)

4.4 Pemasaran ... 38

4.5 Deskripsi Variabel Penelitian ... 39

4.6 Uji Asumsi Klasik ... 41

4.7 Pengujian Hipotesis Penelitian ... 45

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 50

5.1 Kesimpulan ... 50

5.2 Saran ... 50

DAFTAR PUSTAKA ... 52

LAMPIRAN ... 56

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian (i) Minat belajar peserta didik pada mata pelajaran IPA Biologi materi perkembangbiakan tumbuhan kelas IX di SMP Negeri 12 Parepare

Berdasarkan hasil analisis yang telah dilakukan dalam penelitian ini, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa jumlah opsi saham yang dihibahkan tidak berpengaruh pada kinerja

Hasil analisis ragam menunjukkan bahwa pemberian pakan dengan menggunakan kulit buah kakao dan kulit pisang yang tidak difermentasi dan yang difermentasi dalam pakan kambing

Optimisme memberikan sumbangan efektif sebesar 65,4% pada terbentuknya regulasi diri lansia di masa pensiun pada PP BRI (Persatuan Pensiunan Bank Rakyat

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 18 Tahun 1997 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1997 Nomor 41, Tambahan Lembaran Negara

Dari pola sebaran terlihat kepadatan fitoplankton dari marga Chaetoceros dan Rhizosolenia di setiap stasiun baik Zona I maupun Zona II terpusat di dekat muara-muara sungai dekat

Hasil pengujian ini nampaknya tidak dapat mendukung pendapat Wentzel (2002) dan Linquist (1995) yang menyatakan tidak ada pengaruh antara persepsi Keadilan Prosedural

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA BARAT 2018.. RKA - OPD 2.2.1 ORGANISASI