• Tidak ada hasil yang ditemukan

« RAT-SAT Tutorial Non Pendas (S1-Ilmu Pemerintahan) IPEM4111_RAT

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "« RAT-SAT Tutorial Non Pendas (S1-Ilmu Pemerintahan) IPEM4111_RAT"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL (RAT)

PENGANTAR ILMU PEMERINTAHAN

Mata Kuliah

: Pengantar Ilmu Pemerintahan

Kode/SKS

: IPEM4111 / 3

Nama Pengembang : Anto Hidayat

Deskripsi Singkat

: Mata kuliah ini akan membahas tentang sejarah pertumbuhan pemerintahan, perkembangan ilmu pemerintahan sebagai disiplin ilmu, perihal yang memerintah dan yang

diperintah, organisasi dan manajemen pemerintahan, demokrasi dan kepemimpinan pemerintahan, filsafat dan etika pemerintahan, ekologi dan teknologi pemerintahan,

kebijakan dan komunikasi pemerintahan, serta administrasi dan birokrasi pemerintahan.

Kompetensi Umum : Mahasiswa dapat menjelaskan konsep dan teori yang berkaitan dengan komponen-komponen pemerintahan secara mendasar dalam kaitannya dengan penyelenggaraan

pemerintahan di Indonesia

No. KompetensiKhusus Pokok Bahasan Pokok BahasanSub Model Tutorial TutorialTugas Daftar Pustaka Tutorial ke

1 2 3 4 5 6 7 8

1 Mahasiswa dapat menjelaskan pertumbuhan pemerintahan dan Ilmu Pemerintahan

Sejarah pertumbuhan pemerintahan dan ilmu pemerintahan

1. Sejarah Pertumbuhan pemerintahan

1.1. Awal dari pemerintahan 1.2. Perkembangan

pemerintahan 2. Perkembangan Ilmu

Pemerintahan 2.1. Kameralistik

2.2. Perkembangan Ilmu Pemerintahan di Indonesia

Konstruktivisme Soleha, Ratnia dan JRG.

Djopari. (2009). BMP Pengantar Ilmu

Pemerintahan, Jakarta: Universitas Terbuka.

Labolo, Muhadam. (2008). Memahami Ilmu Pemerintahan. Jakarta: Rajawali Press.

1

2 Mahasiswa dapat menjelaskan perkembangan Ilmu

Pemerintahan sebagai disiplin ilmu

Perkembangan ilmu pemerintahan sebagai disiplin ilmu

1. Ilmu pemerintahan sebagai disiplin ilmu

1.1. Definisi, objek, dan pendekatan Ilmu Pemerintahan

1.2. Asas, teknik, dam hubungan pemerintahan

2. Hubungan Ilmu Pemerintahan dengan ilmu lainnya

Konstruktivisme Soleha, Ratnia dan JRG.

Djopari. (2009). BMP Pengantar Ilmu

Pemerintahan, Jakarta: Universitas Terbuka.

Labolo, Muhadam. (2008). Memahami Ilmu Pemerintahan. Jakarta:

2

(2)

No. KompetensiKhusus Pokok Bahasan Pokok BahasanSub Model Tutorial TutorialTugas Daftar Pustaka Tutorial ke

1 2 3 4 5 6 7 8

2.1. Hubungan Ilmu

Pemerintahan dengan ilmu-ilmu kenegaraan

2.2. Hubungan Ilmu

Pemerintahan dengan ilmu-ilmu sosial

Rajawali Press.

3 Mahasiswa dapat menjelaskan perihal pemerintah dan yang diperintah

Perihal pemerintah dan

yang diperintah 1. Perihal pemerintah1.1. Pengertian pemerintah 1.2. Terbentuknya pemerintah

dan pemerintahan

1.3. Konsep-konsep pemerintah 2. Perihal yang diperintah

2.1. Pengertian yang diperintah 2.2. Konsep-konsep yang

diperintah 2.3. Hubungan antara

pemerintah dan yang diperintah

Studi kasus Menyusun paper mengangkat kasus yang berhubungan dengan penyelenggaraan pemerintahan

bersumber dari media massa (cetak maupun elektronik) dengan menggunakan perspektif good governace.

Soleha, Ratnia dan JRG. Djopari. (2009). BMP Pengantar Ilmu

Pemerintahan, Jakarta: Universitas Terbuka.

Labolo, Muhadam. (2008). Memahami Ilmu Pemerintahan. Jakarta: Rajawali Press.

3

4 Mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar organisasi dan manajemen pemerintahan

Organisasi dan Manajemen

Pemerintahan 1. Organisasi pemerintahan1.2. Hakikat dan pengertian organisasi pemerintahan 1.2. Asas, prinsip, fungsi, dan tipe

organisasi pemerintahan 1.3. Perkembangan struktur

organisasi pelayanan staf pada pemerintahan Indonesia

2. Manajemen pemerintahan 2.1. Pengertian manajemen

pemerintahan

2.2. Unsur dan fungsi dasar manajemen pemerintahan 2.3. Perkembangan manajemen

pemerintahan di Indonesia

Studi kasus Soleha, Ratnia dan JRG.

Djopari. (2009). BMP Pengantar Ilmu

Pemerintahan, Jakarta: Universitas Terbuka.

4

(3)

No. KompetensiKhusus Pokok Bahasan Pokok BahasanSub Model Tutorial TutorialTugas Daftar Pustaka Tutorial ke

1 2 3 4 5 6 7 8

5 Mahasiswa dapat menjelaskan prinsip-prinsip demokrasi dan kepemimpinan dalam

pemerintahan

Demokrasi dan Kepemimpinan dalam Pemerintahan

1. Demokrasi pemerintahan 1.1. Konsep dan prinsip

demokrasi

1.2. Jenis-jenis demokrasi 1.3. Perkembangan demokrasi 2. Kepemimpinan pemerintahan 2.1. Pengertian kepemimpinan

pemerintahan

2.2. Fungsi, gaya, dan teknik kepemimpinan

pemerintahan

2.3. Pelaksanaan kepemimpinan di Indonesia

Studi kasus Menyusun paper mengangkat kasus yang berhubungan dengan penyelenggaraan pemerintahan

bersumber dari media massa (cetak maupun elektronik) dengan menggunakan konsep demokrasi atau kepemimpinan pemerintahan

Soleha, Ratnia dan JRG. Djopari. (2009). BMP Pengantar Ilmu

Pemerintahan, Jakarta: Universitas Terbuka.

.

5

6 Mahasiswa dapat menjelaskan dasar-dasar filsafat

pemerintahan dan etika pemerintahan

Filsafat Pemerintahan dan

Etika Pemerintahan 1. Filsafat Pemerintahan1.1. Pengertian Filsafat

1.2. Filsafat pemerintahan dan filsafat Ilmu Pemerintahan 1.3. Perkembangan filsafat

pemerintahan 2. Etika Pemerintahan

2.1. Hubungan etika, filsafat, dan ajaran moral

2.2. Konsep dan perlunya etika pemerintahan

2.3. Nilai-nilai etika pemerintahan

Studi kasus Soleha, Ratnia dan JRG.

Djopari. (2009). BMP Pengantar Ilmu

Pemerintahan, Jakarta: Universitas Terbuka.

6

7 Mahasiswa dapat menjelaskan hubungan ekologi dan

teknologi pemerintahan

Ekologi Pemerintahan 1. Ekologi Pemerintahan

1.1. Pengertian, ruang lingkup, dan hubungan ekologi dengan pemerintahan 1.2. Lingkungan fisik

pemerintahan 1.3. Lingkungan sosial

pemerintahan 2. Teknologi Pemerintahan

Studi kasus Menyusun paper untuk menilai implementasi e-government di salah satu

provinsi/kabupaten/kot a dengan menggunakan konsep tentang

teknologi pemerintahan

Soleha, Ratnia dan JRG. Djopari. (2009). BMP Pengantar Ilmu

Pemerintahan, Jakarta: Universitas Terbuka.

7

(4)

No. KompetensiKhusus Pokok Bahasan Pokok BahasanSub Model Tutorial TutorialTugas Daftar Pustaka Tutorial ke

1 2 3 4 5 6 7 8

2.1. Pengertian dan hubungan teknologi dengan

pemerintahan

2.2. Sistem dan pelaku teknologi pemerintahan

2.3. e-Government 8 Mahasiswa dapat menjelaskan

birokrasi dan kebijakan pemerintahan

Birokrasi dan Kebijakan

Pemerintahan 1. Birokrasi pemerintahan1.1. Pengertian, model, dan karakteristik birokrasi pemerintahan

1.2. Peran birokrasi dalam pemerintahan modern 1.3. Hubungan birokrasi,

administrasi, dan pemerintahan 2. Kebijakan pemerintahan

2.1.Pengertian kebijakan pemerintahan

2.2.Proses dan rintangan yang muncul dalam kebijakan pemerintahan

2.3. Tahapan-tahapan kebijakan pemerintahan

Studi kasus Soleha, Ratnia dan JRG.

Djopari. (2009). BMP Pengantar Ilmu

Pemerintahan, Jakarta: Universitas Terbuka.

8

Referensi

Dokumen terkait

Deskripsi Singkat : Mata kuliah ini akan membahas tentang pengertan dan konsep-konsep dasar ilmu politk serta perkembangannya; pendekatan- pendekatan

Deskripsi Singkat Mata Kuliah : Mata kuliah Sistem Informasi Manajemen membahas tentang konsep dasar sistem dan informasi, konsep sistem informasi,

Deskripsi Singkat : Mata kuliah ini menyajikan materi mengenai konsep dasar dan sejarah perkembangan sistem informasi manajemen dan keterkaitannya

Deskripsi Singkat Mata Kuliah : Menjelaskan tentang ruang lingkup ilmu perpustakaan dan informasi, membuat skema penelitian bidang ilmu perpustakaan,jenis

Deskripsi Singkat : Mata Kuliah ini membahas tentang bagaimana cara menulis artikel di media massa, artikel ilmiah, dan menjelaskan teknik penulisan kertas kerja dan artikel

 Deskripsi Mata kuliah : Mata kuliah ini secara umum menyajikan tentang konsep-konsep etika pemerintahan, kode etik penyelenggara Negara, asas-asas pemerintahan yang

Deskripsi Singkat : Mata Kuliah Perencanaan Pesan dan Media terdiri dari 9 (sembilan) kegiatan belajar (KB) membahas tentang Konsep Dasar dan Strategi Perencanaan, Ruang

Deskripsi Singkat : Mata kuliah Etika Administrasi Pemerintahan membahas tentang etika pada umumnya dan khususnya pada administrasi pemerintahan yang berorientasi pada