• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PJKR 1000534 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PJKR 1000534 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Mohammad Fadhli Firdaus, 2015

Peningkatan Keterampilan Guling Depan Pada Proses Belajar Mengajar Senam Melalui Pendekatan Teaching Game For Understanding (TGFU) Di SD Negeri Margahayu Raya 01 Bandung

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu ABSTRAK

Mohammad Fadhli Firdaus. Judul: Peningkatan Keterampilan Guling Depan Pada Proses Belajar Mengajar Senam Melalui Pendekatan Teaching

Game For Understanding (TGFU) Di SD Negeri Margahayu Raya 01

Bandung. Program Studi Pendidkan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi. FPOK UPI. Pembimbing I: Dr. Yudy Hendrayana, M. Kes. AIFO Pembimbing II: Helmy Firmansyah, M.Pd.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah pendekatan Teaching Game for Understanding (TGfU) dapat memberikan pengaruh positif terhadap keterampilan guling depan pada pembelajaran senam lantai di SD Negeri Margahayu Raya 01 Bandung. Metode yang digunakan adalah eksperimen dan observasi. Desain penelitian One-Group Pretest-Posttest Design. Populasi adalah siswa SD Negeri Margahayu Raya 01 Bandung kelas IV, Sampel sebanyak 30 orang siswa yang diambil melalui teknik pengambilan sampel dengan menggunakan semua anggota populasi sebagai sampel (Sampling Jenuh). Instrumen yang digunakan adalah tes guling depan, observasi kepercayaan diri, observasi pemahaman melakukan guling depan, dan observasi pertanyaan tahapan melakukan guling depan. Hasil tes guling depan pengujian data-data tersebut diperoleh angka zhitung 4,334 lebih besar dari ztabel 1,96 dengan demikian hipotesis nol (Ho) ditolak, hasil observasi kepercayaan diri pengujian data-data tersebut diperoleh angka zhitung 4,428 lebih besar dari ztabel 1,96 dengan demikian hipotesis nol (Ho) ditolak, hasil observasi pemahaman melakukan guling depan pengujian data-data tersebut diperoleh angka zhitung 3,396 lebih besar dari ztabel 1,96 dengan demikian hipotesis nol (Ho), hasil observasi pertanyaan tahapan melakukan guling depan pengujian data-data tersebut diperoleh angka zhitung 3,744 lebih besar dari

ztabel 1,96 dengan demikian hipotesis nol (Ho) ditolak maka dapat disimpulkan

bahwa pendekatan Teaching Game for Understanding (TGfU) memberikan pengaruh yang signifikan terhadap keterampilan guling depan pada pembelajaran senam lantai di SD Negeri Margahayu Raya 01 Bandung.

Kata kunci :Pendekatan Teaching Game for Understanding (TGfU), Keterampilan Guling Depan.

(2)

Mohammad Fadhli Firdaus, 2015

Peningkatan Keterampilan Guling Depan Pada Proses Belajar Mengajar Senam Melalui Pendekatan Teaching Game For Understanding (TGFU) Di SD Negeri Margahayu Raya 01 Bandung

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu ABSTRACT

Mohammad Fadhli Firdaus. Title: Increase Roll Forward Skill in Gymnastics using Teaching Game For Understanding (TGFU) Approach in Margahayu Raya 01 Elementary School, Bandung. Health Studies Program of Physical Education and Recreation. FPOK UPI. Supervisor I : Dr. Yudy Hendrayana, M. Kes. AIFO. Supervisor II : Helmy Firmansyah M.Pd.

The purpose of this research was to find out whether Teaching Game for Understanding (TGfU) approach provides positive influence for roll forward skill in gymnastics floor study in Margahayu Raya 01 Elementary School Bandung. Experiment and Observation are being used as a method. The research design is

One-Group Pretest-Posttest Design. The populations are students from Margahayu Raya 01 Elementary School Bandung, fourth grade. Samples of 30 students were taken through a sampling technique by using all members of the population as the sample (Sampling Saturated). The instrument used is the roll forward tests, observation of confidence, understanding roll forward observation, and questions about roll forward phase’s observation. Roll forward test result obtained number Zcount 4,334 greater than Ztable 1,96 then hypothesis zero (H0) rejected, confidence observation result obtained number Zcount 4,428 greater than

Ztable 1,96 then hypothesis zero (H0) rejected, understanding roll forward learning

observation result obtained number Zcount 3,396 greater than Ztable 1,96 then hypothesis zero (H0), question about roll forward phase’s observation result obtained number Zcount 3,744 greater than Ztable 1,96 then hypothesis zero (H0) rejected, it can be concluded that Teaching Game for Understanding (TGfU) approach have a significant influence on the learning skills of the roll forward gymnastics floor in Margahayu Raya 01 Elementary School Bandung

Keyword : Teaching Game for Understanding (TGfU) approach, Roll Forward

Skill.

Referensi

Dokumen terkait

11.600,-per Kg dan pada umumnya pedagang pengumpul mendatangi masing-masing petani kopi yang berada di desa atau kecamatan, kemudian setelah membeli dan mengumpulkan

Kimia logam berat kadmium (Cd), adalah elemen toksik yang dapat berpengaruh pada sistim ekologi perairan sebab dikuatirkan limbah tersebut mengandung bahan berbahaya dan beracun

untuk memban gun kemampuan, pengetahuan, dan pembetukan karakter yang penting bagi akti vitas kewirausahaan. Dengan demikian pendidikan kewirausahaaan seharus nya mampu

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan dalam menganalisa pengaruh motivasi terhadap peningkatan produktivitas kerja pegawai pada Kantor Dinas Pemerintah Umum maka dapat

Pengukuran capaian kinerja Pusat Diklat SDM Lingkungan Hidup danKehutananTahun 2020 memberi kesimpulan bahwa capaian kinerja Pusat DiklatSDM Lingkungan Hidup

Dari uraian di atas, dapat diambil dua kesimpulan, yaitu pertama, penggunaan dompet elektronik (e-wallet) sebagai Alat Transaksi pada Pelanggan OVO merupakan

jenis thibaq yang dua lafadznya tidak berupa pertentangan antara lafadz positif dan negatif. Sedangkan thibaq salby adalah pertentangan antara lafadz yang positif

a) Adanya perbedaan individual dalam belajar. Ciri utama pembelajaran berbasis komputer model tutorial adalah proses pembelajaran yang dilakukan secara individual