• Tidak ada hasil yang ditemukan

S ARB 1102822 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S ARB 1102822 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Nefi Nurlatifah, 2015

IMPLEMENTASI MUHADHARAH DALAM MELATIH KETERAMPILAN BERPIDATO BAHASA ARAB Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

IMPLEMENTASI MUHADHARAH DALAM MELATIH KETERAMPILAN

BERPIDATO BAHASA ARAB

(Studi kualitatif Deskriptif pada santri di Pondok Pesantren Al-Ittihad Cianjur )

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya kegiatan yang mendorong siswa untuk belajar berpidato atau berbicara berbahasa Arab didepan umum. Untuk itu peneliti menganggap penting untuk meneliti permasalahan yang ditemukan di lapangan tersebut. Sebagai solusinya, peneliti mencoba untuk meneliti kegiatan Muhadarah yang merupakan suatu kegiatan bahasa yang dilaksanakan di Pondok Pesantren Al-Ittihad Cianjur. Penelitian ini bertujuan untuk 1) Mengetahui kendala yang dihadapi santri dalam pelaksanaan kegiatan Muhadharah 2) Untuk mengetahui proses implementasi muhadharah di Pondok Pesantren Al-Ittihad Cianjur 3) Mengetahui kelebihan dan kekurangan dari muhadharah di pondok pesantren Al-Ittihad Cianjur. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data yang dilakukan peneliti adalah observasi pada proses pelaksanaan kegiatan Muhadharah, wawancara pada guru dan siswa dan angket yang diberikan kepada siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kendala yang dihadapi santri dalam mengikuti kegiatan muhadharah meliputi kendala non-linguistik dan kendala linguistik, yang disebabkan oleh aspek non-linguistik yang terdiri dari latar belakang pendidikan siswa yang berbeda-beda dan lemahnya motivasi belajar siswa, hal ini juga dipengaruhi oleh aspek linguistik yaitu kurangnya pembendaharaan kosakata dan penguasaan ilmu linguistik Arab terutama ilmu nahwu dan sorof.

(2)

Nefi Nurlatifah, 2015

IMPLEMENTASI MUHADHARAH DALAM MELATIH KETERAMPILAN BERPIDATO BAHASA ARAB Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRACT

MUHADHARAH IMPLEMENTATION IN ARABIC SPEECH COACHING SKILLS

(Descriptive qualitative study on students at Pondok Pesantren Al-Ittihad Cianjur)

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian menunjukan bahwa tujuan pembelajaran bahasa Arab adalah menghasilkan lulusan yang mahir dalam berbicara dan menulis bahasa Arab, proses pembelajaran bahasa

STUDI PEMBINAAN KETERAMPILAN MENULIS BAGI SISWA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBAHASA ARAB.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Berdasarkan hasil penelitian di atas, berikut peneliti sampaikan rekomendasi yang dapat dijadikan masukan, yaitu guru bahasa Arab seyogianya menggunakan praktik

Tujuan penelitian ini adalah; (1) Untuk mengetahui motivasi belajar bahasa Arab siswa sebelum menggunakan model CTL , (2) Untuk mengetahui motivasi belajar bahasa

Peneliti memfokuskan masalah ini dengan maksud mendeskripsikan bagaimana guru mengajarkan bahasa Arab terutama dalam upaya meningkatkan penguasaan kosakata kepada siswanya,

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kondisi mempelajari bahasa Arab yang selalu dianggap sulit terutama dalam aspek kemahiran atau keterampilan berbicara.. Hal ini

Berdasarkan hasil penelitian dan penafsiran data yang diperoleh maka peneliti mengambil kesimpulan bahwa faktor penyebab rendahnya penguasaan kosakata bahasa Arab siswa

Meningkatkan Rasa Percaya Diri Utk Berbicara diDepan Umum 3.. Protokoler Dalam Berpidato dan