• Tidak ada hasil yang ditemukan

PEMBUATAN VIDEO PROFIL SEKOLAH DASAR MUHAMMADIYAH 20 SURAKARTA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PEMBUATAN VIDEO PROFIL SEKOLAH DASAR MUHAMMADIYAH 20 SURAKARTA"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

PEMBUATAN VIDEO PROFIL

SEKOLAH DASAR MUHAMMADIYAH 20 SURAKARTA

Novian Dwi Sumarno

viannomail@gmail.com

Abstrak : Penyajian informasi dengan menggunakan sarana multimedia merupakan salah satu cara yang tepat untuk mempermudah menyampaikan pesan dalam bentuk audio maupun visual. Sarana multimedia juga mampu menghasilkan sesuatu menjadi lebih hidup dan menarik, salah satu penerapan multimedia dalam penelitian adalah untuk menvisualisasikan sebuah video profil SD Muhammadiyah 20 Surakarta yang saat ini belum memiliki sarana untuk mempromosikan diri kepada masyarakat dalam bentuk video profil. Dengan menggunakan video profil diharapkan dapat sebagai media informasi dan sarana promosi kepada masyarakat sekaligus sebagai dokumentasi.

Manfaat dari penelitian ini adalah digunakan sebagai media penyampaian informasi, promosi, dan dokumentasi mengenai SD Muhammadiyah 20 Surakarta. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data yang meliputi: kepustakaan, observasi, wawancara dan metode analisis. Penelitian meliputi : perancangan, pengambilan gambar, capturing, pengeditan, uji coba, dan implementasi. Hasil dari penelitian ini adalah pembuatan video profil dengan menggunakan komputer multimedia yang dapat digunakan sebagai media informasi dan sarana promosi kepada masyarakat pada umumnya.

Kata Kunci: video profil, multimedia

Abstract : The presentation of information using multimedia tools is one way to simplify the message in the form of audio or visual. Multimedia tools are also able to produce something more lively and interesting, one of the multimedia application in research is to visualize a video profile of SD Muhammadiyah 20 Surakarta that do not have yet the means to promote themselves to the public in the form of video profiles. By using video profiles can be expected as a medium of information and means of promotion to the public as well as documentation.

The benefits of this research are used as communication media, promotion, and documentation of SD Muhammadiyah 20 Surakarta. This research used data collection methods include: literature, observation, interviews and analysis methods. Research includes: designing, shooting and capturing, editing, testing, and implementation. The result of this research is making a video profile by using multimedia computer that can be used as a medium of information and means of promotion to the public.

Keywords: video profiles, multimedia 1.a. Latar Belakang

Teknologi informasi berbasis multimedia berperan penting dalam bidang promosi. Sekolah Dasar Muhammadiyah 20 Surakarta membutuhkan media promosi berbentuk video untuk memperkenalkan kepada masyarakat. Pada umumnya masyarakat hanya mengenal sebatas nama sekolah saja. Tidak mengetahui keadaan yang ada di dalam sekolah. Informasi situasi dan kondisi sekolah tidak tersampaikan pada masyarakat. Ini disebabkan karena media yang digunakan untuk menyampaikan informasi ke masyarakat kurang efektif.

Oleh karena itu, penulis akan membuat video profil SD Muhammadiyah 20 Surakarta, sebagai sarana informasi dan sebagai promosi yang ditujukan untuk warga sekolah maupun kepada masyarakat luas agar lebih mengetahui perkembangan dan kemajuan sekolah ini.

1.b. Rumusan Masalah

Bagaimana cara membuat video profil SD Muhammadiyah 20 Surakarta berbasis multimedia?

1.c. Batasan Masalah

1. Objek penelitian video profil hanya di SD Muhammadiyah 20 Surakarta 2. Menggunakan komputer multimedia

untuk mempercepat pekerjaan seperti perekaman, editing video, dan burning ke DVD.

1.d. Tujuan

Menghasilkan video SD Muhammadiyah 20 Surakarta yang dapat dijadikan media promosi dan informasi.

1.e. Manfaat Penelitian

Manfaat pembuatan video profil dalam penelitian ini adalah sebagai media promosi,

(2)

Muhammadiyah 20 Surakarta yang dapat memberikan citra positif kepada masyarakat luas.

2.a. Definisi Multimedia

Multimedia adalah pemanfaatan komputer untuk membuat dan menggabungkan teks, grafik, audio, gambar bergerak (video dan animasi) dengan menggabungkan link dan tool yang memungkinkan pemakai melakukan navigasi, berinteraksi dan berkomunikasi. (Suyanto M, 21, 2003).

Definisi Video

Video adalah teknologi untuk menangkap

ulang, merekam, memproses,

mentransmisikan dan menata ulang gambar bergerak. Biasanya menggunakan film seluloid, sinyal elektronik, atau media digital. (Muhayat, Teknologi Multimedia, 2010). 2.b. Tinjauan Pustaka

Menurut penelitian dari Lestari menghasilkan video profil, untuk mempromosikan Madrasah Aliyah Negeri 1 Sragen kepada masyarakat luas dapat digunakan sebagai media promosi dan informasi ke masyarakat luas. (Seruni FTI UNSA 2012 Volume 1)

3.a. Sistem Pendukung 1. Perangkat Lunak

a. Microsoft Word, digunakan untuk menghasilkan berkas dalam format Word Document (*doc). b. Sony Vegas Pro 10, digunakan

untuk menangkap (capture) dan mengedithasil rekaman video ke dalam format mpeg2.

c. Cool Edit Pro 2.0, digunakan untuk editing suara dalam pengolahan berkas Audio Wavefrom (*.WAV).

d. Swish, digunakan untuk proses pembuatan credit title.

e. Adobe Photoshop CS6,

digunakan untuk proses

pembuatan sketch yang

ditampilkan di storyboard. 2. Perangkat Keras

a. 2 buah Sony MD-10000 b. Kaset Mini DV

c. Komputer dengan prosesor intel core i3.

d. Monitor LCD flat 14’ e. Kartu VGA 1GB f. RAM 4 GB g. Harddisk 500 GB

h. DVD ROM drive multirecorder i. Microphone wireless

3.b. Analisis dan Perancangan Sistem Melakukan penelitian ibarat melakukan tugas sebagai seorang detektif. Tahapan pertama yang dilakukan adalah melihat situasi di sekitar kejadian, mengumpulkan informasi-informasi sehingga dapat diketahui apa yang terjadi. Kemudian mulai menyeleksi informasi yang telah dikumpulkan sesuai dengan topik penelitian.

Gambar 3.1 Diagram Alir Pembuatan Title : SD Muhammadiyah 20 Surakarta Host : Nurul Maulidha

Tabel 3.1 Script

No. Visual Audio

1 Host berdiri didepan gerbang SD Muhammadiyah 20 Kamera shoot ke host. Selamat datang disekolah SD Muhammadiyah 20 Surakarta, yang terletak dijalan M.T Haryono 50 Surakarta. Mari kita mengenal lebih dekat SD muhammadiyah 20 Surakarta. (24s)

(3)

2 Dubbing Kamera shoot halaman dalam

Seperti inilah situasi

di SD

Muhammadiyah 20, disinilah tempat anak-anak belajar menimba ilmu setiap harinya, dan melakukan berbagai aktifitas sekolah. (13s) 3 Kamera shoot kepala sekolah. Kepala sekolah menyampaikan tentang sejarah singkat dan harapan terhadap SD muhammadiyah 20 Surakarta “……..” (1m) 4 Dubbing Kamera shoot poster visi dan misi, dan shoot bagian sekolah.

Di SD

Muhammadiyah 20 memiliki Visi, Misi, dan Tujuan. Visi SD Muhammadiyah 20 adalah: Mewujudkan pendidikan berkualitas berwawasan global menuju generasi yang beriman, taqwa, mandiri, cerdas, trampil, berpengetahuan luas dan membentuk lingkungan berdasarkan Al’quran dan Assunnah. Sementara itu SD muhammadiyah 20 memiliki beberapa misi diantaranya: - Meningkatkan pengalaman agama dan ajaran muhammadiyah dalam berbagai sisi kehidupan

disekolah,

keluarga, dan masyarakat.

- Menjadikan lulusan yang terampil dan berbudi luhur serta menguasai IPTEK dan IMTAQ yang kuat. - Meningkatkan profesionalisme guru untuk mewujudkan siswa mandiri, cerdas, terampil, berilmu dan berpengetahuan luas. Sedangkan tujuan dari SD muhammadiyah 20 adalah : - meningkatkan penguasaan ilmu yang islami disekolah, keluarga, dan masyarakat. - meningkatkan pengusaan teknologi informasi oleh seluruh peserta didik, guru, dan tenaga TU.

- meningkatkan semangat belajar dan bekerja bagi anak didik, guru dan tenaga TU.

- meningkatkan kedisiplinan dan tanggung jawab kepada nanak didik, guru dan tenaga TU dalam melaksanakan tugas masing – masing. (1m 41s) 5 Dubbing Kamera shoot ke bagian fasilitas yag ada di sekolah Fasilitas-fasilitas yang ada di SD Muhammadiyah 20 ini adalah : Ruang kepala sekolah, Ruang guru, Ruangan belajar, mushola, toilet, tempat parkir, uks, perpustakaan, dan lab computer. (22s) 6 Dubbing Kamera shoot guru mengajar.

Nah, seperti inilah cara guru SD Muhammadiyah mengajar (15s) Dubbing Kamera shoot kegiatan murit di sekolah. Adapun program pembelajaran di SD Muhammadiyah 20 ini terdapat 4 kategori antara lain: Menjamin mutu kegiatan pembelajaran untuk setiap mata pelajaran, Mutu pembelajaran di pelajarkan, Setiap guru bertanggung jawab pada mutu perencanaan

kegiatan pembelajaran,

(4)

Standar Kompetensi Lulusan, Standar isi, dan peraturan sekolah . (26s) Kamera shoot guru di kelas. Guru menjelaskan tentang persiapan UN. “….” (25s) Dubbing Kamera shoot sekitar sekolah. Sedangkan pedoman pengelolaan SD Muhammadiyah 20 ini menyangkut: Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan, Kalender pendidikan, Struktur organisasi sekolah, Pembagian tugas guru, Pembagian tugas tenaga kependidikan, Peraturan akademik, Tata Tertib sekolah, Kode etik sekolah dan Biaya sekolah. (25s) Dubbing Kamera shoot ke piala/penghargaa n yang ada disana. Di sekolah SD muhammadiyah 20 juga pernah mendapat beberapa penghargaan atau prestasi, seperti: Juara III Rebana sekecamatan

banjarsari pada tahun 2008 Dan juga Juara

II Rebana

sekecamatan

banjarsari pada tahun 2009 (21s) Dubbing kamera shoot kegiatan ekstrakulikuler Selain itu di SD Muhammadiyah 20 ini memiliki kegiatan ekstrakulikuler seperti : 1. tapak suci 2. rebana 3. pildacil

4. BCA atau baca tulis Al-qur’an (15s) Host Berdiri di depan salah satu ruangan belajar. Demikianlah Penelusuran kita di sekolah SD Muhammadiyah 20, semoga SD Muhammadiah 20 menjadi salah satu refrensi sekolah pilihan anda, terimakasih … (25s)

Tabel 3.2 Storyboard StoryBoard Video Profile

Project : Video Profile Produser : Date : Sutradara : Novian Dwi Sumarno Novian Dwi Sumarno StoryBoard :

Produksi : Intermedia Adv. Page :

Jenis Shoot Activity Acting Visualisasi Scene :

Location : Jenis Shoot Activity Acting Visualisasi Scene : Medium Long Shoot

Medium Shoot Medium Close-Up Shoot

Location : Jenis Shoot Activity Acting Visualisasi Scene : Medium Long Shoot

Medium Shoot Close up

Location : Jenis Shoot Activity Acting Visualisasi Scene : Medium Long Shoot

Medium Shoot Medium Close-Up Shoot

Location : Jenis Shoot Activity Acting Visualisasi Scene : Close Up

Medium Long Shoot Medium Shoot

Location : Jenis Shoot Activity Acting Visualisasi Scene : Close Up

Medium Long Shoot Medium Shoot

Location : Jenis Shoot Activity Acting Visualisasi Scene : medium long shoot

Medium Close-Up Shoot Close Up

Location : Jenis Shoot Activity Acting Visualisasi Scene : Full shoot

Medium Shoot Medium Close-Up Shoot

Location : Jenis Shoot Activity Acting Visualisasi Scene Close Up

Medium Shoot Medium long Shoot

Location : jenis shoot Activity Acting Visualisasi Scene Medium Shoot

Full shoot Medium Close-Up Shoot

Location : jenis shoot Activity Acting Visualisasi Scene : Medium Shoot

Full shoot Medium Close-Up Shoot

Location : Jenis Shoot Activity Acting Visualisasi Scene : Medium Long Shoot

Medium Shoot full shoot

Location : Jenis Shoot Activity Acting Visualisasi Scene : Full Body

Medium Shoot Medium Close-Up Shoot

Location : Host. Closing

Dubbing. Penghargaan/piala yang ada di SD Muhammdiyah 20 Surakarta Dubbing. Ekstrakulikuler Didepan kelas di kelas Sekitar sekolah kegiatan ekstrakulikuler Shoot # Shoot # Kepala sekolah menjelaskan tentang

sejarah singkat SD Muhammadiyah 20 Surakarta

Dubbing. Pedoman pengelolaan Dubbing. Program pembelajaran.

Guru menjelaskan persiapan UN

kegiatan yang dilakukan anak sekolah Dubbing. Fasilitas

Fasilitas yang ada disekolah

Diruang kelas Dubbing. Visi & Misi

Poster visi & misi, seluruh bagian sekolah Shoot # 26, Februari-2013 SD Muhammadiyah 20 Surakarta

Shoot #

Moving & Full Shoot Shoot perjalanan menuju SD Muhammadiyah 20 Surakarta

Dijalan menuju SD Muhammadiyah 20 Surakarta

Di kantor kepala sekolah Shoot # Host berdiri didepan pintu gerbang

SD Muhammadiyah 20 Surakarta

Shoot # Didepan pintu gerbang SD Muhammadiyah 20

Shoot #

Dubbing. Halaman dalam

Halaman dalam Shoot #

Dubbing. Guru mengajar

Shoot # Shoot # Shoot # Shoot # Shoot # murid

3.c. Biaya pengadaan perangkat keras (hardware)

Spesifikasi

Product Name DELL Inspiron N4050 Core i3-2310M

Processor Intel® Core™ i3-2310M processor (2.10 GHz, 4 Threads, 3MB Cache)

Chipset Intel® HM67 Express Chipset Memory 4GB 1 DIMM (4GB x1) DDR3

1333Mhz

Graphics 1GB AMD Radeon™ HD 6470 Display 14.0" HD WLED True-Life

(1366x768)

Hard Drive 500 GB SATA 5400RPM Drive Optik DVD+/-RW

(5)

supporting: (SD, SDHC, MMC, MMC+, xD, MS, MS Pro) Camera 1.3MP Integrated Webcam w/

built-in analogue microphone Wireless Standard Dell Wireless TM

802.11b/g/n LAN Ethernet 10/ 100/ Mb Bluetooth Bluetooth v2.1+EDR

I/O ports

• 7-in-1 card reader (SD, SDHC, MMC, MMC+, xD, MS, MS Pro) • 3x USB 2.0 ports • HDMI

• External display (VGA) port

• Headphone/speaker/line -out jack

• Microphone-in jack • Ethernet (RJ-45) port • DC-in jack for AC

adapter

Audio Integrated Stereo Sound w/ SRS Premium Sound Power supply

and battery

6 cell 2.2 AHr Li-Ion Battery

Dimensions (WxDxH)

13.46" (342.0mm) x 9.61" (244.0mm) x 1.24" (31.52mm) front / 34.68mm / 1.37" back Weight 2.2Kg (4.80lbs) with 6-cell battery Colour Black

Plus microsoft software and other aplication software Rp 14.550.000,00 1. Mouse Elephant Dragunov Rp 100.000,00 2. Flashdisk Kinston DTIG3 8GB Rp 80.000,00 3. Mixer audio 8chanel RG Rp 1.500.000,00 --- Total biaya Rp 16.230.000,00

Biaya pengadaan peralatan syuting 1. Sewa 1unit Gain Mic & wireless

microphone Rp 50.000,00 2. Sewa 2unit kamera MD-10000(set) x

1hari Rp 100.000,00 --- Total biaya Rp 150.000,00 1. Biaya pengadaan perangkat lunak

(software) komputer

1. Software Cool Edit Pro v2.0 Rp 2.928.600,00 2. Software sony vegas 7.0

Rp 5.857.200,00 3. Software swishmax v2.0

Rp 455.000,00 Total biaya Rp 9.240.800,00 2. Biaya pengadaan properti syuting

1. WhiteBoard Rp 30.000,00 2. BoardMarker Rp. 5.000,00 3. Batery untuk Mic Wireless

Rp. 11.000,00 Total biaya Rp 46.000,00 3. Biaya operasional produksi

1. Bensin Rp 50.000,00 2. Kaset Mini DV 2pcs Rp. 40.000,00 3. 2 Keping DVD-R Rp. 10.000,00 4. Print out naskah & storyboard

Rp. 5.000,00 Total biaya Rp 105.000,00 Total biaya keseluruhan :

1. Biaya pengadaan perangkat keras (hardware) Rp 16.230.000,00 2. Biaya pengadaan peralatan syuting

Rp 150.000,00 3. Biaya pengadaan perangkat lunak

(software) Rp 9.240.800,00 4. Biaya pengadaan property syuting

Rp 46.000,00 5. Biaya operasional produksi

Rp 105.000,00 Grand Total Rp 25.771.800,00

(6)

Tabel. 3.3 Jadwal Perencanaan

No Aktivitas Waktu Pelaksanaan

Februari 2013 Minggu ke- I II III IV 1. Observasi 2. Wawancara 3. Analisis 4. Perancangan 5. Pengambilan gambar dan capturing 6. Editing 7. Rendering 8. Uji Coba 9. Implementasi 4.a Pembuatan Sketch

Adobe Photoshop CS6 digunakan untuk proses pembuatan sketch yang ditampilkan di storyboard.

Gambar 4.1 Tampilan Adobe Photoshop CS6

4.b. Audio Processing

Proses perekaman suara menggunakan software Cool Edit Pro.

Gambar 4.2 Tampilan Cool Edit Pro 4.c. Pembuatan credit title

Swish digunakan untuk proses pembuatan credit title.

Gambar 4.3 Tampilan Swish 4.d. Editing dan Mixing

Proses editing yaitu menyeleksi, menyusun dan meletakkan kembali potongan-potongan video menjadi suatu produk akhir ataupun suatu rangkaian final dari rangkaian cerita. Proses editing menggunakan software Sony Vegas 7.0.

Gambar 4.4 Tampilan Sony Vegas 7.0. 4.e.Tabel Implementasi No Perencanaan Video Visual Analisa Hasil 1 Sesuai Perenca naan 2 Sesuai Perenca naan 3 Sesuai Perenca naan 5.Kesimpulan

1. Video profil Sekolah Dasar Muhammadiyah 20 Surakarta dapat digunakan sebagai media informasi dan promosi untuk memperkenalkan eksistensinya kepada masyarakat. 2. Hasil akhir dari video profil Sekolah

Dasar Muhammadiyah 20 Surakarta diimplementasikan dalam bentuk DVD.

(7)

Daftar Pustaka

[1] Budi Santosa, Bambang Eka Purnama, Perancangan Studio Mini Berbasis Multimedia Universitas Surakarta, Indonesian Jurnal on Computer Science - Speed 10 Vol 8 No 1 - Februari 2011, ISSN 1979 – 9330

[2] Yunanto Happi Urbani, Bambang Eka Purnama, Produksi Film Indie Komersial “Aku Cinta Indonesia – Generation” Berbasis Multimedia, IJCSS) 14 - Indonesian Jurnal on Computer Science Speed - FTI UNSA Vol 9 No 3 – Desember 2012 - ijcss.unsa.ac.id, ISSN 1979 – 9330 [3] Jupriyanto, Erlina Idolla Ganis,

Pengenalan Adat Tradisional Indonesia Berbasis Multimedia Pada Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah (MIM) Ngadirejan, Indonesian Jurnal on Computer Science - Speed (IJCSS) 15 FTI UNSA Vol 10 No 1 – Februari 2012 - ijcss.unsa.ac.id, ISSN 1979 – 9330

[4] Lestari. PEMBUATAN VIDEO PROFIL PADA MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 SRAGEN

[5] Seruni FTI UNSA 2012 Volume 1, ISSN: 2302-1136

[6] Muhayat. Teknologi Multimedia. 2010 [7] Suyanto, M. 2003. Multimedia Alat

Untuk Meningkatkan Keunggulan Bersaing. Yogyakarta : Andi Offset [8] Urbani, Happi Yunanto. PRODUKSI

FILM INDIE KOMERSIAL “AKU

CINTA INDONESIA –GENERATION” BERBASIS MULTIMEDIA Indonesian Jurnal on Computer Science Speed (IJCSS) 13 FTI UNSA Vol 9 No 3 – Desember 2012, ISSN : 1979-9330

Gambar

Gambar 3.1 Diagram Alir Pembuatan  Title : SD Muhammadiyah 20 Surakarta  Host : Nurul Maulidha
Tabel 3.2 Storyboard
Gambar 4.3 Tampilan Swish  4.d. Editing dan Mixing

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan penelitian dan pembahasan pada bab sebelumnya, maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: Faktor-faktor yang dapat menyebabkan ahli waris

Penelitian ini bertujuan untuk menentukan thermal properties buah mangga produk minimally processed yang mencakup nilai difusivitas panas secara tidak langsung dan

Dengan demikian hipotesis 6 dalam penelitian ini menyatakan bahwa Frim Size berpengaruh positif tidak signifikan terhadap Dividen Payout Ratio pada perusahaan manufaktur, hal

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh cash position (x1), Debt Equity Ratio (x2), Net profit margin (x3), Return On Asset (x4), dan Frim Size (x5) berpengaruh

Bab ini berisi tentang gambaran umum wilayah penelitian Desa Sungai Pelang Kecamatan Matan Hilir Selatan Kabupaten Ketapang, Propinsi Kalimantan Barat, berdasarkan

Bhanda Ghara Reksa Palembang merupakan aplikasi yang dapat membantu aktivitas para karyawan untuk melakukan pencatat barang masuk dan barang keluar yang akan

Albar (2009), juga menyatakan bahwa komitmen organisasi tidak berpengaruh terhadap kinerja auditor yang disebabkan karena para auditor belum bisa mengeluarkan sumber daya

Mahasiswa yang telah menyelesaikan kegiatan pembelajaran minimal 75% yaitu kuliah, diskusi, latihan dan menyelesaikan tugas diharapkan pada akhir perkuliahan,