• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH EARNINGS PER SHARE EPS ECONOMIC (2)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "PENGARUH EARNINGS PER SHARE EPS ECONOMIC (2)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iv

ABSTRAK

Kinerja keuangan merupakan alat pengukur tingkat keberhasilan manajemen dalam mengelola sumber daya keuangan yang dimiliki perusahaan. Penggunaan Earnings Per Share (EPS) dalam penelitian ini didasarkan bahwa EPS bisa menggambarkan prospek earning suatu perusahaan dimasa yang akan datang, Economic Value Added (EVA) mampu menggambarkan efisiensi perusahaan pada periode tertentu, dan Market Value Added (MVA) mampu menggambarkan seberapa besar kekayaan yang dapat diciptakan oleh manajemen perusahaan kepada para investor dan perusahaan.

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji Earnings Per Share (EPS), Economic Value Added (EVA), dan Market Value Added (MVA) terhadap perubahan harga saham pada industri barang konsumsi yang terdaftar di BEI Tahun 2009-2011. Selain itu, penelitian ini juga bertujuan untuk mengkaji dan memberikan bukti empiris pengaruh Earnings Per Share (EPS), Economic Value Added (EVA), dan Market Value Added (MVA) terhadap perubahan harga saham baik secara simultan ataupun parsial.

Sampel penelitian ini terdiri dari 12 industri barang konsumsi di BEI tahun 2009-2011. Sampel diperoleh secara purposive sampling. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis statistik deskriptif untuk mengkaji variabel independen terhadap variabel dependennya. Penelitian ini juga menggunakan uji asumsi klasik dan metode analisis regresi linear berganda untuk menguji kinerja keuangan yang dianggap berpengaruh terhadap perubahan harga saham.

Hasil pengujian menunjukkan bahwa secara simultan Earnings Per Share (EPS), Economic Value Added (EVA), dan Market Value Added (MVA) tidak berpengaruh signifikan terhadap perubahan harga saham. Besarnya koefisien determinasi (R square) adalah 0,130, seluruh variabel independen dapat menjelaskan variasi dari variabel dependen sebesar 13%. Hasil pengujian secara parsial menunjukkan bahwa Earnings Per Share (EPS), Economic Value Added (EVA), dan Market Value Added (MVA) tidak berpengaruh signifikan terhadap perubahan harga saham.

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh earnings per share (EPS), price earnings ratio (PER), dan book value per share (BVPS) terhadap nilai perusahaan

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh earnings per share (EPS), book value per share (BVPS), dan return on equity (ROE) terhadap harga saham baik

Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Earnings per Share (EPS), Return On Investment (ROI), Price to Book Value (PBV), Price Earnings Ratio (PER) dan harga

menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi yang berjudul: Analisis Pengaruh Market Value Added, Economic Value Added, Operating Cash Flow dan Earnings Per Share Terhadap

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh variabel fundamental yang terdiri dari Earning per share (EPS), Price Earning Ratio (PER), Return on Equity

Apakah Return on Assets (ROA), Economic Value Added (EVA), Debt Equity Ratio (DER), dan Earnings Per Share (EPS) berpengaruh simultan terhadap harga saham perusahaan

Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial maupun simultan Earnings Per Share (EPS) dan Dividend Per Share (DPS) berpengaruh secara signifikan terhadap

Earnings per Share, Price Earnings Ratios, Book Value per Share, and Dividend Rates How is one to meaningfully compare the net income of a large corporation that has tens of millions