• Tidak ada hasil yang ditemukan

Evaluasi Dampak Kebijakan Pemerintah dalam Pemenuhan Kebutuhan Pangan Pokok (Studi Tentang Program RASKIN di Kecamatan Medan Tembung)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Evaluasi Dampak Kebijakan Pemerintah dalam Pemenuhan Kebutuhan Pangan Pokok (Studi Tentang Program RASKIN di Kecamatan Medan Tembung)"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

1 EVALUASI DAMPAK KEBIJAKAN PEMERINTAH DALAM

PEMENUHAN KEBUTUHAN PANGAN POKOK

(Studi Tentang Program RASKIN di Kecamatan Medan Tembung)

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Menyelesaikan Pendidikan Sarjana (S1) Pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Departemen Ilmu Administrasi Negara OLEH

DEPARTEMEN ILMU ADMINISTRASI NEGARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

WINDI NUANSARI PAULINA SITOHANG 100903051

(2)

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK DEPARTEMEN ILMU ADMINISTRASI NEGARA

HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi ini diajukan untuk diperbanyak dan dipertahankan oleh:

Nama : Windi Nuansari Paulina Sitohang

NIM : 100903051

Departemen : IlmuAdministrasi Negara

Judul : Evaluasi Dampak Kebijakan Pemerintah dalam Pemenuhan

Kebutuhan Pangan Pokok (Studi Tentang Program RASKIN

di Kecamatan Medan Tembung)

Medan, 06 Juni 2014

Dosen Pembimbing Ketua Departemen

Ilmu Administrasi Negara

Drs. M. RidwanRangkuti, M.S Drs. M. HusniThamrinNasution, M.Si NIP. 196110041986011001 NIP. 196401081991021001

Dekan FISIP USU

Prof. Dr. Badaruddin, M.Si

(3)

i KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas

berkat dan rahmatNya penulis telah diberikan kesehatan, semangat dan ketekunan

selama masa penyelesaian skripsi yang berjudul “Evaluasi Dampak Kebijakan

pemerintah Dalam Pemenuhan Kebutuhan Pangan Pokok (Studi Tentang Program

Raskin di Kecamatan Medan Tembung)”. Adapun penulisan skripsi ini ialah

sebagai syarat guna menyelesaikan pendidikan sarjana di Departemen Ilmu

Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik.

Sebagai suatu karya ilmiah, penulis menyadari bahwa skripsi ini masih

jauh dari kesempurnaan.Oleh karena itu, penulis mengharapkan adanya kritik

maupun saran yang sifatnya membangun demi perbaikan skripsi ini.

Selama penulisan skripsi ini, penulis telah banyak mendapat bantuan,

bimbingan, semangat dan dorongan, baik itu secara moral maupun secara materil

dari berbagai pihak.Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis menyampaikan

rasa terimakasih sedalam-dalamnya kepada pihak yang terlibat secara langsung

maupun tidak langsung dalam pengerjaan skripsi ini. Skripsi ini saya dedikasikan

untuk semua pihak yang telah banyak membantu, yaitu :

1. Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara ,

Bapak Prof.Dr.Badaruddin,M.Si.

2. Ketua Departemen Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan

Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara, Bapak Drs.M.Husni Thamrin

Nasution,M.Si.

3. Kepada Ibu Elita Dewi,M.SP selaku Sekretaris Departemen Ilmu

Administrasi Negara FISIP USU.

4. Kepada Bapak Drs.M.Ridwan Rangkuti,M.Si selaku dosen pembimbing

skripsi yang selalu meluangkan waktu dan memberikan masukan yang

membangun dari awal hingga akhir penulisan skripsi ini.

5. Seluruh Dosen di Departemen Ilmu Administrasi Negara FISIP USU yang

telah memberikan banyak ilmu selama perkuliahan.

6. Staff administrasi di Departemen Ilmu Administrasi Negara FISIP USU,

terkhusus untuk Kak Dian dan Kak Mega yang telah banyak membantu

penulis dalam urusan administrasi.

7. Ibu Rosida Simatupang, SH dan Bapak Drs. Supiyanto selaku Kepala

Bidang Perekonomian Kelurahan Indrakasih dan Sidorejo hilir yang telah

bersedia meluangkan waktu dan banyak memberikan informasi kepada

(4)

8. Bapak Budianto Turnip yang telah banyak membantu penulis dalam

memberikan informasi dan data selama penyusunan skripsi

9. Staf Kantor Camat Medan Tembung yang sudah membantu dalam

keperluan administrasi penulis guna sampai ke Kelurahan melakukan

penelitian

10. Kedua orang tua yang saya cintai Bapak Drs. M. Sitohang dan Ibu L.

Sinaga, terima kasih sedalam-dalamnya untuk semua doa, nasehat dan

dukungan yang diberikan dalam penyelesaian skripsi ini. Terima kasih

untuk cinta dan kasih sayang yang kalian berikan, terima kasih untuk

pengorbanan kalian yang tiada habisnya. Doa kalian yang mengantarku ke

jalan kesuksesan (Aminnn). Semoga selalu diberikan kesehatan dan

perlindungan dari Tuhan Yesus Kristus.

11. Abangku Zippo Sitohang dan adik-adikku Jordi Sitohang, Charly

Sitohang, Govin Sitohang, terima kasih untuk dukungan kalian selama ini

dalam hal apapun dan semoga kita semua dapat meraih impian dan

cita-cita kita (Aminnn).

12. Sahabat-sahabat yang saya kasihi; Chyntia (gembong 1), Bernad

(gembong 3), Hanna (gembong 4), Lasma (si mas gondrong :p), Benny

(Ajudan pak *tiitttt*), Atika (gelleng 1), Reina (gelleng 2), Meylan

(kawan awak hanyut :D). Terima kasih untuk hari-hari yang telah kita

lalui bersama. Terima kasih untuk semua bantuan, dukungan, saran,

masukan, semangat, doa, tawa, canda, suka, dan duka. Terima kasih untuk

kebersamaan kita selama ini ( I love u Full :*)

13. Seluruh teman-teman Magang kelompok Desa Lau Damak dan Seluruh

AN 2010 yang selalu menemani penulis dalam masa perkuliahan yang

tidak bisa disebutkan satu persatu, terima kasih untuk kebersamaan kita

setiap harinya, terima kasih untuk semuanya. Sukses buat stambuk 2010

“AN Satu AN Jaya”.

Medan, Juni 2014

Penulis,

(5)

iii DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ... i

DAFTAR ISI ... iii

DAFTAR TABEL ... vii

DAFTAR GAMBAR ... xi

DAFTAR LAMPIRAN ... xii

ABSTRAK ... xiii

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Masalah ... 1

I.2 Rumusan Masalah ... 5

I.3 Tujuan Penelitian ... 6

I.4 Manfaat Penelitian ... 6

I.5 Kerangka Teori ... 6

I.5.1 Kebijakan Publik ... 7

I.5.1.1 Pengertian Kebijakan Publik ... 7

I.5.1.2 Proses Kebijakan Publik ... 9

I.5.2 Evaluasi Kebijakan ... 13

I.5.2.1 Pengertian Evaluasi Kebijakan ... 13

I.5.2.2 Tujuan dan Fungsi Evaluasi ... 14

I.5.2.3 Tipe atau Model Evaluasi ... 16

I.5.2.4 Pendekatan Evaluasi ... 21

I.5.2.5 Model Evaluasi yang Digunakan peneliti ... 21

I.5.2.6. Indikator Evaluasi ... 22

I.5.3 Kebutuhan ... 23

(6)

I.5.4.1 Pengertian Raskin ... 25

I.5.4.2 Tujuan dan Sasaran Program Raskin ... 27

I.5.4.3 Penentuan Pagu ... 28

I.5.4.4 Pengelolaan dan Pengorganisasian ... 28

I.5.4.5. Tim Koordinasi Raskin Kecamatan ... 30

I.5.4.6. Pelaksana Distribusi Raskin di Desa/Kelurahan ... 31

I.5.4.7 Satuan Kerja Raskin ... 32

I.5.4.8 Mekanisme Distribusi Raskin ... 34

I.5.4.9 Pembiayaan Operasional ... 35

I.6 Definisi Konsep ... 36

I.7 Sistematika Penulisan ... 38

BAB II METODE PENELITIAN II.1 Bentuk Penelitian ... 39

II.2 Lokasi Penelitian ... 39

II.3 Informan Penelitian ... 41

II.4 Teknik Pengumpulan Data ... 42

II.5 Teknik Analisa Data ... 43

BAB III DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN III.1 Kota Medan ... 45

III.1.1 Gambaran Umum Kota Medan ... 45

III.1.1.1 Kondisi Demografi ... 46

III.1.1.2 Kondisi Sosial Budaya ... 46

III.1.2 Struktur Organisasi Pemerintahan Kota Medan ... 47

(7)

v

III.2.1 Gambaran Umum Kecamatan Medan Tembung... 49

III.2.1.1 Kondisi Demografi ... 50

III.2.1.2 Kondisi Sosial Budaya ... 54

III.2.1.3 Sarana dan Prasarana …... 55

III.2.2. Pemerintahan Kecamatan Medan Tembung ... 56

III.3 Kelurahan Indrakasih ... 57

III.3.1 Gambaran Umum Kelurahan Indrakasih. ... 57

III.3.1.1 Kondisi Demografi ... 57

III.3.1.2 Kondisi Sosial Budaya ……... ... 60

III.3.2 Struktur Organisasi Pemerintahan Kelurahan Indrakasih ... 61

III.4 Kelurahan Sidorejo Hilir ... 61

III.4.1 Gambaran Umum Kelurahan Sidorejo Hilir ... 61

III.3.1.1 Kondisi Demografi ... 62

III.3.1.2 Kondisi Sosial Budaya ... 63

III.3.2 Struktur Organisasi Pemerintahan Kelurahan Sidorejo Hillir. ... 63

BAB IV PENYAJIAN DATA IV.1 Data Kuesioner ... 65

IV.1.1 Deskripsi Identitas Responden ... 65

IV.1.2 Deskripsi Indikator Penelitian ... 72

IV.2 Deskripsi Hasil Wawancara ... 96

(8)

BAB V ANALISA DATA

V.1 Evaluasi Dampak Program Beras Untuk Masyarakat Miskin (Raskin)

di Kecamatan Medan Tembung ... 116

V.2. Analisis Indikator Evaluasi ... 122

BAB VI PENUTUP

VI.1 Kesimpulan ... 142

VI.2 Saran ... 147

(9)

vii DAFTAR TABEL

Tabel 1. Kelurahan di Kecamatan Medan Tembung Tabel 2. Jumlah Penduduk Kecamatan Medan Tembung Tabel 3. Komposisi Penduduk Kecamatan Medan Tembung

Menurut Jenis Kelamin dan Umur Tahun 2011

Tabel 4. Komposisi Penduduk Kecamatan Medan Tembung Menurut Mata PencaharianTahun 2011

Tabel 5. Jumlah Penduduk Kecamatan Medan Tembung dirinci Menurut Agama yang Dianut Tahun 2011

Tabel 6. Pelayanan Umum Tabel 7. Pendidikan

Tabel 8. Perdagangan

Tabel 9. Jumlah Penduduk Kelurahan Indrakasih

Tabel 10. Komposisi Penduduk Kelurahan Indrakasih Menurut Mata PencaharianTahun 2012

Tabel 11. Komposisi Penduduk Kelurahan Sidorejo Hilir Menurut Usia dan Jenis Kelamin

Tabel 12. Distribusi Data Responden Berdasarkan jenis Kelamin Tabel 13. Distribusi Data Responden Berdasarkan Usia

(10)

Tabel 17. Distribusi Data Responden Berdasarkan Jumlah Anggota Keluarga

Tabel 18. Distribusi Data Responden Berdasarkan Lamanya Menjadi Penerima Manfaat

Tabel 19. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Tanggapan Terkait Adanya Program Raskin

Tabel 20. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Kinerja Aparatur Kelurahan Dalam Pembagian Raskin Kepada Masyarakat

Tabel 21. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Sosialisasi (Komunikasi) Yang Dilakukan Aparatur Kelurahan Kepada

Masyarakat Terkait Program Raskin

Tabel 22. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Kualitas Raskin Yang Dibagikan

Tabel 23. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Harga TebuRaskin

Tabel 24. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Ada Tidaknya Pungutan Tambahan Yang Pernah Dibebankan Kepada

Masyarakat Ketika Menebus Raskin

Tabel 25. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Tingkat Ketergantungan Terhadap Raskin Dalam Memenuhi

Kebutuhan Beras Rumah Tangga Sehari-hari

Tabel 26. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Raskin Yang Disalurkan Sebesar 15 Kg/Bulan

(11)

ix Tabel 28. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Kemampuan

Raskin Dalam Mengurangi Beban Pengeluaran Rumah

Tangga

Tabel 29. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Ada Tidaknya Penerima Raskin Yang Tidak Terdaftar Sebagai Rumah

Tangga Sasaran

Tabel 30. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Adakah Kelompok/Individu Yang lebih Diutamakan Ketika

Membagi Raskin

Tabel 31. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Adakah

Perbedaan Jumlah dan Harga Raskin Yang Ditebus Antara

Warga Satu Dengan Warga Lainnya

Tabel 32. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Kepuasan Terhadap Program Raskin

Tabel 33. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Kepuasan Terhadap Kinerja Aparatur Pelaksana Raskin Dalam Hal

Pendistribusian Raskin

Tabel 34. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Kepuasan

Pendataan Yang Dilakukan BPS Terkait Penerima Manfaat

Raskin

Tabel 35. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Ada Tidaknya Unit Pengaduan Masyarakat (UPM) Sebagai Wadah Untuk

Menampung Setiap Saran Dari Warga Terkait Program

Raskin

(12)

Tabel 37. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Kesesuaian

Jumlah Raskin Yang Ditebus Dengan yang Telah

Ditetapkan Yakni 15 Kg/Bulan

Tabel 38. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Kesesuaian Harga Tebus Raskin Yakni Rp1600,-/Kg

Tabel 39. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Ada Tidaknya Penerima Raskin Di Kecamatan Medan Tembung yang

Tidak Tepat Sasaran ( Tidak tepat ke Masyarakat Yang

Seharusnya Lebih Berhak Menerima)

Tabel 40. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Ketepatan Waktu Pembagian Raskin Tiap Bulan

Tabel 41. Distribusi Jawaban Responden Mengenai Ada Tidaknya Responden Mengalami Peningkatan Kesejahteraan

Tabel 42. Data Rumah Tangga Sasaran Penerima Manfaat Beserta Jumlah Pagu Raskin di Kota Medan Tahun 2012

Tabel 43. Data Rumah Tangga Sasaran Penerima Manfaat Beserta Jumlah Pagu Raskin di Kecamatan Medan Tembung Tahun

(13)

xi DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Kebijakan Sebagai Suatu Proses

Gambar 2. Model Evaluasi Menurut Finsterbusch dan Motz Gambar 3. Skema Area Cluster Sampling

Gambar 4. Kartu Tebus Raskin

(14)

DAFTAR LAMPIRAN 1. Surat Permohonan Persetujuan Judul Skripsi

2. Surat Penunjukan Dosen Pembimbing

3. Undangan Seminar

4. Jadwal Seminar

5. Daftar Hadir Peserta Seminar Proposal

6. Berita Acara

7. Surat Izin Pra Penelitian dari FISIP USU

8. Surat Izin Penelitian dari FISIP USU

9. Surat Rekomendasi dari Badan Penelitian dan Pengembangan Kota Medan

10.Surat Izin Penelitian dari Kecamatan Medan Tembung

11.Pedoman Wawancara dan Transkip Hasil Wawancara Lengkap

12.Daftar Kuesioner

(15)

xiii

ABSTRAK

EVALUASI DAMPAK KEBIJAKAN PEMERINTAH DALAM

PEMENUHAN KEBUTUHAN PANGAN POKOK

(Studi Tentang Program RASKIN di Kecamatan Medan Tembung)

Nama : Windi Nuansari Paulina Sitohang

Departemen : Ilmu Administrasi Negara Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas : Universitas Sumatera Utara (USU) Dosen Pembimbing : Drs. M. Ridwan Rangkuti, M,S

Beras Untuk Masyarakat Miskin (Raskin) merupakan sebuah program dari pemerintah sebagai upaya untuk mengurangi beban pengeluaran dari rumah tangga miskin dalam meningkatkan ketahanan pangan dengan memberikan perlindungan sosial beras murah dengan jumlah maksimal 15 kg/Rumah Tangga/bulan dengan masing-masing seharga Rp 1600,00 per kg (netto) di titik distribusi dengan tujuan untuk memenuhi kebutuhan pangan pokok sebagai bentuk dukungan dalam meningkatkan ketahanan pangan masyarakat miskin. Kecamatan Medan Tembung sendiri merupakan salah satu wilayah yang mendapatkan jatah raskin.Penelitian ini sendiri ditujukan untuk mengevaluasi bagaimana dampak yang terjadi setelah dilaksanakannya program Raskin dalam upaya pemenuhan kebutuhan Pangan Pokok Masyarakat miskin di Kecamatan Medan Tembung.

Dalam penelitian ini, metodologi penelitian yang dipergunakan penulis adalah metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif dan menggunakan metode analisis kualitatif, dengan maksud untuk memusatkan perhatian terhadap masalah-masalah atau fenomena-fenomena yang ada pada saat penelitian dilakukan. Informan kunci penelitian ialah Kepala Bidang Kesejahteraan Sosial Kecamatan Medan Tembung, Kepala Seksi Pembangunan Kelurahan Indrakasih dan Kelurahan Sidorejo Hilir, sedangkan informan utama adalah 60 orang responden yang telah mengisi kuesioner penelitian.

Kesimpulan penelitian ini adalah program raskin di Kecamatan Medan Tembung memang sudah berjalan dengan baik di titik distribusi, adanya good will pemerintah yang menjalankan program ini sudah baik, namun masih kurang mampu dalam memenuhi kebutuhan pangan pokok masyarakat miskin karena masih banyaknya ditemukan kendala-kendala yang mengurangi manfaat raskin bagi masyarakat seperti jadwal turunnya raskin yang sering terlambat dan koordinasi yang kurang dari pihak BPS dengan kelurahan, dll. Untuk kedepannya diharapkan agar masalah utama raskin dapat segera diatasi agar nilai manfaat raskin dapat lebih dirasakan oleh masyarakat.

Referensi

Dokumen terkait

Untuk itu dalam pembuatan forum diskusi ini penulis menggunakan bahasa pemrograman PHP 4.0., basis data menggunakan MySQL ver 3.33, alat bantu pemodelan struktur navigasi

Pola Kemitraan Dan Kelayakan Usahatani Buncis Perancis Antara Petani Dengan PT.Bumi Sari Lestari Di Desa Ngawonggo Kecamatan Kaliangkrik Kab Magelang. Teori Motivasi

Dapat dipahami bahwa tingkat pengetahuan dan pemahaman siswa di MTs Negeri 1 Bongkudai tergolong baik, ini bisa dilihat dari siswa yang semangat dalam mengerjakan

Disisi lain, inverter yang dikontrol dengan metode konduksi 180 Û menghasilkan torsi motor dengan riak yang paling buruk dibandingkan dengan dua metode PWM yang lain Seperti

Hasil : Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh dengan menggunakan pengujian hipotesis Wlicoxon, yaitu hasil analisa pada variabel sikap dan tingkat pengetahuan

(Amir, 2017). Banyaknya materi yang harus dipelajari membuat siswa rendah akan mengingat apa saja materi yang sudah dipelajari. Hal ini menyebabkan daya ingat

iv Ari Citra Riana , 201210225129, Fakultas Teknik Program Studi Teknik Informatika Universitas Bhayangkara Jakarta Raya, judul skripsi “ Sistem Informasi Administrasi

[r]