• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS FILM KARTUN CERITA RAKYAT BALI LUBDHAKA.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS FILM KARTUN CERITA RAKYAT BALI LUBDHAKA."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Gambar 2. Screen Terkait Lubdhaka Sebagai Pemburu

Seminar Nasional Sains dan Teknologi (SENASTEK-2015), Kuta, Bali, INDONESIA, 29 – 30 Oktober 2015

Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Film Kartun

Cerita

Rakyat Bali “

Lubdhaka

N.K.D. Rusjayanthi

Jurusan Teknologi Informasi, Fakultas Teknik, Universitas Udayana dwi.rusjayanthi@gmail.com

P-PNL-20

Metode Penelitian

Ainsworth, S. (2008) „How do animations influence learning?‟ In D. Robinson & G. Schraw (Eds.), Current Perspectives on Cognition, Learning, and Instruction: Recent Innovations in Educational Technology that Facilitate Student Learning. pp 37-67. Information Age Publishing.

Rasti, NW., dkk. (2004) Siva Ratri Tinjauan Sosioreligius dan Filosofis. Surabaya: PARAMITA.

Wiana, IK. (2009) Makna Hari Raya Hindu. Surabaya: PARAMITA

Ucapan Terima Kasih

 Universitas Udayana

 Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UNUD

 Jurusan Teknologi Informasi UNUD

 Prof. Dr. I Ketut Gede Darma Putra, S.Kom., MT.

Pendahuluan

Latar Belakang

Cerita rakyat Lubdhaka merupakan salah satu cerita rakyat dengan kandungan nilai moral (budi pekerti) dan erat kaitannya dengan Hari Raya Siwaratri. Kemajuan teknologi memicu hilangnya atau hampir tidak terdengarnya cerita rakyat di tengah masyarakat. Permasalahan terkait cerita rakyat tersebut melatar belakangi pengembangan media pembelajaran berbasis film kartun yang mengangkat Cerita Rakyat Bali “Lubdhaka”, dengan pemanfaatan kelebihan film kartun pada efek visual dan efek audio serta kemudahan penyebarluasan.

Permasalahan

Bagaimana membuat media pembelajaran berbasis film kartun cerita rakyat Bali “Lubdhaka” dan bagaimana media pembelajaran yang dihasilkan mampu mempermudah penyerapan nilai moral (budi pekerti) pada cerita rakyat Bali Lubdhaka

Tujuan

Membuat media pembelajaran berbasis film kartun cerita rakyat Bali

“Lubdhaka” yang mampu mempermudah penyerapan nilai moral (budi pekerti) pada cerita rakyat Bali Lubdhaka

Kesimpulan

Penyampaian nilai-nilai budi pekerti media pembelajaran berbasis film kartun cerita rakyat Bali Lubdhaka dilakukan melalui skenario dari film kartun. Cerita Lubdhaka lebih menarik dalam bentuk film kartun dengan pemanfaatan efek visual dan efek audio yang dapat mendukung ketertarikan masyarakat yang menonton, sehingga lebih mudah untuk memahami nilai-nilai budi pekerti yang disampaikan, terlebih anak-anak yang lebih mengenal film kartun sebagai hiburan.

Gambar 1. Diagram Alur Penelitian

Hasil dan Pembahasan

Daftar Pustaka Mulai

Pembuatan Gambar

Film sudah baik?

Selesai Ya

Tidak Pendefinisian masalah

dan batasan masalah

Pengumpulan Data dan Studi

Literatur

Pembuatan Suara

Pembuatan Film Animasi dengan Adobe Flash

Pengujian Sistem dan Analisis Hasil Pengujian Sistem

Pengambilan Kesimpulan

Gambar 3. Screen Terkait Aktivitas Lubdhaka pada Malam Siwaratri

Gambar 4. Screen Terkait Perebutan Arwah Lubdhaka dan Arwah

Gambar

Gambar 2. Screen Terkait Lubdhaka Sebagai Pemburu

Referensi

Dokumen terkait

bahwa produk hasil ekstensi memiliki persamaan dengan merek asalnya. Beberapa studi menunjukkan bahwa semakin besar persamaan antara produk ekstensi merek dengan merek asalnya

Secara umum, penyebab alat vital pria tidak dapat “bangun” adalah karena sinyal otak yang pemicu ereksi tidak sampai ke alat vital (untuk lebih jelas silahkan baca cara kerja viagra

Berdasarkan hasil pengamatan (observasi), agar variabel sifat dapat menjadi satu kesatuan yang terintegrasi dan bersinergi membentuk kinerja yang efektif dalam

Selanjutnya terkait dengan perencanaan laba tahun 2020 melalui analisis cost volume profit dapat diketahui bahwa margin kontribusi pada tahun 2020 menunjukkan sebesar Rp

Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pemberian bokashi ela sagu pada tiap waktu kematangan yang dikombinasikan dengan pemberian berbagai dosis pupuk SP-36 mampu meningkatkan serapan

Then, the uncertainty of individual tree biomass estimated by a three-parameter model (i.e. an allometric model composed of DBH, tree height, and wood specific density data)

Berdasarkan penelitian yang dilakukan, ekstrak daun otikai dan ekstrak buah pinang dapat dikembangkan menjadi bahan insektisida nabati karena dengan konsentrasi

Pokja Barang/Jasa Konsultansi dan Jasa Lainnya pada Unit Layanan Pengadaan Barang/Jasa Kabupaten Aceh Barat Daya akan melakukan klarifikasi dan/atau verifikasi kepada penerbit