• Tidak ada hasil yang ditemukan

CARA SETTING GMAIL METER

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "CARA SETTING GMAIL METER"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

CARA SETTING GMAIL METER

Annisa Dwiyanti

annisa.dwiyanti28@yahoo.com :: http://penulis.com

Abstrak

Seorang insinyur pengembangan program di tim Gmail, Saurabh Gupta, telah membuat catatan tentang sebuah script kecil yang rapi pada Google Apps yang disebut “Gmail Meter”. Gmail Meter adalah sebuah script tambahan untuk Gmail yang gunanya adalah untuk melihat statistik email di akun Gmail secara terperinci setiap awal bulan.

Aplikasi ini dapat mengetahui siapa pengirim dan penerima email terbanyak dan untuk membuat laporan yang bisa Anda atur sendiri sesuai keinginan Anda. Penulis akan menjelaskan tentang cara setting Gmail Meter agar pengguna dapat menggunakannya tanpa harus kebingungan.

Kata Kunci:Gmail, Gmail Meter, Google Apps

Pendahuluan

Zaman yang sudah canggih seperti sekarang ini, untuk surat menyurat tidak lagi menulis dengan pulpen dan kertas serta perangko, lalu di kirim melalui kantor pos tetapi bisa dengan mudah melalui email. Email sangat beragam jenisnya, contohnya Yahoo!, Hotmail, Gmail (Google Mail) dan lain-lain. Google kembali meluncurkan aplikasi di Google Apps yang cukup menarik untuk Anda pengguna Gmail. Salah satu produk dari Gmail yaitu Gmail Meter. Gmail Meter gunanya hampir sama dengan Gmail yaitu untuk mengirim informasi dan menerima informasi dengan media elektronik dan

(2)

bisa gunakan Gmail Meter. Gmail Meter adalah pembaharuan email dari Gmail dan bermanfaat yang sangat positif bagi semua penggunanya.

Seorang insinyur pengembangan program di tim Gmail, Saurabh Gupta, telah membuat catatan tentang sebuah script kecil yang rapi pada Google Apps yang disebut

“Gmail Meter”. Aplikasi ini akan mengirimkan laporan pada setiap awal bulan dengan data menarik tentang interaksi email Anda, serta sebagai kemampuan untuk membuat laporan yang bisa Anda atur sendiri sesuai keinginan Anda.

Pembahasan

Gmail Meter adalah sebuah script tambahan untuk Gmail yang gunanya adalah untuk melihat statistik email di akun Gmail secara terperinci. Dengan informasi yang terperinci mengenai statistik email, maka kita dapat mengetahui dan menganalisa kebiasaan korespondensi yang kita lakukan melalui akun Gmail tersebut maupun dilakukan oleh pihak lain terhadap kita dalam berkomunikasi ataupun berkorespondensi melalui email. Sebelum Anda menginstall aplikasi ini, Anda memerlukan untuk membuat spreadsheet baru dalam Google Docs, dengan menggunakan account yang sama yang Anda miliki untuk Gmail.

Cara kerja Gmail Meter cukup sederhana, fitur ini mengirim sebuah email pada hari pertama setiap bulan. Email itu berisi statistik inbox untuk menjelaskan secara detail apa saja yang ada di dalam inbox Gmail Anda. Data yang diberikan pada Anda diukur berdasarkan statistik volume, traffic harian, alur traffic, kategori email, waktu yang dibutuhkan sebelum membalas email, jumlah kata, panjang thread, juga untuk mengetahui siapa pengirim atau penerima email terbanyak. Berikut adalah langkah- langkah menginstall Gmail Meter yaitu :

(3)

1. Buatlah sebuah file spreadsheet di Google Docs.

Gambar 1.1 Google Docs

2. Klik bagian judul untuk merubah nama file tersebut.

(4)

3. Pada bagian judul isi dengan nama file Gmail Meter, lalu klik OK.

Gambar 1.3 Box Rename

4. Setelah merubah nama file, klik Menu Bar Tools kemudian pilih Script Gallery.

Gambar 1.4 Spreadsheet Yang Sudah Berubah Nama

(5)

5. Selanjutnya pada kotak Search (No.1), isi dengan nama Gmail Meter untuk melakukan pencarian. Setelah muncul hasil pencariannya, klik Install (No.2).

Lalu selanjutnya proses instalasi akan berjalan, setelah itu klik Close (No.3).

Gambar 1.5 Script Gallery

6. Setelah proses instalasi selesai, akan muncul permintaan untuk Autorisasi, klik Authorize, lalu klik Close.

(6)

Proses instalasi script Gmail Meter telah selesai, selanjutnya adalah melakukan request statistik email dengan Gmail Meter. Berikut ini adalah langkah-langkahnya yaitu :

1. Masih di file spreadsheet yang tadi dibuat dengan nama Gmail Meter, setelah dilakukan instalasi Gmail Meter maka akan ada menu Gmail Meter dideretan menu paling atas (di sebelah kanan Menu Bar Help). Klik Gmail Meter, lalu klik Get a Report.

Gambar 2.1 Spreadsheet Gmail Meter

2. Maka akan muncul dua (2) option, Monthly Report (No.1) yaitu report bulanan atau Custom Report (No.2) yaitu report untuk jangka waktu yang Anda tentukan sendiri. Silakan pilih sesuai keinginan Anda, dengan mengklik Get it.

(7)

3. Jika memilih Monthly Report, maka akan langsung selesai dan tinggal klik Close, seperti pada langkah gambar 2.4 dibawah. Tetapi jika memilih Custom Report maka akan muncul pilihan penentuan tanggal awal dan tanggal akhir dari statistik email yang laporannya ingin diminta. Setelah selesai, maka tinggal klik Start.

Gambar 2.3 Set Tanggal Permintaan Laporan

4. Selanjutnya muncul pemberitahuan bahwa proses request telah selesai dan report akan dikirimkan ke email Anda, klik Close. Akhirnya telah selesai proses request report statistik dari Gmail Meter, tinggal menunggu laporannya dikirimkan ke inbox beberapa saat setelah proses request ini dilakukan.

(8)

Penutup

Sekian tulisan artikel saya tentang Gmail Meter, semoga dengan Anda membaca artikel ini, Anda bisa menambah ilmu pengetahuan dan Anda menjadi tahu tentang perkembangan teknologi informasi yang semakin cepat dan pesat. Dan semoga ada aplikasi emai-email baru lagi yang dikembangkan oleh Google yang akan membuat para pengguna menyukainya karena banyak manfaat-manfaat positif dan lebih unggul dari produk-produk yang sudah ada sebelumnya. Serta semoga banyak produk-produk lain yang di inovasi atau dikembangkan atau diperbaharui menjadi lebih baik dan lebih efektif dan efisien dalam penggunaannya.

Referensi

http://gadgetan.com/gmail-meter-mengaktifkan-data-menarik-dari-account-gmail- anda/21214

http://tips.gopego.com/2012/04/cara-setting-gmail-meter

http://www.cloudindonesia.or.id/melihat-statistik-email-dengan-gmail-meter.html

Biografi

Saya Annisa Dwiyanti. Saya adalah seorang mahasiswi di STMIK Raharja, Tangerang. Saya sedang menjalani study S1 dengan jurusan Sistem Informasi. Saya tinggal di Tangerang bersama kedua orang tua saya. Hobi saya tidur dan traveling. Saya juga suka menonton film horor dan komedi. Saya mempunyai alamat email yaitu annisa.dwiyanti28@yahoo.com atau annisa.dwiyanti@raharja.info dan blog saya annisanisol.blogspot.com. Saya sedang fokus belajar berbagai bahasa pemrograman Java dan ingin lebih banyak mengetahui tentang teknologi informasi yang terbaru agar saya bisa selalu update. Saya juga sedang belajar tentang ilmu Akuntansi, khususnya tentang audit.

Gambar

Gambar 1.1 Google Docs
Gambar 1.3 Box Rename
Gambar 2.1 Spreadsheet Gmail Meter
Gambar 2.3 Set Tanggal Permintaan Laporan

Referensi

Dokumen terkait

Jadi ini bagian dari forum untuk mendapatkan keadilan itu, kalau kita bisa lanjutkan Pasal 51 ayat (1) huruf a Undang-Undang Mahkamah Konstitusi yang menyatakan bahwa, “Pemohon

Sebagai negara yang menjelma menjadi kekuatan baru ekonomi dunia, dengan pertumbuhan ekonomi yang pesat, Tiongkok memberikan bantuan luar negerinya

perkembangan psiko-edukatif ini berhasil dengan baik, maka akan tercapai bentuk kepribadian yang matang dan utuh (integrated personality), dan individu yang demikian akan

PERANAN MAGIS JANGJAWOKAN NYADARKEUN DALAM SENI TRADISI REAK HELARAN DI KECAMATAN CIBIRU KOTA BANDUNG.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Permasalahan dalam Penelitian tindakan kelas ini yaitu rendahnya prestasi belajar siswa dalam pembelajaran Bilangan Bulat, maka untuk meningkatkan prestasi belajar tersebut

Perancangan disediakan dengan lengkap dan bertepatan dengan keperluan kurikulum beserta dengan pelbagai sumber yang sesuai. Perancangan disediakan dengan lengkap

Berdasarkan hasil pemantauan prototipe PEGAR di Pantai Tanjung Kait, Tangerang, struktur ambang rendah berbahan geotube tersebut telah memberikan respons perubahan

Kendine "Nasıl yaşamalıyım?" sorusunu samimiyetle soran insan, deneysel bilimlerin bu soruya verdiği "Sonsuz evrendeki zaman ve birleşme imkânları bakımından