• Tidak ada hasil yang ditemukan

MODUL 1 HAKIKAT SAINS DAN PENYELIDIKAN ILMIAH

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "MODUL 1 HAKIKAT SAINS DAN PENYELIDIKAN ILMIAH"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

MODUL 1

HAKIKAT SAINS DAN PENYELIDIKAN ILMIAH

A. INFORMASI UMUM 1. Identitas Sekolah

Nama Sekolah : SMPN 12 Malang Nama Penyusun : Wiyanto, S.Pd Fase/Kelas : D / VII

Alokasi Waktu : 18 JP (18 x 40 Menit)

2. Profil Pelajar Pancasila

 Bernalar kritis

 Kreatif

 Gotong royong 3. Sarana dan Prasarana

Media : Google, Youtube, Wa Group, Google Class Room Alat : Alat ukur besaran pokok dan besaran turunan Lingkungan Belajar : Ruang kelas, Lab IPA, Rumah masing masing 4. Target Peserta Didik : Peserta didik regular

5. Model Pembelajaran

 Model pembelajaran PBL dan discovery learning B. KOMPONEN INTI

1. CAPAIAN PEMBELAJARAN

Peserta didik menggunakan berbagai alat bantu dalam melakukan pengukuran dan pengamatan serta memperhatikan detail yang relevan dari objek yang diamati. Secara mandiri, pelajar dapat mengajukan pertanyaan lebih lanjut untuk memperjelas hasil pengamatan dan membuat prediksi tentang penyelidikan ilmiah, Peserta didik juga merencanakan dan melakukan langkah-langkah operasional berdasarkan referensi yang benar untuk menjawab pertanyaan. Dalam penyelidikan yang dilakukan, peserta didik menggunakan berbagai jenis variabel untuk membuktikan prediksi, menyajikan data dalam bentuk tabel, graik, dan model serta menjelaskan hasil pengamatan dan pola atau hubungan pada data secara digital atau non digital Peserta didik mengumpulkan data dari penyelidikan yang dilakukannya, menggunakan data sekunder, serta menggunakan pemahaman sains untuk mengidentiikasi hubungan dan menarik kesimpulan berdasarkan bukti ilmiah. Peserta didik mengevaluasi kesimpulan melalui perbandingan dengan teori yang ada, menunjukkan kelebihan dan kekurangan proses penyelidikan dan efeknya pada data serta menunjukkan permasalahan pada metodologi Peserta didik mampu mengomunikasikan hasil penyelidikan secara utuh yang ditunjang dengan argumen, bahasa serta konvensi Sains yang sesuai konteks penyelidikan dan menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan

(2)

2. TUJUAN PEMBELAJARAN

1) Peserta didik dapat membedakan cabang ilmu sains dan bukan ilmu sains 2) Peserta didik dapat menjelaskan langkah langkah metode imliah dengan benar

3) Peserta didik dapat membuat rancangan penelitian sederhana menggunakan langkah langkah metode ilmiah

4) Peserta didik dapat melakukan penelitian sederhana, menyusun laporan laporan penelitian dan mempresentasikan hasilnya

5) Peserta didik dapat membedakan besaran dan bukan besaran

6) Peserta didik dapat membedakan antara besaran, satuan, nilai dan alat ukur

7) Peserta didik dapat menyebutkan contoh besaran pokok dan besaran turunan beserta satuannya

8) Peserta didik dapat membedakan pengukuran baku, pengukuran tidak baku, alat ukur baku dan alat ukur tidak baku melalui kegiatan pengukuran sederhana

9) Peserta didik dapat memecahkan permasalahan sederhana pengukuran panjang dalam kehidupan sehari hari dalam suatu Projek (Projek 1 Pemborong dinding keramik Kelas)

10) Peserta didik dapat memecahkan permasalahan sederhana pengukuran volume dalam kehidupan sehari hari dalam suatu Projek (Projek 2 Pengusaha Minuman Buah) 11) Peserta didik dapat menyusun laporan Projek dengan membuat flok/Video sederhana

memanfaatkan media social (fb, youtube, IG, tiktok, dll)

PERAN ORANG TUA DAN GURU

1. Peran Guru

Guru akan mendampingi kalian dalam penggunaan modul ini untuk proses pembelajaran.

Silahkan ditanyakan mengenai hal-hal yang belum kalian pahami kepada guru agar mendapat solusi. Kalian dapat menyampaikan secara langsung kepada guru Ketika proses pembelajaran atau diluar jam pelajarana melalui media sosial yang disepakati (WA,Telegram, SMS, Line, atau aplikasi lain).

2. Peran Orang Tua

Pada proses pembelajaran menggunakan modul ini kalian dapat meminta bantuan kepada orang tua untuk :

a. Menyiapkan buku atau referensi lain dan akses internet jika diperlukan

b. Mendampingi atau membantu kalian dalam menyiapkan alat dan bahan serta mengerjakan tugas-tugas yang ada di modul.

c. Mengingatkan kalian untuk mengumpulkan tugas sesuai dengan petunjuk yang diberikan guru.

(3)

PETA KONSEP

(4)

PEMAHAMAN BERMAKNA

Kehidupan manusia yang semakin berkembang dalam hal jumlah penduduk dan kebutuhannya mendorong para ilmuwan Sains menciptakan berbagai penemuan untuk membantu kehidupan manusia dan lingkungan sekitar. Bagaimana caranya para ilmuwan menciptakan sesuatu?

Kalian akan berlatih menjadi ilmuwan cilik dengan cara merancang, melakukan dan melaporkan penyelidikan dengan menggunakan metode ilmiah. Dalam kegiatan sehari-hari kita tidak akan terlepas dari kegiatan mengamati, dimana kegiatan mengamati tidak hanya melihat namun juga melalukan pengukuran.

PERTANYAAN PEMANTIK

 Apa itu Sains?

 Apa saja cabang-cabang Sains?

 Apakah kalian pernah melakukan penelitian?

 Apa saja yang perlu kalian siapkan sebelum merancang sebuah penelitian/percobaan?

 Bagaimana langkah-langkah kalian melakukan sebuah penelitian/percobaan?

 Apa yang kalian ketahui tentang pengukuran?

 Bagaimana cara mengukur dalam Sains?

(5)

KEGIATAN PEMBELAJARAN

Dalam modul ini kegiatan pembelajaran terbagi kedalam 9 pertemuan. Masing masing pertemuan membahas topik/Kegiatan sebagai berikur :

No Pertemuan Ke-

Topik Materi Alokasi Waktu

1 Ke-1 Pengertian Sains, cabang cabang Sains, metode Ilmiah

2 JP

2 Ke-2 Menyusun rancangan penelitian sederhana dengan metode ilmiah

2 JP

3 Ke-3 Presentasi rancangan penelitian sederhana dan penyusunan laporan

2 JP

4 Ke-4 Besaran, satuan, alat ukur dan pengukuran 2 JP 5 Ke-5 Projek 1 : Pemborong dinding keramik kelas 2 JP

6 Ke-6 Presentasi Projek 1 2 JP

7 Ke-7 Projek 2 : Pengusaha minuman Buah 2 JP

8 Ke-8 Presentasi Projek 2 2 JP

9 Ke-9 Penilaian Harian 1 2 JP

TOTAL 18 JP

(6)

Pertemuan Ke-1 (2 x 40 menit)

Materi Inti : Pengertian Sains, cabang cabang Sains, metode Ilmiah A. Pendahuluan (10 menit)

Motivasi dan Apersepsi

Aktivitas Guru Aktivitas Siswa

Guru mengajukan pertanyaan pemantik :

 Apa itu sains?

 IPA, IPS, Sejarah, Matematika, Kimia, manakah yang tergolong sains?

 Apa berbedaan mendasar ilmu sains dan bukan sains?

 Pernahkah kalian melakukan suatu penelitian?

Siswa menjawab berdasarkan pemahaman awal

B. Kegiatan Inti (50 Menit)

Aktivitas Guru Aktivitas Siswa

(1) Guru mengajak siswa diskusi kelas membahas perbedaan sains dan bukan sains

(2) Guru meminta siswa membaca sejarah penemuan listrik melalui link

https://www.kompas.com/sains/read/2021/

09/03/070000923/sejarah-penemuan- listrik-ditemukan-pertama-kali-secara- tidak-sengaja?page=all

(3) Setelah membaca sejarah penemuan listrik Guru meminta siswa

mengidentifikasi langkah langkah/metode ilmiahyang dilakukan ilmuwan tersebut (4) Guru mengarahkan diskusi pada

kesimpulan perbedaan sains dan bukan sains, serta langkah metode ilmiah

(1) Siswa berdiskusi kelas (2) Siswa membaca sejarah

penemuan listrik dengan cermat dan serius

(3) Diskusi kelas siswa

menyebutkan langkah metode ilmiah

(4) Siswa menuliskan kesimpulan hasil diskusi kelas

C. Penutup (10 Menit)

 Guru mereview pemahaman siswa dengan memberikan beberapa pertanyaan

(7)

D. Asesmen (10 Menit)

Guru memberikan penilaian langsung secara lisan dengan mengajukan beberapa pertanyaan :

1) Jelaskan perbedaan mendasar sains dan bukan sains 2) Sebutkan contoh cabang ilmu sain!

3) Sebutkan secara urut langkah langkah metode ilmiah!

Pertemuan Ke-2 (2 x 40 menit)

Materi Inti : Menyusun rancangan penelitian sederhana dengan metode ilmiah A. Pendahuluan (10 menit)

Motivasi dan Apersepsi

Aktivitas Guru Aktivitas Siswa

Guru mengajukan pertanyaan pemantik :

 Apa itu metode ilmiah?

 Mengapa metode ilmiah penting?Jelaskan langkah langkah metode ilmiah?

Siswa menjawab berdasarkan pemahaman awal

B. Kegiatan Inti (60 Menit)

Aktivitas Guru Aktivitas Siswa

(1) Guru mengajak siswa diskusi kelas untuk membahas langkah langkah metode ilmiah besarta contohnya

(2) Guru menjelaskan langkah langkah menyusun penelitian sederhana mengunakan prinsip metode ilmiah (3) Guru membagi siswa kedalam kelompok

heterogen beranggotakan 4 – 5 orang (4) Guru meminta siswa secara berkelompok

membuat rancangan penelitian sederhana

(1) Siswa berdiskusi kelas (2) Siswa memperhatikan

penjelasan guru

(3) Siswa duduk berkelompok (4) Siswa secara berkelompok

menyusun rancangan penelitian sederhana

C. Penutup (10 Menit)

 Guru mereview pekerjaan siswa (membuar rancangan penelitian sederhana)

 Guru meminta siswa menyempurnakan rancangan penelitian yang dibuat diluar jam pembelajaran/dirumah

D. Asesmen

Belum ada penilaian dalam pertemuan ini

(8)

Pertemuan Ke-3 (2 x 40 menit)

Materi Pokok : Presentasi rancangan penelitian sederhana dan penyusunan laporan A. Pendahuluan (5 menit)

Motivasi dan Apersepsi

Aktivitas Guru Aktivitas Siswa

Guru mengajukan pertanyaan pemantik :

 Bagaimanakah cara dan etika presentasi yang baik?

Siswa menjawab berdasarkan pemahaman awal

B. Kegiatan Inti (65 Menit)

Aktivitas Guru Aktivitas Siswa

(1) Guru menjelaskan aturan main dan kriteria penilaian pada saat presentasi

(2) Guru mengundi urutan presentasi kelompok

(3) Guru memandu jalannya presentasi dan diskusi kelas

(1) Siswa mendengarkan penjelasan guru

(2) Masing masing kelompok melakukan presentasi sesuai urutan

(3) Diskusi kelas, siswa

menanggapi presentasi dari kelompok lain

C. Penutup (10 Menit)

 Guru mereview kelemahan dan kelebihan selama presentasi dan diskusi kelas

 Guru meminta siswa melaksanakan rancangan penelitian yang telah dibuat diluar jam pembelajaran/dirumah.

 Guru meminta siswa mebuat laporan penelitian, memilih bisa tertulis maupun elektronik (documenter yang diupload melalui sosmed : fb, IG, youtube, Tiktok dll)

(9)

D. Asesmen

(1) Penilaian kelompok

Rubruk Penilaian Presentasi Kelompok

No Aspek Yang dinilai Point

1 Konten / Isi :

Menyebutkan dengan Benar : a) Judul

b) Latar Belakang Masalah c) Rumusan Masalah d) Hipotesa

e) Tujuan dan Manfaat Penelitian f) Alat dan Bahan

g) Langkah Kerja h) Hasil Pengamatan i) Pembahasan j) Kesimpulan

5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 2 Presentasi Kelompok

a) Penyampaian presentasi jelas dan runtut

b) Menjawab pertanyaan/masukan dengan jelas dan benar

c) Kerjasama kelompok

5 5

5

Total Point 65

𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝑃𝑜𝑖𝑛𝑡 65 𝑥100 (2) Penilaian Pribadi

Aspek Yang ditunjukkan Nilai

Menjawab Pertanyaan dengan benar 100

Memberikan masukan atau jawaban dengan benar

100

(10)

Pertemuan Ke-4 (2 x 40 menit)

Topik Materi : Besaran, satuan, alat ukur dan pengukuran A. Pendahuluan (10 menit)

Motivasi dan Apersepsi

Aktivitas Guru Aktivitas Siswa

Guru mengajukan pertanyaan pemantik :

 Perhatikan hal hal berikut : panjang meja, luas kebun, warna bendera, massa benda, rasa malas, waktu, semangat. Yang manakah yang tergolong besaran? Mengapa tergolong besaran?

 Budi sedang rekreasi naik Bus. Ia duduk didepan dan melihar

speedometer menunjukkan angka 80 km/jam. Yang mana merupakan

besaran, satuan, nilai dan alat ukur?

Siswa menjawab berdasarkan pemahaman awal

B. Kegiatan Inti (60 Menit)

Aktivitas Guru Aktivitas Siswa

(1) Guru mengajak siswa diskusi kelas untuk membedakan besaran dan bukan besaran (2) Guru memberikan soal cerita untuk

mengidentifikasi besaran, satuan, nilai dan alat ukur

(3) Guru memberi tugas kelompok topik besaran pokok, besaran turunan, satuan dan alat ukur

(4) Guru memberikan contoh pengukuran baku dan tidak baku, kemudian

mendiskusikan bersama

(1) Siswa menjawab dan diskusi kelas membedakan besaran dan bukan besaran

(2) Siswa berdiskusi dengan teman sebangku untuk

mengidentifikasi besaran, satuan, nilai dan alat ukur (3) Siswa bekerkja kelompok untuk

menemukan besaran pokok dan besaran turunan, satuan dan alat ukurnya

(4) Siswa mengemukakan pendapat untuk

mengidentifikasi pengukuran baku dan pengukuran tidak baku

(11)

C. Penutup (10 Menit)

 Guru meminta siswa membuat kesimpulan dan ringkasan

 Guru meminta bebarapa siswa membacakan hasil ringkasan/kesimpulan pembelajaran

 Guru memberikan tugas rumah membuat kliping alat ukur dan fungsinya

D. Asesmen

Guru mengadakan penilaian lisan, beberapa pertanyaan berikut : (1) Sebutkan contoh besaran pokok dan satuannya dalam SI!

(2) Sebutkan contoh besaran turunan dan satuannya dalam SI!

(3) Sebutkan contoh alat ukur baku dan alat ukur tidak baku!

Pertemuan Ke-5 (2 x 40 menit)

Topik Materi : Projek 1 : Pemborong dinding keramik kelas A. Pendahuluan (10 menit)

Motivasi dan Apersepsi

Aktivitas Guru Aktivitas Siswa

Guru mengajukan pertanyaan pemantik :

 Jika kalian jadi

kontraktor/pemborong sedang diberi pekerjaan memasang dinding keramik kelas, dapatkah kalian menghitung berapa biaya yang diperlukan untuk membeli keramik? Bagaimana cara menghitungnya?

Siswa menjawab berdasarkan pemahaman awal

B. Kegiatan Inti (60 Menit)

Aktivitas Guru Aktivitas Siswa

(1) Melalui diskusi kelas guru menjelaskan bagaimana cara menggunakan alat ukur panjang (meteran)

(2) Melalui diskusi kelas guru meminta salah satu siswa mendemonstrasikan cara mengukur luas dinding kelas

(1) Siswa berdiskusi kelas untuk memahami cara menggunakan alat ukur panjang

(2) Siswa memperhatikan

demonstrasi pengukuran luas dinding kelas

(3) Siswa menyimak diskusi kelas

(12)

(3) Melalui diskusi kelas guru menjelaskan bagaimana cara menghitung biaya keramik dinding kelas

(4) Guru memberikan tugas Projek kelompok mengukur dan menghitung biaya keramik dinding kelas

(4) Siswa secara berkelompok mempraktikkan projek keramik dinding kelas

C. Penutup (10 Menit)

 Guru meminta siswa membuat laporan projek dapat secara tertulis maupun digital yang diupload di medsos (fb, IG, Youtube, TikTok dll)

 Guru memberikan link untuk mengumpulkan tugas laporan

D. Asesmen

Guru menilai laporan siswa : Laporan tertulis (Kertas) / Digital

Aspek yang dinilai Point

Isi laporan / Konten Digital berisi : a) Identitas kelompok

b) Judul Projek c) Alat dan Bahan d) Langkah kerja e) Hasil

 Luas masing masing sisi kelas

 Luas total dinding kelas

 Biaya Keramik

a) 2 b) 2 c) 4 d) 4 e) Hasil

 10

 10

 10

Skor Total 50

Nilai = Skor Total x 2

(13)

Pertemuan Ke-6 (2 x 40 menit)

Topik Materi : Presentasi Projek 1 Pemborong dinding keramik kelas A. Pendahuluan (5 Menit)

(1) Guru mengecek kehadiran siswa

(2) Guru meminta siswa duduk secara berkelompok (3) Guru mengundi nomor urut presentasi

B. Kegiatan Inti (70 Menit)

(1) Masing masing kelompok melakukan presentasi (Laporan kertas), siswa lain memberikan umpan balik

(2) Guru mengajak semua siswa mengamati laporan siswa secara Digital, mengamati dan memberikan umpan balik

(3) Guru memberikan pembahasan bagaimana cara menghitung biaya keramik dinding kelas yang benar

C. Penutup (5 Menit)

(1) Guru memberikan soal sederhana terkait aplikasi pengukuran panjang dalam kehidupan sehari hari

(2) Guru memberikan pekerjaan rumah (PR)

Pertemuan Ke-7 (2 x 40 menit)

Topik Materi : Projek 2 : Pengusaha Minuman Buah A. Pendahuluan (10 menit)

Motivasi dan Apersepsi

Aktivitas Guru Aktivitas Siswa

Guru mengajukan pertanyaan pemantik :

 Jika kalian jadi Pengusaha minuman Buah, kalian belanja Jeruk kemudian mengolahnya menjadi minuman buah kemasan.

Dapatkah kalian menghitung berapa laba/keuntungannya?

Bagaimana caranya?

Siswa menjawab berdasarkan pemahaman awal

B. Kegiatan Inti (60 Menit)

Aktivitas Guru Aktivitas Siswa

(14)

(1) Melalui diskusi kelas guru menjelaskan bagaimana cara menggunakan alat ukur massa (Gelas Ukur)

(2) Melalui diskusi kelas guru meminta salah satu siswa mendemonstrasikan cara mengukur volume dengan menggunakan gelas ukur

(3) Melalui diskusi kelas guru menjelaskan bagaimana cara menghitung laba minuman buah

(4) Guru memberikan tugas Projek kelompok mengukur dan menghitung keuntungan pengusaha minuman jeruk

(1) Siswa berdiskusi kelas untuk memahami cara menggunakan alat ukur volume

(2) Siswa memperhatikan demonstrasi pengukuran volume menggunakan gelas ukur

(3) Siswa menyimak diskusi kelas (4) Siswa secara berkelompok

mempraktikkan projek pengusaha minuman jeruk

C. Penutup (10 Menit)

 Guru meminta siswa membuat laporan projek dapat secara tertulis maupun digital yang diupload di medsos (fb, IG, Youtube, TikTok dll)

 Guru memberikan link untuk mengumpulkan tugas laporan

D. Asesmen

Guru menilai laporan siswa : Laporan tertulis (Kertas) / Digital

Aspek yang dinilai Point

Isi laporan / Konten Digital berisi : a) Identitas kelompok

b) Judul Projek c) Alat dan Bahan d) Langkah kerja e) Hasil

 Luas masing masing sisi kelas

 Luas total dinding kelas

 Biaya Keramik

a) 2 b) 2 c) 4 d) 4 e) Hasil

 10

 10

 10

Skor Total 50

Nilai = Skor Total x 2

(15)

Pertemuan Ke-8 (2 x 40 menit) A. Pendahuluan (5 Menit)

(1) Guru mengecek kehadiran siswa

(2) Guru meminta siswa duduk secara berkelompok (3) Guru mengundi nomor urut presentasi

B. Kegiatan Inti (70 Menit)

(1) Masing masing kelompok melakukan presentasi (Laporan kertas), siswa lain memberikan umpan balik

(2) Guru mengajak semua siswa mengamati laporan siswa secara Digital, mengamati dan memberikan umpan balik

(3) Guru memberikan pembahasan bagaimana cara menghitung keuntungan pengusaha minuman jeruk

C. Penutup (5 Menit)

(1) Guru memberikan soal sederhana terkait aplikasi pengukuran volume dalam kehidupan sehari hari

(2) Guru memberikan pekerjaan rumah (PR)

Pertemuan Ke-9 (2 x 40 menit) Penilaian Harian I (Soal terlampir)

Malang, 20 Juli 2022 Mengetahui;

Kepala SMPN 12 Malang Guru Bidang studi

M. Shodiq, M.Pd Wiyanto, S.Pd

NIP. 19750618 200312 1 008 NIP. 19790828 200501 1 011

Referensi

Dokumen terkait

SUNGAILIAT – Peme- rintah Provinsi (Pemprov) Kepulauan Bangka Belitung (Babel) dalam waktu dekat akan melakukan kerja sama dengan berbagai pihak, salah satunya dengan

pembalut rokok yang digunakan untuk membungkus atau membalut tembakau, yaitu: (i) kertas, seperti pada rokok putih dan rokok kretek; (ii) daun nipah atau pelepah tongkol jagung

Berdasarkan hasil studi kelayakan yang dilakukan Tim Fakultas Teknologi Industri Universitas Balikpapan menyimpulkan bahwa rencana pembangunan sistem aerasi bertenaga

Darah adalah cairan yang terdapat pada semua makhluk hidup (kecuali tumuhan! tingkat tinggi yang er"ungsi mengirimkan #at #at yang diutuhkan %leh tuuh %rganisme

Inas Satpol PP Damkar Kabupaten Padang Pariaman telah merealisasikan berbagai target-target kinerja sesuai dengan penetapan dalam dokumen Perjanjian Kinerja. Berikut

Bellin ja kumppaneiden (2005) metsäkulttuuriluokat ovat pohjoinen, keskinen, eteläinen ja luoteinen metsäkulttuuri. Pohjoinen metsäkulttuurialue kattaa Norjan, suurimman

Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah

dimaksud pada huruf a dan dalam rangka melaksanakan ketentuan Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 28 Tahun 2014 tentang Pedoman Pelaksanaan Program Jaminan