• Tidak ada hasil yang ditemukan

Keanekaragaman Makrozoobentos di Sungai Bah Binoman Desa Marjandi Embong Kecamatan Panombeian Panei Kabupaten Simalungun

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Keanekaragaman Makrozoobentos di Sungai Bah Binoman Desa Marjandi Embong Kecamatan Panombeian Panei Kabupaten Simalungun"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iv

KEANEKARAGAMAN MAKROZOOBENTOS DI SUNGAI BAH BINOMAN DESA MARJANDI EMBONG KECAMATAN PANOMBEIAN

PANEI KABUPATEN SIMALUNGUN

ABSTRAK

Keanekaragaman makrozoobentos di Sungai Bah Binoman Desa Marjandi Embong Kecamatan Panombeian Panei Kabupaten Simalungun telah diteliti pada bulan April 2016. Penentuan titik lokasi penelitian menggunakan metode “Purposive Sampling” pada tiga lokasi yang berbeda berdasarkan aktivitas masyarakat. Hasil penelitian diperoleh 19 genera makrozoobentos yang diklasifikasikan ke dalam 3 filum, 4 kelas, 11 ordo dan 17 famili. Nilai kepadatan tertinggi terdapat genera Chimarra di stasiun 1 sebesar 46,30 ind/m2. Nilai indeks keanekaragaman (H’) tertinggi terdapat pada stasiun 2 sebesar 2,39 (keanekaragaman sedang). Nilai famili biotik indeks (FBI) pada stasiun 1 sebesar 3,190 (sangat baik), stasiun 2 sebesar 5 (baik), dan stasiun 3 sebesar 5,974 (kurang baik). Kejenuhan oksigen dan suhuh berkorelasi sangat kuat terhadap keanekaragaman makrozoobentos.

(2)

v

MACROZOOBENTOS DIVERSITY IN BAH BINOMAN RIVER, MARJANDI EMBONG VILLAGE, DISTRICT OF PANOMBEIAN PANEI,

SIMALUNGUN REGENCY

ABSTRACT

Macrozoobentos Diversity in Bah Binoman River, Marjandi Embong Village, District of Panombeian Panei, Simalungun Regency has been observed in April 2016. Determination of the research station using “Purposive Sampling Methode” at three different locations based on activities in the study area. The result of the study recognized 19 genera of macrozoobentos belonging to 3 phyla, 4 classes, 11 ordos, and 17 families. Genera Chimarra had the highest density with 46,30 ind/m2 found at station 1. The highest diversity was found at station 2 with 2,39 (fair diversity). The Family Biotic Index (FBI) value of station 1 is 3,190 (excellent), station 2 is 5 (good), and station 3 is 5.974 (fairly poor). Oxygen saturation and temperature are evidently correlated to the macrozoobentos diversity.

Referensi

Dokumen terkait

permainan bola basket itu kurang penting dan pada proses evaluasi permainan bola basket itu tidak menyenangkan. Untuk meningkatkan keseriusan dan motivasi peserta

Pada proses pembagian beban, Sinamics DCM bekerja dengan sistem master-slave, dimana setiap drive memiliki peranan masing-masing, drive pada top roll bekerja

Agar goncangan tidak melampaui batas yang diizinkan maka biasanya arus asut motor dibatasi dengan menggunakan peralatan pengasut, namun untuk motor induksi yang diasut

1 PROGRAM PEMBERDAYAA N EKONOMI MASYARAKAT PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL SERTA KONSERVASI SUMBERDAYA KP. - Jumlah pulau-pulau kecil yang ekonomi masyarakatnya

Telah diketahui bahwa untuk membatasi goncangan rugi tegangan dapat dilakukan dengan mereduksi aliran daya reaktif dalam penghantar selama pengasutan, seperti

Jumlah lokasi sarana dan prasarana pengolahan hasil perikanan yang berkembang dan terbina 17 lokasi; Berkembangnya jenis olahan produk bernilai tambah 1 paket. Makassar,

Berbagai macam permasalahan pengadaan barang/jasa sebagian besar bermula dari lemahnya pemahaman tentang tata cara evaluasi pemilihan penyedia, dimulai dari lemahnya penyusunan

Penerapan prosedur akuntansi penerimaan pajak daerah pada Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah Kota Tangerang dilakukan mulai dari Bendahara Penerimaan kemudian dilanjutkan pada