• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pembajakan Perangkat Lunak

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Pembajakan Perangkat Lunak"

Copied!
31
0
0

Teks penuh

(1)

PEMBAJAKAN PERANGKAT LUNAK ADALAH

TINDAKAN MENG-COPY ATAU MENGEDARKAN PERANGKAT LUNAK YANG DILINDUNGI HAK CIPTA.

Hal ini dapat dilakukan dengan menggandakan, mengunduh, berbagi, menjual, atau menginstall software ke komputer pribadi atau komputer

perusahaan. Hal ini ilegal, meningkatkan risiko

keamanan dan merugikan ekonomi seperti hilangnya lapangan pekerjaan dan hilangnya penerimaan

(2)

Pelanggaran Piracy

Piracy adalah Pembajakan perangkat lunak

(software) Contoh: Pembajakan software aplikasi

(contoh: Microsoft), lagu dalam bentuk digital (MP3, MP4, WAV dll).

Keuntungan -> Biaya yang harus dikeluarkan (user) relatif murah

Kerugian ->Merugikan pemilik hak cipta (royalti), Infeksi Malware di PC Akibat Software Bajakan

Secara moral , hal ini merupakan pencurian hak milik orang lain.

(3)

Solusi -> gunakan software aplikasi open source,

Undang – undang yang melindungi HAKI : UU no 19. tahun 2002

Lima macam bentuk pembajakan perangkat lunak :

1. Memasukan perangkat lunak ilegal ke harddisk 2. Softlifting, pemakaian lisensi melebihi kapasitas 3. Penjualan CDROM ilegal

4. Penyewaan perangkat lunak ilegal 5. Download ilegal

Alasan pembajakan perangkat lunak :

1. Lebih murah ketimbang membeli lisensi asli 2. Format digital sehingga memudahkan untuk

(4)

disalin ke media lain

3. Manusia cendrung mencoba ‘hal’ baru

4. Undang-undang hak cipta belum dilaksanakan secara tegas

5. Kurangnya kesadaran dari masyarakat untuk menghargai ciptaan orang lain

Pembajakan piranti lunak atau yang lebih

dikenal dengan istilah software di Indonesia saat ini sudah sangat memperihatikan sekali. Dengan mudahnya software-software bisa

(5)

di pusat-pusat perbelanjaan (mall), pusat penjualan komputer, internet sampai pada pedagang kaki lima dipinggir-pingir jalan.

Sebagai bangsa Indonesia merasa malu dengan predikat yang disandang oleh bangsa ini, dimana negara kita ini termasuk sebagai salah satu negara yang memiliki predikat buruk berkaitan pembajakan software. Sampai-sampai terkadang software baru yang belum resmi diluncurkan di negara asalnya,

tetapai di negara kita versi bajakannya (full verision) sudah beredar dan dapat dibeli dengan harga yang relatif murah, yaitu antara Rp. 20.000 s/d Rp.

(6)

Dari 108 negara yang disurvei International Data Corp (IDC), tercatat ada 67 negara yang tingkat pembajakannya turun dengan kisaran 1-7 persen. Penurunan paling tajam diraih Rusia, sementara 11 negara lainnya tingkat pembajakannya naik. Sisanya tercatat tidak mengalami perubahan (prosentasenya tetap).

Rata-rata tingkat pembajakan secara global

meningkat menjadi 38% pada 2007, sementara pada 2006 hanya 35%. Demikian halnya dengan nilai

kerugian yang secara global meningkat dari US$ 40 miliar pada 2006 menjadi US$ 48 miliar pada 2007.

(7)

Armenia didaulat sebagai negara dengan tingkat pembajakan terbesar dengan prosentase 93%, menyusul Armenia, Bangladesh dan Azerbaijan

dengan prosentase 92%. Di lain sisi, negara adidaya Amerika Serikat (AS) tercatat sebagai negara yang tingkat pembajakannya paling rendah dengan

prosentase 20%.

Berikut daftar lengkap 5 negara pembajak terbesar: 1. Armenia (93%)

2. Bangladesh (92%) 3. Azerbaizan (92%) 4. Moldova (92%)

(8)

5. Zimbabwe (91%)

Daftar lengkap 5 negara pembajak terendah: 1. Amerika Serikat (20%)

2. Luxemburg (21%) 3. New Zeland (22%) 4. Jepang (23%)

5. Austria (25%)

Indonesia menduduki peringkat ke 12 dari 108 negara dalam hasil studi internasional data

perusahaan tentang pembajakan software atau piranti lunak di dunia.

(9)

Jenis-jenis Pembajakan Software yang Sering Dilakukan

1. Hardisk Loading

Jenis pembajakan software yang tergolong pada

Hardisk Loading adalah pembajakan software yang biasanya dilakukan oleh para penjual komputer yang tidak memiliki lisensi untuk komputer yang dijualnya, tetapi software-software tersebut dipasang (install) pada komputer yang dibeli oleh pelangganya

sebagai “bonus”. Hal ini banyak terjadi pada

perangkat komputer yang dijual secara terpisah dengan software (terutama untuk system

(10)

penjual komputer rakitan atau komputer “jangkrik” (Clone Computer).

2. Under Licensing

Jenis pembajakan software yang tergolong pada

Under Licensing adalah pembajakan software yang biasanya dilakukan oleh perusahaan yang

mendaftarkan lisensi untuk sejumlah tertentu, tetapi pada kenyataanya software tersebut dipasang

(install) untuk jumlah yang berbeda dengan lisensi yang dimilikinya (bisanya dipasang lebih banyak dari jumlah lisensi yang dimiliki perusahaan tersebut.

Misalnya, suatu perusahaan perminyakan dengan nama “PT. Perusahaan Perminyakan” membeli lisensi

(11)

produk AutoCAD dari perusahaan Autodesk.

Perusahan tersebut membeli lisensi produk AutoCAD untuk 25 unit komputer diperusahaannya yang

mempergunakan software AutoCAD sebagai aplikasi yang digunakan untuk menangani kebutuhan

pekerjaan pada bidang perminyakan. Pada kenyataanya, “PT. Perusahaan Perminyakan”

tersebut memiliki lebih dari 25 unit komputer yang menggunakan software AutoCAD, misalnya ada 40 unit komputer. “PT. Perusahaan Perminyakan”

tersebut telahymelakukan pelanggaran Hak Cipta (Pembajakan software) dengan kategori Under

(12)

yaitu dengan menggunakan software AutoCAD tanpa lisensi yang asli dari AutoDesk.

3. Conterfeiting

Jenis pembajakan software yang tergolong pada Conterfeiting adalah pembajakan software yang biasanya dilakukan oleh perusahaan pembuat

software-software bajakan dengan cara memalsukan kemasan produk (Packaging) yang dibuat sedemikian rupa mirip sekali dengan produk aslinya. Seperti CD Installer, Manual Book, Dus (Packaging), dll.

4. Mischanneling

Jenis pembajakan software yang tergolong pada Mischanneling adalah pembajakan software yang

(13)

biasanya dilakukan oleh suatu institusi yan

menjualnya produknya ke institusi lain dengan harga yang relatif lebih murah, dengan harapan institusi tersebut mendapatkan keuntungan lebih (revenue) dari hasil penjuala software tersebut. Sebagai contoh misalnya Kampus BSI, bekerjasama dengan pihak

Microsoft Indonesia untuk membeli lisensi produk

Microsoft (Misalnya : Microsoft Windows Server 2003 = 10 Lisensi, Microsoft Windows XP Profesional =

100 Lisensi dan Minrosoft Office 2003 Enterprise

Editions = 100 Lisensi). Karena Kampus Bina Sarana Informatika merupakan salah satu instrukusi

(14)

Sarana Informatika mendapatkan harga khusus dari Microsoft Indonesia untuk pembelian lisensi

(Academic License) atau bisa disebut Microsoft

Volume License (MVL). Katakanlah untuk pembelian lisensi produk Microsoft Windows XP Profesional,

Kampus Bina Sarana Informatika hanya membayar sebesar $ 2 / Lisensi. Kemudian untuk mendapatkan untung, melalui koperasi mahaiswa atau koperasi

karyawannya pihak Kampus BSI menjual ke suatu perusahan software Windows XP Profesional berikut dengan lisensinya ke perusahan lain. Sebut saja

perusahaan itu adalah “PT. Perusahan Lain”. Pihak Kampus BSI menjual software tersebut dengan harga

(15)

$ 5 / Lisensi. Padahal secara resmi kalau pihak “PT. Perusahan Lain” untuk membeli satu lisensi produk software Microsoft Windows XP Profesional harus membayar $ 8 / Lisensi.

5. End user copying

Jenis pembajakan software yang tergolong pada End user copying adalah pembajakan software yang

biasanya dilakukan oleh sesorang atau institusi yang memiliki 1 (satu) buah lisensi suatu produk software, tetapi software tersebiut dipasang (install) pada

sejumlah komputer. 6. Internet

(16)

menggunakan media internet untuk menjual atau

menyebarluaskan produk yang tidak resmi (bajakan), seperti : software, lagu (musik), film (video), buku, dll dengan tujuan untuk mendapatkan keuntungan (bisnis).

Ciri-ciri Software Bajakan

Berikut ini ciri-ciri software bajakan:

-Dijual dalam bentuk VCD atau DVD dengan harga yang murah.

-Bentuk dan kemasan CD atau DVD serupa dengan CD atau DVD lainnya.

(17)

-Dibundel dalam kumpulan software yang nama pengembang tidak sama.

-Ada serial number (s/n) atau program crack untuk membuka proteksi software.

-Tidak bisa diupdate.

-Mengalami error atau hang pada jumlah transaksi tertentu.

-Kadang mengandung virus atau trojan yang berbahaya.

-Diunduh atau didownload gratis dari situs tidak

(18)

Sebab terjadinya pembajakan software di Indonesia

Bagi kebanyakan masyarakat pengguna

komputer di Indonesia, pembelian paket perangkat lunak jadi adalah suatu kemewahan. Memang

banyak institusi baik swasta maupun negeri yang mengeluarkan dana besar untuk pengadaan sistem komputer, tapi jarang ada alokasi dana untuk

pembelian paket perangkat lunak, jadi yang ada adalah dana untuk jasa konsultan pengembangan sistem komputer. Karena itu dana pengadaan

(19)

perangkat lunak komputer hanya terserap untuk

pengembangan sistem khusus yang dibangun untuk menangani kebutuhan spesifik institusi yang

bersangkutan.

Bagaimana dengan sistem operasi dan program-program aplikasi umum untuk kerja penyusunan

dokumen sehari-hari? Dapat dikatakan rata-rata PC di Indonesia menggunakan perangkat lunak hasil tindak kejahatan pembajakan.

Makin berkembangnya kemajuan tekhnologi

sekarang ini, justru semakin mendukung aktifitas pembajakan itu sendiri. Selama ini, pembajakan

(20)

merupakan tindakan pelanggaran hukum yang justru paling kita anggap lumrah. Tiada barang tanpa

bajakannya. Tiada barang yang kita pakai yang bukan dibeli dari bajakan, atau kita bajak sendiri. Dengan mengkopi CD milik teman, baik,software game, atau musik, itu pun sudah termasuk

membajak. Dan ini sudah menjadi hal yang sangat biasa kita lakukan dengan tanpa kita sadari bahwa kalau di negeri yang sadar hukum, sudah dari dulu kita akan dituntut.

Faktor yang paling dominan adalah faktor ekonomis, dimana orang akan cenderung memilih software

(21)

bajakan yang pasti jauh lebih murah dari software yang berlisensi.

Untuk perbandingan, harga lisensi Windows 98

adalah 200 dolar AS, sedangkan software bajakan dapat kita beli hanya dengan

harga Rp.10.000,00 saja. Andaikata di sebuah kantor mempunyai 20 buah komputer yang menggunakan windows 98, maka biaya yang harus dikeluarkan

sebesar 4000 dolar AS atau senilai hampir 40 juta rupiah. Itu hanya untuk sistem operasinya saja,

(22)

Dampak dari Pembajakan Software bagi Indonesia

Dari sisi ekonomi, data yang

dilansir International Data Corporation (IDC) mengenai Global Software Piracy Study 2008,

kerugian yang ditimbulkan kejahatan ini ternyata cukup mengejutkan. Potensi pendapatan industri perangkat lunak (software) Indonesia pada 2008 yang hilang mencapai 544 juta dolar AS akibat maraknya pembajakan. Angka itu melonjak 31 persen dibandingkan tahun sebelumnya.

(23)

Menurut studi IDC, 80 persen kerugian dari

pembajakan diderita oleh para pemain lokal dalam industri software, yaitu perusahaan software, industri software, dan distribusi. Pembajakan tidak hanya

merugikan perusahaan software lokal, tapi juga

merugikan Negara. Perusahaan software rugi karena produk orisinilnya yang harganya jutaan rupiah

harus bersaing dengan produk bajakan yang

harganya hanya puluhan ribu rupiah. Negara juga dirugikan, karena software bajakan itu sudah pasti tidak bayar pajak.

(24)

Intinya, publik (yang murni tidak tahu) beranggapan bahwa kalau beli software itu menjadi miliknya.

Padahal membeli software itu adalah membeli lisensi hak untuk menggunakan. Jadi, harus dibedakan

antara membeli lisensi dengan membeli produk yang langsung bisa dikonotasikan sebagai milik hak

pribadi.

Pembajakan Software termasuk tindakan

pidana yang melanggar Hak Cipta. Ketentuan pidana Hak Cipta, antara lain:

(25)

-Barangsiapa dengan sengaja dan tanpa hak

mengumumkan atau memperbanyak suatu ciptaan atau memberikan izin untuk itu, dipidana dengan pidana penjara paling lama 7 tahun dan denda

paling banyak Rp. 300.000.000,00 (tiga ratus juta rupiah).

-Barangsiapa dengan sengaja dan tanpa hak membuat, memperbanyak atau menyiarkan rekaman suara dan atau gambar dari

pertunjukannya dipidana dengan pidana penjara paling lama 7 tahun dan denda paling banyak Rp. 300.000.000,00 (tiga ratus juta rupiah).

(26)

-Barang siapa dengan sengaja menyiarkan,

memamerkan, mengedarkan atau menjual kepada umum suatu ciptaan atau barang hasil pelanggaran hak cipta dan hak yang berkaitan dengan hak cipta dipidana dengan pidana penjara paling lama 5 tahun dan denda paling banyak 150,000.000,00.

-Barangsiapa dengan sengaja dan tanpa hak

merusak atau membuat tidak berfungsinya teknologi kontrol yang dipergunakan untuk mengontrol hak

pencipta dan pihak terkait diancam pidana penjara paling lama 2 tahun dan denda paling banyak Rp. 45.000.000,00.

(27)

-Ciptaan atau barang hasil pelanggaran hak cipta dirampas atau diambil alih negara untuk

dimusnahkan. Tindak pidana sebagaimana dimaksud di atas adalah kejahatan.

Contoh khasus pelanggaran piracy

Mengirim dan mendistribusikan dokumen yang

bersifat pornografi, menghina, mencemarkan nama baik, dll. Contohnya pernah terjadi pada Prita

Mulyasari yang menurut pihak tertentu telah

mencemarkan nama baik karena surat elektronik yang dibuat olehnya.

(28)

Melakukan penyadapan informasi. Seperti halnya menyadap transmisi data orang lain.

Melakukan penggadaan tanpa ijin pihak yang

berwenang. Bisa juga disebut dengan hijacking. Hijackingmerupakan kejahatan melakukan

pembajakan hasil karya orang lain. Contoh yang sering terjadi yaitu pembajakan perangkat lunak (Software Piracy).

Melakukan pembobolan secara sengaja ke dalam sistem komputer. Hal ini juga dikenal dengan

istilahUnauthorized Access. Atau bisa juga diartikan sebagai kejahatan yang terjadi ketika seseorang

(29)

memasuki/menyusup ke dalam suatu sistem jaringan komputer secara tidak sah, tanpa izin, atau tanpa

sepengetahuan pemilik sistem jaringan komputer

yang dimasukinya. Jelas itu sangat melanggar privasi pihak yang berkepentingan (pemilik sistem jaringan komputer). Contoh kejahatan ini

adalah probing dan port.

Memanipulasi, mengubah atau menghilangkan informasi yang sebenarnya. Misalnya data

forgery atau kejahatan yang dilakukan dengan

tujuan memalsukan data pada dokumen-dokumen penting yang ada di internet. Dokumen-dokumen ini

(30)

biasanya dimiliki oleh institusi atau lembaga yang memiliki situs berbasis web database. Contoh

lainnya adalah Cyber Espionage, Sabotage, dan Extortion. Cyber

Espionage merupakan kejahatan yang

memanfaatkan jaringan internet untuk melakukan kegiatan mata-mata terhadap pihak lain dengan memasuki sistem jaringan

komputernya. Sabotage dan Extortion merupakan jenis kejahatan yang dilakukan dengan membuat gangguan, perusakan atau penghancuran terhadap suatu data, program komputer atau sistem jaringan komputer yang terhubung dengan internet.

(31)

Referensi

Dokumen terkait

• System Software adalah program yang dibuat untuk mengatur (control) dan mengelola (maintain) suatu operasi pada komputer dan

Adalah program yang digunakan untuk mengendalikan kerja komputer atau.. software yang

Collaborative software – g roupware adalah perangkat lunak komputer yang dirancang untuk membantu orang yang terlibat dalam suatu tugas bersama agar

Dalam sistem anti pembajakan perangkat lunak menggunaakn metode pengamanan data, skema kriptografi kunci privat lebih cocok digunakan karena skema kunci publik mengharuskan

Software Engineer atau Programmer .Produk perangkat lunak merupakan suatu program komputer yang memungkinkan sebuah komputer untuk menjalankan tugas tertentu sesuai spesifikasi

Jenis Independen Software Vendor (ISV) ini adalah jenis lisensi yang diberikan kepada setiap Independen Software Vendor (ISV) untuk pembelian software-software yang

Jenis pembajakan software yang tergolong pada Mischanneling adalah pembajakan software yang biasanya dilakukan oleh suatu institusi yang menjual produknya ke institusi

Perangkat Lunak Sistem System Software Perangkat lunak sistem adalah program yang digunakan untuk mengontrol sumber daya komputer, baik yang bersifat internal maupun eksternal..