ii Dokumen SPMI Universitas Pekalongan
VISI MISI UNIVERSITAS PEKALONGAN
VISI
Menjadi Universitas Unggulan Di Bidang IPTEKS Yang Mampu Menghasilkan Generasi Mandiri, Profesional, Dan Berahlak Mulia
Pada Tahun 2035
MISI
1. Menyelenggarakan pendidikan tinggi secara profesional; 2. Melaksanakan penelitian berdasarkan metode keilmuan dalam
rangka pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni (IPTEKS) bagi kepentingan masyarakat;
3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat yang berwawasan lingkungan dengan memperhatikan nilai-nilai spiritual untuk kesejahteraan masyarakat;
4. Menumbuhkembangkan daya nalar, peka dan kritis terhadap realitas kehidupan masyarakat;
5. Membina dan mengembangkan pengelolaan universitas yang bertanggungjawab.
vi Dokumen SPMI Universitas Pekalongan
DAFTAR ISI
Halaman Judul ... i
Visi Misi Universitas Pekalongan ... ii
7 Tata Nilai Kerja Universitas Pekalongan ... iii
SK Rektor tentang SPMI ... iv
Daftar Isi ... vi
A. Manual Standar Visi dan Misi a) Manual Penetapan Standar Visi dan Misi ... 2
b) Manual Pelaksanaan Standar Visi dan Misi ... 4
c) Manual Evaluasi Standar Visi dan Misi ... 6
d) Manual Pengendalian Standar Visi dan Misi ... 8
e) Manual Peningkatan Standar Visi dan Misi ... 10
B. Standar Visi dan Misi Standar Visi dan Misi ... 12
C. Prosedur Tetap (Protap) Standar Visi dan Misi a) Protap Penyusunan Visi dan Misi ... 18
b) Protap Penyusunan Renip & Renstra ... 19
c) Protap Evaluasi Visi dan Misi ... 20
D. Formulir Standar Visi dan Misi a) Formulir Tingkat Ketercapaian Renip ... 24
b) Formulir Tingkat Ketercapaian Renstra ... 25
c) Formulir Tingkat Ketercapaian Renop ... 26
d) Formulir Kuesioner Evaluasi Sosialisasi Visi dan Misi ... 27
2 Dokumen SPMI Universitas Pekalongan
UNIVERSITAS PEKALONGAN
Kode/No. : M. Penetapan/Std 1/001 Tanggal : 27 Januari 2020
MANUAL SPMI Revisi :
Halaman : 2 - 3 MANUAL PENETAPAN STANDAR VISI DAN MISI
UNIVERSITAS PEKALONGAN
1. Tujuan Manual Untuk merancangan, merumuskan, dan menetapkan standar Visi dan Misi, Universitas Pekalongan.
2. Luas Lingkup Manual dan Penggunaan-nya
Manual Penetapan standar ini berlaku :
1. Ketika standar Visi dan Misi pertama kali hendak dirancang, dirumuskan, dan ditetapkan;
2. Sebagai pedoman penetapan standar Visi dan Misi, tujuan dan strategi.
3. Rincian
Pekerjaan 1. Menelaah Statuta Universitas Pekalongan agar Standar Visi dan Misi yang disusun selaras dengan statuta tersebut 2. Menginventarisir kebijakan nasional/peraturan
perundang-undangan serta semua ketentuan yang berlaku di Universitas Pekalongan sehingga standar yang akan disusun tidak menyimpang dari kedua hal tersebut
3. Merancang Visi dan Misi Universitas Pekalongan
4. Merumuskan standar Visi dan Misi Universitas Pekalongan 5. Mengesahkan Visi dan Misi Universitas Pekalongan 4.
Langkah-langkah atau Prosedur
1. Menjadikan 7 (tujuh) tata nilai dan budaya kerja di Universitas Pekalongan menjadi spirit mulai dari merancang hingga menetapkan standar Visi dan Misi.
2. Mengumpulkan dan mempelajari isi semua peraturan perundang-undangan dan peraturan yang berlaku di Universitas Pekalongan yang relevan dengan aspek Visi dan Misi.
3. Mencatat apa yang menjadi norma hukum atau syarat yang tercantum dalam peraturan perundang-undangan yang tidak dapat disimpangi.
4. Tim penyusun menyusun Visi dan Misi Universitas Pekalongan yang jelas dan realistik.
5. Tim penyusun dalam menyusun Visi dan Misi harus memperhatikan :
Dokumen SPMI Universitas Pekalongan 3 a. Roh dan semangat perjuangan Universitas Pekalongan; b. Tujuh tata nilai kerja yang berlaku di Universitas
Pekalongan;
c. Spesifik, terukur, bisa dicapai, bisa diandalkan, dan memiliki batasan waktu;
d. Daya persuasi yang mampu mengungkapkan harapan dan aspirasi stakeholder;
e. Mengungkapkan keunikan dan kompetensi khas Universitas Pekalongan, menjelaskan jati diri dan apa yang mampu dilakukannya;
f. Melibatkan pemangku kepentingan internal maupun eksternal;
g. Mempertimbangkan kemajuan teknologi dan ilmu pengetahuan, dan kebutuhan pengembangan perguruan tinggi serta tuntutan kebutuhan masyarakat;
h. Redaksi Visi menggunakan kata kerja oprasonal to be (menjadi);
i. Redaksi Misi menggunakan kata kerja oprasional to do (melakukan);
j. Redaksi Tujuan menggunakan kata kerja oprasional to produce (menghasilkan).
6. Merumuskan draft standar Visi dan Misi;
7. Melakukan uji (konsultasi) publik atau sosialisasi draft standar dengan mengundang pemangku kepentingan internal dan/atau eksternal untuk mendapatkan saran dan masukan guna perbaikan draft standar;
8. Merumuskan kembali pernyataan standar dengan memerhatikan hasil no. 6;
9. Mengesahkan dan memberlakukan standar Visi dan Misi. 5. Kualifikasi
Pejabat/Petugas yang
menjalankan Prosedur Tetap
Semua pejabat struktural pada semua unit kerja di Universitas Pekalongan.
4 Dokumen SPMI Universitas Pekalongan
UNIVERSITAS PEKALONGAN
Kode/No : M. Pelaksanaan/Std 1/002 Tanggal : 27 Januari 2020
MANUAL SPMI Revisi :
Halaman : 4 - 5
MANUAL PELAKSANAAN STANDAR VISI DAN MISI UNIVERSITAS PEKALONGAN
1. Tujuan Manual
Untuk melaksanakan standar Visi dan Misi Universitas Pekalongan.
2. Luas Lingkup Manual dan Penggunaann ya
Manual Pelaksanaan standar ini berlaku :
1. Ketika standar Visi dan Misi harus dilaksanakan pada seluruh Unit Kerja dan sivitas akademika Universitas Pekalongan;
2. Sebagai pedoman pelaksanaan standar Visi dan Misi Universitas Pekalongan.
3. Rincian Pekerjaan
1. Mempersiapkan secara teknis dan atau administrasi Standar Visi dan Misi.
2. Mensosialisasikan isi Standar Visi dan Misi kepada seluruh pemangku kepentingan.
3. Menyiapkan dan menuliskan dokumen tertulis berupa prosedur tetap (protap) instruksi kerja maupun formulir atau borang sesuai isi Standar Visi, Misi.
4. Melaksanakan standar Visi dan Misi . 4.
Langkah-langkah atau Prosedur
1. Melakukan persiapan teknis dan/atau administratif sesuai dengan isi standar Visi dan Misi.
2. Mensosialisasikan isi Standar Visi dan Misi kepada seluruh dosen, karyawan, mahasiswa, alumni, pengguna lulusan, organisasi profesi, dan para pemangku kepentingan lainnya secara periodik dan konsisten, baik melalui website, workshop, sosialisasi, atau forum lainnya.
3. Menyiapkan dan menuliskan dokumen berupa Prosedur Tetap (Protap), instruksi kerja, Formulir Catatan/Borang atau dokumen sejenis lainnya sesuai dengan isi Standar Visi dan Misi.
Dokumen SPMI Universitas Pekalongan 5 4. Melaksanakan kegiatan pada tingkat universitas sampai
program studi berdasarkan Standar Visi dan Misi sebagai tolok ukur pencapaiannya.
4. Kualifikasi Pejabat/ Petugas yang menjalankan Prosedur Tetap
Seluruh unit kerja dan sivitas akademika Universitas Pekalongan.
5. Catatan Untuk melengkapi manual ini, dibutuhkan ketersediaan
dokumen
6 Dokumen SPMI Universitas Pekalongan
UNIVERSITAS PEKALONGAN
Kode/No : M. Evaluasi/Std 1/003 Tanggal : 27 Januari 2020
MANUAL SPMI Revisi :
Halaman : 6 - 7 MANUAL EVALUASI STANDAR VISI DAN MISI
UNIVERSITAS PEKALONGAN 1. Tujuan
Manual
Untuk mengevaluasi pelaksanaan standar Visi dan Misi Universitas Pekalongan sehingga isi standar tersebut dapat tercapai/terpenuhi.
2. Luas Lingkup Manual dan Penggunaan nya
Manual evaluasi standar ini berlaku :
1. Ketika standar Visi dan Misi ini memerlukan
pemantauan/pengawasan, pengecekan, pemeriksaan, dan evaluasi secara rutin dan terus menerus;
2. Sebagai pedoman pelaksanaan evaluasi standar Visi dan Misi. 3. Rincian
Pekerjaan
1. Melakukan pencatatan atas pelaksanaan standar Visi dan Misi Universitas Pekalongan sesuai dengan tujuan dan waktu yang telah ditetapkan;
2. Melakukan perbandingan antara standar dengan proses dan hasil ketercapaian Visi dan Misi Universitas Pekalongan; 3. Melakukan evaluasi isi Visi dan Misi Universitas Pekalongan
melalui forum rapat;
4. Melakukan evaluasi sosialisasi Visi dan Misi Universitas Pekalongan melalui penyebaran kuesioner;
5. Melakukan evaluasi pemahaman Visi dan Misi Universitas Pekalongan melalui kuesioner;
6. Malakukan evaluasi ketercapaian Visi dan Misi;
a. Jangka pendek melalui cheklist tingkat ketercapain renop; b. Jangka menengah melalui cheklist tingkat ketercapaian
renstra;
c. Jangka panjang melalui cheklist tingkat ketercapaian milestone.
7. Menyusun laporan tertulis tentang evaluasi ketercapaian standar Visi dan Misi Universitas Pekalongan.
Dokumen SPMI Universitas Pekalongan 7 langkah atau
Prosedur
antara standar Visi dan Misi dan pelaksanaannya.
2. Memantau dan melakukan evaluasi ketercapaian Visi dan Misi.
3. Melakukan evaluasi isi Visi dan Misi Universitas Pekalongan. 4. Melakukan evaluasi sosialisasi Visi dan Misi.
5. Melakukan evaluasi pemahaman Visi dan Misi Universitas Pekalongan.
6. Melakukan evaluasi Visi dan Misi jangka pendek, menengah dan jangka panjang.
7. Menyusun laporan hasil evaluasi. 5. Kualifikasi Pejabat/ Petugas yang menjalankan Prosedur Tetap 1. LPMU;
2. Tim Audit Mutu Internal; dan 3. Pimpinan Universitas dan Fakultas.
6. Catatan Untuk melengkapi manual ini, dibutuhkan ketersediaan
dokumen tertulis berupa :
1. Porsedur Tetap (Protap) Evaluasi Visi dan Misi; 2. Formulir Evaluasi sosialisasi Visi dan Misi; 3. Formulir Pemahaman Visi dan Misi; 4. Cheklist tingkat ketercapaian milestone; 5. Cheklist tingkat ketercapaian renstra; dan 6. Cheklist tingkat ketercapaian renop.
8 Dokumen SPMI Universitas Pekalongan UNIVERSITAS
PEKALONGAN
Kode/No : M. Pengendalian/Std 1/004 Tanggal : 27 Januari 2020
MANUAL SPMI Revisi :
Halaman : 8 - 9
MANUAL PENGENDALIAN STANDAR VISI DAN MISI UNIVERSITAS PEKALONGAN
1. Maksud dan Tujuan Manual a. Maksud b. Tujuan
a. Sebagai pedoman dalam pengendalian pelaksanaan standar Visi dan Misi dan pihak yang berwenang dalam pengendalian kerjasama.
b. Mengendalikan pelaksanaan standar Visi dan Misi Universitas Pekalongan sehingga isi standar tersebut dapat tercapai/terpenuhi.
2. Luas Lingkup Manual dan Penggunaan-nya
Manual Pengendalian standar ini berlaku :
1. Ketika standar Visi dan Misi ini memerlukan pengendalian dalam pelaksanaan.
2. Sebagai pedoman pengendalian standar Visi dan Misi Universitas Pekalongan.
4. Rincian Pekerjaan
1. Tim Audit Mutu Internal (AMI) melakukan pemantauan secara periodik terhadap pelaksanaan standar Visi dan Misi. 2. Tim monev melakukan pemantauan secara periodik
terhadap pelaksanaan program kerja jangka pendek, menengah, dan jangka panjang.
3. Tim monev menyusun laporan tertulis tentang pelaksanaan program kerja jangka pendek, menengah, dan jangka panjang.
5. Langkah-langkah atau Prosedur
1. Melakukan pemantauan secara periodik terhadap pelaksanaan isi standar Visi dan Misi.
2. Mencatat/merekam semua temuan berupa penyimpangan, kelalaian, kesalahan atau sejenisnya dari pelaksanaan Visi dan Misi yang tidak sesuai dengan isi standar Visi dan Misi Universitas Pekalongan.
3. Mencatat pula bila ditemukan ketidak lengkapan dokumen seperti Prosedur Tetap, Formulir dan dokumen rekaman
Dokumen SPMI Universitas Pekalongan 9 lainnya dari standar Kerjasama yang telah dilaksanakan. 4. Memeriksa dan mempelajari alasan atau penyebab
terjadinya penyimpangan dari isi standar Visi dan Misi atau bila isi standar tersebut gagal dicapai.
5. Mengambil tindakan korektif terhadap setiap pelanggaran atau penyimpangan dari isi standar.
6. Mencatat atau merekam semua tindakan korektif yang diambil.
7. Memantau terus menerus efek dari tindakan korektif tersebut.
8. Membuat laporan tertulis secara periodik tentang semua hal yang menyangkut pengendalian standar seperti diuraikan diatas.
9. Melaporkan hasil dari pengendalian standar itu kepada pimpinan unit kerja, Dekan, dan pimpinan Universitas disertai saran atau rekomendasi.
6. Kualifikasi Pejabat/ Petugas yang menjalankan Prosedur Tetap
1. Tim audit mutu internal (AMI); 2. Tim Monitoring dan Evaluasi;
3. Dekan/Ketua Lembaga/Rektor/Wakil Rektor.
7. Catatan Untuk melengkapi manual ini, dibutuhkan ketersediaan
dokumen tertulis berupa:
1. Prosedur Tetap (Protap) Evaluasi Visi dan Misi; 2. Cheklist tingkat pengukuran ketercapaian milestone; 3. Cheklist tingkat ketercapaian renstra;
10 Dokumen SPMI Universitas Pekalongan UNIVERSITAS
PEKALONGAN Kode/No : M. Peningkatan/Std 1/005 Tanggal : 27 Januari 2020
MANUAL SPMI Revisi :
Halaman : 10
MANUAL PENINGKATAN STANDAR VISI DAN MISI UNIVERSITAS PEKALONGAN
1. Tujuan Manual Untuk meningkatkan mutu secara berkelanjutan atas standar Visi dan Misi setiap berakhirnya siklus standar ini.
2. Luas Lingkup Manual dan Penggunaan-nya
Manual Pengembangan standar ini berlaku :
1. Ketika Evaluasi standar Visi dan Misi perlu ditindaklanjuti. 2. Sebagai pedoman peningkatan standar Visi dan Misi. 3. Rincian
Pekerjaan 1. Mengkaji dan menelaah hasil monitoring dan evaluasi pelaksanaan Visi dan Misi. 2. Melaksanakan evaluasi dan diikuti dengan merevisi
Standar Visi dan Misi yang ada.
3. Merevisi dan memperbaiki hasil evaluasi standar Visi dan Misi.
4. Langkah-langkah atau Prosedur
1. Mempelajari laporan hasil evaluasi implementasi Visi dan Misi pada seluruh unit kerja di Universitas Pekalongan. 2. Menyelenggarakan rapat atau forum diskusi untuk
mendiskusikan/ menelaah hasil evaluasi standar Visi dan Misi dengan mengundang seluruh pejabat struktural pada setiap aras di Universitas Pekalongan.
3. Menelaah ulang isi standar Visi dan Misi.
4. Melakukan revisi isi standar Visi dan Misi sehingga menjadi standar baru.
5. Mengikuti langkah atau prosedur yang berlaku dalam penetapan standar.
6. Mensahkan standar baru dalam bentuk keputusan atau penetapan. 5. Kualifikasi Pejabat/ Petugas yang menjalankan Prosedur Tetap
Seluruh pejabat struktural pada semua aras dan seluruh sivitas akademika Universitas Pekalongan.
6. Catatan Untuk melengkapi manual ini, dibutuhkan ketersediaan
12 Dokumen SPMI Universitas Pekalongan UNIVERSITAS
PEKALONGAN
Kode/No : Std 1/Std.VM/001 Tanggal : 27 Januari 2020
STANDAR SPMI Revisi :
Halaman : 12 - 15 STANDAR
VISI DAN MISI RASIONALE
Penetapan standar Visi dan Misi dilakukan untuk memberikan arah bagi perguruan tinggi untuk mencapai tujuan. Visi dan Misi Perguruan Tinggi di jabarkan dalam strategi jangka panjang, menengah dan pendek.
Visi dan Misi Fakultas harus selaras dengan Visi dan Misi Universitas dan penyusunan melibatkan stakeholder.
Subyek/Pihak Yang Bertanggung Jawab Untuk Mencapai/Memenuhi Standar Rektor, Wakil Rektor I, II, III, Ketua Lembaga, Dekan dan Wakil dekan, Kepala Program Studi/Unit/Biro/UPT/TU.
PERNYATAAN ISI STANDAR DAN INDIKATOR
Pernyataan Isi Standar Indikator
a. Rektor dan Dekan harus menjamin bahwa universitas dan fakultas memiliki rencana jangka panjang, menengah dan pendek
a. Tersedia dokumen Rencana Induk Pengembangan (Renip), Rencana Strategis (Renstra) dan Rencana
Operasional (Renop) yang
didalamnya memuat indikator kinerja dan target yang berorientasi pada daya saing nasional ditingkat Universitas.
b. Tersedia dokumen Rencana Strategis (Renstra) dan Rencana Operasional (Renop) yang didalamnya memuat indikator kinerja dan target yang berorientasi pada daya saing nasional ditingkat Fakultas.
Dokumen SPMI Universitas Pekalongan 13 pemangku kepentingan internal dan
eksternal dalam menyusun dan mengevaluasi Visi dan Misi.
kepentingan internal (dosen, mahasiswa dan tenaga kependidikan) dan eksternal (lulusan, pengguna lulusan dan mitra) dalam menyusun dan mengevaluasi Visi dan Misi.
c. Rektor dan Dekan harus menjamin ketersediaan dokumen strategi yang disusun berdasar analisis yang
sistematis dan dilaksanakan,
dipantau, dievaluasi serta
ditindaklanjuti.
a. Tersedia strategi efektif untuk mencapai tujuan dan disusun berdasarkan analisis yang sistematis dengan menggunakan metoda yang relevan.
b. Tersedia dokumen pelaksanaan monitoring dan evaluasi strategi serta dilakukan pemantauan dan evaluasi dan ditindaklanjuti.
c. Tersedia dokumen penyusunan
renstra yang mencakup 6 (enam) aspek :
1. Adanya keterlibatan pemangku kepentingan.
2. Mengacu pada capaian renstra periode sebelumnya.
3. Mengacu kepada Visi dan Misi Universitas Pekalongan.
4. Adanya analisis kondisi internal dan eksternal.
5. Disahkan oleh organ yang memiliki kewenangan.
6. Benchmark dengan Perguruan
Tinggi sejenis tingkat
internasional. d. Rektor, Dekan dan kaprodi menjamin
ketersediaan mekanisme dan
dokumen penyusunan dan penetapan visi, misi, tujuan dan strategi.
Tersedia protap penyusunan dan penetapan visi, misi, tujuan dan strategi serta dokumentasi aktivitasnya.
14 Dokumen SPMI Universitas Pekalongan pelaksanaan strategi yang dikembangkan secara konsisten dan efektis untuk mencapai tujuan
yang di lakukan dan dikembangkan secara konsisten dan selaras.
f. Rektor dan Dekan harus menjamin terlaksananya Visi dan Misi didukung budaya kerja yang berbasis nilai ke -Unikal-an
a. Tersedia dokumen formal penetapan Tata Nilai Unikal
b. Tersedia dokumen formal kode etik yang berbasis Tata Nilai Unikal c. Tersedia bukti aktivitas internalisasi
Tata Nilai Unikal dalam berbagai bentuk kegiatan
g. Dekan harus menjamin bahwa fakultas dan prodi memiliki Visi dan Misi yang searah dengan Visi dan Misi universitas
a. Fakultas memiliki Visi dan Misi yang searah dengan Visi dan Misi Unikal baik substansi isi maupun waktu pencapaian
b. Program studi memiliki Visi dan Misi keilmuan terkait keunikan program studi.
STRATEGI
a. Menyusun strategi jangka panjang yang berupa renip (rencana induk pengembangan), strategi jangka menengah yang berupa renstra (rencana strategis) dan strategi jangka pendek yang berupa renop (rencana operasional); b. Melakukan evaluasi dan monitoring terhadap pelaksanaan strategi jangka
panjang, menengah, dan pendek secara konsisten;
c. Unikal/Fakultas menyusun renstra dan renop yang selaras dengan Visi dan Misi Universitas Pekalongan;
d. Fakultas/prodi melibatkan pimpinan universitas dalam menyusun, meninjau dan mengevaluasi Visi dan Misi untuk menjaga keselarasan dengan Visi dan Misi universitas.
e. Memiliki mekanisme dan dokumen penyusunan dan penetapan Visi dan Misi universitas.
f. Melibatkan pemangku kepentingan internal (dosen, mahasiswa dan tenaga kependidikan) dan eksternal (lulusan, pengguna lulusan dan mitra) dalam menyusun dan mengevaluasi Visi dan Misi;
g. Menyusun strategi efektif dengan metode yang tepat untuk mendukung tercapainya tujuan;
Dokumen SPMI Universitas Pekalongan 15 h. Menjamin ketersediaan dokumen strategi yang dilaksanakan, dimonitor dan
dievaluasi serta ditindaklanjuti; dan
i. Membudayakan filosofi ke Unikal-an dalam setiap kegiatan/upacara akademik/non akademik di Unikal melalui visualisasi Visi dan Misi dan 7 tata nilai kerja Unikal serta menyanyikan Mars Unikal.
DOKUMEN TERKAIT a. Statuta Universitas Pekalongan;
b. Renip Universitas Pekalongan; c. Renstra Universitas Pekalongan; d. Renop Universitas Pekalongan; e. Renstra Fakultas; dan
18 Dokumen SPMI Universitas Pekalongan
UNIVERSITAS PEKALONGAN
Kode/No : Protap/Peny. V&M/Std 1/001 Tanggal : 27 Januari 2020
PROTAP SPMI Revisi :
Halaman : 18 PROTAP
PENYUSUNAN VISI DAN MISI 1. Tujuan
Untuk memberikan penjelasan tentang langkah-langkah penyusunan visi dan misi.
2. Ruang lingkup
Seluruh aktivitas penyusunan Visi dan Misi di Universitas Pekalongan. 3. Prosedur Kerja
No Rincian Kegiatan Rektor penyusun Stakeholder Tim Senat
1. Rektor membentuk tim
penyusunan Visi dan Misi Universitas Pekalongan 2. Tim menyusun rancangan Visi
dan Misi Universitas
Pekalongan
3. Tim mengundang sivitas akademika dan stakeholder untuk memperoleh respon 4.. Tim memaparkan rancangan
Visi dan Misi Universitas
Pekalongan yang sudah
direview oleh sivitas
akademika dan stakeholder melalui forum rapat senat 5. Rancangan Visi dan Misi
Universitas Pekalongan
disetujui oleh senat
Universitas Pekalongan 6. Tim menyusun berita acara
rapat penetapan Visi dan Misi Universitas Pekalongan 7. Rektor mengesahkan Visi dan
Misi Universitas Pekalongan
1 1 2 5 3 4 6 7 4
Dokumen SPMI Universitas Pekalongan 19 UNIVERSITAS
PEKALONGAN
Kode/No : Protap/ Peny. Renip & Renstra/Std 1/002 Tanggal : 27 Januari 2020
PROTAP SPMI Revisi : Halaman : 19
PROTAP
PENYUSUNAN RENIP & RENSTRA 1. Tujuan
Menyediakan pedoman bagi tim penyusun Renip dan Renstra Universitas Pekalongan agar sesuai dengan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional (Permendiknas) tentang Pedoman Penyusunan Renip dan Renstra Perguruan Tinggi.
2. Ruang Lingkup
Protap ini berisi petunjuk pelaksanaan penyusunan Renip dan Renstra pada tingkat Universitas.
3. Prosedur kerja
No Rincian Kerja Rektor Tim
Penyusun Universitas Senat 1. Rektor membentuk Tim Penyusun Renip dan
Renstra Universitas Pekalongan dengan menerbitkan Surat Keputusan Rektor
2. Tim melakukan inventarisasi dan dilanjutkan pengkajian/penelaahan terhadap peraturan perundang-undangan Penyusunan Renip dan Renstra
3. Tim penyusun menyusun draft awal Renip dan Renstra
4. Tim penyusun memaparkan draft Renip dan Renstra dengan dihadiri Rektor, Wakil Rektor, Ketua Unit/Lembaga, dan Pimpiman Fakultas 5. Tim merevisi naskah Renip dan Renstra
berdasarkan masukan forum
6. Senat Universitas menyelenggarakan rapat pembahasan draft Renip dan Renstra
7. Rektor mengeluarkan SK Penetapan Renip dan Renstra 1 2 3 4 5 6 7
20 Dokumen SPMI Universitas Pekalongan
UNIVERSITAS PEKALONGAN
Kode/No : Protap/Ev.Visi&Misi/Std 1/003 Tanggal : 27 Januari 2020
PROTAP SPMI Revisi :
Halaman : 20 - 22 PROTAP
EVALUASI VISI DAN MISI 1. Tujuan
Untuk memberikan penjelasan tentang langkah-langklah atau prosedur bagaimana Universitas Pekalongan melakukan evaluasi terhadap visi dan misi.
2. Ruang lingkup
Evaluasi Visi dan Misi Universitas Pekalongan, meliputi; a. Evaluasi terhadap isi Visi dan Misi Universitas Pekalongan. b. Evaluasi terhadap sosialisasi Visi dan Misi Universitas Pekalongan.
c. Evaluasi terhadap tingkat pemahaman Visi dan Misi Universitas Pekalongan. d. Evaluasi terhadap tercapaianya Visi dan Misi jangka panjang menengah dan
jangka pendek. 3. Prosedur Kerja
a. Evaluasi terhadap isi Visi dan Misi Universitas Pekalongan.
No Rincian Kegiatan Rektor evaluasi StakeholderTim Pimpinan Fakultas
1. Rektor membentuk tim evaluasi isi Visi dan Misi Universitas Pekalongan; 2. Tim evaluasi melakukan analisis
perkembangan yang terjadi untuk dipadukan dengan Visi dan Misi Universitas Pekalongan;
3. Tim melakukan rapat evaluasi isi Visi dan Misi dengan mengundang sivitas akademika dan stakeholder untuk memperoleh respon;
4. Tim merumuskan hasil evaluasi isi Visi dan Misi Universitas Pekalongan; 5. Tim memaparkan hasil evaluasi isi Visi
dan Misi Universitas Pekalongan di rapat pimpinan universitas dan fakultas 6. Tim menyusun berita acara dokumen
evaluasi isi Visi dan Misi Universitas Pekalongan
7. Rektor menindaklanjuti hasil evaluasi isi Visi dan Misi Universitas Pekalongan.
1 2 3 4 1 5 6 7
Dokumen SPMI Universitas Pekalongan 21 b. Prosedur Kerja evaluasi sosialisasi Visi dan Misi Universitas Pekalongan
No Rincian Kegiatan Rektor Tim evaluasi
sosialisasi Visi dan Misi 1. Rektor membentuk tim evaluasi sosialisasi Visi dan Misi Universitas Pekalongan;
2. Tim evaluasi menyusun dan mendistribusikan
instrument evaluasi sosialisasi Visi dan Misi 3.
Tim melakukan analisis hasil evaluasi sosialisasi Visi dan Misi Universitas Pekalongan dan menyusun laporan
4. Tim menyampaikan laporan hasil evaluasi
sosialisasi Visi dan Misi Universitas Pekalongan kepada Rektor
5. Rektor menindaklanjuti laporan hasil evaluasi sosialisasi Visi dan Misi Universitas Pekalongan.
c. Prosedur kerja evaluasi pemahaman Visi dan Misi Universitas Pekalongan
No Rincian Kegiatan Rektor Tim evaluasi
pemahaman Visi Dan Misi 1. Rektor membentuk tim evaluasi pemahaman Visi dan Misi Universitas Pekalongan;
2.
Tim menyusun dan mendistribusikan instrument evaluasi pemahaman Visi dan Misi oleh sivitas akademika dan stakeholder
3.
Tim melakukan analisis hasil evaluasi pemahaman Visi dan Misi Universitas Pekalongan dan menyusun laporan
4.
Tim menyampaikan laporan hasil evaluasi pemahaman Visi dan Misi Universitas Pekalongan kepada Rektor
5. Rektor menindaklanjuti laporan hasil evaluasi pemahaman Visi dan Misi Universitas Pekalongan 1 4 1 5 3 1 4 1 5 3 2 2 4
22 Dokumen SPMI Universitas Pekalongan
d. Prosedur kerja evaluasi ketercapaian Visi dan Misi jangka pendek, menengah dan jangka panjang
No Rincian Kegiatan Rektor Tim Evaluasi
Visi Dan Misi
Senat 1. Rektor membentuk tim evaluasi
ketercapaian Visi dan Misi jangka pendek, menengah dan jangka panjang
2. Tim melakukan evaluasi
ketercapaian Visi dan Misi dalam jangka pendek, menengah dan jangka panjang
3. Tim menyampaikan hasil evaluasi ketercapaian Visi dan Misi dalam jangka pendek, menengah dan jangka panjang pada senat Universitas Pekalongan
4. Pimpinan universitas dan fakultas menelaah dan mengkaji hasil evaluasi ketercapaian Visi dan Misi dalam jangka pendek, menengah dan jangka panjang
5. Rektor memberikan rekomendasi atas hasil evaluasi untuk menyusun strategi dan program di masa yang akan datang
6. Tim menyusun laporan hasil evaluasi ketercapaian Visi dan Misi dalam jangka pendek, menengah dan jangka panjang
1 4 1 2 6 5 3
24 Dokume n SP M I Unive rsitas Pekalonga n CHEKLIST TINGKAT K ETERCA PAIAN RENIP Ko m po ne n/ Ta ha pa n (Roadmap ) Pe ng ua ta n ka pa si ta s ke le m ba ga an (2 01 7-20 20 ) Ke te rc ap ai an (% ) Tra ns fo rm as i m en uju Cr eative University (202 0-20 25 ) Ke te rc ap ai an (% ) St ab ilis as i Cr eative University men uju st at us u ng gu l da n m an di ri (2 02 5-20 30 ) Ke te rc ap ai an (% ) Mark et Lead er di Ja w aT en ga h (2 03 0-20 35 ) Ke te rc ap ai an (% )
Institutional continuously improveme
nt human r esour ce continuously improveme nt (people road map) Resea rc h and ded ication
Information & Tec
hnology continuously improveme nt Nom or: FM/ Cheklis TP KM /Std 1 /00 1
Dokumen SPMI Universitas Pekalongan 25 CHEKLIST TINGKAT KETERCAPAIAN RENSTRA
Program Kerja Selama 5 Tahun Tahun Pelaksanaan Terlaksana/Tidak Terlaksana Tingkat Kertercapaian (%) Keterangan Nomor: FM/Cheklis TK Renstra/Std 1/002
26 Dokumen SPMI Universitas Pekalongan
CHEKLIST TINGKAT KETERCAPAIAN RENOP
Program Kerja Tahunan Tahun Pelaksanaan Terlaksana/Tidak Terlaksana Tingkat Kertercapaian (%) Keterangan Nomor: FM/Cheklis TK Renop/Std 1/003
Dokumen SPMI Universitas Pekalongan 27 KUESIONER EVALUASI SOSIALISASI VISI DAN MISI
UNIVERSITAS PEKALONGAN
Yth. Bapak/Ibu/Saudara/Saudari Civitas Akademika Universitas Pekalongan.
Berikut ini adalah kuesioner untuk mengevaluasi upaya Unikal untuk melakukan sosialisasi Visi dan Misi Unikal.
Profil Responden
1. Status Ibu/Bpk/Sdr/i saat ini
· Dosen · Pejabat Struktural/Ka.TU · Staf · Mahasiswa/i · Alumni · Industri/Partner · Lainnya
2. Berapa lama Ibu/Bpk/Sdr/i sudah bergabung dengan/mengenal Universitas Pekalongan? · < 1 th · 1 - 5th · > 5 th – 10 th · 10 th - 15 th · > 15 th
Mohon menjawab pertanyaan singkat dalam kuesioner berikut ini.
Bpk/ibu/ Sdr/i telah mendapatkan informasi tentang Visi dan Misi Unikal dari; (jawaban boleh lebih dari satu)
· Situs www.unikal.ac.id
· Surat Keputusan REKTOR
28 Dokumen SPMI Universitas Pekalongan
· Buku Pedoman Akademik
· Buku Wisuda
· Kalender Akademik
· Banner dalam Ruang Kelas
· Banner di Gedung Kuliah dan Kantor
· Kalender Unikal
· Buku Pedoman Akademik
· Kalender Akademik
· Pemberitahuan dari Pimpinan Universitas/Fakultas/Prodi sebelum rapat
· Pemberitahuan dari Dosen Pengajar sebelum mengajar
· Facebook Page Unikal/Fakultas/Prodi
· Running Text
· Upacara Akademik
· kegiatan Ilmiah
Dokumen SPMI Universitas Pekalongan 29 KUESIONER PEMAHAMAN VISI DAN MISI
UNIVERSITAS PEKALONGAN
Yth. Bapak/Ibu/Saudara/Saudari Civitas Akademika Universitas Pekalongan.
Berikut ini adalah kuesioner untuk mengevaluasi upaya Unikal untuk melakukan sosialisasi Visi dan Misi Unikal serta mengukur pemahaman atas visi dan misi tersebut.
Profil Responden
1. Status Ibu/Bpk/Sdr/i saat ini
· Dosen · Pejabat Struktural/Ka.TU · Staf · Mahasiswa/i · Alumni · Industri/Partner · Lainnya
2. Berapa lama Ibu/Bpk/Sdr/i sudah bergabung dengan/mengenal Universitas Pekalongan? · < 1 th · 1 - 5th · > 5 th – 10 th · 10 th - 15 th · >15 th
Mohon menjawab pertanyaan singkat dalam kuesioner berikut ini. Sebutkan Visi dan Misi Universitas Pekalongan.
30 Dokumen SPMI Universitas Pekalongan Visi ... ... ... Misi ... ... ... 3. Pilihlah satu jawaban dengan pilihan:
STS TS S SS
Sangat Tidak Setuju Tidak Setuju Setuju Sangat Setuju
STS TS S SS
Saya dapat mengungkapkan visi & misi Unikal ketika saya ditanya seseorang.
Saya selalu mengingat visi & misi Unikal dimanapun saya berada.
Saya dapat mewujudkan visi & misi Universitas Pekalongan dalam kegiatan yang saya lakukan.
PERTANYAAN TAMBAHAN UNTUK DOSEN
4. VMTS mendorong saya untuk terlibat dalam kegiatan ilmiah
SS S N TS STS
5. VMTS mendorong saya untuk melakukan publikasi ilmiah sesuai bidang keilmuan saya
SS S N TS STS
6. VMTS mendorong saya untuk studi lanjut
SS S N TS STS
7. VMTS mendorong saya untuk memberikan layanan kepada mahasiswa dengan baik
SS S N TS STS
8. VMTS mendorong saya untuk memberikan layanan kepada masyarakat dengan baik
Dokumen SPMI Universitas Pekalongan 31 9. Unikal terbuka atas masukan dari Ibu/Bpk/Sdr/i untuk potensi pengembangan Visi
dan Misi maupun pelaksanaan sosialisasi yang lebih baik di masa yang akan datang. Mohon tuliskan saran di bawah ini.