• Tidak ada hasil yang ditemukan

Silabus PJOK Kelas 1 6 SD MI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Silabus PJOK Kelas 1 6 SD MI"

Copied!
184
0
0

Teks penuh

(1)

http://

Silabus

RPP.Com

KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN

(KTSP)

PERANGKAT PEMBELAJARAN

PERANGKAT PEMBELAJARAN

SILABUS PEMBELAJARAN

SILABUS PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran

: Pendidikan Jasmani, Olahraga dan

Kesehatan

(PJOK)

Satuan Pendidikan

: SD/MI.

Kelas/Semester

: I / 1

(2)
(3)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah

: ...

Bidang studi

: Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan

Kelas

: I

Semester/ tahun

: I / 20..-20..

Standart Kompetensi

: 1. Mempraktikkan gerak dasar ke dalam permainan sederhana/ aktivitas jasmani dan nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi PenilaianJenis Alokasi Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Tagihan Bentuk Instrumen Contoh Instrumen

1.1 Mempraktikkan gerak dasar jalan, lari dan lompat dalam permainan sederhana, serta nilai sportivitas,

kejujuran, kerjasama, toleransi dan percaya diri

Gerak dasar

lokomotor Siswa dapat melakukan gerak dasar lokomotor dengan tanggung jawab ( NK, Tanggung jawab ( responsibility )

Melakukan gerakan berjalan dengan berbagai arah dan langkah dengan tanggung jawab ( NK, Tanggung jawab ( responsibility ) Berjalan dengan kaki bagian depan dan belakang secara percaya diri ( NK, Percaya diri ( Confidence ) Melakukan gerakan berlari keberbagai arah Melakukan gerakan lari bervariasi

Melakukan gerakan melompat ke berbagai arah

Melakukan variasi gerakan melompat

Test

(Individu) Test ketrampilan Praktekkan gerakan berjalan dengan berbagai arah dan langkah Bagaimana cara berjalan dengan kaki bagian depan dan belakang Praktekkan gerakan berlari keberbagai arah Praktekkan gerakan lari bervariasi Praktekkan gerakan melompat ke berbagai arah Praktekkan variasi gerakan melompat

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 1

Diktat permainan bola kecil Pluit

1.2. Mempraktik-kan gerak dasar memutar, mengayun ataupun menekuk

Gerak dasar non lokomotor

Siswa dapat melakukan gerak dasar non lokomotor

Melakukan gerakan memutar badan Melakukan gerakan melompat tali

Non Tes Tes

Keterampilan-/Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan gerakan memutar badan

Praktekkan

2 x 35 Menit

Buku Penjaskes kls. 1

(4)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen dalam permainan

sederhana, serta nilai sportivitas,

kejujuran, kerjasama, toleransi dan percaya diri

perorangan atau kelompok

Melakukan gerakan jongkok berdiri dalam bentuk permainan

gerakan melompat tali perorangan atau kelompok Praktekkan gerakan jongkok berdiri dalam bentuk permainan

permainan bola kecil Pluit

1.3 Mempraktik-kan gerak dasar lempar tangkap dan sejenisnya dalam permainan

sederhana, serta nilai sportivitas,

kejujuran, kerjasama, toleransi dan percaya diri

Gerak dasar manipulatif Permainan

Siswa dapat melakukan gerak dasar non lokomotor

Melakukan gerakan menangkap bola dari berbagai arah

berpasangan/kelompok dalam bentuk lomba Melakukan gerakan variasi melempar bola dengan perorangan atau kelompok

Non Tes Tes

Keterampilan-/Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan gerakan menangkap bola dari berbagai arah berpasangan/kelo mpok dalam bentuk lomba Praktekkan gerakan variasi melempar bola dengan perorangan atau kelompok

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 1

Diktat permainan bola kecil Pluit Keranjang

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline )

Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(5)

http://

Silabus

RPP.Com

Mengetahui,

Kepala SD/MI ...

( ... ) NIP/NIK.

..., ... 20.. Guru Mapel PJOK

(6)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : I

Semester/ tahun : I / 20..-20..

Standart Kompetensi : 2. Mendemonstrasikan sikap tubuh dalam berbagai posisi

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 2.1

Mendemonstra-sikan sikap tubuh dalam posisi berdiri

Anatomi tubuh Siswa dapat Membiasakan badan selalu tegap

Mendemonstrasikan variasi gerakan sikap berdiri tegak

Berdiri dalam keadaan istirahat

Non Tes Tes

Keterampilan-/Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan Mendemonstrasik an variasi gerakan sikap berdiri tegak Melakukan gerakan berdiri Berdiri dalam keadaan istirahat

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 1,

Pluit Anatomi tubuh

2 .2 Mendemons-trasikan sikap tubuh dalam posisi berjalan

Anatomi tubuh Siswa dapat Membiasakan badan selalu tegap

Mendemonstrasikan variasi gerakan sikap tubuh sambil berjalan tegak

Melakukan gerakan berjalan ke samping

Non Tes Tes

Keterampilan-/Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan Mendemonstrasik an variasi gerakan sikap tubuh sambil berjalan tegak

Praktekkan gerakan berjalan ke samping

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 1,

Pluit Anatomi tubuh

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ) Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(7)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : I

Semester/ tahun : I / 20..-20..

Standart Kompetensi : 3 Mempraktikkan senam lantai sederhana tanpa alat dan nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 3..1 Mempraktikkan

gerak keseimbangan statis tanpa alat, serta nilai percaya diri dan disiplin

Mekanika berdiri,

berjalan Melakukan variasi gerakan keseimbangan statis / tidak bergerak Melakukan gerakan sikap berdiri dengan satu kaki, kaki di luruskan ke depan, kaki ditekuk , di depan atau kebelakang Melakukan gerakan sikap duduk membentuk huruf V

Melakukan variasi gerakan keseimbangan statis/diam di tempat

Non Tes Tes

Keterampilan-/Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan variasi gerakan

keseimbangan statis/diam di tempat

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 1,

Pluit

3..2 Mempraktik-kan gerak keseimbangan dinamis tanpa alat, serta nilai percaya diri dan disiplin

Keseimbangan

dinamis Siswa mampu melakukan latihan keseimbangan Melatih percaya diri

Melakukan variasi gerakan keseimbangan dengan dinamis/ bergerak

Melakukan gerakan berguling

Non Tes Tes

Keterampilan-/Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan variasi gerakan

keseimbangan dengan dinamis/ bergerak Praktekkan gerakan berguling

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 1,

Pluit Matras

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ) Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(8)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : I

Semester/ tahun : I / 20..-20..

Standart Kompetensi : 4. Mengungkapkan perasaan melalui gerak berirama dan nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 4.1

Memprakti-kkan gerak bebas berirama tanpa menggunakan musik dan nilai disiplin dan kerjasama

Elemen ritmik

sederhana Siswa mampu menirukangerakan yang dilihat Meniru gerakan binatang dan gerakan pohon di tiup angin

Non Tes Tes

Keterampilan-/Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan variasi gerakan

menirukan gerakan binatang dan gerakan pohon di tiup angin

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 1,

Pluit

4.2 Mempraktik-kan gerak bebas berirama

menggunakan musik dan nilai disiplin dan kerjasama

Elemen ritmik dasar Melakukan kombinasi gerak langkah kaki dan tangan berirama dengan menggunakan irama musik atau lagu Melakukan latihan gerakan senam dengan kelompok

Meniru gerakan binatang dan gerakan pohon di tiup angin

Non Tes Tes

Keterampilan-/Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan variasi gerakan

menirukan gerakan binatang dan gerakan pohon di tiup angin

2 x 35 Menit

Buku Penjaskes kls. 1

Pluit Diktat Casete

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ) Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(9)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : I

Semester/ tahun : I / 20..-20..

Standart Kompetensi : 5. Menerapkan budaya hidup sehat

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 5.1 Menjaga

kebersihan diri yang meliputi kuku dan kulit

Kebersihan pribadi Siswa mampu

Menjelaskan pengertian dari kebersihan pribadi Menjelaskan manfaat dari kebersihan pribadi bagi kesehatan Menjelaskan cara menjaga kebersihan kuku dan kulit

Menjelaskan akibat dari kuku dan kulit kotor

Pengertian arti kebersihan pribadi Mengenal alat kebersihan pribadi Manfaat kebersihan pribadi

Cara menjaga kebersihan kuku dan kulit

Akibat kuku dan kulit yang kotor

Tes tulisan Soal-soal Kebersihan pribadi adalah ... Tuliskan dua macam alat kebersihan pribadi !

Supaya kulit kita bersih dan sehat maka kita harus .... Apa akibatnya bila kuku kita kotor ? Kulit berguna untuk... Kebersihan pangkal ... Bahan untuk menggosok gigi adalah ... Kuku yang panjang sebaiknya ...

Tuliskan penyakit kulit yang kalian ketahui ! Untuk membersihkan

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 1

(10)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen badan sebaiknya kita... 5.2 Mengenal

pentingnya imunisasi Pentingnya Immunisasi Siswa mampu Menjelaskan pengertian dari Immunisasi Menjelaskan manfaat immunisasi bagi kesehatan

Menjelaskan akibat yang tidak di immunisasi bagi kesehatan

Pengertian immunisasi Manfaat immunisasi bagi kesehatan Akibat yang tidak di immunisasi bagi kesehatan

Tes tulisan Soal-soal Immunisasi adalah ... Tuliskan macam – macam Immunisasi ! Mengapa kita harus di immunisasi ? Apa akibatnya bila kita ttidak di immunisasi ? Siapa saja yang harus di immunisasi ? Dimana saja tempat untuk di imunisasi ? Bagaimana caranya untuk di immunisasi ? Siapa saja petugas yang memberikan suntikan

immunisasi ? Adakah di tempat kalian

POSYANDU ? Apa kepanjangan dari

POSYANDU ?

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 1,

Buku Kesehatan

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ) Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(11)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen Percaya diri ( Confidence )

Keberanian ( Bravery ) Mengetahui,

Kepala SD/MI ...

( ... ) NIP/NIK.

..., ... 20.. Guru Mapel PJOK

(12)

http://

Silabus

RPP.Com

KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN

(KTSP)

PERANGKAT PEMBELAJARAN

PERANGKAT PEMBELAJARAN

SILABUS PEMBELAJARAN

SILABUS PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran

: Pendidikan Jasmani, Olahraga dan

Kesehatan

(PJOK)

Satuan Pendidikan

: SD/MI.

Kelas/Semester

: I / 2

(13)
(14)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : I

Semester/ tahun : II / 20..-20..

Standart Kompetensi : 6. Mempraktikkan gerak dasar ke dalam aktivitas jasmani dan nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 6.1 Mempraktikkan

gerak dasar jalan, lari dan lompat ke berbagai arah dengan berbagai pola dalam permainan sederhana, serta nilai kerjasama, kejujuran, tanggung jawab dan toleransi

Jalan, lari dan

lompat Siswa dapat melakukan gerak dasar aktifitas jasmani Siswa dapat

melakukan gerak dasar jalan, lari dan lompat

Mengerti konsep arah : kanan,kiri, depan dan belakang

Melakukan gerakan jalan cepat

Melakukan jalan sambil jongkok

Melakukan lari cepat dengan control yang baik

Melakukan lari dengan berbelok belok Melakukan gerakan melompat dan meloncat di tempat dan berpindah arah

Melakukan lompat kelinci

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Jelaskanlah konsep arah : kanan,kiri, depan dan belakang Praktekkanlah gerakan jalan cepat

Praktekkanlah jalan sambil jongkok

Praktekkanlah lari cepat dengan control yang baik Praktekkanlah lari dengan berbelok belok

Praktekkanlah gerakan melompat dan meloncat di tempat dan berpindah arah Praktekkanlah lompat kelinci

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 1,

Pluit

6.2 Mempraktikkan gerak dasar memutar, mengayun, menekuk dalam permainan sederhana, dan nilai

Gerak dasar memutar, mengayun dan menekuk

Melakukan gerakan menekuk lutut sambil berjalan

Melakukan menarik lutut ke belakang, dan

Melakukan gerakan menekuk lutut sambil berjalan

Melakukan gerakan melompat ke depan

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Praktekkanlah gerakan menekuk lutut sambil berjalan Praktekkanlah

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 1,

(15)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen kejujuran dan

tanggung jawab

Melakukan gerakan melompat ke depan dengan menekuk lutut Melakukan menarik lutut ke samping Melakukan gerakan memutar badan dengan variasi melompat

Melakukan gerakan memutar pinggang dengan simpai Melakukan gerakan mengayun lengan ke berbagai arah ke depan , belakang dan samping

Melakukan gerakan memutar badan dengan variasi melompat Melakukan gerakan memutar pinggang dengan simpai Melakukan gerakan mengayun lengan ke berbagai arah

ke depan dengan menekuk lutut Praktekkanlah gerakan memutar badan dengan variasi melompat Praktekkanlah gerakan memutar pinggang dengan simpai

Praktekkanlah gerakan

mengayun lengan ke berbagai arah

6.3 Mempraktik-kan gerak dasar

menangkap obyek berbagai ukuran dalam permainan sederhana , dan kerjasama, toleransi, kejujuran dan tanggung jawab

Permainan bola

tangan Melakukan gerakan menangkap bola menyusur tanah berpasangan Melakukan gerakan menangkap bola mendatar berpasangan atau berkelompok Melakukan gerakan menangkap bola yang di pantulkan

Bermain bola tangan dengan peraturan yang dimodifikasi

Melakukan kerjasama dengan kelompok Menjungjung tinggi sportifitas antar pemain Melakukan gerakan memutar pinggang dengan

Melakukan gerakan menangkap bola melambung Melakukan gerakan menangkap bola menyusur tanah Melakukan gerakan menangkap bola mendatar

Melakukan gerakan menangkap bola yang di pantulkan

Bermain bola tangan dengan peraturan yang dimodifikasi

Melakukan kerjasama dengan kelompok Menjungjung tinggi sportifitas antar pemain

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Praktekkanlah gerakan menangkap bola melambung Praktekkanlah gerakan menangkap bola menyusur tanah Praktekkanlah gerakan menangkap bola mendatar Praktekkanlah gerakan menangkap bola yang di pantulkan Praktekkanlah Bermain bola tangan dengan peraturan yang dimodifikasi

4 x 35

(16)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen simpai Praktekkanlah

kerjasama dengan kelompok Bagaimana car menjungjung tinggi sportifitas antar pemain Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline )

Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(17)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : I

Semester/ tahun : II / 20..-20..

Standart Kompetensi : 7. Membiasakan penampilan sikap tubuh dalam berbagai posisi

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 7.1 Membiasakan

penampillan sikap tubuh dalam posisi diam

Mengenal sikap

tubuh Menunjukkan bagian –bagian tubuh : kepala, bahu,

dada,punggung,lengan kaki, pergelangan, tuingkai dan pergelangan jari dalam bentuk permainan

Melakukan beberapa sikap duduk dengan benar : duduk tegak, duduk bersandar

Melakukan gerakan sikap duduk di lantai : duduk sila, duduk telunjur, duduk bersimpuh dan duduk mengangkang

Melakukan beberapa sikap berbaring di lantai dengan benar :Berbaring terlentang, berbaring telungkup, berbaring miring ke kiri dan ke kanan Melakukan berdiri dengan sikap tubuh yang benar : berdiri tegak, berdiri istirahat, berdiri lencang depan, lencang kanan dan setengah lencang kana

Menunjukkan bagian – bagian tubuh : kepala, bahu,

dada,punggung,lengan kaki, pergelangan, tuingkai dan pergelangan jari Melakukan beberapa sikap duduk dengan benar

Melakukan beberapa sikap berbaring di lantai dengan benar

Melakukan berdiri dengan sikap tubuh yang benar

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Jelaskanlah bagian –bagian tubuh : kepala, bahu,

dada,punggung,le ngan kaki, pergelangan, tuingkai dan pergelangan jari Praktekkanlah beberapa sikap duduk dengan benar

Praktekkanlah beberapa sikap berbaring di lantai dengan benar Praktekkanlah berdiri dengan sikap tubuh yang benar

2 x 35

Menit Buku Penjaskes Buku Referensi Lapangan Stop watch Pluit Kapur

(18)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen penampilkan sikap

tubuh dalam posisi bergerak

posisi bergerak berjalan tegak dalam bentuk lomba Melakukan gerakan berjalan kangkang dalam bentuk lomba

Melakukan gerakan berjalan dengan membungkukkan badan dalam bentuk lomba

berjalan tegak Melakukan gerakan berjalan kangkang Melakukan gerakan berjalan dengan membungkukkan badan

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

gerakan berjalan tegak

Praktekkanlah gerakan berjalan kangkang Praktekkanlah gerakan berjalan dengan

membungkukkan badan

Menit Penjaskes Buku Referensi Lapangan Stop watch Pluit Kapur

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ) Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

Kerja sama ( Cooperation ) Toleransi ( Tolerance ) Percaya diri ( Confidence ) Keberanian ( Bravery )

Mengetahui,

Kepala SD/MI ...

( ... ) NIP/NIK.

..., ... 20.. Guru Mapel PJOK

(19)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : I

Semester/ tahun : II / 20..-20..

Standart Kompetensi : 8. Mempraktikkan gerakan senam lantai sederhana dan nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 8.1 Mempraktik-kan

gerakan senam lantai sederhana, serta nilai percaya diri dan disiplin

Senam lantai

sederhana Melakukan gerakan tidurterlentang dan menarik ke dua kaki kebelakang Melakukan gerakan berguling ke kiri dan ke kanan

Melakukan gerakan berguling ke depan tanpa awalan

Menghindarkan diri dari cidera bahaya dalam latihan

Melakukan pemantapan gerakan berguling ke depan

Melakukan gerakan berguling ke depan tanpa awalan

Menghindarkan diri dari cidera bahaya dalam latihan

Mendemonstrasikan gerakan berguling dengan tekhnik yang baik

Melakukan gerakan tidur terlentang dan menarik ke dua kaki kebelakang

Melakukan gerakan berguling ke kiri dan ke kanan

Melakukan gerakan berguling ke depan tanpa awalan

Menghindarkan diri dari cidera bahaya dalam latihan

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Praktekkanlah gerakan tidur terlentang dan menarik ke dua kaki kebelakang Praktekkanlah gerakan berguling ke kiri dan ke kanan Praktekkanlah gerakan berguling ke depan tanpa awalan

Bagaimana cara menghindarkan diri dari cidera bahaya dalam latihan

4 x 35

Menit Buku Penjaskes Buku permainani Lapangan / aula matras Stop watch Pluit Kapur

8.2 Mempraktik-kan gerak peregangan dan pelemasan

Latihan peregangan dan pelemasan

Siswa dapat melakukan gerakan senam lantai sederhana

Melakukan gerakan membungkukkan badan Menggerakan lengan ke

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan

Praktekkanlah gerakan

membungkukkan

2 x 35 Menit

(20)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen dalam kegiatan

pemanasan sederhana dengan benar serta nilai disiplin

Melatih keberanian dan percaya diri

Melatih kelentukan, peregangan dan pelemasan

berbagai arah Menggerakan persendian badan

Soal Praktek badan

Praktekkan cara menggerakan lengan ke berbagai arah Praktekkan cara menggerakan persendian badan

permainani Lapangan / aula matras Stop watch Pluit Kapur Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline )

Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(21)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : I

Semester/ tahun : II / 20..-20..

Standart Kompetensi : 9. Menampilkan perasaan melalui musik dan gerak berirama serta nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 9.1 Menampilkan

gerak bebas berirama diorientasikan dengan arah mengikuti bunyi-bunyian secara individu, serta nilai estetika

Merniru gerak

binatang dan pohon Meniru gerakan binatangberjalan atau berlari : meniru burung terbang, gajah berjalan, kera berjalan, bangau berdiri,beruang berjalan Meniru gerakan pohon di tiup angina : pohon di terpa angina, tanaman disiram

Mengayun lengan kedepan, kesamping ,ke atas dalam irama sederhana

Meniru gerakan binatang berjalan atau berlari

Meniru gerakan pohon di tiup angin

Mengayun lengan kedepan, kesamping ,ke atas dalam irama sederhana

Melakukan kombinasi gerak langkah kaki dan lengan dalam irama sederhana

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Lakukanlah cara meniru gerakan binatang berjalan atau berlari Lakukanlah cara meniru gerakan pohon di tiup angin

Lakukanlah cara mengayun lengan kedepan, kesamping ,ke atas dalam irama sederhana Praktekkan kombinasi gerak langkah kaki dan lengan dalam irama sederhan

2 x 35

Menit Buku Penjaskes Buku permainani Lapangan / aula matras Stop watch Pluit Kapur

9.2 Menampilkan gerak bebas berirama diorientasikan dengan arah menggunakan bunyi-bunyian secara berpasangan/ kelompok kecil, serta nilai estetika

Gerak bebas berirama dengan arah

Melakukan gerakan jalan bebas mengikuti lagu Melakukan gerakan jalan jinjit mengikuti irama Melakukan gerakan melangkah kaki ke depan ,belakang,kanandan kiri dengan irama

Melakukan gerakan mengayun lengan ke

Melakukan gerakan jalan bebas mengikuti lagu

Melakukan gerakan jalan jinjit mengikuti irama

Melakukan gerakan melangkah kaki ke depan

,belakang,kanandan kiri

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan gerakan jalan bebas mengikuti lagu

Praktekkan gerakan jalan jinjit mengikuti irama Praktekkan gerakan melangkah kaki

2 x 35

(22)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen depan, samping dan atas

dengan irama

dengan irama Melakukan gerakan mengayun lengan ke depan, samping dan atas dengan irama

ke depan ,belakang,kananda n kiri dengan irama Praktekkan gerakan

mengayun lengan ke depan, samping dan atas dengan irama

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ) Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

Kerja sama ( Cooperation ) Toleransi ( Tolerance ) Percaya diri ( Confidence ) Keberanian ( Bravery )

Mengetahui,

Kepala SD/MI ...

( ... ) NIP/NIK.

..., ... 20.. Guru Mapel PJOK

(23)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : I

Semester/ tahun : II / 20..-20..

Standart Kompetensi : 10. Mempraktikkan dasar-dasar pengenalan air dan nilai yang terkandung di dalamnya*)

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 10.1

Memprakti-kkan aktivitas dasar di air

Pengenalan di air Masuk di air dengan kaki Duduk dipinggir kolam renang

Melakukan injak injak di air

Berjalan di kolam yang dangkal sambil mengayunkan lengan Meloncat dan melompat di air dengan

memperhatikan keselamatan

Masuk di air dengan kaki

Duduk dipinggir kolam renang

Melakukan injak injak di air

Berjalan di kolam yang dangkal sambil mengayunkan lengan Meloncat dan melompat di air

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan cara masuk di air dengan kaki Praktekkan injak injak di air Praktekkan cara berjalan di kolam yang dangkal sambil mengayunkan lengan

Praktekkan cara meloncat dan melompat di air

2 x 35

Menit Buku Penjaskes , Buku renang, Kolam renang, pelampung Stop watch, Pluit, Kapur

10.2 Memprakti-kkan berbagai permainan di air dangkal disertai nilai percaya diri, kebersihan, dan disiplin

Permainan di air Memperagakan gerak menarik dan membuang napas

Melakukan ladu lari di dalam kolam

Melakukan permainan bola tangan di air yang dangkal

Berjalan seperti gerakan hewan di air

Berpindah tempat dengan menggerakan lengan dan tungkai Memperagakan gerak menarik dan membuang napas

Melakukan ladu lari di dalam kolam

Melakukan permainan bola tangan di air yang dangkal

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan cara Berjalan seperti gerakan hewan di air

Praktekkan cara Berpindah tempat dengan

menggerakan lengan dan tungkai

Peragakan gerak menarik dan membuang napas Peragakan ladu lari di dalam

2 x 35 Menit

(24)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen kolam

Praktekkan cara permainan bola tangan di air yang dangkal

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ) Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(25)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : I

Semester/ tahun : II / 20..-20..

Standart Kompetensi : 11. Mempraktikkan pengenalan lingkungan sekolah melalui aktivitas jasmani dan nilai yang terkandung di dalamnya***)

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 11.1

Memprakti-kkan pengenalan lingkungan sekolah secara beregu, dan nilai disiplin, kerjasama, dan kebersihan lingkungan

Pengenalan

lingkungan sekolah Siswa dapat melakukan pengenalan lokasi di sekolah

Melatih keberanian dan percaya diri

Melakukan perjalanan pengenalan lingkungan sekolah, seperti ruang Kepala sekolah, WC, Taman, ruang Guru SD Assalaam , Aula, Ruang computer, lab. Bahasa, kantin, ruang TU, Koprasi sekolah, Ruang penjaga sekolah, Ruang keuangan dan ruang KKG.

Menjaga kebersihan di lingkungan sekolah

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan cara perjalanan pengenalan lingkungan sekolah, seperti ruang Kepala sekolah, WC, Taman, ruang Guru SD Assalaam , Aula, Ruang computer, lab. Bahasa, kantin, ruang TU, Koprasi sekolah, Ruang penjaga sekolah, Ruang keuangan dan ruang KKG. Bagaimana cara menjaga kebersihan di lingkungan sekolah

2 x 35

Menit Buku Penjaskes Denah / lokasi Stop watch Pluit Kapur

11.2 Memprakti-kkan berbagai aktivitas jasmani yang menyenangkan di lingkungan sekolah, dan nilai

Aktivitas di

lingkungan sekolah Melakukan aktifitas bermain di lingkungan sekolah

Melakukan kegiatan bermain secara bersama sama

Melakukan aktifitas bermain di lingkungan sekolah

Melakukan kegiatan bermain secara bersama sama

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Bagaimana cara aktifitas bermain di lingkungan sekolah

Bagaimana cara kegiatan bermain

2 x 35

(26)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen disiplin, kerja sama

dan pola hidup sehat

Membuang sampah pada tempatnya

Membuang sampah pada tempatnya

secara bersama sama

Bagaimana cara membuang sampah pada tempatnya 11.3

Memprakti-kkan pemanfaatan makanan dan minuman yang baik

Makanan dan minuman sehat

Siswa dapat menjaga kesehatan pribadi dengan baik

Siswa dapat memahami akibat dari yang tidak merawat kesehatan pribadi

Menyebutkan fungsi gigi dan mulut

Membedakan gigi yang sehat dan yang tidak sehat

Menyebutkan cara merawat kesehatan gigi Akibat gigi yang tidak di rawat

Tes tulis Soal tulis Sebutkan fungsi gigi dan mulut Bedakan gigi yang sehat dan yang tidak sehat Sebutkan cara merawat kesehatan gigi Jelaskanlah akibat gigi yang tidak di rawat

Buku Penjaskes Denah / lokasi Stop watch Pluit Kapur

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ) Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

Kerja sama ( Cooperation ) Toleransi ( Tolerance ) Percaya diri ( Confidence ) Keberanian ( Bravery )

Mengetahui,

Kepala SD/MI ...

( ... ) NIP/NIK.

..., ... 20.. Guru Mapel PJOK

(27)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : I

Semester/ tahun : II / 20..-20..

Standart Kompetensi : 12. Menerapkan budaya hidup sehat

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 12.1 Menjaga

kebersihan gigi dan mulut

Makanan dan

minuman sehat Siswa dapat menjaga kesehatan pribadi dengan baik

Siswa dapat memahami akibat dari yang tidak merawat kesehatan pribadi

Menyebutkan kegunaan makan dan minum Menyebutkan makanan dan minuman yang sehat Membedakan makanan dan minuman yang baik

Tes tulis Soal tulis Sebutkan fungsi gigi dan mulut Bedakan gigi yang sehat dan yang tidak sehat Sebutkan cara merawat kesehatan gigi Jelaskanlah akibat gigi yang tidak di rawat

2 x 35

Menit Buku Penjaskes Buku kesehatan Gambar yang ada

hubunganya dengan pembelajaran

12.2 Mengenal makanan sehat

Makanan dan minuman sehat

Menyebutkan makanan yang sehat

Manfaat makanan sehat Menyebutkan cara memilih makanan yang sehat

Menyebutkan makanan yang sehat

Manfaat makanan sehat Menyebutkan cara memilih makanan yang sehat

Tes tulis Soal tulis Sebutkan makanan yang sehat

Jelaskanlah manfaat makanan sehat

Sebutkan cara memilih makanan yang sehat

2 x 35 Menit

Buku Penjaskes Buku kesehatan Gambar yang ada

hubunganya dengan pembelajaran Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline )

Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(28)

http://

Silabus

RPP.Com

Mengetahui,

Kepala SD/MI ...

( ... ) NIP/NIK.

..., ... 20.. Guru Mapel PJOK

(29)
(30)

http://

Silabus

RPP.Com

KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN

(KTSP)

PERANGKAT PEMBELAJARAN

PERANGKAT PEMBELAJARAN

SILABUS PEMBELAJARAN

SILABUS PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran

: Pendidikan Jasmani, Olahraga dan

Kesehatan

(PJOK)

Satuan Pendidikan

: SD/MI.

Kelas/Semester

: II / 1

(31)
(32)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : II

Semester/ tahun : I / 20..-20..

Standart Kompetensi : 1. Mempraktikkan variasi gerak dasar melalui permainan dan aktivitas jasmani, dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 1.1 Mempraktikkan

gerak dasar jalan, lari, lompat yang bervariasi dalam permainan yang menyenangkan dan nilai kerjasama, toleransi, kejujuran, tanggungjawab, menghargai lawan dan menghargai diri sendiri

Pola gerak lokomotor dalam bentuk permainan

Melakukan gerakan jalan di tempat, jalan cepat, melompat ke depan, melompat sambil berputar dan melompat di tempat

Berjalan atau berlari merubah arah maju, mundur, samping dengan isyarat dalam bentuk lomba

Mengkombinasikan gerakan jalan, lari dan melompat dengan isyarat Melakukan lari sambung berkelompok

Melakukan variasi gerak jalan, lari, lompat ke berbagai arah. Berjalan dan berlari merubah arah dengan isyarat

Mengkombinasikan gerak, jalan, lari dan lompat

Berlari dengan alat tongkat berkelompok

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan variasi gerak jalan, lari, lompat ke berbagai arah. Jelaskanlah berjalan dan berlari merubah arah dengan isyarat Jelaskanlah mengkombinasika n gerak, jalan, lari dan lompat Jelaskanlah berlari dengan alat tongkat berkelompok

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 2

Pluit Tongkat kecil

1.2. Mempraktikkan gerak dasar memutar, mengayun, menekuk lutut dalam berbagai variasi permainan sederhana serta nilai kerjasama, toleransi, kejujuran, tanggungjawab, menghargai lawan dan memahami diri

Pola gerak non lokomotor dalam bentuk permainan

Melakukan gerakan jmemutar tangan dengan satu tangan atau dua tangan

Melakukan gerakan mengayun tangan satuatau dua tangan Melakukan gerakan menekuk lutut ke depan atau ke belakang Melakukan gerakan

Melakukan variasi gerak memutar tangan dengan satu atau dua tangan badan perorangan atau pasangan

Gerakan mengayun satu dan dua lengan

Melakukan gerakan menekuk lutut / gerakan kombinasi

Melakukan gerakan

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan variasi gerak memutar tangan dengan satu atau dua tangan badan perorangan atau pasangan Praktekkan gerakan mengayun satu dan dua lengan

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 2

(33)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen sambil jongkok dalam

bentuk lomba Melakukan permainan jongkok-berdiri dengan isyarat

sambil jongkok Melakukan gerakan melempar bola sejauh jauhnya dilakukan secara perorangan atau berpasangan

gerakan menekuk lutut / gerakan kombinasi Praktekkan gerakan melompat ke depan sambil jongkok Praktekkan gerakan melempar bola sejauh jauhnya dilakukan secara perorangan atau berpasangan 1.3 Mempraktikkan

gerak dasar melempar, menangkap, menendang dan menggiring bola ke berbagai arah dalam permainan sederhana serta nilai kerjasama, toleransi, kejujuran, tanggungjawab, menghargai lawan dan memahami diri sendiri

Permainan sepak

bola Melakukan melempar bola sejauh-jauhnya Melakukan menangkap bola dari beberapa arah Melakukan lempar tangkap bola berpasangan Menggiring bola perorangan atau berpasangan Bermain sepak bola dengan peraturan yang dimodifikasi

Melakukan kerjasama antar tim

Melakukan gerakan melempar bola sejauh jauhnya dilakukan secara perorangan atau berpasangan

Melakukan gerakan menangkap bola dilakukan perorangan atau kelompok Melakukan gerakan lempar tangkap bola berpasangan. Melakukan gerakan menggiring bola Bermain sepak bola dengan peraturan yang sederhana/dimodifikasi Melakukan kerjasama dengan tim dan menghargai lawan dan kawan

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Praktekkan gerakan melempar bola sejauh jauhnya dilakukan secara perorangan atau berpasangan Praktekkan gerakan menangkap bola dilakukan perorangan atau kelompok Praktekkan gerakan lempar tangkap bola berpasangan. Praktekkan gerakan menggiring bola Bagaimana cara bermain sepak bola dengan peraturan yang sederhana/dimodif ikasi

4 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 2

(34)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen Praktekkan kerjasama dengan tim dan

menghargai lawan dan kawan Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline )

Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(35)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : II

Semester/ tahun : I / 20..-20..

Standart Kompetensi : 2. Mempraktikkan latihan dasar kebugaran jasmani dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 2.1 Mempraktikkan

satu jenis bentuk latihan untuk meningkatkan kekuatan otot lengan dan tungkai dengan mengikuti aturan

Latihan kekuatan Melakukan gerakan push up

Melakukan adu panco Melakukan mengangkat badan berpasangan atau menggendong

Meloncat rintangan atau melompati simpai

Melakukan latihan dasar kekuatan lengan Melakukan latihan dasar kekuatan tungkai

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Peragakan latihan dasar kekuatan lengan

Peragakan latihan dasar kekuatan tungkai

2 x 35 Menit

Buku Penjaskes kls. 2

Pluit Simpai / rintangan

2.2 Memprak-tikkan berbagai aktivitas untuk melatih keseimbangan statis dan dinamis, serta nilai disiplin dan estetika

Latihan

keseimbangan Melakukan gerakan keseimbangan dengan posisi badan dalam berbaring depan dan belakang

Melakukan gerakan keseimbangan duduk membentuk huruf V , duduk dalam posisi jongkok

Melakukan gerakan keseimbangan berdiri dengan berbagai variasi, membuat sikap kapal terbang, menekkuk lutut ke depan atau belakang Melakukan gerakan keseimbangan dengan berjalan, berjalan meniti balok titian, berjalan dengan ujung kaki,

Membiasakan bergerak dengan benar

Melakukan gerakan berjalan tegak Melakukan gerakan duduk yang benar Melakukan gerakan berdiri tegak Melakukan gerakan berdiri dalam keadaan istirahat

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Peragakan kebiasakan bergerak dengan benar

Peragakan gerakan berjalan tegak

Peragakan gerakan duduk yang benar Peragakan gerakan berdiri tegak

Peragakan gerakan berdiri dalam keadaan istirahat

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 2

(36)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen tumit, dan berjalan di

atas garis 2.3 Membias-akan

bergerak dengan benar

Anatomi gerak Melakukan gerakan berjalan dengan badan tegap

Melakukan gerakan sikap duduk dengan tegak

Melakukan gerakan berdiri tegak ke berbagai arah

Melakukan gerakan berdiri dalam keadaan istirahat badan dalam posisi tegak

Membiasakan bergerak dengan benar

Melakukan gerakan berjalan tegak Melakukan gerakan duduk yang benar Melakukan gerakan berdiri tegak Melakukan gerakan berdiri dalam keadaan istirahat

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Peragakan kebiasakan bergerak dengan benar

Peragakan gerakan berjalan tegak

Peragakan gerakan duduk yang benar Peragakan gerakan berdiri tegak

Peragakan gerakan berdiri dalam keadaan istirahat

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 2

Pluit

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ) Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(37)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : II

Semester/ tahun : I / 20..-20..

Standart Kompetensi : 3. Mempraktikkan senam ketangkasan dasar dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 3.1 Mempraktikkan

senam ketangkasan sederhana tanpa menggunakan alat: melompat dan meloncat dengan isyarat ke berbagai arah

Gerakan ketangkasan tanpa alat

Melakukan gerakan meloncat keatas dengan aba-aba hitungan Amelakukan gerakan meloncat dengan rintangan

Melakukan gerakan lompat jauh dengan awalan atau tanpa awalan

Melakukan gerakan berjalan, berlari kecil, melompat dan mendarat dengan satu kaki

Melakukan keterampilan gerak meloncat dan melompat dengan koordinasi yang baik Melakukan keterampilan gerak keseimbangan dengan bervariasi

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Peragakan keterampilan gerak meloncat dan melompat dengan koordinasi yang baik Peragakan keterampilan gerak keseimbangan dengan bervariasi

2 x 35 Menit

Buku Penjaskes kls. 2

Pluit kayu

3.2 Mempraktik-kan senam ketangkasan dengan

menggunakan alat sederhana dengan percaya diri

Gerakan senam ketangkasan sederhana

Melakukan gerakan berguling ke samping perorangan

Melakukan gerakan berguling ke depan Melakukan gerakan membentuk sikap lilin dengan tumpuan punggungi

Melakukan keterampilan gerak berguling

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Peragakan keterampilan gerak berguling

2 x 35 Menit

Buku Penjaskes kls. 2

Pluit Matras

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ) Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(38)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen Percaya diri ( Confidence )

(39)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : II

Semester/ tahun : I / 20..-20..

Standart Kompetensi : 4. Mempraktikkan keterampilan dasar ritmik diorientasikan dengan arah dan ruang dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 4.1 Mempraktik-kan

gerak ritmik ke depan, belakang ataupun samping secara berpasangan dengan diiringi musik , dan nilai kerja sama

Gerakan senam ritmik sederhana / gerak lokomotor

Siswa dapat melakukan gerakan ritmik dengan berbagai arah

Melatih keberanian dan percaya diri

Bergerak mengikuti irama menggunakan pola gerak lokomotor dan non lokomotor Mengekspresikan gerak dalam irama langkah dan ayunan lengan sesuai dimensi ruang

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Peragakan gerakan mengikuti irama

menggunakan pola gerak lokomotor dan non lokomotor Jelaskanlah gerak dalam irama langkah dan ayunan lengan sesuai dimensi ruang

2 x 35 Menit

Buku Penjaskes kls. 2

Pluit Radio Casete

4.2 Mempraktik-kan gerak ritmik diorientasikan dengan ruang secara beregu tanpa menggunakan musik, serta nilai disiplin dan kerja sama

Gerakan senam

ritmik sederhana Melakukan gerakan variasi langkah dan ayunan lengan dengan irama hitungan Melakukan variasi langkah maju mundur dan berputar dengan ayunan lengan dengan irama hitungan atau tepukan

Melakukan variasi gerak langkah dan ayunan lengan

Melakukan variasi gerak langkah maju-mundur depan-belakang dan berputar dengan ayunan lengan

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal Praktek

Peragakan variasi gerak langkah dan ayunan lengan Peragakan variasi gerak langkah maju-mundur depan-belakang dan berputar dengan ayunan lengan

2 x 35

Menit Buku Penjaskes kls. 2

Pluit Radio Casete

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ) Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(40)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen Percaya diri ( Confidence )

(41)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : II

Semester/ tahun : I / 20..-20..

Standart Kompetensi : 5. Menerapkan budaya hidup sehat

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 5.1 Menjaga

kebersihan rambut, hidung, dan telinga

Menjaga kebersihan rambut, telinga dan daun telinga

Siswa dapat Menjelaskan cara mencuci rambut dan cara merapikannya yang benar

Menjelaskan cara membersihkan hidung yang benar

Menjelaskan cara membersihklan daun telinga

Cara mencuci rambut yang benar dan merapikannya Mengetahui manfaat mencuci rambut Mengenal bahan pencuci rambut

Cara membersihkan hidung yang benar Fungsi rambut, hidung dan telinga

Cara membersihkan daun telinga yang benar

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal tulisan

Jelaskan cara – cara mencuci rambut !

Rambut berfungsi untuk ...

Tuliskan dua bahan untuk mencuci rambut ! Daun telinga berfungsi untuk ... Alat untuk membersihkan hidung dan telinga adalah ...

Tuliskan Ciri-ciri rambut yang sehat !

Penyakit yang mengganggu pernapasan adalah ...

Tuliskan dua ciri rambut yang tidak sehat !

Bagaimanakah cara merapikan rambut dengan benar ?

2 x 35 Menit

Buku Penjaskes kls. 2

(42)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen Tuliskan cara-cara mencuci rambut menurut kalian ! 5.2 Memilih

makanan bergizi

Makanan bergizi Menjelaskan pengertian makanan bergizi

Menyebutkan pengertian makanan bergizi Menyebutkan makanan empat sehat lima sempurna

Menyebutkan unsure-unsur makanan empat sehat lima sempurna

Non Tes Tes

Keterampilan /Perbuatan Soal tulisan

Makanan bergizi adalah .... Tuliskan tiga macam yang termasuk kedalam makanan pokok ! Tuliskan Unsur-unsur yang terdapat pada makanan empat sehat lima sempurna ! Tuliskan makanan yang termasuk kedalam makanan empat sehat lima sempurna Mengapa kita membutuhkan makanan yang bergizi !

2 x 35 Menit

Buku Penjaskes kls. 2

Buku Kesehatan

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ) Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

(43)

http://

Silabus

RPP.Com

Mengetahui,

Kepala SD/MI ...

( ... ) NIP/NIK.

..., ... 20.. Guru Mapel PJOK

(44)

http://

Silabus

RPP.Com

KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN

(KTSP)

PERANGKAT PEMBELAJARAN

PERANGKAT PEMBELAJARAN

SILABUS PEMBELAJARAN

SILABUS PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran

: Pendidikan Jasmani, Olahraga dan

Kesehatan

(PJOK)

Satuan Pendidikan

: SD/MI.

Kelas/Semester

: II / 2

(45)
(46)

http://

Silabus

RPP.Com

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan Kelas : II

Semester/ tahun : II / 20..-20..

Standart Kompetensi : 6. Aktivitas Kebugaran Jasmani

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 6.1. Mempraktik-kan

gerak dasar kebugaran jasmani dan nilai – nilai yang terkandung di dalamnya

gerak dasar kebugaran jasmani dan nilai – nilai yang terkandung di dalamnya

6.1.1.Melakukan perlombaan jalan dengan menggunakan lengan bawah

1. berjalan dengan lengan bawah di antara ke dua meja

Tes

praktik Teskekuatan daya tahan otot dada

Lakukanlah gerakan berjalan dengan ke dua lengan bawah di antara dua meja dengan cepat dan benar

6 x 35 menit 2 pert

Buku Penjasorkes kls.2 Hal: 58

6.1.2. Melakukan gerakan merambat di palang tunggal dengan ke dua tangan

2. Merambat di palang tunggal

Tes praktik

Tes Kekuatan daya tahan

Lakukanlah gerakan berjalan di palang tunggal dari ujung ke ujung dengan benar

Buku Penjasorkes kls.2 Halaman 59 6.1.3. Melakukan sikap

menahan tubuh di palang sejajar/ tunggal dengan ke dua tangan

3.Menahan badan di palang

Tes Praktik

Tes Kekuatan Daya tahan

Lakukanlah gerakan menahan tubuh dengan kedua tangan lurus di palang selama 5 detik

Buku Penjasorkes kls.2 Halaman 59

B. Latihan dasar untuk meningkatkan otot punggung

6.1.4. Melakukan gerakan punguatan otot punggung dengan permainan bola beranting lewat atas kepala secara beregu, anak berbaris berbanjar sesuai regunya

1. permainan bola

beranting Tes TesKekuatan dan daya tahan otot punggung

Lakukanlah permainan bola beranting lewat atas kepala secara beregu

(47)

http://

Silabus

RPP.Com

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

Instrumen Contoh Instrumen 6.2. Mempraktik-kan

latihan dasar kelentukan persendian anggota badan bagian atas dengan mengukuti aturan

Uji Kompetensi Sk. 6

C. Dasar – dasar kelentukan persendian bagian atas, mulai dari panggul ke atas

6.2.1.Melakukan 2 variasi gerakan kelentukan dengan permainan balon beranting secara beregu:

1. Variasi I Dengan tangan kiri

2. Variasi II Dengan tangan kanan

Tes Tes: kelentukan pada, sendi bahu dan otot dada

Lakukanlah permainan balon beranting secara beregu

6 x 35 menit 2 pertm

Buku Penjasorkes kl.2.

Halaman : 61

Buku Penjasorkes Kelas 2 Penerbit Halaman: 62 Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline )

Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

Kerja sama ( Cooperation ) Toleransi ( Tolerance ) Percaya diri ( Confidence ) Keberanian ( Bravery ) SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan ( PJOK ) Kelas : II

Semester/ tahun : II / 20..-20..

Standar Kompetensi : 7. Mempraktikkan Senam Ketengkasan sederhana dan nilai – nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar

Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan

Bentuk

(48)

http://

Silabus

RPP.Com

7.1. Mempraktikkan dua bentuk senam

ketangkasan melompat dan berputar 90 derajat saat di udara melompati benda sesuai dengan kemampuan serta memperhatikan faktor keselamatan

A. Senam Ketangkasan melompat

( Latihan Melompat )

7.1. Mengetahui kegunaan perkakas atau sebagian alat senam diantaranya:

* Kuda – kuda lompat * Tangga

* Matras

1. Pengenlan sebagian perkakas senam

tes Tes pemahaman

jawablah pertanyaan di bawah ini

kuda – kuda lompat tergolong alat untuk …..

Melakukan guling depan di ……..

7.2. Melakukan gerakan lompat tegak dari kuda – kuda lompat

Pelaksanaan:

-Anak naik dari tangga ke kuda lompat sedangkan guru memegang anak tsb -Anak berdiri di tepi kuda lompat.

-Anak meloncat, turun dari kuda lompat ke matras dengan lutut ngeper

2. Lompat tegak dari kuda lompat

Tes Tes ketrampilan Keberanian

* lakukanlah lompat tegak dari kuda lompat dengan benar

6 x 35

7.1.3. Melakukan gerakan berputar 90 derajat di atas matras.

Pelaksanaan: -anak melompat dan berputar ke kanan 90 derajat

-berputar ke kiri 90 derajat

1. berputar 90 derajat di atas matras

tes Tes ketrampilan, keseimbangan, keberanian

Lakukanlah gerakan melompat dan berputar ke kanan, ke kiri 90 derajat dengan benar

(49)

http://

Silabus

RPP.Com

C. Bentuk Senam Ketangkasan melompati benda sesuai dengan kemampuan serta memperhatikan faktor

keselamatan.

7.1.5.Melakukan gerakan senam ketangkasan dengan melompati benda di depannya

Pelaksanaan : -anak naik ke kuda lompat

-anak berdiri diujung kuda lompat

-anak melompati bilah yang di pegang guru -anak mendarat dengan kaki dua dan lutut ngeper

* lompat bilah Tes Tes ketangkasan, Keberanian keseimbangan

*Lakukanlah gerakan melompati benda/ bilah dengan awalan berlari

Buku Penjasorkes kl.2 Halaman: 66

7.2. Mempraktikkan gerakan senam ketangkasan sederhana berjalan dan berguling ke depan memindahkan tubuh dari satu titik ke titik yang lain dengan kontrol yang baik

Rangkaian gerak Dasar senam ketangkasan sederhana ( guling depan lanjutan )

7.2.1.Melakukan sikap awal sebelum ke gerakan senam sbb:

-berdidri rileks, wajah ceria,bibir

senyum,pandangan ke matras

1. Sikap awqal Tes Tes

Sikap *Lakukanlah sikap awalsebelum melakukan gerakan senam di lantai

6 x 35 Menit 2 pert

Buku Penjaorkes kl.2 Halaman : 67

7.2.2.Melakukan gerakan berjalan ke atas matras Pelaksanaan:

-langkah rileks

-setiap melangkah ujung kaki selalu runcing

2.sikap berjalan ke matras

Tes Tes Ketrampilan

*Lakukanlah sikap berjalan ke matras atu ke arena lomba senam dengan benar

Buku Penjasorkes kl.2 Halaman : Gambar 7.2.3. Melakukan guling

depan satu kali dengan posisi matras miring, seingga anak mudah berguling

3. guling ke depan

Tes Tes Ketrampilan

*Lakukanlah guling depan dengan benar

(50)

http://

Silabus

RPP.Com

Uji Kompetensi SK 7

Guling belakang lanjutan

6x35 mt 2 pertm 7.2.4. Melakukan sikap

akhir guling depan -anak berakhir debngan sikap jongkok

7.2.4. Melakukan guling belakang, mulai sikap awal, pelaksanaan dan sikap akhir.

4. sikap akhir guling depan

5. Rangkaian guling belakang

Tes Ter Sikap

Tes ketrampilan

*Lakukanlah sekap akhir dari guling depan

* Lakukanlah guling belakang dengan benar.

Bk.Penjasor kes kl.2 ,Hal : 67

Buku Penjasorkes kl. 2 Penerbit Hal: 68 Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline )

Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

Kerja sama ( Cooperation ) Toleransi ( Tolerance ) Percaya diri ( Confidence ) Keberanian ( Bravery ) SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Bidang studi : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kesehatan ( PJOK ) Kelas : II

Semester/ tahun : II / 20..-20..

Standar kompetensi : 8. Mempraktikkan ketrampilan dasar ritmik diorientasikan denganarah dan ruang dengan menggunakan atau tanpa musi, memiliki pengetahuan dan nilai – nilai yang terkandung didalamnya

Kompetensi Dasar Materi Pokok dan Uraian Materi Pengalaman Belajar

Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian Alokasi

Waktu Sumber/ Bahan/ Alat Jenis

Tagihan Bentuk Instrumen Contoh Instrumen 8.1.Mempraktikkan

ketrampilan dasar gerak ritmik yang beroriaentasi pada

A. Ketrampilan grak ritmik berpasangan tanpa alat

8.1.1. Melakukan gerak atau jalan 3 langkah ke depan diawali kaki kiri

1.tiga langkah

ke depan Tes TesKetrampilan - Lakukanlah gerak ritmik sambil benyanyi bersama

6 x 35 menit 2 Pertm

Buku Penjasorkes kl.2

(51)

http://

Silabus

RPP.Com

arah dan ruang secara berpasangan, menggunakan musik, serta nilai kerja sama dan disilin

8.1.2. Melakukan gerak atau jalan, kaki kanan merapat ke kaki kiri

2. gerakan lanjutan, merapatkan kaki

Tes Tes Ketrampilan

- Lakukanlah gerakan lanjutan merapatkan kaki kanan ke kaki kiri

Buku

PenjasorkesErlagga Halaman 70 - 71 8.1.3. Melakukan jalan

ke belakang tiga lingkah 3.tiga langkah ke belakang Tes TesKetrampilan gerak

- Lakukanlah tiga langkah ke blakang dan kaki kanan merapat ke kaki kiri

Bk.Penjasorkes Halaman : 70 - 71 8.1.4. Melakukan gerak

dengan melangkahkan kaki kiri merapat ke kaki kanan.

4. sikap kaki

merapat Tes TesKetrampilan gerak

- Lakukanlah sikap gerak merapatkan kaki kiri ke kaki kanan

Bk.Penjasorkes Kl.2 Erlanga hal. .& 70 - 71

8.1.5 Melakukan loncat tegak sambil berputar ke kanan sambil mengayun tangan kanan ke atas sambil bersuara Ya!!!

5. meloncat ke

kanan Tes TesKetrampilan - Lakukanlah loncat tegak dan berputar ke kanan sambil mengayun tangan ke atas dan bersuara ya!!

Bk.Penjasorkes kl.2 Halaman: 70-71

8.1.6. Melakukan berjalan membentuk lingkaran,sambil tepuk tangan dan bernyanyi berpasangan

6. Berjalan berputar sambil tepuk tangan bernyanyi dan membentuk lingkaran

Tes Tes Ketrampilan gerak

- Lakukanlah berjalan membentuk lingkaran berpasangan sambil tepuk tangan dan bernyanyi

Bk. Penjasorkes kl.2. Hal.70 -71

8.2. Mempraktikkan ketrampilan gerak dasar ritmik yang berorientasi pada arah dan ruang secara beregu menggunakan atau tanpa musik serta nilai kerja sama dan disiplin

B. Ketrampilan gerak ritmik beregu

8.2.. Melakukan gerak ritmik secara beregu dengan membentuk formasi lingkaran kecil -Anak mengulang pelajaran ritmik berpasangan diubah menjadi beberapa regu. -anak mernyanyi ‘ maju tiga langakah geleng kepala “

1. bernyanyi dengan foemasi lingkaran kecil

Tes Tes Ketrampilan gerak dan lagu

- Lakukanlah gerak ritmik sambil bernyanyi membentuk lingkaran secara beregu

6 x 35 menit 2 pertm

Bk. Penjasorkes kl.2 Hal: 72

l 2 3 4 5 6 7 8 9 8.2.2. Melakukan gerak

ritmik secara beregu dengan formasi lingkaran besar

Pelaksanaan :

2. bernyanyi dengan formasi lingkaran besar

Tes Tes Ketrampilan gerak dan lagu

- Lakukanlah gerak ritmik sambil menyanyikan lagu, maju tiga langkah geleng kepala, mundur

(52)

http://

Silabus

RPP.Com

anak membentuk lingkaran besar dengan regunya

anakbernyanyi maju tiga langkah geleng kepala, mundur tiga langkah geleng kepala, begitu seterusnya yang diikuti dengan gerakan beregu apabila sudah dipandang cukup, semua anak membuat satu lingkaran besar dan bernyanyi bersama-sama.

tiga langkah geleng kepala, ya..!! berjalan berputar, membuat lingkaran, sambil tepuk tangan bersama – sama

Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin ( Discipline ) Tekun ( diligence )

Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

Kerja sama ( Cooperation ) Toleransi ( Tolerance ) Percaya diri ( Confidence ) Keberanian ( Bravery )

Uji kompetensi SK 8 Buku Penjasorkes kl.2.

SILABUS PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : ...

Gambar

Gambar yang
kaki selalu runcingGambar 7.2.3. Melakukan guling 3. guling ke    Tes     Tes*Lakukanlah guling Buku
gambar pada
Gambar-gambar

Referensi

Dokumen terkait

[r]

Pada hari Sabtu, tanggal 23 April tahun dua ribu tiga belas telah dilaksanakan rapat antara Kepala sekolah dan Dewan Pendidik yang membahas tentang Kriteria Kelulusan

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan keterampilan guru, aktivitas siswa, dan hasil belajar siswa kelas V SD 1 Cendono pada

Usaha Pengendalian Hama Penggerek Batang Padi dan Walang Sangit ( Leptocorixa acuta Thunb) Pada Tanaman Padi dengan Perangkap Atraktan.. Fakultas Pertanian,

Hasil penelitian pelaksanaan fungsi BPD Desa Linsowu dalam pemerintahan yakni BPD bersama-sama dengan Kepala Desa membentuk peraturan Desa, fungsi lain ialah pembentukan

Dari hasil pengolahan data tahun 2006 sampai 2015 untuk jumlah ekspor Provinsi Sumatera Utara menurut Sektor Pertambangan dan Penggalian dalam satuan Ton dengan

Proses reduksi dengan menghilangkan fuzzy term ini menyatakan bahwa jika dalam suatu kelompok rule yang semua konklusi- nya sama dan ada premis yang berbeda, dan premis yang berbeda

Selisih kurang jumlah penyesuain nilai wajar dari instrumen - - keuangan dalam trading book.. MODAL PELENGKAP TAMBAHAN YANG DIALOKASIKAN - -