• Tidak ada hasil yang ditemukan

4152-P1-InV-Seni Tari Minang

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "4152-P1-InV-Seni Tari Minang"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

UJIAN NASIONAL

TAHUN PELAJARAN 2015/2016

INSTRUMEN VERIFIKASI SMK PENYELENGGARA

UJIAN PRAKTIK KEJURUAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan

Kompetensi Keahlian : Seni Tari Minang

Kode : 4152

Alokasi Waktu : 4 jam

I. PETUNJUK

1. Format II s.d format V digunakan untuk mengevaluasi kelayakan sekolah dalam melaksanakan Ujian Praktik Kejuruan.

Skor 1 = belum layak

Skor 2 = layak

Skor 3 = sangat layak

2. Sekolah dinyatakan layak jika:

2.1. Memiliki Peralatan sebagaimana tercantum pada format II

Setiap item Peralatan Utama harus memperoleh skor = 3,

2.2. Memiliki Peralatan Pendukung sebagaimana tercantum pada format III

memperoleh skor  2

2.3. Memiliki Tempat/Ruang Pelaksanaan uji kompetensi sebagaimana kriteria tercantum pada format IV, dengan memperoleh skor  2

2.4. Adanya Tim Penguji sebagaimana kriteria tercantum pada format V, dengan memperoleh skor  2

[Kode]-P1-15/16 Hak Cipta pada Kemdikbud InV-1/5

(2)

II. STANDAR PERSYARATAN PERALATAN UTAMA

No Nama Alat Spesifikasi Jumlah Kondisi

Tingkat Kualitas/Kesesuaian Peralatan

A1.

kasi Alat A2 JumlahAlat A3. KondisiAlat

1 2 3 1 2 3 1 2 3

1. Busana Tari Sarung songket / Sarung batik ,

Baju kurung/kebaya, Celana, ikat pinggang, ikat kepala

Sesuai Kebutuh an

Baik, siap pakai

2. Assesoris Kalung, Anting, Sanggul, Bunga

sanggul Sesuai kebutuh

an

Baik, siap pakai

3. Alat Rias Foundation, Eye Shadow,

Lipstick, Face Fowder, Compact Fowder, Face Tonic, Cleancing Milk, Kuas lipstick dan Kapas

Sesuai kebutuh an

Baik, siap pakai

4. Properti Tari Indang/rapai, Payung

Piring, Selendang, Saputangan ,Kipas, Dulang

Sesuai kebutuh an

Baik, siap pakai

Sub Total Skor

A1 = A2 = A3 =

Skor Kualitas Peralatan Utama ( A ) = A = (A1+ A2 + A3) / nx3

(3)

III. STANDAR PERSYARATAN PERALATAN PENDUKUNG

No Nama Alat Spesifikasi Jumlah Kondisi

Tingkat Kualitas/Kesesuaian Peralatan

B1.

kasi Alat B2 JumlahAlat B3. KondisiAlat

1 2 3 1 2 3 1 2 3

1. Sound System Microfon,Speaker,amplifier. 1 Set baik

2. Instrumen pengiring Seperangkat alat Band

Seperangkatalat Musik tadisional Minang

seperti:Talempong,Canang, Gandang, Suling,Kecapi,Gong, tasa, saluang, bansi

1 Set 1 Set

baik baik

3. lighting Spot lighting

Follow Spot Cyclorama General

1 Set baik

Sub Total Skor

B1 = B2 = B3 =

Skor Kualitas Peralatan Pendukung ( B ) = B = (B1+ B2 + B3) / nx3

(4)

IV. STANDAR PERSYARATAN TEMPAT/RUANG

(Sekolah, Industri, Masyarakat)

No. Persyaratan Tempat

Tingkat

Kesesuaian Keterangan

1 2 3

1. Gedung Pertunjukan berkapasitas 300 0rang

2. Ruang Make Up

3. Kamar Ganti Kostum 4. Studio tempat Latihan Tari

Skor IV = Total/n = ……….. Total =

...

V. PERSYARATAN PENGUJI A. Penguji Internal

No. Persyaratan Tim Penguji KesesuaianTingkat Keterangan

1 2 3

1. Guru Bidang Studi Seni Tari yang memiliki kualifikasi S1/S2 dan memiliki pengalaman mengajar minimal 15 tahun

Skor V.A = Total/n = ……….. ...Total =

B. Penguji Eksternal

No. Persyaratan Tim Penguji KesesuaianTingkat Keterangan

1 2 3

1. DU/Di yang relevan

2. Lembaga Keseian yang terkait 3. Pakar Tari/Empu

Skor V.B = Total/n = ……….. ...Total =

(5)

REKAPITULASI HASIL VERIFIKASI

No Unsur yang diverifikasi Belum

layak Layak

Sangat layak

1 II. Standar Persyaratan Peralatan Utama 2 III. Standar Persyaratan Peralatan Pendukung 3 IV. Standar Persyaratan Tempat/Ruang 4 V. A. Persyaratan Penguji Internal 5 V. B. Persyaratan Penguji Eksternal

Rekomendasi : Sangat layak/layak/belum layak *

Sebagai tempat penyelenggaraan Ujian Praktik Kejuruan.

……… , ...2016

Kepala Sekolah Verifikator

... ...

* coret salah satu

Referensi