• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perjanjian Penyelesaian Kredit Antara PT.BANK CIMB Niaga Tbk Dengan PT.Mestika Sawit Intijaya

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perjanjian Penyelesaian Kredit Antara PT.BANK CIMB Niaga Tbk Dengan PT.Mestika Sawit Intijaya"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Dr. Edy Ikhsan , SH, M.A* Dr. Rosnidar Sembiring, SH, M.Hum**

Samuel P Tambunan***

Bank memiliki persyaratan yang ketat dalam memberikan kredit kepada nasabahnya dengan memperhatikan kesanggupan nasabah untuk mengembalikan kredit di kemudian hari,walaupun pada akhirnya tidak sesulit seperti persyaratan yang ada.

Permasalahan yang diteliti dalam penelitian ini adalah bagaimana kedudukan Perjanjian Penyelesaian Pinjaman dalam ranah hukum perdata, apa yang menjadi dasar dilakukannya perubahan perjanjian antara PT. Bank CIMB Niaga, Tbk. dengan PT.Mestika Sawit Intijaya, bagaimana akibat hukum bagi para pihak terkait dengan perubahan perjanjian antara PT. Bank CIMB Niaga, Tbk. dengan PT.Mestika Sawit Intijaya.

Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Perjanjian Penyelesaian Pinjaman tidak diatur secara khusus dalam Kitab Undang-Undang Hukum Perdata, namun Perjanjian Penyelesaian Pinjaman dapat dilakukan berdasarkan asas kebebasan berkontrak sebagaimana diatur dalam Pasal Pasal 1319 KUH Perdata, yaitu yang berbunyi: ”Semua perjanjian, baik yang mempunyai nama khusus maupun yang tidak dikenal dengan suatu nama tertentu, tunduk pada peraturan umum yang termuat dalam bab ini dan bab yang lain”. Perjanjian Penyelesaian Pinjaman dilakukan berdasarkan Pasal 1319 KUH Perdata jo Pasal 52 Peraturan Bank Indonesia Nomor 14/ 15 /PBI/2012 tentang Penilaian Kualitas Aset Bank Umum. Akibat hukum bagi para pihak terkait dengan perubahan perjanjian antara PT. Bank CIMB Niaga, Tbk. dengan PT.Mestika Sawit Intijaya adalah CIMB Niaga memiliki dapat melakukan penjualan terhadap seluruh Asset (baik yang dimiliki Mestikasawit Intijaya maupun Pemilik Aset) dimana seluruh hasil penjualan tersebut digunakan untuk pelunasan hutang Mestikasawit Intijaya kepada CIMB Niaga. Seluruh hutang Mestikasawit Intijaya akan dianggap lunas apabila seluruh Aset tersebut telah terjual kepada Pihak Ketiga dan seluruh hasil penjualannya diserahkan kepada CIMB Niaga.

Kata Kunci: Perjanjian, Restrukturisasi Pinjaman _________________________

*Dosen Pembimbing I, Departemen Hukum Keperdataan Fakultas Hukum USU **Dosen Pembimbing II, Departemen Hukum Keperdataan Fakultas Hukum USU ***Mahasiswa Departemen Hukum Keperdataan Fakultas Hukum USU

Referensi

Dokumen terkait

Pada pengukuran Gel Strength 10 menit, untuk lumpur berbahan dasar air tawar dengan penambahan konsisten Kcl dan Nacl, komposisi yang dapat berfungsi dengan baik pada semua

More than 500 people joined the second annual CycleNation event in Denver, Colorado to stop the cycle of heart disease and stroke and raise funds to support heart and brain

Dalam menentukan flow rate maksimum perlu untuk melihat batas maksimum operasional dari peralatan yang digunakan khususnya BHA, karena jika hal ini tidak diperhatikan maka

[r]

Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa ada hubungan yang signi fi kan antara pengetahuan tentang hipertensi dengan pengendalian tekanan darah pada

Metode ini akan dimodifikasi sehingga setiap melakukan proses enkripsi akan menghasilkan hasil yang berbeda meskipun dengan file dan kata kunci yang sama. Dalam pembuatan program

[r]

41 Ganis Lukmandaru Universitas Gadjah Mada. 42 Irfan Dwidya Prijambada Universitas