• Tidak ada hasil yang ditemukan

UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI FAKULTAS ILMU KESEHATAN DAN SAINS PROGRAM STUDI D III KEPERAWATAN RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI FAKULTAS ILMU KESEHATAN DAN SAINS PROGRAM STUDI D III KEPERAWATAN RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI FAKULTAS ILMU KESEHATAN DAN SAINS PROGRAM STUDI D III KEPERAWATAN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

MATA KULIAH KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Tgl Penyusunan

Komunikasi KEP-3421 Matakuliah Khusus 2 3 21 Agustus 2020

OTORISASI Dosen Pengembang RPS Ka PRODI

Endah Tri Wijayanti, M.Kep.,Ns. Muhammad Mudzakkir, M.Kep.

Capaian Pembelajaran (CP)

CPL-PRODI

P.06 Menguasai konsep, prinsip dan teknik komunikasi terapeutik KK.6 Mampu melakukan komunikasi terapeutik dengan klien CPMK

Mahasiswa mampu menguraikan konsep, prinsip, dan tehnik komunikasi terapeutik Mahasiswa mampu menerapkan komunikasi terapeutik dengan klien

Diskripsi Singkat MK Mata kuliah ini diselenggarakan secra daring dengan materi perkuliahan tentang konsep, prinsip, dan tehnik komunikasi terapeutik.

Pembelajaran dirancang sehingga mensimulasikan komunikasi terapeutik dengan klien.

Materi Pembelajaran/

Pokok Bahasan

1. Konsep dasar komunikasi.

2. Komunikasi terapeutik.

3. Komunikasi pada berbagai tingkat usia.

4. Komunikasi pada tahapan pross keperawatan.

5. Komunikasi pada gangguan fisik dan ganggan jiwa.

6. Komunikasi terapeutik pada lanjut usia.

7. Komunikasi terapeutik pada keluarga, kelompok, dan masyarakat 8. Komunikasi terapeutik pada pasien dengan masalah fisik

Pustaka Utama :

(2)

1. Morison, P., Burnard, P., 2009. Caring& communicating : hubungan interpersonal dalam keperawatan. Jakarta: EGC 2. Mulyana, Deddy. 2007. Ilmu Komunikasi: suatu pengantar. Bandung: Remaja Rosdakarya.

3. Vidbeck, S.L., 2008. Buku Ajar Keperawatan Jiwa. Jakarta: EGC

4. Nugroho, Wahyudi. Komunikasi dalam keperawatan gerontik. Jakarta : EGC

5. Nasir, A., Muhith, A., Mubarak, WI. 2009. Komunikasi Dalam Keperawatan: Teori dan Aplikasi. Jakarta: Salemba Medika 6. Wijayanti, ET.2017. Dasar-Dasar Komunikasi Untuk Mahasiswa Keperawatan. Nganjuk: CV. Adjie Media Nusantara Pendukung

Media Pembelajaran Hardware: LCD, notebook, buku Software: Microsoft Power Point Team Teaching

Matakuliah syarat Perte-

muan Ke-

Kemampuan akhir yang diharapkan (sub-CPMK)

Materi Pembelajaran

Bentuk dan Metode Pembelajaran (Estimasi Waktu)

Pengalaman Belajar Penilaian

Offline Online

Teknik Indikator Bobot (%) Sinkron Asinkron

1-4

Mahasiswa mampu menjelaskan konsep dasar komunikasi.

Kontrak kuliah dan konsep dasar komunikasi

Kuliah online dan diskusi dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) [TM =4x2x50’]

Tugas:

menjawab

pertanyaan di modul Belajar Terstruktur [4x2x60’]

Belajar Mandiri [4x2x60’]

- Forum

online google meet untuk kontrak

kuliah

Mengerjk an tugas di modul diupload ke google

class

Unjuk kerja

1. Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian komunikasi 2. Mahasiswa

dapat menjelaskan tujuan komunikasi 3. Mahasiswa

dapat menjelaskan prinsip komunikasi 4. Mahasiswa

5%

(3)

dapat menjelaskan model komunikasi 5. Mahasiswa

dapat menjelaskan elemen komunikasi 6. Mahasiswa

dapat menjelaskan proses komunikasi 7. Mahasiswa

dapat menjelaskan jenis-jenis komunikasi 8. Mahasiswa

dapat menjelaskan faktor yang mempengar uhi

komunikasi

5-6

Mahasiswa mampu menjelaskan konsep komunikasi terapeutik

konsep komunikasi terapeutik

Kuliah online dan diskusi dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) [TM =2x2x50’]

Tugas:

- Kuliah

online melalu google meet

Membuat scenario tahapan komunika

si terapeuti

k

Unjuk kerja

1. Mahasiswa dapat menjelaskan konsep komunikasi terapeutik 2. Mahasiswa

dapat

5%

(4)

Membuat skenario tahapan komunikasi terapeutik

Belajar Terstruktur [2x2x60’]

Belajar Mandiri [2x2x60’]

menjelaskan tujuan komunikasi terapeutik 3. Mahasiswa

dapat menjelaskan prinsip dasar komunikasi terapuitik 4. Mahasiswa

dapat menjelaskan teknik komunikasi terapuitik 5. Mahasiswa

dapat menjelaskan tahapan komunikasi terapeutik

7-8

Mahasiswa mampu menerapkan komunikasi terapeutik pada bayi

Konsep komunikasi berbagai tingkat usia

Kuliah online dan diskusi dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) [TM =2x2x50’]

Tugas:

Mebuat video komunikasi terapeutik dengan orang tua bayi

- Kuliah

melalui google meet

Merancan g tugas membuat

video komunika

si terapeuti

k antara perawat dengan orang tua

bayi

Penug asan

Mahasiswa dapat menerapkan tehnik komunikasi terapeutik pada bayi

5%

(5)

Belajar Terstruktur [2x2x60’]

Belajar Mandiri [2x2x60’]

9-10

Mahasiswa mampu menerapkan komunikasi terapeutik pada anak

komunikasi terapeutik pada anak

Kuliah Tatap Muka dan diskusi dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) [TM =2x2x50’]

Tugas:

Mebuat video komunikasi terapeutik dengan anak

Belajar Terstruktur [2x2x60’]

Belajar Mandiri [2x2x60’]

- Kuliah

online melalui

google meet

Merancan g video komunika

si terapeuti k dengan

anak

Penug asan

Mahasiswa dapat menerapkan tehnik komunikasi terapeutik pada bayi

5%

11-12

Mahasiswa mampu menerapkan komunikasi terapeutik pada remaja

komunikasi terapeutik pada remaja

Kuliah online dan diskusi dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) [TM =2x2x50’]

Tugas:

Mebuat video komunikasi

- Kuliah

online melalui

google meet

Merancan g tugas membuat

video komunika

si terapeuti k dengan

remaja

Penug asan

Mahasiswa dapat menerapkan tehnik komunikasi terapeutik pada remaja

5%

(6)

terapeutik dengan remaja

Belajar Terstruktur [2x2x60’]

Belajar Mandiri [2x2x60’]

13-14

Mahasiswa mampu menerapkan komunikasi terapeutik pada orang dewasa

komunikasi terapeutik pada orang dewasa

Kuliah Tatap Muka dan diskusi dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) [TM =2x2x50’]

Tugas:

Mebuat video komunikasi terapeutik dengan orang dewasa Belajar Terstruktur [2x2x60’]

Belajar Mandiri [2x2x60’]

- Diskusi

melalui google meet

Merancan g tugas membuat

video tentang komunika

si terapeuti k dengan

orang dewasa

Penug asan

Mahasiswa dapat menerapkan tehnik komunikasi terapeutik pada orang dewasa

5%

UTS

15-16

Mahasiswa mampu menerapkan komunikasi terapeutik pada lansia

Kuliah online dan diskusi dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) [TM =2x2x50’]

- Kuliah

online melalui

google meet

Merancan g video komunika

si terapeuti k dengan

pasien

Penug asan

Mahasiswa dapat menerapkan tehnik komunikasi terapeutik pada lansia

5%

(7)

Tugas:

Mebuat video komunikasi terapeutik dengan lansia

Belajar Terstruktur [2x2x60’]

Belajar Mandiri [2x2x60’]

lansia

17-18

Menjelaskan tehnik komunikasi terapeutik dengan keluarga

Konsep komunikasi terapeutik dengan keluarga dan kelompok

Kuliah online dan diskusi dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) [TM =2x2x50’]

Tugas:

Membuat resume Belajar Terstruktur [2x2x60’]

Belajar Mandiri [2x2x60’]

- Kuliah

online melalui

google meet

Membuat resume komunika

si terapeuti k dengan

keluarga

Penug asan

Mahasiswa dapat menerapkan tehnik komunikasi terapeutik pada keluarga

5%

19-20

Menjelaskan tehnik komunikasi terapeutik dengan kelompok

Kuliah online dan diskusi dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) [TM =2x2x50’]

Tugas:

- Kuliah

online melalui

google meet

Membuat resume komunika si dengan kelompok

Penug asan

Mahasiswa dapat menerapkan tehnik komunikasi terapeutik pada kelompok

5%

(8)

Mebuat resume Belajar Terstruktur [2x2x60’]

Belajar Mandiri [2x2x60’]

21-22

Menjelaskan tehnik komunikasi terapeutik dengan masyarakat

Kuliah online dan diskusi dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) [TM =2x2x50’]

Tugas:

Mebuat resume Belajar Terstruktur [2x2x60’]

Belajar Mandiri [2x2x60’]

- Kuliah

online melalui

google meet

Membuat resume

Unjuk kerja

Mahasiswa dapat menerapkan tehnik komunikasi terapeutik dengan masyarakat

5%

23-24

Mahasiswa mampu menjelaskan komunikasi pada tiap tahapan proses keperawatan

Komunikasi pada proses keperawatan

Kuliah online dan diskusi dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) [TM =2x2x50’]

Tugas:

Membuat resume Belajar Terstruktur [2x2x60’]

- Kuliah

online melalui

google meet

Membuat resume

Unjuk kerja

1. Mahasiswa dapat menjelaskan komunikasi terapeutik pada tahapan pengkajian 2. Mahasiswa

dapat menjelaskan komunikasi

5%

(9)

Belajar Mandiri [2x2x60’]

terapeutik pada tahapan diagnose keperawatan 3. Mahasiswa

dapat menjelaskan komunikasi terapeutik pada tahapan intervensi keperawatan 4. Mahasiswa

dapat menjelaskan komunikasi pada tahap implementas i

5. Mahasiswa dapat menjelaskan komunikasi pada tahap evaluasi

25-26

Mampu menerapkan komunikasi pada pasien dengan gangguan fisik

komunikasi pada pasien dengan gangguan fisik

Kuliah online dan diskusi dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) [TM =2x2x50’]

- Kuliah

melalui google meet

Membuat resume

Penug asan

Mahasiswa dapat menerapkan tehnik komunikasi terapeutik dengan pasien

5%

(10)

Tugas:

Membuat resume Belajar Terstruktur [2x2x60’]

Belajar Mandiri [2x2x60’]

gangguan fisik

27-28

Mampu menerapkan komunikasi pada pasien dengan gangguan jiwa

komunikasi pada pasien dengan gangguan jiwa

Kuliah online dan diskusi dengan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) [TM =2x2x50’]

Tugas:

Mebuat resume Belajar Terstruktur [2x2x60’]

Belajar Mandiri [2x2x60’]

- Kuliah

online melalui

google meet

Membuat resume

Penug asan

Mahasiswa dapat menerapkan tehnik komunikasi terapeutik dengan pasien gangguan jiwa

5%

MT UAS

(11)

Referensi

Dokumen terkait

Deskripsi Singkat MK Mata kuliah ini bertujuan agar mahasiswa Mahasiswa mampu memahami kode instruksi bahasa pemrograman untuk pembuatan program (berdasar pada

Tambahan pula, format baru pentaksiran bagi mata pelajaran bahasa Arab di peringkat menengah yang baru diperkenalkan pada tahun 2010 bagi Penilaian Menengah

Penelitian terdahulu yang pertama yaitu penelitian yang dilakukan oleh Asfi wida wahyuni pada tahun 2015 dengan judul ‘Sistem Informasi Kepegawaian untuk Penilaian

Setelah menyelesaikan mata kuliah ini, mahasiswa/i diharapkan mampu menerapkan pengetahuan dasar matematika, ilmu sains dasar dan prinsip rekayasa pada material

Diskripsi Singkat MK Pada mata kuliah ini mahasiswa belajar tentang bisnis internasional dimulai dari konsep bisnis internasional, pengelolaan bisnis internasional, dan sampai

Hasil penelitian dari segi materi buku teks siswa kelas IV SD/MI Tema Cita-Citaku dengan kurikulum 2013 sudah sesuai dengan empat aspek yang terdapat dalam setiap KI.. Dalam aspek

Artinya korelasi parsial yang terjadi adalah murni atau dapat dikatakan terdapat hubungan atau pengaruh yang murni antara keterampilan teknologi informasi terhadap

Besarnya Belis Atau Mahar Sebagai Penyebab Hamil Di Luar Nikah (Studi di Kota Ende Nusa Tenggara Timur), Skripsi, Fakultas Syariah, Jurusan Al-Ahwal