• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MATA PELAJARAN IPS SMP KELAS VIII Pengembangan Bahan Ajar Mata Pelajaran IPS SMP Kelas VIII Pada Pokok Bahasan Permasalahan Lingkungan Hidup Dan Upaya Penanggulangannya.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MATA PELAJARAN IPS SMP KELAS VIII Pengembangan Bahan Ajar Mata Pelajaran IPS SMP Kelas VIII Pada Pokok Bahasan Permasalahan Lingkungan Hidup Dan Upaya Penanggulangannya."

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MATA PELAJARAN IPS SMP KELAS VIII PADA POKOK BAHASAN PERMASALAHAN LINGKUNGAN HIDUP

DAN UPAYA PENANGGULANGANNYA

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Geografi

Diajukan Oleh : Yhosidana Danang Wijaya

A610110026

PENDIDIKAN GEOGRAFI

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

(2)
(3)
(4)
(5)

v MOTTO

Boleh jadi kamu tidak menyenangi sesuatu, padahal itu baik bagimu, dan boleh jadi kamu menyukai sesuatu, padahal itu tidak baik bagimu.

Allah mengetahui, sedangkan kamu tidak mengetahui. (Q.S. Al-Baqarah : 216)

***

Ketekunan tidak semenarik ambisi atau bakat atau kecerdasan atau pesona, tetapi tetap merupakan hal yang membuat saya dapat melalui hari-hari saya.

(Frank McCourt)

Anda harus percaya bahwa titik-titik yang tampak berserakan saat ini, bagaimanapun akan terangkai dan saling berkaitan dimasa mendatang.

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Karya ini kupersembahkan sebagai tanda bakti dan cintaku kepada :

Kedua orang tuaku ; Sardono dan Yusmini serta saudara;Dipta, Nizam dan Eva.

Keluarga besar pendidikan geografi FKIP UMS

Teman-teman FKIP Geografi dan PPL SMP Negeri 2 Kartasura 2014

(7)

vii

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MATA PELAJARAN IPS SMP KELAS VIII PADA POKOK BAHASAN PERMASALAHAN LINGKUNGAN HIDUP

DAN UPAYA PENANGGULANGANNYA Yhosidana Danang Wijaya, Drs. Suharjo, M.S.

Program Studi Pendidikan Geografi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2015.

Email: Yhosidana@gmail.com

Abstrak

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kebutuhan untuk mengatasi kesenjangan antara bahan ajar (Buku) yang ideal yang dibutuhkan pembelajaran dengan kondisi bahan ajar yang real dilapangan yang belum memenuhi kebutuhan pembelajaran, khususnya dalam pokok bahasan permasalahan lingkungan hidup dan upaya penanggulangannya. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan bahan ajar yang sesuai dan layak digunakan dalam pembelajaran. Jenis penelitian ini adalah Research and Devolepment (R n D), dengan model Dick and Carey. Subjek penelitian ini adalah Siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Cepogo, Guru IPS kelas VIII, ahli isi materi bahan ajar dan ahli desain bahan ajar. Hasil penelitian menunjukkan kelas eksperimen yang diberikan perlakuan (Bahan Ajar) terdapat perbedaan yaitu pretes mendapatkan nilai 61,02 dan posttest mendapatkan nilai 71,11 dengan probabilitas 0,000 < 0,05. Sementara, kelas kontrol tanpa perlakuan mendapatkan nilai 64,08 dan posttest mendapatkan nilai 66, 32 dengan probabilitas 0,70. Hasil uji statistik yang dilakukan antara nilai posttest kelas eksperimen dan kelas kontrol mendapatkan nilai probabilitas 0,019 < 0,05, maka dapat disimpulkan terdapat perbedaan hasil belajar setelah mendapat perlakuan produk pengembangan bahan

ajar pada pembelajaran permasalahan lingkungan hidup dan upaya

penanggulangannya.

(8)

viii

KATA PENGANTAR

Dengan mengucap syukur Alhamdulillah kepada Allah S.W.T yang telah memberikan rahmat, taufik, serta hidayahnya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengembangan Bahan Ajar Mata Pelajaran IPS SMP Kelas VIII Pada Pokok Bahasan Permasalahan Lingkungan Hidup dan Upaya Penanggulangannya”.

Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian dari persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana pada Program Studi pendidikan Geografi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penulis menyadari bahwa terselesaikannya skripsi ini tidak terlepas dari dukungan berbagai pihak, oleh karena itu, perkenanlah penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Prof.Dr. Harun Djoko Prayitno, M. Hum., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah berkenan memberikan ijin untuk menyusun skripsi.

2. Drs. Suharjo, M.S., selaku Ketua Program Studi Pendidikan Geografi dan sebagai pembimbing I yang telah meluangkan waktu serta memberikan bimbingan, saran, kritik dan koreksi yang sangat bermanfaat hingga skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik.

3. R.M. Amin Sunarhadi, S.Si., M.P., selaku penguji II yang telah memberikan saran, kritik dan koreksi yang sangat bermanfaat dalam penyelesaian skripsi. 4. Siti Azizah Susilawati, S.Si., M.P., selaku penguji III yang telah memberikan

saran, kritik dan koreksi yang sangat bermanfaat dalam penyelesaian skripsi. 5. Ibu Ari Diniyati, M.Pd selaku Pembimbing Akademik yang berkenan

memberikan arahan dan motivasi dalam penyusunan skripsi.

(9)
(10)

x DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

PERNYATAAN ... ii

PERSETUJUAN PEBIMBING ... iii

PENGESAHAN... iv

MOTTO ... v

PERSEMBAHAN... vi

ABSTRAK ... vii

KATA PENGANTAR ... viii

DAFTAR ISI ... x

DAFTAR TABEL ... xiii

DAFTAR GAMBAR ... xvi

DAFTAR LAMPIRAN ... xvii

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ... 1

B. Identifikasi Masalah ... 5

C. Pembatasan Masalah ... 7

D. Rumusan Masalah ... 7

E. Tujuan Penelitian ... 7

(11)

xi BAB II KAJIAN PUSTAKA

A. Kajian Teori ... 9

1. Penelitian dan Pengembangan... 9

2. Bahan Ajar ... 10

3. Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) ... 14

4. Permasalahan Lingkungan Hidup dan Upaya Penanggulangannya .... 15

B. Penelitian Terdahulu ... 16

C. Spesifikasi Produk yang Dikembangkan ... 17

D. Kerangka Berpikir ... 18

E. Hipotesis ... 18

BAB III METODE PENELITIAN A. Setting Penelitian ... 19

1. Lokasi Penelitian ... 19

2. Waktu Penelitian ... 19

B. Jenis Penelitian ... 20

C. Desain Penelitian ... 20

1. Desain Pengembangan Model Dick and Carey ... 20

2. Desain Eksperimen ... 23

D. Populasi ... 24

E. Subjek Penelitian ... 24

F. Variabel Penelitian ... 25

G. Sumber Data ... 25

H. Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data ... 26

1. Teknik Pengumpulan Data ... 26

2. Instrumen Penelitian ... 27

I. Teknik Analisa Data ... 28

1. Analisis Deskriptif Kualitatif ... 28

2. Analisis Statistik Deskriptif ... 29

(12)

xii BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Data ... 31

1. Profil SMP Negeri 2 Cepogo ... 31

2. Analisis Buku Paket IPS kelas VIII ... 33

B. Hasil Penelitian dan Pengembangan ... 35

1. Mengidentifikasi Tujuan Umum Pembelajaran ... 35

2. Melakukan Analisis Instruksional ... 35

3. Mengidentifikasi Tingkah Laku Awal atau Karakteristik Siswa ... 35

4. Menuliskan Tujuan Pembelajaran Khusus ... 36

5. Mengembangkan Instrumen Penilaian ... 36

6. Mengembangkan Strategi Pembelajaran ... 39

7. Mengembangkan Bahan Ajar ... 40

8. Melaksanakan Evaluasi Formatif ... 56

9. Revisi Bahan Ajar ... 59

10.Respon Siswa dan Guru Terhadap Produk Bahan Ajar ... 60

C. Hasil Eksperimen ... 66

1. Persiapan Eksperimen ... 66

2. Hasil Eksperimen ... 67

D. Pembahasan Produk ... 75

E. Keterbatasan atau Kekurangan Produk ... 78

BAB V PENUTUP A. Kesimpulan ... 79

1. Kriteria Kebutuhan Bahan Ajar ... 79

2. Model Pengembangan Bahan Ajar ... 80

3. Hasil Eksperimen ... 82

B. Implikasi ... 83

C. Saran ... 83

DAFTAR PUSTAKA ... 84

(13)

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1. Waktu Penelitian ... 19

Tabel 3.2. Desain Eksperimen ... 24

Tabel 3.3. Kriteria Skor Pemahaman Siswa ... 29

Tabel 4.1. Analisis Buku Paket IPS kelas VIII ... 33

Tabel 4.2 Profil Instrumen Penilaian ... 37

Tabel 4.3. Validitas Instrumen Penilaian ... 38

Tabel 4.4. Reliability Statistics... 39

Tabel 4.5. Hasil Angket Kebutuhan Aspek Materi ... 41

Tabel 4.6. Profil Kebutuhan Aspek Materi ... 43

Tabel 4.7. Hasil Angket Kebutuhan Aspek Bahasa ... 44

Tabel 4.8. Profil Kebutuhan Aspek Bahasa ... 45

Tabel 4.9. Hasil Angket Kebutuhan Aspek Penyajian ... 45

Tabel 4.10. Profil Kebutuhan Aspek Penyajian ... 47

Tabel 4.11. Hasil Angket Kebutuhan Aspek Kegrafikan... 48

Tabel 4.12. Profil Kebutuhan Aspek Kegrafikan ... 50

Tabel 4.13 Hasil Angket Kebutuhan Guru terhadap Aspek Materi ... 51

Tabel 4.14 Profil Kebutuhan Guru Aspek Materi ... 52

Tabel 4.15 Hasil Angket Kebutuhan Guru Aspek Bahasa ... 52

(14)

xiv

Tabel 4.17 Hasil Angket Kebutuhan Guru terhadap Aspek Penyajian... 53

Tabel 4.18 Profil Kebutuhan Guru Aspek Penyajian ... 54

Tabel 4.19 Hasil Angket Kebutuhan Guru terhadap Aspek Kegrafikan ... 54

Tabel 4.20 Profil Kebutuhan Guru Aspek Kegrafikan ... 55

Tabel 4.21. Hasil Angket Validasi Ahli Isi Materi Bahan Ajar ... 56

Tabel 4.22 Hasil Angket Validasi Ahli Desain Bahan Ajar ... 58

Tabel 4.23 Hasil Revisi Bahan Ajar ... 60

Tabel 4.24 Hasil Angket Respon Siswa Aspek Isi ... 60

Tabel 4.25 Hasil Angket Respon Siswa Aspek Bahasa ... 61

Tabel 4.26 Hasil Angket Respon Siswa Aspek Penyajian ... 62

Tabel 4.27 Hasil Angket Respon Siswa Aspek Kegrafikan ... 63

Tabel 4.28 Hasil Angket Respon Guru Aspek Isi ... 64

Tabel 4.29 Hasil Angket Respon Guru Aspek Bahasa ... 64

Tabel 4.30 Hasil Angket Respon Guru Aspek Penyajian ... 65

Tabel 4.31 Hasil Angket Respon Guru Aspek Kegrafikan ... 65

Tabel 4.32 Rata-rata Nilai UTS ... 66

Tabel 4.33 One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test ... 68

Tabel 4.34 One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test ... 68

Tabel 4.35 Paired Samples Statistics ... 69

Tabel 4.36. Paired Samples Correlations ... 70

(15)

xv

Tabel 4.38. Paired Samples Statistics ... 71

Tabel 4.39. Paired Samples Correlations ... 71

Tabel 4.40. Paired Sample T Test ... 72

Tabel 4.41 Independent Sample t Test ... 73

Tabel 4.42 Independent Sample t Test ... 74

(16)

xvi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Peta Indeks Bencana Gempa Bumi Provinsi Jawa Tengah ... 6

Gambar 2.1 Kerangka Berpikir Penelitian ... 18

Gambar 3.1 Langkah-langkah Penelitian dan Pengembangan Dick & Carey ... 20

Gambar 3.2 Langkah-langkah Pengembangan ... 30

Gambar. 4.1 Peta Lokasi Sekolah ... 32

Gambar. 4.2. Grafik Kebutuhan Aspek Materi ... 42

Gambar. 4.3. Grafik Kebutuhan Aspek Bahasa ... 44

Gambar. 4.4. Grafik Kebutuhan Aspek Penyajian ... 46

(17)

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Angket Kebutuhan Bahan Ajar Siswa ... 87

Lampiran 2 Angket Kebutuhan Bahan Ajar Guru ... 91

Lampiran 3 Instrumen Penilaian... 95

Lampiran 4 Hasil Validasi Instrumen Penilaian ... 100

Lampiran 5 Angket Validasi Ahli Materi Bahan Ajar ... 103

Lampiran 6 Angket Validasi Ahli Desain Bahan Ajar ... 106

Lampiran 7 Angket Respon Bahan Ajar Siswa ... 109

Lampiran 8 Angket Respon Bahan Ajar Guru IPS ... 111

Lampiran 9a Nilai UTS Kelas VIII A ... 113

Lampiran 9b Nilai UTS Kelas VIII B ... 114

Lampiran 9c Nilai UTS Kelas VIII C ... 115

Lampiran 10a RPP Kelas Eksperimen ... 116

Lampiran 10b RPP Kelas Kontrol ... 120

Lampiran 11a Hasil Pretest dan Postest Kelas VIII A ... 124

Lampiran 11b Hasil Pretest dan Postest Kelas VIII B ... 125

Lampiran 11c Hasil Pretest dan Postest Kelas VIII C ... 126

Lampiran 12 Uji Normalitas ... 127

Lampiran 13 Uji Komparasi Kelas Eksperimen ... 128

(18)

xviii

Lampiran 15 Uji Komparasi Posttest ... 130

Lampiran 16 Dokumentasi Validasi SMP Negeri 2 Colomadu ... 131

Lampiran 17 Dokumentasi Kebutuhan Bahan Ajar Siswa ... 132

Lampiran 18 Dokumentasi Eksperimen Bahan Ajar ... 134

Lampiran 19 Dokumentasi Uji Coba Kelas Kontrol ... 136

Lampiran 20a Surat Ijin Validitas ... 137

Lampiran 20b Surat Ijin Riset ... 138

Lampiran 21a Surat Keterangan Validitas ... 139

Lampiran 21b Surat Keterangan Riset ... 140

Lampiran 22 Jadwal Bimbingan Skripsi ... 141

Referensi

Dokumen terkait

Dalam pemodelan struktur gedung pada program ETABS hendaknya diperhatikan bukan hanya dalam memasukkan beban, tapi juga dalam. penggambaran elemen

Suluk Bok Donya -Rêjêki (Suatu Tinja ua n Filologis). Skripsi: Jurusan Sastra Daerah. Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Surakarta. Objek yang dikaji

Ahli-ahli ekonomi boleh membuat analisis bahawa permintaan ke atas satu barang adalah diberi seperti persamaan (2), di mana seperti yang ditunjukkan oleh jadual 1.6 di

merupakan segala sesuatu yang dapat digunakan untuk menyalurkan pesan dari.. pengirim ke penerima sehingga dapat merangsang pikiran, perasaan,

A cellular structural model is proposed for predicting the permeability of the dried layer, based on the resistance of the cell membrane to molecular transfer

BERBASIS PREDICT, PLANNING, OBSERVE, EXPLAIN, WRITE (P2OEW) PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN KELAS X SMA NEGERI

Pendidikan adalah usaha dasar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya sehingga

untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Diploma III. Program Studi Diploma III