• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Atribut Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Mama Lemon Di Bandar Lampung1

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Atribut Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Mama Lemon Di Bandar Lampung1"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN MAMA LEMON

DI BANDAR LAMPUNG

Oleh:

Deni Wahyudi (1111011030)

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lampung

Persaingan membuat perusahaan melakukan strategi guna mencuri perhatian dan menarik minat dari konsumen, mulai dari strategi marketing hingga inovasi yang dilakukan agar konsumen membeli. Untuk memikat perhatian dari konsumen, maka perusahaan terlebih dahulu fokus ke dalam produk yang mereka jual. Produk yang dijual haruslah memiliki suatu atribut yang baik dan menarik. Atribut merupakan bagian penting yang harus diperhatikan oleh perusahaan karena jika kita mengelola atribut dengan baik hal tersebut dapat menarik perhatian dari konsumen yang akhirnya mempengaruhi keputusan pembelian konsumen.

Permasalahan dalam penelitian ini adalah apakah atribut produk berpengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen Mama Lemon di Bandar Lampung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh atribut produk terhadap keputusan pembelian konsumen Mama Lemon di Bandar Lampung. Hipotesis penelitian ini adalah diduga terdapat pengaruh atribut produk terhadap keputusan pembelian konsumen Mama Lemon di Bandar Lampung. Teknik pengambilan sampel dengan purposive sampling terhadap 100 orang yang membeli dan

menggunakan Mama Lemon di Bandarlampung. Uji instrumen dilakukan dengan uji validitas dan uji reliabilitas. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda.

Hasil penelitian menunjukkan pengaruh Atribut Produk terhadap Keputusan Pembelian Mama Lemon di Bandarlampung sebesar R2 = 0.749 atau 74,9% mempengaruhi variabel keputusan pembelian (Y) .

Referensi

Dokumen terkait

Mori Presisi Roda Engineering dapat diketahui ongkos produksi yang diperlukan untuk jangka waktu satu tahun mendatang dengan menggunakan metode tenaga kerja tetap adalah

Persoalan yang dipecahkan adalah perencanaan Jadwal Induk Produksi tipe 1 Ordinary Portland Cement (OPC) untuk satu tahun kedepan dengan menggunakan metode tenaga kerja tetap,

Sekaitan dengan persoalan itu tim redaksi menurunkan tulisan yang core utamanya tentang pendidikan dan perubahan sosial, tulisan tersebut yakni : (1) Ensambel Musik

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah dilakukan, maka daoat disimpulkan bahwa hanya faktor kelembaban udara yang terbukti signifikan berpengaruh

Semakin tumbuh dan berkembangnya kampung-kampung kreatif, ditambah aktivitas wisata kreatif dari warga kota di kawasan lainnya yang disertai penataan sarana dan

Hasil pengamatan umur 35 hari setelah penyetekan menunjukkan bahwa; 1) terdapat pengaruh pemberian IBA terhadap waktu membuka daun, jumlah setek. Akan tetapi

Pada tahap 1 ini, penelitian dititik beratkan pada (1) klarifikasi jenis plankton yang ada di daerah fishing ground pada 2 musim penangkapan, yaitu musim peralihan-2 (Sep, Okt, Nop)

JIKA ANDA TELAH MEMBELI PERANGKAT LUNAK, NAMUN TIDAK MENYETUJUI EULA INI, KEMBALIKAN PERANGKAT LUNAK TERSEBUT KE TEMPAT PEMBELIAN DALAM WAKTU 14 (EMPAT BELAS) HARI UNTUK