• Tidak ada hasil yang ditemukan

PELABELAN CORDIAL PADA GRAF Cn(Cn) - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PELABELAN CORDIAL PADA GRAF Cn(Cn) - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

vi

ABSTRAK

Diberikan sebuah graf G. Misalkan e=uv sebuah sisi dari graf G dan w bukan merupakan titik dari grafG, sisie disebutsubdivided bila e digantikan oleh sisi-sisi e’= uw dan e”= wv. Jika setiap sisi dari graf G subdivided maka graf yang

diperoleh disebut barycentric subdivision dari graf G. Dengan kata lain,

barycentric subdivision adalah graf yang diperoleh dengan menambahkan sebuah titik berderajat dua pada setiap sisi graf awal. Sebuah grafCn(Cn) adalah graf yang diperoleh dengan mengambil barycentric subdivision dari sikel dan menggabungkan setiap titik-titik yang baru ditambahkan dari dua sisi yang insiden dengan sebuah sisi. Graf yang diperoleh dengan menggunakan prosedur tersebut akan terlihat sebagai graf Cnyang berada di dalam graf Cn. Selanjutnya dibahas tentang pelabelancordialuntuk grafCn(Cn) dan diperoleh tiga sifat mengenai graf tersebut, yaitu Cn(Cn) adalah cordial kecuali n 2 (mod 4), gabungan path dari copian Cn(Cn) yang berhingga adalah cordial, dan graf Gyang diperoleh dengan menghubungkan dua copian dari Cn(Cn) dengan sebuah path yang panjangnya sebarang adalahcordial.

(2)

vii

ABSTRACT

LetGbe a graph. Lete=uvbe an edge ofGandwis not a vertex ofG. The edgee

is subdivided when it is replaced by edges e’=uw and e”= wv.If every edge of graph G issubdivided, then the resulting graph is called barycentric subdivision

of graph G. In other words barycentric subdivision is the graph obtained by inserting a vertex of degree 2 into every edge of original graph. A graphCn(Cn)is the graph obtained by taking barycentric subdivision of cycle and joining each newly inserted vertices of two incident edges by an edge. The graph obtained by this procedure will look like Cn inscribed in Cn. Then discussed about cordial labeling of graphCn(Cn) and derived three characteristics concern to this graph are

Cn(Cn) iscordial except n≡ 2 (mod 4), the path union of finite copies Cn(Cn) is

cordial,and the graph Gobtained by joining two copies ofCn(Cn) by adalah path of arbitrary length iscordial

Referensi

Dokumen terkait

Pelabelan prim pada graf hasil operasi dari graf sikel meliputi pemadatan (fusion) menghasilkan graf prim, duplikat (duplication) menghasilkan graf prim, pertukaran titik

Pada tugas akhir ini akan dibahas tentang pelabelan graceful sisi berarah pada graf yang menghubungkan graf sikel dan graf star.. Kata kunci : pelabelan graf, graceful sisi

Pelabelan total titik ajaib graf hasil kali kartesius dari graf sikel, dengan bentuk , dengan dan ganjil merupakan suatu pelabelan pada graf dan konsep

Dari pengkajian tersebut diperoleh suatu graf hasil duplikasi titik yang merupakan graf graceful, sedangkan untuk graf hasil duplikasi sisi merupakan graf graceful jika genap serta

Sedangkan pelabelan sisinya mengikuti pelabelan titik, yang diperoleh dengan mencari great common divisor (gcd) dari label titik yang bertetangga (adjacent).. Graf yang

Graf baru yang merupakan hasil duplikasi titik oleh sebuah sisi pada graf. adalah graf

Pada tugas akhir ini dikaji bahwa graf sikel, graf path, graf star, graf lengkap, serta beberapa graf yang terkait graf sikel merupakan graf rata-rata

Selanjutnya penulis akan menjabarkan mengenai graf yang dapat menggunakan pelabelan rata- rata dan beberapa graf dari hasil operasi graf path P n dan graf sikel C n