• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERAN POLRI DALAM MENANGGULANGI PREMANISME DI KARANGANYAR Peran Polri Dalam Menanggulangi Premanisme Di Karanganyar.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERAN POLRI DALAM MENANGGULANGI PREMANISME DI KARANGANYAR Peran Polri Dalam Menanggulangi Premanisme Di Karanganyar."

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

PERAN POLRI DALAM MENANGGULANGI PREMANISME DI KARANGANYAR

SKRIPSI

Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan

Syarat-syarat Guna Mencapai Derajat Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun oleh:

UTUH PANGGAYUH ARDI C 100 070 024

FAKULTAS HUKUM

(2)

ii

PERSETUJUAN

Skripsi ini disetujui untuk dipertahankan di hadapan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Mengetahui

Pembimbing I

SUDARYONO, SH., M.Hum.

Pembimbing II

(3)

PENGESAHAN

Skripsi ini telah diterima dan disahkan oleh Dewan Penguji Skripsi Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Pada :

Hari : ………….. Tanggal : …………..

Dewan Penguji :

Ketua : SUDARYONO, SH., M.Hum. ( )

Sekretaris : KUSWARDINI, SH., M.Hum. ( )

Anggota : ( )

Mengesahkan Dekan Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta

(4)

iv

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi dan sepanjang pengetahuan saya, juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah di tulis/diterbitkan oleh orang lain, kecuali secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Apabila ternyata kelak terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya di atas, maka saya akan bertanggung jawab sepenuhnya.

Surakarta, Desember 2014

(5)

MOTTO

Katakanlah sesungguhnya, sembahyangku, ibadahku, hidupku dan matiku hanyalah

untuk Allah. Tuhan Semesta Alam.

(Q.S. Al An’am : 162)

Barang siapa yang bersungguh-sungguh mendekati Allah (bertaqwa), niscaya akan

diberi jalan keluar bagi setiap urusannya. Dan barang siapa bertawakal hanya

kepada Allah, niscaya akan dicukupi segala kebutuhannya.

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Kupersembahkan karya sederhana ini kepada: 1. Bapak dan Ibu tercinta.

2. Saudara-saudaraku dan keluarga besarku 3. Sahabat-sahabatku

(7)

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Alhamdulilah , dengan penuh kerendahan hati dan rasa syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, atas segala limpahan rahmat, taufik, hidayah dan ridhonya yang dilimpahkan kepada penulis, sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini dengfan judul: “PERAN POLRI DALAM MENANGGULANGI PREMANISME DI KARANGANYAR”. Penulisan skripsi ini dengan maksud untuk memenuhi syarat-syarat guna meraih sarjana pada Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta. Dengan tersusunnya skripsi ini penulis juga menyadari dengan sepenuhnya bahwa skripsi ini tidak akan terselesaikan sendiri oleh penulis tanpa adanya bantuan serta bimbingan dari berbagai pihak. Untuk itu pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. Bapak Dr. Natangsa Surbakti, S.H., M.Hum., selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberi ijin penelitian dalam penyusunan skripsi ini.

2. Bapak Sudaryono, SH., M.Hum., selaku Dosen Pembimbing I yang telah meluangkan waktunya untuk membimbing, mengarahkan, dan membetulkan dengan sikap sabar, sehingga penyusunan skripsi ini dapat diselesaikan.

(8)

viii

4. Seluruh Dosen dan karyawan-karyawati di lingkungan Fakultas Hukum Universitas Muhammadyah Surakarta

5. Seluruh pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

Penulis menyadari dengan sepenuhnya bahwa skripsi ini masih banyak kekurangan serta jauh dari sempurna, karena keterbatasan kemampuan dan pengetahuan yang ada pada penulis. Oleh karena itu penulis dengan senang hati menerima kritik dan saran. Selanjutnya semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi diri penulis khususnya serta para pembaca dan bagi pengembangan ilmu pada umumnya. Amin.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Surakarta, Desember 2014

(9)

DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Perumusan Masalah... 5

C. Tinjauan Kepustakaan ... 6

D. Tujuan dan Manfaat Penelitian... 9

E. Kerangka Pemikiran ... 10

F. Metode Penelitian... 12

G. Sistematika Skripsi. ... 17

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Tinjauan tentang Kepolisian Republik Indonesia ... 18

(10)

x

B. Premanisme ... 26

1. Pengertian Premanisme ... 26

2. Macam- macam Premanisme... 28

3. Modus Premanisme ... 31

4. Premanisme dalam Perspektif Hukum Pidana ... 34

C. Strategi Penanggulangan Kejahatan ... 36

1.Pengertian Kejahatan ... 36

2.Penyebab Kejahatan ... 38

3.Strategi Penanggulangan Kejahatan... 41

BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Bentuk-Bentuk Premanisme yang Terjadi di Kabupaten Karanganyar... 46

1. Bentuk-Bentuk Premanisme yang Terjadi di Karanganyar... 46

2. Bentuk-Bentuk Premanisme yang Dapat Digolongkan Sebagai Tindak Pidana ... 53

B. Peran Polri dalam Penanggulangan Premanisme ... 68

1. Upaya Penanggulangan Secara Preventif ... 70

2. Upaya Penanggulangan Secara Represif ... 75

3. Upaya penanggulangan Preemtif ... 80

C. Faktor Positif yang Mendukung dan Faktor Negatif yang Menghambat Polri Penanggulangan Premanisme di Karanganyar... 81

(11)

2. Faktor Negatif ... 83

BAB IV PENUTUP

(12)

xii ABSTRAK

Premanisme adalah perilaku meresahkan yang dapat mengganggu keamanan dan ketertiban masyarakat. Aksi pemalakan, perampasan, pencurian, ancaman, dan lainnya sering dilakukan oleh para preman. Aparat kepolisian sebagai penegak hukum dituntut untuk memberikan rasa aman dan nyaman terhadap masyarakat terhadap aksi premanisme. Tujuan penelitian ini adalah untuk: 1) mendeskripsikan bentuk-bentuk premanisme yang terjadi di Karanganyar; 2) menjelaskan dan menganalisis peran polri dalam menanggulangi terjadinya premanisme di Karanganyar sesuai dengan UU No 2 tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia; 3) menganalisis faktor- faktor yang menjadi hambatan bagi Polri dalam menanggulangi premanisme di Karanganyar. Penelitian ini termasuk jenis penelitian yuridis empiris yaitu suatu pendekatan yang mengacu pada peraturan-peraturan tertulis untuk kemudian dilihat bagaimana implementasinya di lapangan. Penelitian dilaksanakan di Kepolisian Resor Karanganyar. Sumber data menggunakan data primer dari hasil wawancara dan observasi. Teknik analisis data menggunakan analisis kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Bentuk-Bentuk Premanisme yang Terjadi di Karanganyar berupa kasus pemalakan, pungutan liar, membawa senjata tajam, penganiayaan, dan perkelahian; 2) Upaya penanggulangan terhadap premanisme pihak Polres Karanganyar menempuh dengan cara preventif (penyuluhan), represif (penindakan), dan preemtif (menangkal); 3) Hambatan-hambatan bagi Polri dalam menanggulangi premanisme di Karanganyar: kesadaran hukum masyarakat, saksi takut, skeptisme masyarakat. Solusi atas hambatan tersebut adalah mengenakan sanksi hukum yang tegas dan adil kepada para pelaku kriminalitas, mengaktifkan peran serta orang tua dan lembaga pendidikan dalam mendidik anak, selektif terhadap budaya asing yang masuk agar tidak merusak nilai budaya bangsa sendiri, menjaga kelestarian dan kelangsungan nilai norma dalam masyarakat, memberi pelatihan keahlian bagi para pelaku tindak kriminal atau pengangguran.

(13)

ABSTRAK

Tujuan penelitian ini adalah untuk: 1) mendeskripsikan bentuk-bentuk premanisme yang terjadi di Karanganyar; 2) menjelaskan dan menganalisis peran polri dalam menanggulangi terjadinya premanisme di Karanganyar sesuai dengan UU No 2 tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia; 3) menganalisis faktor-faktor yang menjadi hambatan bagi Polri dalam menanggulangi premanisme di Karanganyar. Penelitian ini termasuk jenis penelitian yuridis empiris yaitu suatu pendekatan yang mengacu pada peraturan-peraturan tertulis untuk kemudian dilihat bagaimana implementasinya di lapangan. Penelitian dilaksanakan di Kepolisian Resor Karanganyar. Sumber data menggunakan data primer dari hasil wawancara dan observasi. Teknik analisis data menggunakan analisis kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Bentuk-Bentuk Premanisme yang Terjadi di Karanganyar berupa kasus pemalakan, pungutan liar, membawa senjata tajam, penganiayaan, dan perkelahian; 2) Upaya penanggulangan terhadap premanisme pihak Polres Karanganyar menempuh dengan cara preventif (penyuluhan), represif (penindakan), dan preemtif (menangkal); 3) Hambatan-hambatan bagi Polri dalam menanggulangi premanisme di Karanganyar: kesadaran hukum masyarakat, saksi takut, skeptisme masyarakat. Solusi atas hambatan tersebut adalah mengenakan sanksi hukum yang stegas dan adil kepada para pelaku kriminalitas, menjaga kelestarian dan kelangsungan nilai norma dalam masyarakat, memberi pelatihan keahlian bagi para pelaku tindak kriminal atau pengangguran.

ABSTRACT

The purpose of this study was to: 1) describe the forms of thuggery that occurred in Karanganyar; 2) describe and analyze the role of the police in preventing the occurrence of thuggery in Karanganyar in accordance with Law No. 2 of 2002 on the Indonesian National Police; 3) analyze the factors that become obstacles for the police in tackling hooliganism in Karanganyar. This research includes empirical juridical ie an approach which refers to the rules written to then see how the implementation on the ground. Research conducted at the Police Karanganyar. Source of data using primary data from interviews and observations. Data were analyzed using qualitative analysis. The results showed that: 1) Forms Karanganyar thuggery which occurred in the form of a case of extortion, bribery, carrying weapons, assault, and fights; 2) Ensure that the response to the Police thuggery Karanganyar take preventive manner (extension), repressive (action), and preemptive (ward); 3) Barriers for the police in tackling hooliganism in Karanganyar: public awareness, witnesses fear, skepticism society. The solution to these obstacles is wearing a strict legal penalties and justice to the perpetrators of the crime, preservation and continuity of the value of the norm in society, provide skills training for criminal or unemployment.

Referensi

Dokumen terkait

Alamat Komplek perkantoran Bukit Hibul Kelurahan Nanga Bulik, Kecamatan Bulik, Kabupaten

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan maka dapat disimpulkan bahwa hasil uji skrining fitokimia menunjukkan ekstrak etanol daun gatal (Laportea

dan takrir. 2) Pengadaan acara sema’ an al- Qur’an bil ghoib. Hambatan yang dihadapi kiai dalam meningkatkan hafalan al-. Qur’an santri di Pondok Pesantren Bidayatul

Menurut tafsiran kami hakekat keeratannya itu mungkin peralihan hak yang abadi, yaitu apabila dalam jual gadai sipemilik tanah semula tidak mampu (tidak sanggup) untuk

Grid connected renewable energy technology for urban households, particularly photovoltaics modules, has been utilized increasingly significant in some countries

Namun, perbedaannya peneliti terdahulu meneliti penggunaan penanda kohesi leksikal, fungsi, jenis penanda kohesi antarkalimat, serta makna penanda kohesi

2016 melaksanakan monitoring pendaftaran terhadap calon penyedia melalui website lpse Polda Sumsel dengan alamat website http//www.lpse.sumsel.polri.go.id sebagai

Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi yang berjudul “Pola Asuh Keluarga yag