• Tidak ada hasil yang ditemukan

PUNGUTAN TAMBAHAN POKOK PAJAK MENGENAI PAJAK KEKAYAAN UNTUK TAHUN 1952

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PUNGUTAN TAMBAHAN POKOK PAJAK MENGENAI PAJAK KEKAYAAN UNTUK TAHUN 1952"

Copied!
0
0
0

Teks penuh

(1)

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

UNDANG-UNDANG DARURAT REPUBLIK INDONESIA

NOMOR 6 TAHUN 1952

TENTANG

PUNGUTAN TAMBAHAN POKOK PAJAK MENGENAI PAJAK KEKAYAAN UNTUK TAHUN 1952

Presiden Republik Indonesia,

Menimbang : Bahwa untuk tahun 1952 dianggap perlu memungut tambahan pokok pajak mengenai pajak kekayaan; bahwa karena keadaan-keadaan yang mendesak, peraturan ini perlu segera diadakan;

Mengingat : Pasal-pasal 96 dan 117 Undang-undang Dasar Sementara Republik Indonesia;

Mendengar : Dewan Menteri dalam rapatnya yang ke-66, pada tanggal 1 Pebruari 1952;

Memutuskan:

Menetapkan : Undang-undang Darurat tentang pungutan tambahan pokok pajak mengenai pajak kekayaan untuk tahun 1952.

Pasal 1.

Dipungut tambahan pokok pajak seratus perseratus (100%) dari ketetapan pajak kekayaan untuk tahun 1952.

Pasal 2.

Undang-undang Darurat ini mulai berlaku pada hari diundangkan, dan berlaku surut hingga 1 Januari 1952.

Agar supaya setiap orang dapat mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Undang-undang Darurat ini dengan penempatan dalam Lembaran-Negara Republik Indonesia.

Ditetapkan di Jakarta, pada tanggal 17 Maret 1952. Presiden Republik Indonesia,

SOEKARNO.

Menteri Keuangan,

JUSUF WIBISONO.

Diundangkan

pada tanggal 21 Maret 1952. Menteri Kehakiman,

(2)

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

2

-PENJELASAN

ATAS

UNDANG-UNDANG DARURAT NOMOR 6 TAHUN 1952

TENTANG

PUNGUTAN TAMBAHAN POKOK PAJAK MENGENAI PAJAK KEKAYAAN UNTUK TAHUN 1952

Pungutan tambahan pokok pajak untuk tahun 1951 mengenai pajak kekayaan ditetapkan dengan Undang-undang Darurat No. 35 tahun 1950 (Lembaran Negara 1950 No. 77).

Tambahan pokok pajak itu ialah :

100% (seratus perseratus) dari ketetapan pajak.

Undang-undang Darurat untuk tahun 1952 termaksud bertujuan pelanjutan pungutan tambahan pokok pajak itu bagi tahun 1952.

Referensi

Dokumen terkait

Dari ungkapan diatas dapat diambil kesimpulan bahwa tidak sah melakukan jual beli bagi 4 (empat) golongan, yaitu anak-anak, orang gila, hamba sahaya dan orang

Puji Syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Kuasa,yang telah melimpahkan rahmat dan Karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dewan direksi dan kepemilikan manajerial terhadap pengungkapan emisi karbon pada perusahaan non- keuangan

Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Melon (Cucumis melo L.) di Tanah Ultisol dengan Penambahan Pupuk Organik Cair (POC) Kulit Nenas.. Dibimbing oleh

Dari hasil pengujian adsorption isotherm terhadap lapisan batubara A dan lapisan batubara B dalam sumur CBM 2# dapat dibuat grafik untuk mengetahui hubungan

Sugeng Slamet.2014.” komposisi distribusi butir pasir cetak terhadap tingkat produktifitas akibat cacat produk” Program Studi Teknik Mesin, Universitas

Internet ( Interconnected Network ) merupakan jaringan komputer yang terdiri dari jaringan independen yang dihubungkan satu dengan yang lainnya.. Secara etimologis, internet

"Traumatic stress and ways of coping of community residents exposed to a train disaster", Australian and New Zealand Journal of Psychiatry,