• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perangkat Jaringan Komputer Dan Fungsiny

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Perangkat Jaringan Komputer Dan Fungsiny"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

Perangkat Jaringan Komputer Dan

Fungsinya

Fungsi Jaringan Komputer adalah sebuah sistem yang terdiri atas komputer-komputer yang didesain untuk dapat berbagi sumber daya, berkomunikasi, dan dapat mengakses informasi.[1]

Sebuah jaringan komputer bisa beroperasi dengan didukung oleh software dan komponen perangkat keras komputer yang memadai sesuai dengan kebutuhannya.

A. TUJUAN JARINGAN KOMPUTER

Tujuan dari jaringan komputer adalah agar dapat mencapai tujuannya, setiap bagian dari jaringan komputer dapat meminta dan memberikan layanan. Pihak yang meminta/menerima layanan disebut client dan yang memberikan/mengirim layanan disebut server, atau lebih dikenal dengan nama jaringan client-server.

B. KOMPONEN JARINGAN KOMPUTER BESERTA FUNGSINYA

Untuk memudahkan anda dalam memahami, saya uraikan satu persatu dari Perangkat Jaringan Komputer Dan Fungsinya.

1. LAN CARD

Fungsi LAN card adalah untuk menghubungkan antara komputer satu dengan komputer yang lainnya dalam sebuah jaringan LAN. ( baca selengkapnya – Fungsi Lan Card )

2. LAN TESTER

▸ Baca selengkapnya: berikut ini yang bukan merupakan media penyimpanan dalam perangkat komputer adalah ....

(2)

terpasang RJ-45. Pada LAN tester terdapat led indikator untuk mengecek kebenaran pada kabel yang sedang kita pasang. ( baca selengkapnya – Fungsi Lan Tester )

3. KABEL JARINGAN

Kabel jaringan merupakan peralatan yang berfungsi sebagai media penghubung antara komputer dengan komputer atau komputer dengan perangkat jaringan lainnya. Berikut adalah jenis-jenisnya: peralatan-peralatan dengan ethernet sehingga menjadikannya dalam satu jaringan. ( baca selengkapnya – Fungsi HUB )

5. SWITCH

Switch adalah sebagai pengatur dan pembagi sinyal data dari sutu komputer ke komputer lainnya. ( baca selengkapnya – Fungsi Switch )

6. ROUTER

sebagai alat penghubung antar dua atau lebih jaringan komputer untuk meneruskan data dari satu jaringan ke jaringan lain. ( baca selengkapnya – Fungsi Router )

7. REPEATER

Repeater Jaringan Komputer atau Network Repeater adalah perangkat yang digunakan untuk memperluas batas-batas dari daerah jaringan kabel lokal (LAN) atau nirkabel (WiFi). ( baca selengkapnya – Fungsi Repeater )

8. KONEKTOR

Sebagai penghubung atau konektor kabel ethernet yang digunakan dalam jaringan. Konektor biasanya terdapat pada ujung kabel UTP yang menghubungkannya ke pemancar penerima.

( baca selengkapnya – Fungsi konektor RJ45 )

9. ACCES POINT

Acces Point adalah sebagai terminal penghubung seperti HUB atau Switch dengan cara memancarkan sinyal wirrelles. ( baca selengkapnya – Fungsi Acces Point )

10. Setting Kabel STRAIGHT dan CROSSOVER

Fungsi kabel Straight dan Crossover secara umum adalah digunakan untuk menghubungkan 2 device. ( baca selengkapnya – Fungsi kabel Straight dan Crossover )

C. TOPOLOGI JARINGAN

Berdasarkan topologi jaringan, jaringan komputer dapat dibedakan menjadi 5 yaitu:

▸ Baca selengkapnya: kabel yang digunakan sebagai media penghubung dalam jaringan komputer, kecuali? (1 poin)

(3)

 Topologi STAR

 Topologi RING

 Topologi MESH

 Topologi TREE

Referensi

Dokumen terkait

Kondisi di atas sangat bagus dimana hutan lahan kering primer dan sekunder hingga tahun 2013 telah mendominasi di kawasan CADS sehingga dapat disimpulkan kondisi

Diharapkan orang tua meningkatkan pengetahuan dan pemahaman tentang toilet training yang lebih baik agar orang tua dapat melakukan praktik toilet training dengan

Penilaian responden tentang keterlibatan masyarakat dalam pelayanan pendidikan dasar menunjukkan, pada aspek keterlibatan penyusunan standar pelayanan mayoritas menilai cukup

Penelitian dilakukan dengan mempelajari penelitian yang telah dilakukan sebelumnya, dan perhitungan lintasan dilakukan dengan metode iterasi seperti yang telah dibahas

Hal ini dikarenakan adanya ion-ion logam yang terkandung dalam air PAM cukup besar dan dengan kandungan tersebut mampu untuk membantu melakukan pemecahan emulsi pada krim

Nur Kusuma Dewi Kesesuaian iklim terhadap pertumbuhan tanaman Fakta tersebut bila dikaitkan dengan data curah hujan yang ada/tipe iklim di Bumiayu yang termasuk tipe

Dari kajian di atas maka dapat dijadikan acuan dalam penyusunan instrumen penelitian ini yaitu untuk mendapatkan data pemahaman mata pelajaran gambar teknik dan kreativitas

145 inventarisasi tanah berindikasi terlantar, melakukan identifikasi dan penelitian tanah terindikasi terlantar, memberikan peringatan terhadap pemegang hak,