• Tidak ada hasil yang ditemukan

KARAKTERISTIK BALUTAN LUKA YANG IDEAL

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "KARAKTERISTIK BALUTAN LUKA YANG IDEAL"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

KARAKTERISTIK BALUTAN LUKA

YANG IDEAL

Balutan luka yang ideal haruslah menciptakan keadaan atau suasana yang menunjang untuk tercapainya tujuan dari perawatan dan memberi perlindungan pada luka dari agar tidak memperparah kondisi luka.

KARAKTERISTIK RASIONAL

menciptakan suasana/keadaan yang lembab untuk kesembuhan luka atau istilahnya “moist wound healing”*

Permukaan luka yang kering menghambat penyembuhan luka

Mengontrol eksudat yang berlebih Mencegah maserasi** pada luka dan daerah sekitarnya juga mencegah kerusakan luka yang lebih parah

Menjaga kondisi suhu yang stabil Penurunan suhu pada permukaan luka dapat menghambat perkembangan fibroblast Tidak dapat dilalui mikro-organisme Mencegah keluar masuknya organisme Menyebabkan trauma/kerusakan yang

minimal ketika mengganti balutan

Mencegah kerusakan dan mengurangi rasa nyeri

Harga yang terjangkau Menggunakan sumber terbaik yang tersedia Terdapat di rumah sakit dan komunitas Dapat diperoleh dengan mudah oleh semua

tenaga kesehatan

* catatan : pada keadaan tertentu “moist wound healing” bukanlah suatu pilihan, contoh : luka nekrotik pada tumit

** Maserasi : maserasi pada kulit terjadi ketika kulit terus menerus dalam keadaan basah. Kulit menjadi lebih lunak, berubah warna menjadi putih, dan dapat dengan mudah

Referensi

Dokumen terkait

Sebagai koagulan lateks, asap cair kayu karet 15%, dan asap cair tempurung kelapa 10% menghasilkan mutu lump yang memenuhi spesifikasi persyaratan mutu SNI 06-2047-2002,

Konsentrasi asap cair kayu karet dan kayu gelam yang ditambahkan dapat membuat tekstur sit angin menjadi lembut dan mudah digiling dengan gilingan karet sehingga

Jika perusahaan memperoleh laba yang lebih besar dari pada dana yang harus dikembalikan dan bunga yang harus dibayar, maka hasil pengembalian (return) kepada

topic.Font ttf unicode full symbol e63 found These fonts TTF format full support saya akan bagikan koleksi font unicode baik itu untuk nokia symbian S60V3 2/5/2014 ·

Berikut adalah kendala usaha budidaya ikan dalam keramba jaring apung di Desa Untemungkur yang dialami oleh pembudidaya saat ini. Benih dalam

Secara umum, CSD (2001) menilai bahwa metode agregasi tersebut terlalu bersifat spesifik dan mempunyai banyak kekurangan jika digunakan untuk mengakomodir

Peta u: serupa dengan peta c; digunakan untuk memetakan jumlah rata-rata cacat per unit jika area peluang tidak konstan (data diskrit);5. Peta individual: untuk memetakan