• Tidak ada hasil yang ditemukan

Bangunan

Dalam dokumen GROSS REGIONAL DOMESTIC PRODUCT (Halaman 37-41)

PENGHITUNGAN

II. COVERAGE AND COMPUTATION METHODS

5. Bangunan

Kegiatan sektor bangunan terdiri dari bermacam-macam kegiatan meliputi pembuatan, pembangunan, pemasangan dan perbaikan (berat maupun ringan) semua jenis konstruksi yang keseluruhan kegiatan sesuai dengan rincian menurut KLUI.

Metode yang digunakan untuk mendapatkan NTB sektor bangunan adalah melalui pendekatan arus barang (Commodity Flows). Metode estimasi untuk memperoleh output dan NTB sektor bangunan menggunakan cara ekstrapolasi yang mana output dan nilai tambah bruto dengan harga konstan harus diperoleh dahulu sebelum memperoleh output dan NTB harga berlaku.

Gross Regional Domestic Product of Aceh Tamiang 2010-2013 19

Value added at current prices is derived by multiplying output at current prices and value added ratio, and value added constant prices is obtained by the same procedure as the current one.

3.2. Non-Oil and Gas Industry

Start in 1993, the manufacturing industry of non-oil gas presented in 2 Digits of Industrial Classification (ISIC) that is: Foods, beverages and tobacco industries (31); Textile, garment and leather industries (32); Wood, bamboos and rattan industries (33); Paper and paper product industries (34); Chemical and rubber product industries (35); Cement and non metallic mineral industry (36); Iron and basic steel industries (37); Transport equipment, machinery industries (38); and other manufacturing industries (39).

4.Electricity and Water Supply

4.1. Electricity

This activity covers providing and distribution of electric power, either by central state company of electricity (PLN) or by establishment of regional states and personal or private own for the purpose of selling the power. Production of electricity consist of electric sold, own used, loss in transmission, and stolen electricity.

Method of estimation of this sub- sector is used the production approach.

4.2. Water Supply

This sub-sector covers the refinery and processing of water and other chemical processing of water to produce clean water, including distribution and supplying directly through pipe and other tools to satisfy household, government institutions and privates. Method of estimation used for this sector is the production approach.

5.Construction

Activities of construction sector consists of various activities such as building, constructing, installment and maintenance (small and costly) all kinds of construction which are consistent as the ISIC remark.

The method to calculate value added of the construction sector is commodity flows. Method for estimating value added and output are the extrapolation where output and value added at constant prices are estimated first and then the current values at second.

Produk Domestik Regional Bruto Aceh Tamiang 2010-2013 20

6.Perdagangan, Hotel dan Restoran

6.1. Perdagangan

Sub-sektor perdagangan dalam perhitungannya dikelompokkan ke dalam dua jenis kegiatan yaitu perdagangan besar dan perdagangan eceran. Perdagangan besar meliputi kegiatan pengumpulan dan penjualan kembali barang baru atau bekas oleh pedagang dari produsen atau importir ke pedagang besar lainnya, pedagang eceran, perusahaan dan lembaga yang tidak mencari untung.

Sedangkan perdagangan eceran mencakup kegiatan pedagang yang umumnya melayani konsumen perorangan atau rumahtangga tanpa merubah sifat, baik barang baru atau barang bekas.

Metode yang digunakan yaitu metode arus barang. Output atau margin perdagangan merupakan selisih antara nilai jual dan nilai beli barang yang diperdagangkan setelah dikurangi dengan biaya angkut barang dagangan yang dikeluarkan oleh pedagang.

Dengan cara metode arus barang, output dihitung berdasarkan margin perdagangan yang timbul akibat memperdagangkan barang- barang dari sektor pertanian, pertambangan dan penggalian, industri serta barang-barang yang berasal dari impor. NTB diperoleh berdasarkan perkalian antara total output dengan rasio NTB.

Kemudian untuk memperoleh total NTB sub- sektor perdagangan adalah dengan menjumlahkan NTB tersebut dengan pajak penjualan dan bea masuk barang impor.

6.2. Hotel

Sub-sektor ini mencakup kegiatan penyediaan akomodasi yang menggunakan sebagian atau seluruh bangunan sebagai tempat penginapan. Yang dimaksud akomodasi disini adalah hotel berbintang maupun tidak berbintang, serta tempat tinggal lainnya yang digunakan untuk menginap seperti losmen, motel dan sejenisnya. Termasuk pula kegiatan penyediaan makanan dan minuman serta penyediaan fasilitas lainnya bagi para tamu yang menginap dimana kegiatan-kegiatan tersebut berada dalam satu-kesatuan manajemen dengan penginapan. Alasan penggabungan ini karena datanya sulit dipisahkan.

NTB sub-sektor hotel diperoleh dengan menggunakan pendekatan produksi. Indikator produksi yang digunakan adalah jumlah malam kamar dan indikator harganya rata-rata tarif per malam kamar. Output atas dasar harga berlaku diperoleh berdasarkan perkalian indikator produksi dengan indikator harganya. Sedangkan NTB diperoleh berdasarkan perkalian output dengan rasio NTB nya. Output dan NTB atas dasar harga konstan dihitung dengan menggunakan metode ekstrapolasi.

Gross Regional Domestic Product of Aceh Tamiang 2010-2013 21

6.Trade, Hotel and Restaurant

6.1 Trade

Trade sub-sector consists of wholesale and retail sale. The wholesale includes activities that gathers and resold of the new and used goods by the traders, purchased from producers and importers and selling to whole sellers, retail sellers, establishments and non profit intitutions. While retailers include the activities of trading which providing services to personal consumers or household without changing characteristics of new and used products.

Method used in this sub-sector is the commodity flows. Output on trade margin is defined as a different of selling values and purchasing values of the traded goods and often free from transport cost paid by the traded, with the commodity flows, the output is accounted based on trade margin earned from trading the agriculture sector, mining and quarrying, manufacturing products including products from import. Value added is obtained through multiplication of output total and ratio of value added. Further for obtaining value added, the sub-sector of trade is to sum up the value added and the sales tax and custom duty of import.

6.2. Hotel

This sub-sector includes providing accomodation by part or whole of the building for temporarily staying. The accomodation defined here is the star hotel, non star hotel, and others for temporarily living such as inn, motel and the like. Including activities are providing and supplying foods and drinks and other facilities for the guests which are in the same management with the accommdation.

Reason to include this is due to the difficulties of data separation.

Value added of hotel sub-sector is obtained through production approach.

Indicators of production used are numbers of room-nights and the indicators for prices are average prices of the rate of roomnights. Output at current prices is obtained based on multiplication of production indicator and price indicator.

On the hand, the value added is derived by applying value added to output. Output and value added at constant prices are accounted by using extrapolation method.

Produk Domestik Regional Bruto Aceh Tamiang 2010-2013 22

6.3.Restoran

Kegiatan sub-sektor restoran mencakup usaha penyediaan makanan dan minuman jadi yang pada umumnya di konsumsi di tempat penjualan. Kegiatan yang termasuk dalam sub- sektor ini seperti rumah makan, warung nasi, warung kopi, katering dan kantin.

Pendekatan yang digunakan untuk menghitung NTB sub-sektor restoran yaitu pendekatan pengeluaran konsumsi makanan dan minuman jadi di luar rumah.

Dalam dokumen GROSS REGIONAL DOMESTIC PRODUCT (Halaman 37-41)

Dokumen terkait