• Tidak ada hasil yang ditemukan

66 BAB V PENUTUP

67 B. Saran

Dalam penelitian pendidikan ini, penulis ingin memberikan beberapan saran kepada sekolah. Hal ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas sekolah khususnya peningkatan dalam proses kegiatan belajar mengajar yang dilaksanakan oleh guru dan siswa. Adapun saran yang diajukan penulis adalah sebagai berikut :

1. Meskipun dalam penelitian ini menunjukkan bahwa profesionalisme guru berpengaruh terhadap prestasi belajar siswa dengan persentase yang cukup baik, akan tetapi bukan berarti guru bidang studi maupun siswa merasa puas dengan situasi yang ada. Penulis mengharapkan, baik guru maupun siswa telah meningkatkan lebih meningkatkan profesionalisme dan prestasi belajar yang ada. Sehingga hasil pembelajaran akan lebih maksimal.

2. Meskipun prestasi belajar siswa dapat di kualifikasikan cukup baik akan tetapi siswa diharapkan lebih meningkatkan prestasi belajar baik secara konseptual maupun praktis. Karena khusus dalam bidang studi Fiqih, penguasaan siswa tidak hanya terbatas kepada penguasaan konsep, melainkan siswa harus mampu mempraktekkan dan menghayatinya.

Dengan demikian, apabila hal tersebut dapat dilaksanakan dengan baik, maka tujuan prestasi belajar akan lebih optimal.

3. Bagi kepala sekolah atau bidang kurikulum, setelah penelitian ini dilakukan, diharapkan pengawasan terhadap guru lebih ditingkatkan.

Pembinaan terhadap siswa lebih dimaksimalkan. Karena, tanpa adanya

68

pengawasan yang intens tidak menutup kemungkinan kinerja guru akan menurun. Khusus untuk tenaga pengajar, penulis berharap bias lebih meningkatkan kualitasnya baik secara personal, professional, maupun secara social. Dengan demikian diharapkan akan memberikan iklim pembelajaran yang harmonis dan berkualitas baik secara akademik maupun non akademik.

4. Meskipun dalam penelitian yang dilakukan penulis tidak memberikan kesimpulan yang negatif, untuk meningkatkan kualitas sekolah yang bersangkutan, penulis berpendapat perlu di adakan penelitian lebih lanjut untuk mengetahui faktor lain yang berpengaruh terhadap prestasi belajar.

69

DAFTAR PUSTAKA

Arifin, H. M, Kapita Selekta Pendidikan (Islam dan Umum), (Jakarta: Bumi Aksara, 1995.

Arikunto,Suharsimi, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Jakarta:

Rineka Cipta, 2002.

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka, 2002.

Hamalik, Oemar, Pendidikan Guru Berdasarkan Pendekatan Kompetensi, Jakarta: PT. Bumi Aksara, 2006.

http://Suciptoardi.wordpress.com/2007/12/29/profesionalisme-dunia-pendidikan- oleh-Winarno-Surakhmad/2008/05/12/.

`Isa, Kamal Muhammad, Manajemen Pendidikan Islam, Jakarta: PT. Fikahati Anesta, 1994.

Kunandar, Guru Profesional Implementasi KTSP dan Persiapan Menghadapi Sertifikasi Guru, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2007.

Mulyasa, E, Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru, (PT. Remaja Rosda Karya:

Bandung, 2008.

Namsa, M. Yunus, Kiprah Baru Profesi Guru Indonesia Wawasan Metodologi Pengajaran Agama Islam, Jakarta: Pustaka Mapan, 2006.

Purwanto, M. Ngalim, Psikologi Pendidikan, (Bandung: Remaja Rosdakarya, 2003.

Muhibbin Syah, Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru, (Bandung: PT.

Remaja Rosdakarya, 2003.

Sabri, Alisuf, Psikologi Pendidikan, Jakarta: Pedoman Ilmu Jaya, 1996.

, Psikologi Pendidikan, Jakarta: Pedoman Ilmu Jaya, 1996.

Sholeh, Asrorun Ni’am, Membangun Profesionalitas Guru Analisis Kronologis atas Lahirnya Undang-undang Guru dan Dosen, Jakarta: Elsas, 2006.

Slameto, Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya, Jakarta: Rineka Cipta, 2003.

Soetjipto dan Rafli Kosasi, Profesi Keguruan, Jakarta: PT. Rineka Cipta, 2004.

70

Sudijono, Anas, Statistik Pendidikan, Jakarta: Grafindo Persada, 2000.

Sudjana, Nana, Dasar-dasar Proses Belajar Mengajar, Bandung: PT. Sinar Baru Algesindo, 1998.

Sukardi, Dewa Ketut, Bimbingan Penyuluhan Belajar di Sekolah, Surabaya:

Usaha Nasional, 1983.

Suryabrata, Sumardi, Psikologi Pendidikan, (Jakarta: PT. Grafindo Persada, 2002.

Syah, Muhibbin, Psikologi Belajar, Jakarta: Logos Wacana Ilmu, 1999.

Tafsir, Ahmad, Ilmu Pendidikan dan Perspektif Islam, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2005.

Tilaar, H. A. R, Membenahi Pendidikan Nasional, Jakarta: PT. Rineka Cipta, 2002.

Undang-Undang Republik Indonesia No. 14 Tahun 2005 Tentang Guru dan Dosen, Bandung: Citra Umbara, 2006.

Usman, M. Uzer, Menjadi Guru Profesional, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2006.

Winkel, W. S, Psikologi Pengajaran, Jakarta: Grasindo, 1996.

Yamin, Martinis, Profesionalisasi Guru dan Implementasi KTSP, Jakarta: Gaung Persada Press, 2007.

Zurinal Z, Dan Wahdi Sayuti, Ilmu Pendidikan, Jakarta: UIN Jakarta Press, 2006.

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, kualitatif dan R&D, Jakarta: Alfabeta, 2010.

LAMPIRAN - LAMPIRAN

Nama :………. No. Responden :………

Kelas : ………. Jenis kelamin : ... (P/L)

Petunjuk Pengisisan

Bacalah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dan berilah tanda cek list (√) pada kolom jawaban sesuai dengan pendapat kamu.

Alternative jawaban dan skor yang disediakan adalah sebagai berikut : Untuk skor jawaban pertanyaan positif adalah sebagai berikut :

Selalu (S) : 4 Kadang-kadang (KK) : 2

Sering (SR) : 3 Tidak pernah (TP) : 1

Adapun skor jawaban pertanyaan negatif adalah sebagai berikut :

Selalu (S) : 1 Kadang-Kadang (KK) : 3

Sering (S) : 2 Tidak Pernah (TP) : 4

No Pertanyaan -Pertanyaan S SR KK TP

1. Sebelum menjelaskan materi pembelajaran, apakah guru Fiqih memberitahu terlebih dulu mengenai tujuan pembelajaran ?

2. Apakah guru bidang studi Fiqih dalam menjelaskan materi pembelajaran melihat isi buku yang berkaitan dengan materi ?

3. Apakah guru bidang studi Fiqih mampu menjelaskan materi pembelajaran dengan jelas

dimengerti?

5 Apakah guru bidang studi Fiqih mampu menjawab dengan jelas pertanyaan yang diberikan siswa dalam proses kegiatan belajar?

6. Apakah guru bidang studi Fiqih dalam mengajar menggunakan metode secara bervariasi (ceramah, Tanya jawab, demonstrasi, kerja kelompok)?

7. Setiap memulai pelajaran, apakah guru Fiqih mengulas dan menanyakan pelajaran yang lalu?

8. Dalam menyajikan materi pelajaran, apakah guru Fiqih menciptakan kegiatan atau perlakuan yang berbeda antara karakteristik siswa yang memiliki kemampuan rendah dengan siswa yang memiliki kemampuan tinggi ?

9. Apakah guru bidang studi Fiqih menyapa (menanyakan kabar siswa) ketika masuk kedalam kelas?

10. Apakah guru Fiqih memberikan teguran kepda siswa/siswi yang menganggap kegiatan belajar mengajar?

11 Sebelum memulai pelajaran, apakah guru Fiqih mengatur kerapian tata ruang kelas terlebih dahulu serta kesiapan siswa untuk belajar?

12 Apakah guru bidang studi Fiqih mengalami kesulitan mengatur siswa dalam kelas?

13 Selain buku pegangan, apakah guru bidang studi

yang seperti karton, peta dansarana prasarana lainnya?

15 Apakah guru bidang studi Fiqih dalam mengajar merancang dan membuat alat Bantu (alat peraga) belajar yang sederhana?

16 Dalam kegiatan belajar mengajar, apakah guru Fiqih menggunakan laboratorium atau alat peraga?

17. Apakah guru bidang studi Fiqih memanfaatkan perpustakaan dalam mengajar?

18 Dalam alat peraga yang digunakan oleh guru Fiqih, apakah kamu lebih mengerti materi yang diajarkan?

19 Apakah guru bidang studi Fiqih memberikan pujian kepada siswa ketika menjawab pertanyaan dengan tepat serta mengarahkan bagi siswa yang menjawab pertanyaan kurang tepat?

20 Apakah guru bidang studi Fiqih memberikan motivasi, nasihat dan ide cemerlang kepada murid ketika mengajar?

21 Dalam mengajar, apakah gurur bidang studi Fiqih menanyakan kembali pembahasan yang telah dipelajari sebelumnya?

22 Setelah selesai pembelajaran, apakah guru bidang studi Fiqih mampu menyimpulkan materi pelajaran dengan baik?

23 Apakah soal-soal yang diberikan guru Fiqih dalam

diberikan kesempatan untuk memperbaiki?

SUBYEK

ITEM ANGKET

JUMLAHSKOR

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25

1 2 1 3 2 3 3 2 3 2 1 2 3 3 1 3 1 2 1 2 2 2 2 3 3 4 56 2 1 3 3 3 3 3 2 3 2 1 2 3 2 3 2 3 2 2 1 2 3 2 3 4 4 62 3 4 3 3 3 4 2 4 1 2 3 2 4 2 3 3 2 2 4 3 4 2 2 4 4 4 74 4 1 3 3 3 3 3 2 3 2 1 2 3 3 3 2 1 2 1 2 2 3 2 4 4 4 62 5 2 3 3 3 3 4 4 1 1 4 2 3 3 2 1 1 2 3 4 3 1 2 3 4 4 65 6 1 2 3 2 4 3 1 1 1 3 2 3 3 1 1 1 1 3 2 3 2 1 4 4 3 55 7 2 3 3 3 3 3 2 1 2 3 4 2 2 3 3 1 2 4 2 3 2 1 3 4 4 65 8 3 2 3 2 3 3 4 1 2 3 1 3 3 2 1 1 1 3 4 2 1 3 3 4 4 62 9 2 3 4 2 3 2 3 1 3 2 1 3 3 2 1 2 1 2 3 2 3 1 3 4 4 60 10 2 2 2 2 3 3 3 1 2 3 1 1 4 2 2 1 2 2 3 3 2 2 2 2 4 56 11 3 3 2 3 3 2 3 2 2 3 1 3 2 3 3 2 2 2 2 3 2 2 4 4 2 63 12 3 3 3 3 3 2 3 2 2 3 1 3 2 3 2 2 1 2 2 3 2 2 4 4 2 62 13 3 3 3 3 2 2 2 3 2 3 2 2 3 2 2 1 1 3 2 2 2 3 4 2 3 61 14 4 2 2 2 2 3 2 1 2 4 1 1 4 2 2 1 1 2 3 4 2 2 2 2 4 57 15 1 2 2 2 2 4 4 1 2 4 2 3 4 1 1 1 1 3 4 2 2 3 4 4 3 62 16 3 2 2 2 2 3 3 1 1 3 1 1 4 2 2 1 2 2 3 4 2 2 2 2 4 56 17 1 2 3 2 1 4 4 1 1 4 2 3 4 1 1 1 1 3 4 2 3 3 4 4 3 61 18 1 3 2 3 2 3 2 3 2 1 2 3 2 1 3 1 2 1 2 2 2 2 3 3 4 55 19 3 4 2 3 3 2 3 1 2 3 2 4 2 2 2 2 2 3 3 3 2 2 4 3 4 66 20 2 3 3 2 2 3 3 1 3 3 1 2 4 3 2 2 2 2 3 3 2 2 3 2 4 62 21 3 2 3 3 2 2 3 2 2 3 1 3 4 1 2 1 1 3 3 2 3 1 4 3 4 63 22 3 3 2 2 2 2 2 1 2 3 2 4 1 1 2 2 1 4 2 2 2 2 3 4 2 56 23 2 3 3 3 2 2 2 3 2 3 2 2 3 2 2 1 1 3 2 2 2 3 4 2 3 60 24 3 2 3 2 2 2 3 2 2 3 2 2 3 1 2 1 1 2 3 2 3 1 4 3 4 58 25 3 2 3 3 2 2 3 2 2 3 1 3 4 1 2 1 1 3 4 2 3 1 4 3 4 62 26 3 2 3 3 2 4 4 1 1 3 2 3 3 2 1 1 2 3 4 3 1 2 3 4 4 64 27 3 2 2 2 1 3 4 1 1 4 1 3 2 2 2 1 1 2 2 2 2 2 3 4 4 56

32 3 1 2 3 2 2 2 3 1 3 1 3 2 2 2 1 1 2 3 3 2 2 4 2 4 56 33 2 1 2 2 4 1 3 1 4 3 1 1 3 2 2 2 1 2 3 2 2 2 4 3 4 57 34 2 1 2 2 4 2 3 1 2 3 1 3 2 2 3 1 1 4 2 3 2 1 4 2 3 56 35 2 4 3 4 3 4 2 3 4 3 2 3 1 2 1 3 2 2 3 2 1 1 4 4 4 67 36 3 2 2 2 2 1 2 2 2 3 3 3 2 2 2 2 1 2 2 1 2 1 2 2 2 50 37 3 4 3 4 2 4 2 3 4 3 2 3 1 2 1 3 2 2 3 2 1 1 4 4 4 67 38 3 2 2 4 1 1 2 1 1 2 2 1 2 2 1 1 1 2 2 2 2 2 4 4 4 50 39 3 4 4 3 2 2 4 3 4 3 2 3 1 2 2 1 2 2 2 3 1 1 4 4 4 66 40 3 4 3 4 2 2 4 3 4 3 2 3 1 2 1 2 2 2 3 2 1 1 4 4 4 66

= 40 Jumlah Skor =2415

1 Putriani 75

2 Eka zumratul 75

3 M.Firdaus 80

4 Lisdan komalasari 75

5 Andi Budiman 75

6 Putri Nabila 70

7 Nur hasbiyallah 75

8 Filki hakiki 70

9 Ade Irawan 80

10 Nur Inayah 65

11 Suraya 80

12 Hasbullah 65

13 Desi Ramadhan 75

14 Sri Kurniati 75

15 Eka Saprinah 80

16 Ikhwanul Muslimin 65

17 Andi Wijaya 75

18 Ade Irma Sekar Pertiwi 70

19 Saiful Akbar 75

20 Khairunnas 80

21 Al-Gifari H.M Saleh 80

22 AL-Gifari M.Yamin 75

23 Andi Kamaludin 80

24 Asrarudin 70

25 Fadlin jailani 80

26 Fatom 75

31 Lilis Maesyarah 65

32 Nuratika 70

33 Nurul Hijriah 75

34 Nuryanti 75

35 Rini Anggriani 80

36 Safrullah 65

37 Zulhizah Rohimin 80

38 Sarina 65

39 Salahudin 80

40 Ramdayani 80

∑N=40 ∑Nilai=2970

Fiqih) dan Variabel Y (Prestasi Belajar Siswa)

Responden X Y X² Y² XY

1 56 75 3136 5625 4200

2 62 75 3844 5625 4650

3 74 80 5476 6400 5920

4 62 75 3844 5625 4650

5 65 75 4225 5625 4875

6 55 70 3025 4900 3850

7 65 75 3481 5635 4425

8 62 70 3844 4900 4340

9 60 80 3600 6400 4800

10 56 65 3136 4225 3640

11 63 80 3969 6400 5040

12 62 65 4844 4225 4030

13 61 75 3721 5625 4575

14 57 75 3249 5625 4275

15 62 80 3844 6400 4960

16 56 65 3136 4225 3640

17 61 75 3721 5625 4575

18 55 70 3025 4900 4850

19 66 75 4356 5625 4950

20 62 80 3844 6400 4960

21 63 80 3969 6400 5040

22 56 75 3136 5625 4200

23 60 80 3600 6400 8400

24 58 70 3364 4900 4060

29 62 75 3844 5625 4650

30 55 70 3025 4900 3850

31 54 65 2916 4225 3510

32 56 70 3136 4900 3920

33 57 75 3249 5625 4275

34 56 75 3136 5625 4200

35 67 80 4489 6400 5360

36 50 65 2500 4225 3250

37 67 80 4489 6400 5360

38 50 65 2500 4225 3250

39 66 80 4356 6400 5280

40 66 80 4356 6400 5280

∑N=40 ∑X=2415 ∑Y=2970 ∑X²=146829 ∑Y²=221600 ∑XY=180060

Dalam dokumen profesionalisme guru dan hubungannya dengan (Halaman 76-92)

Dokumen terkait