• Tidak ada hasil yang ditemukan

Bersamaan dengan hasil penelitian dan kesimpulan yang sudah dibuat, maka berikut ini dapat diberikan beberapa saran, antara lain :

1. Saran Untuk Subjek Penelitian

Pada subjek penelitian disarankan untuk tetap dapat mempertahankan perilaku inovatif terhadap organisasi sehingga tetap mampu menciptakan dan mengimplementasikan ide inovatif yang dimiliki dalam meningkatkan nilai organisasi dengan cara menciptakan suasana lingkungan organisasi yang tepat, rutin melakukan diskusi, percaya diri, dan terbuka terhadap inovasi.

2. Saran Kepada Pihak Organisasi

Disarankan kepada pihak organisasi agar tetap mempertahankan perilaku inovatif anggotanya guna mempertahankan keberadaan organisasi terlepas dalam keadaan sulit sekalipun sehingga organisasi tidak vakum. Untuk mewujudkannya, organisasi dapat memberikan kontribusi pada pengembangan anggota dengan cara menyediakan pelatihan atau wadah yang membuat anggota organisasi memiliki inisiatif serta ide-ide baru, mendukung ide-ide dan inovasi anggota serta melibatkan anggota dalam pengambilan keputusan yang berhubungan dengan organisasi guna terus meningkatkan perilaku inovatif pada diri anggota.

3. Saran Kepada Peneliti Selanjutnya

Pada penelitian selanjutnya disarankan unuk meneliti perilaku inovatif dikaitkan dengan faktor lain seperti yang tercakup dalam faktor internal yaitu

kemampuan kognitif, motivasi, pengetahuan, perilaku, emosi, mood, dan faktor perkembangan. Serta yang tercakup dalam dalam faktor lingkungan kerja yaitu organizational ambidexterity, merupakan eksplorasi dan eksploitasi yang dilakukan perusahaan, sumber daya yang berasal dari lingkup sosial, desian pekerjaan, dan sumber daya yang berasal dari lingkup organisasi. Dimohonkan untuk peneliti selanjutnya agar bisa menambah kekurangan dan bisa lebih menyempurnakan penelitian ini.

DAFTAR PUSTAKA

Azwar, S. (2013). Reliabilitas dan validitas. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Azwar, Saifuddin. (2004). Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Azwar, Saifuddin. (2009). Penyusunan Skala Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Bakker, A. B., Tims, M., & Derks, D. (2012). Proactive personality and job performance: The role of job crafting and work engagement. Human Relations, 65, 1359-1378.

Bateman, T. S., and Crant, J. M. (1993). “The proactive component of organizational behavior: A measure and correlates”. Journal of Organizational Behavior, Vol.14 No.2, pp.103–118.

Carmelli, A., Meitar, R., & Weisberg, J. (2006). Self leadership skill and innovative behavior at work. International Journal of Manpower, 27(1), 75-90.

Covey, S.R. (1989). The Seven Habit of Highly Effective People. New York:

Simon and Schuster.

Crant, JM 2000, ‘Proactive behavior in organizations’. Journal of Management, 26, pp. 435-462.

De Jong, Deanne Den Hartog, 2010. Measuring Innovative Work Behaviour, Creativity and Innovative Management. Volume 19, Issue 1.

De Jong, J. P. (2007). Individual innovation: The connection between leadership and employees' innovative work behavior. Amsterdam: University of Amsterdam.

De Jong, Jeroen P.J., & Den Hartog, Deane N. (2008). Innovative Work Behavior:

Measurement and Validation. SCALES. Zoetermeer.

Fuller, B., & Marler, L. E. (2009). Change driven by nature: A meta-analytic review of the proactive personality literature. Journal of Vocational Behavior, 75, 329- 345. doi: 10.1016/j.jvb.2009.05.008

Furry, B., & Fadilla, A. (2021). Transisi Menuju Dunia Kerja: Kepribadian Proaktif dan Dukungan Sosial Sebagai Prediktor Adaptabilitas Karier SKRIPSI.

George, J. M. dan J. Zhou. 2001. When Opennes to Experiences and Conscientiusness are Related to Creative Behavior: An Internal Approach. Journal of Applied Psychology. Vol. 86. No. 3, pp. 513-524.

Hafizd, J. Z. (2020). Peran Bank Syariah Mandiri (Bsm) Bagi Perekonomian Indonesia Di Masa Pandemi Covid-19. Al-Mustashfa: Jurnal Penelitian

Hukum Ekonomi Syariah, 5(2), 138.

https://doi.org/10.24235/jm.v5i2.7402

Hakim, O. L., Ag, S., & Si, M. (2017). Kabupaten Karawang. 2(2), 43–53.

https://journal.unsika.ac.id/index.php/politikomindonesiana/article/view/

963

Hutahaean, E. S. (2005). Kontribusi Prbadi Kreatif Dan Iklim Organisasi Terhadap Perilaku Inovatif. Proceeding. Seminar Nasional PESA T 2005, 1997, 23–24.

Indah, K. (n.d.). Variabel Mediasi Pada Paguyuban Batik Tulis. 1–15. Indonesia, U. K. (2011). Universitas Komputer Indonesia Page 1. 1(1), 1–14.

Janssen, O. (2000). Job Demands, Perceptions of Effort–Reward Fairness and Innovative Work Behaviour”. Journal of Occupational and Organizational Psychology. 73, 287–302.

Jong, D., & Hartog, D., 2007, Individual Innovation, The Connection Between Leadership and Employees’ Innovative Work Behavior, Disertasi, Faculteit Economie en Bedrijfskunde, Universiteit van Amsterdam.

Jong, J., & Hartog, D. (2007). How leaders influence employees' innovative behaviour. European Journal of Innovation Management 10(1), 41-64.

Julianti, D. A., & Junaidi, A. (2020). Pengaruh Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Baso Aci Akang Citra Raya Tangerang. Prologia, 4(1), 75. https://doi.org/10.24912/pr.v4i1.6437

Kanten, P., & Alparslan, A. M. (2015). Proactive behavior scale: A study of validity and reliability. Sosyal Bilimler Meslek Yüksekokulu Dergisi, 16(2), 21–41.

Khasanah, I. F. N., & Himam, F. (2019). Kepemimpinan Transformasional Kepribadian Proaktif dan Desain Kerja sebagai Prediktor Perilaku Kerja Inovatif. Gadjah Mada Journal of Psychology (GamaJoP), 4(2), 143.

https://doi.org/10.22146/gamajop.46361

Kleysen, R.F & Street, C.T., 2001, Toward A Multi-Dimensional Measure Of Individual Innovative Behavior, Journal of Intellectual Capital, Vol.2, No. 3, hal. 284 – 296.

Kusmanto, H. (2014). Pengaruh Berpikir Kristis Terhadap Kemampuan Siswa Dalam Memecahkan Masalah Matematika.

Li, M., Liu, Y., Liu, L., & Wang, Z. (2016). Proactive personality and innovative work behavior: the mediating effects of affective states and creative self- efficacy in teachers. Current Psychology, 1-10.

Logahan, J. M., Indrajaya, A., & Proborini, A. W. (2014). Analisis Pengaruh Perilaku Inovatif dan Self – Esteem terhadap Organizational Citizenship Behavior di PT. Stannia Binekajasa. Binus Business Review, 5(1), 396.

Lucke, 2003, Managing Creativity and Innovation, Harvard Bussiness School Publishing Coorporation, USA

Maan, A. T., Abid, G., Butt, T. H., Ashfaq, F., & Ahmed, S. (2020). Perceived organizational support and job satisfaction: a moderated mediation model of proactive personality and psychological empowerment. Future Business Journal, 6(1), 1–10. https://doi.org/10.1186/s43093-020- 00027-8

Mustika, M. S., & Mustika, M. S. (2017). Sebagai Variabel Pemoderasi. 03(02), 126–145.

Patterson & Roissard, 2009, Organizational Culture and Innovative Work Behavior: A Case Study of a Manufacturer of Packaging Machines, American.

Peng, J., Chen, X., Nie, Q., & Wang, Z. (2020). Proactive personality congruenceand creativity: a leader identification perspective. Journal of Managerial Psychology, 35(7–8), 543–558.

Priyatno, Dwi. 2010. Paham Analisis Statistik Data dengan SPSS. Yogyakarta : Mediakom.

Rizkiani, B., & Sawitri, D. (2015). Kepribadian Proaktif Dan Keterikatan Kerja Pada Karyawan Pt Pln (Persero) Distribusi Jawa Tengah Dan Daerah Istimewa Yogyakarta. Empati, 4(4), 38–43.

Robbins, Stephen P & Judge, Timothy A. (2013). Organizational Behavior.

Fifteenth edition. Prentice Hall. New Jersey.

Scott, S. G., & Bruce, R. A. (1994). Determinants of innovative behavior: A path model of individual innovation in the workplace. Academy of management journal, 37(3), 580-607.

Shari, P. M., & Handoyo, S. (2004). Jurnal Psikologi Industri dan Organisasi.

Sugiyono 2012. Metode Penelitian Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D.

Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kualitatif Dan Kuantitatif. Bandung:

Alfabeta.

Sugiyono. (2014) Metode Penelitian Pendidikan, Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung:

Alfabeta.

Sujarweni, V. W. (2014). SPSS untuk Penelitian.

Sujarwo, A. dan W. (2017). Pengaruh Motivasi Kerja dan Perilaku Inovatif Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi (Studi Kasus pada LKP ALFABANK Semarang). Infokam, 1, 63–71.

Tropical Med Int Health - 2020 - Velavan - The COVID‐19 epidemic.pdf. (n.d.).

Wahyunianti Dahri, N., & Aqil, M. (2018). Budaya Organisasional, Kepuasan Kerja.

West & J. L. Farr (Eds.), Innovation and creativity at work (pp. 1– 13).

Chichester: Wiley.

West, M. A., & Farr, J. L. (1990). Innovation at work. In M. A.

Windiarsih, R., & Etikariena, A. (2017). The relationship between proactive personality and innovative work behavior in BUMN x. Jurnal Psikogenesis, 5(2), 123–134.

Yi-Feng Chen, N., Crant, J. M., Wang, N., Kou, Y., Qin, Y., Yu, J., & Sun, R.

(2021). When there is a will there is a way: The role of proactive personality in combating COVID-19. Journal of Applied Psychology, 106(2), 199–213. https://doi.org/10.1037/apl0000865

LAMPIRAN

The Proactive Personality Scale (Bateman & Crant, 1993)

No Aitem

1 Saya selalu mengamati setiap kesempatan untuk meningkatkan kualitas hidup.

2 Saya merasa bisa mengubah komunitas yang saya tempati, atau bahkan mengubah dunia.

3 Saya tidak akan membiarkan orang lain untuk memulai ide baru dalam suatu proyek baru.

4 Dimana pun saya berada selalu membawa perubahan yang signifikan.

5 Saya menikmati tantangan yang terjadi pada ide yang dimiliki.

6 Saya senang apabila melihat idenya diterapkan.

7 Jika saya melihat sesuatu yang tidak saya sukai, saya memperbaikinya.

8 Saya tidak peduli pada kemungkinan yang akan terjadi, jika saya percaya pada sesuatu saya akan mewujudkannya.

9 Saya akan memperjuangkan ide-ide saya untuk dijalankan, bahkan akan melawan orang lain.

10 Saya unggul dalam mengidentifikasi peluang.

11 Saya selalu mencari cara yang lebih baik untuk melakukan sesuatu.

12 Saya suka menantang status quo.

13 Ketika saya memiliki masalah, saya mengatasinya secara langsung.

14 Saya hebat dalam mengubah masalah menjadi peluang.

15 Saya bisa melihat peluang yang baik jauh sebelum orang lain bisa.

16 Jika saya melihat seseorang dalam masalah, saya membantu dengan cara apa pun yang saya bisa.

17 Jika saya percaya pada suatu ide, tidak ada halangan yang akan mencegah saya mewujudkannya.

Innovative Behavior Scale (Janssen, 2000)

No Aitem

1 Menciptakan ide-ide baru untuk mengatasi masalah yang sulit.

2 Mencari metode, teknik, atau instrumen kerja yang baru.

3 Menghasilkan solusi original untuk penyelesaian masalah.

4 Mengerahkan dukungan untuk ide-ide inovatif.

5 Memperoleh persetujuan untuk ide-ide inovatif.

6 Membuat orang-orang penting dalam organisasi antusias terhadap ide-ide inovatif.

7 Mengubah ide inovatif menjadi aplikasi yang berguna.

8 Mengenalkan ide-ide inovatif kedalam lingkungan kerja secara sistematis.

9 Mengevaluasi kegunaan ide-ide inovatif.

LAMPIRAN A

ALAT UKUR PENELITIAN

1. Kepribadian Proaktif 2. Perilaku Inovatif

IDENTITAS DIRI

(Identitas Mahasiswa Akan Dirahasiakan) Inisial :

Usia : Tahun

Jenis Kelamin : ( ) Laki-laki ( ) Perempuan Komisariat :

Asal Kampus : Semester :

PETUNJUK PENGISIAN

Skala ini terdiri atas26 butirpernyataan.

1. Bacalah setiap pernyataan dengan seksama, kemudian berikan jawaban Saudara/Ihingga selesai pada lembar jawaban yang sudah disediakan dengan memberikan tanda silang (X) pada kolom yang sudah tersedia, yaitu:

STS :bila “Sangat Tidak Setuju” dengan pernyataan tersebut TS : bila “Tidak Setuju” dengan pernyataan tersebut

CTS : bila “Cukup Tidak Setuju” dengan pernyataan tersebut N : bila “Netral” dengan pernyataan tersebut

CS : bila “Cukup Setuju” dengan pernyataan tersebut S :bila “Setuju” dengan pernyataan tersebut

SS :bila “Sangat Setuju” dengan pernyataan tersebut

2. Saudara/I dimohon mengisi sesuai dengan keadaan yang sebenar- benarnya. Setiap orang memiliki jawabanberbeda yang dapat

menggambarkan bagaimana kondisi diri Saudara/I.

3. Jika Saudara/I ingin mengganti jawaban, berilah tanda sama dengan (=) pada jawaban yang tidak sesuai lalu berilah tanda (X) pada jawaban yang lebih sesuai dengan diri Saudara/I.

No Pernyataan Pilihan

STS TS CTS N CS S SS

1

Dimanapun saya berada saya selalu membawa perubahan yang

signifikan X X

4. Jawablahsemuapernyataan,janganadayangterlewati. Data dan informasi yang diperoleh hanya digunakan untuk kepentingan tugas akhir penelitian (skripsi).

SELAMAT BEKERJA Skala A

No Pernyataan Pilihan

STS TS CTS N CS S SS

1

Saya selalu mengamati setiap kesempatan untuk meningkatkan

kualitas hidup.

2

Saya merasa bisa mengubah komunitas yang saya tempati, atau

bahkan mengubah dunia.

3

Saya tidak akan membiarkan orang lain untuk memulai ide baru dalam

suatu proyek baru.

4

Dimana pun saya berada selalu membawa perubahan yang

signifikan.

5 Saya menikmati tantangan yang

terjadi pada ide yang dimiliki.

6 Saya senang apabila melihat

idenya diterapkan.

7

Jika saya melihat sesuatu yang tidak saya sukai, saya

memperbaikinya.

8

Saya tidak peduli pada kemungkinan yang akan terjadi, jika saya percaya pada sesuatu

saya akan mewujudkannya.

9

Saya akan memperjuangkan ide- ide saya untuk dijalankan, bahkan

akan melawan orang lain.

10 Saya unggul dalam

mengidentifikasi peluang.

11

Saya selalu mencari cara yang lebih baik untuk melakukan sesuatu.

12 Saya suka menantang status quo.

13

Ketika saya memiliki masalah, saya mengatasinya secara langsung.

14 Saya hebat dalam mengubah masalah menjadi peluang.

15 Saya bisa melihat peluang yang baik jauh sebelum orang lain bisa.

16

Jika saya melihat seseorang dalam masalah, saya membantu dengan cara apa pun yang saya bisa.

17

Jika saya percaya pada suatu ide, tidak ada halangan yang akan mencegah saya mewujudkannya.

Skala B

No Pernyataan Pilihan

STS TS CTS N CS S SS 1 Menciptakan ide-ide baru untuk

mengatasi masalah yang sulit.

2 Mencari metode, teknik, atau

instrumen kerja yang baru.

3 Menghasilkan solusi original untuk

penyelesaian masalah.

4 Mengerahkan dukungan untuk ide-

ide inovatif.

5 Memperoleh persetujuan untuk

ide-ide inovatif.

6

Membuat orang-orang penting dalam organisasi antusias terhadap

ide-ide inovatif.

7 Mengubah ide inovatif menjadi

aplikasi yang berguna.

8

Mengenalkan ide-ide inovatif kedalam lingkungan kerja secara

sistematis.

9 Mengevaluasi kegunaan ide-ide

inovatif.

LAMPIRAN B

DATA PENELITIAN

Kepribadian Proaktif

KN 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 Skor Total 1. 7 3 3 4 6 6 7 7 3 3 7 7 7 7 6 6 7 96 2. 6 6 5 6 6 6 6 6 6 4 6 7 6 6 5 5 6 98 3. 7 5 1 5 7 7 7 7 4 4 7 7 6 3 4 7 6 94 4. 7 7 5 6 7 7 7 7 6 6 6 7 7 5 4 7 5 106 5. 7 7 6 6 5 7 7 7 7 6 7 7 6 6 7 7 7 112 6. 7 7 1 5 6 5 3 6 6 3 5 7 4 5 4 5 5 84 7. 6 5 4 4 4 5 4 6 4 4 3 6 4 4 6 5 4 78 8. 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 7 5 5 5 5 5 87 9. 5 6 4 5 5 6 5 6 6 5 6 7 5 5 4 4 5 89 10. 7 7 1 6 5 6 7 6 6 4 5 5 5 5 3 5 6 89 11. 5 4 1 3 5 7 7 2 2 4 6 7 6 3 5 7 5 79 12. 6 6 5 6 7 6 7 7 7 6 7 7 6 5 6 7 6 107 13. 7 5 2 4 6 7 7 7 3 6 7 5 6 6 6 6 6 96 14. 4 5 1 6 6 7 7 7 7 6 7 7 6 5 5 5 5 96 15. 5 5 1 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 6 6 7 6 106 16. 2 6 3 6 6 6 7 7 7 6 7 6 7 5 4 7 6 98 17. 6 6 4 5 4 5 7 7 7 4 7 4 6 4 4 6 6 92 18. 4 3 4 6 6 7 5 4 3 3 7 5 7 7 6 7 6 90 19. 7 4 1 4 4 4 4 4 3 5 5 7 4 5 5 5 6 77 20. 7 6 1 5 6 7 6 6 7 5 6 4 7 6 7 6 7 99 21. 5 6 3 4 4 4 3 4 4 5 5 7 5 5 4 4 5 77 22. 6 5 5 5 5 6 6 6 5 5 6 7 5 5 5 6 5 93 23. 1 1 1 1 2 2 7 3 3 3 2 7 3 4 3 4 5 52 24. 5 3 4 5 6 6 6 5 3 4 5 5 5 2 5 5 5 79 25. 7 7 5 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 5 5 5 7 111 26. 6 6 5 6 6 6 6 6 5 5 6 7 6 5 5 6 6 98 27. 6 4 1 4 6 5 7 6 4 4 7 6 6 4 3 6 2 81 28. 7 7 4 5 7 7 7 7 5 6 7 7 7 5 6 7 7 108 29. 7 7 1 7 7 7 7 1 1 7 7 6 7 5 7 7 7 98 30. 6 5 4 6 6 7 6 6 6 6 7 7 6 6 6 6 6 102 31. 7 5 1 5 7 7 7 7 7 4 7 7 7 4 6 7 7 102 32. 6 4 1 3 6 6 6 6 3 4 7 7 7 6 5 7 6 90 33. 7 5 1 5 6 7 7 7 1 4 7 6 6 6 5 7 5 92 34. 5 6 3 7 5 4 7 7 5 4 7 5 6 6 4 7 4 92 35. 7 4 1 5 6 6 6 6 3 5 4 6 6 5 6 5 3 84

36. 7 7 1 7 7 7 7 7 4 7 7 7 7 7 7 7 7 110 37. 7 2 1 4 1 7 7 7 1 4 7 7 7 7 4 7 7 87 38. 5 5 1 4 6 7 7 6 5 5 6 7 6 3 4 7 5 89 39. 5 5 4 5 5 5 6 5 3 3 6 7 5 4 5 7 4 84 40. 7 7 4 6 6 5 6 6 5 4 5 7 5 5 5 6 6 95 41. 7 7 3 6 7 7 7 7 4 5 7 7 5 5 5 6 5 100 42. 7 5 1 5 5 7 7 7 6 4 5 6 5 4 4 7 7 92 43. 7 5 7 5 7 7 7 7 7 5 7 6 5 5 7 7 7 108 44. 1 1 1 1 1 1 1 1 2 5 4 7 4 2 5 4 4 45 45. 5 5 1 4 5 6 6 4 2 3 4 5 6 3 3 5 3 70 46. 7 7 7 7 7 7 5 7 7 7 7 7 7 7 6 7 7 116 47. 7 7 5 5 7 7 6 7 7 6 7 7 7 7 6 7 7 112 48. 6 3 3 6 7 6 5 7 6 4 5 7 6 4 4 4 4 87 49. 4 6 7 5 5 7 7 7 7 5 6 5 6 4 5 6 7 99 50. 4 5 5 5 5 5 4 5 5 4 3 7 5 4 6 4 3 79 51. 5 4 3 4 7 7 7 6 4 5 7 7 7 6 6 7 6 98

Perilaku Inovatif

KN 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Skor Total 1. 6 3 7 3 3 5 6 6 6 45 2. 7 7 7 6 6 7 7 7 7 61 3. 7 7 7 7 7 7 7 7 7 63 4. 7 7 6 5 6 6 6 6 7 56 5. 7 7 7 7 7 6 6 6 6 59 6. 4 5 5 5 5 5 5 5 5 44 7. 5 4 3 4 4 5 6 5 6 42 8. 5 5 5 5 5 5 5 5 5 45 9. 5 6 5 6 6 7 7 7 7 56 10. 6 6 5 6 7 7 6 6 7 56 11. 5 5 5 7 7 7 6 6 7 55 12. 6 7 7 7 7 7 7 6 6 60 13. 6 6 6 6 6 6 7 7 7 57 14. 7 7 7 7 7 7 7 7 7 63 15. 7 7 7 7 7 3 7 7 6 58 16. 7 7 7 6 7 7 7 6 6 60 17. 5 5 5 6 6 6 6 6 5 50

18. 5 4 7 7 7 6 7 7 7 57 19. 5 6 6 5 5 6 4 5 4 46 20. 6 4 5 6 5 7 7 5 6 51 21. 4 4 4 5 4 4 4 3 4 36 22. 5 5 5 5 5 5 5 5 5 45 23. 3 3 3 3 3 3 5 4 2 29 24. 5 5 5 5 5 5 5 4 5 44 25. 7 7 7 7 7 7 7 7 7 63 26. 6 6 6 6 6 6 6 6 6 54 27. 6 5 6 6 5 5 4 5 6 48 28. 7 7 7 7 7 7 7 7 7 63 29. 7 3 7 7 7 7 7 7 7 59 30. 6 7 6 6 6 6 6 6 7 56 31. 7 7 7 7 4 7 7 7 7 60 32. 5 6 6 7 7 7 7 7 7 59 33. 7 7 7 7 7 7 7 7 7 63 34. 6 5 4 6 4 4 4 5 5 43 35. 5 5 6 7 7 5 7 7 7 56 36. 7 7 7 7 7 7 7 7 7 63 37. 7 7 7 7 7 7 7 7 7 63 38. 5 5 5 6 5 5 6 5 6 48 39. 5 5 5 5 6 7 7 7 7 54 40. 5 6 5 6 6 6 6 6 6 52 41. 6 7 6 6 6 6 6 7 6 56 42. 7 7 7 7 7 7 7 7 7 63 43. 7 7 7 7 5 5 5 5 7 55 44. 4 4 4 4 4 4 4 3 4 35 45. 5 5 5 6 6 6 6 5 6 50 46. 7 7 7 7 7 7 7 7 7 63 47. 7 7 7 6 6 6 7 7 7 60 48. 5 4 5 5 5 5 5 6 5 45 49. 6 6 6 4 4 4 5 5 5 45 50. 5 3 5 4 5 5 4 3 5 39 51. 6 7 7 7 7 7 7 7 7 62

LAMPIRAN C

HASIL UJI NORMALITAS DAN LINEARITAS ITEM SKALA KEPRIBADIAN PROAKTIF DAN SKALA PERILAKU INOVATIF

NPar Tests

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Kepribadian

Proaktif

Perilaku Inovatif

N 51 51

Normal Parametersa,b Mean 92,22 53,24

Std. Deviation 13,900 8,576

Most Extreme Differences

Absolute ,099 ,156

Positive ,058 ,127

Negative -,099 -,156

Kolmogorov-Smirnov Z ,706 1,113

Asymp. Sig. (2-tailed) ,701 ,168

a. Test distribution is Normal.

b. Calculated from data.

Means

Case Processing Summary Cases

Included Excluded Total

N Percent N Percent N Percent

Perilaku Inovatif * Kepribadian Proaktif

51 100,0% 0 0,0% 51 100,0%

Report Perilaku Inovatif

Kepribadian Proaktif Mean N Std. Deviation

45 35,00 1 .

52 29,00 1 .

70 50,00 1 .

77 41,00 2 7,071

78 42,00 1 .

79 46,00 3 8,185

81 48,00 1 .

84 51,33 3 6,429

87 51,00 3 10,392

89 53,33 3 4,619

90 58,00 2 1,414

92 54,75 4 9,946

93 45,00 1 .

94 63,00 1 .

95 52,00 1 .

96 55,00 3 9,165

98 59,20 5 3,114

99 48,00 2 4,243

100 56,00 1 .

102 58,00 2 2,828

106 57,00 2 1,414

107 60,00 1 .

108 59,00 2 5,657

110 63,00 1 .

111 63,00 1 .

112 59,50 2 ,707

116 63,00 1 .

Total 53,24 51 8,576

ANOVA Table

Sum of Squares df Mean Square F Sig.

Perilaku Inovatif * Kepribadian Proaktif

Between Groups

(Combined) 2585,793 26 99,454 2,18

7 ,029

Linearity 1923,234 1 1923,234 42,2

93 ,000

Deviation from Linearity

662,559 25 26,502 ,583 ,907

Within Groups 1091,383 24 45,474

Total 3677,176 50

Measures of Association

R R Squared Eta Eta Squared

Perilaku Inovatif * Kepribadian Proaktif

,723 ,523 ,839 ,703

LAMPIRAN D

HASIL UJI REGRESI LINEAR SEDERHANA ITEM SKALA KEPRIBADIAN PROAKTIF DAN PERILAKU INOVATIF

Regression

Descriptive Statistics

N Mean Std. Deviation

Kepribadian Proaktif 51 92,22 13,900

Perilaku Inovatif 51 53,24 8,576

Valid N (listwise) 51

Correlations

Kepribadian Proaktif

Perilaku Inovatif

Kepribadian Proaktif

Pearson Correlation 1 ,723**

Sig. (2-tailed) ,000

N 51 51

Perilaku Inovatif

Pearson Correlation ,723** 1

Sig. (2-tailed) ,000

N 51 51

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

Model Summary

Model R R Square Adjusted R

Square

Std. Error of the Estimate

1 ,723a ,523 ,513 5,983

a. Predictors: (Constant), Kepribadian Proaktif

ANOVAa

Model Sum of Squares df Mean Square F Sig.

1

Regression 1923,234 1 1923,234 53,730 ,000b

Residual 1753,942 49 35,795

Total 3677,176 50

a. Dependent Variable: Perilaku Inovatif b. Predictors: (Constant), Kepribadian Proaktif

Coefficientsa

Model Unstandardized Coefficients Standardized

Coefficients

t Sig.

B Std. Error Beta

1 (Constant) 12,090 5,675 2,130 ,038

Kepribadian Proaktif ,446 ,061 ,723 7,330 ,000

a. Dependent Variable: Perilaku Inovatif

LAMPIRAN E

SURAT KETERANGAN PENELITIAN

Dokumen terkait