• Tidak ada hasil yang ditemukan

Realisasi Pelaksanaan Program Pembinaan dan Pengambangan Terhadap Peningkatan Produktivitas Karyawan

Dalam dokumen peranan pengembangan sumber daya manusia (Halaman 65-73)

Dalam rangka usaha meningkatkan produktivitas kerja pegawai Dinas sosial kabupaten Enrekang menempuh suatu kebijaksanaan untuk melaksanakan pembinaan dan pengembangan yang dimaksudkan untuk menyesuaikan pengetahuan dan kemampuan pegawai dengan jenis pekerjaan yang selalu mengalami perubahan. Kebijakan ini ditempuh dengan tujuan menjadikan pegawai lebih produktif sesuai dengan perubahan, dan diharapkan mampu memnuhi target yang telah ditentukan.

Pelaksanaan program pembinaan dan pengembangan yang dilakukan lebih diarahkan untuk meningkatkan disiplin dan prestasi kerja dalam rangka mewujudkan Sumber Daya Manusia yang profesional. Sehubungan dengan itu, kegiatan-kegiatan yang dilakukan dalam upaya meningkatkan disiplin kerja adalah melaksanakan absensi pada pagi hari pukul 08.00 dan absensi siang hari pada pukul 16.00. Disamping itu penulis mendapatkan data dari hasil wawancara yaitu selain dari absensi yang diperketat juga diadakan beragai pendekatan

persuasif serta pemberian motivasi dan sanksi-sanksi yang sesuai dengan ketentuan yang berlaku senantiasa dilakukan oleh setiap atasan langsung. Dalam kaitannya dengan upaya peningkatan prestasi kerja pegawai, selain tetap mengirim pegawai untuk mengikuti diklat-diklat juga senantiasa memperhatikan peningkatan karier pegawai.

Selain dari hasil wawancara tersebut di atas, penulis juga mendapatkan data yang kongkrit tentang realisasi pelaksanaan program pembinaan dan pengembangan terhadap peningkatan produktivitas pegawai Dinas sosial kabupaten Enrekang pada tahun 2012 sampai dengan 31 Desember 2014, yang mana jumlah pegawai sebanyak 97 orang dengan klasifikasi sebagai berikut :

Tabel 4.2

Perkembangan Jumlah Pegawai

Tahun Jumlah Perkembangan

2012 99 -

2013 97 -2,55

2014 94 -2,64

2015 92 -2,70

2016 89 -4,16

Jumlah 461 -12,05

Rata- rata 92,2 -2,41

Sumber : Hasil Olahan Data Primer Kantor Dinas Sosial (Kab. Enrekang), 2016

Bedasarkan tabel 2 terlihat bahwajumlah pegawai pada tahun 2012 berjumlah 99 orang, dimana peresentase perkembangan belum nampak karena

tahun dasar. Selanjutnya pada tahun 2013 jumlah pegawai menurun menjadi 97 orang dengan presentase -2,55% kemudian pada tahun 2014 jumlah pegawai mengalami penurunan menjadi 94 orang dengan presentasae 2,64% dan berikutnya pada tahun 2015 jumlah pegawai berkurang menjadi 72 orang dengan tingkat presentase 2,70% adapun pada tahun 2016 sebagai tahun pengamatan terakhir yang mana jumlah pegawai kembali mengalami jumlah penurunan menjadi 89 orangdengan tingkat presentase menurun pula sebesar 4,15%.

Sedangkan untuk perkembangan pelayanan total pegawai yang diselenggarakan oleh kantor dinas sosial kabupaten enrekang dari 2012-2016 dapat dilihat pada tabel berikut.

Tabel 4.3

Total pelayanan Pegawai Pada Kantor Dinas Sosial Kabupaten Enrekang Pada Tahun 2012-2016

Tahun

Jumlah pelayanan pegawai

Perkembangan

2012 459 -

2013 699 52,28

2014 939 34,33

2015 1179 25,55

2016 1419 132,51

Jumlah 4695 132,51

Rata-rata 939 26,50

Sumber : Data Arsip Data Kepegawaian Pada Kantor Dinas Sosial Kabupaten Enrekang 2016.

Berdasarkan tabel 3 nampak bahwa total pelayanan pegawai oleh Kantor Dinas Sosial Kabupaten Enrekang setiaptahun mengalami peningkatan. Pada tahun 2012 telah dicapai pelayanan pegawai sebanyak 459 orang dengan presentase perkembangannya yang belum nampak karena merupakan tahun dasar.

Tahun 2013 total pelayanan pegawai meningkat menjadi 699 orang dengan tingkat presentase sebesar 52,28% dan pada tahun 2014 jumlah meningkat lagi sebanyak 939 orang dengan tingkat presentase 34,33%3selanjutnya pada tahun 2015 pelayanan pegawai jumlahnya semakin meningkat sebesar 1179 orang dengan tingkat presentase 25,55%. Adapun sebagai tahun pengamatan terakhir yaitu tahun 2016 total pelayanan pegawai meningkat sebanyak 1419 orang dengan tingkat presentase yang menurun menjadi 20,39%.

Adapun rincian data tersebut diatas, maka jumlah total pelayanan pegawai pada Kantor Dinas Sosoal Kabupaten Enrekang dalam kurun waktu lima tahun adalah 4692 orang dengan presentase perkembangan rata-rata pertahun sebesar 938,4%.

Untuk mengetahui perkembangan jumlah pegawai yang mengikuti pendidikan dan pelatihan pada Kantor Dinas Sosial Kabupaten Enrekang dari tahun 2012-2016 dapat dilihat pada tabel berikut:

Data Pendidikan Dan Latihan Pegawai Pada Kantor Dinas Sosial Kabupaten Enrekang

No tahun Jenis pendidikan dan latihan Peserta keterangan 1 2012 - Diklatpim Tk.III

-

- Diklat prajabatan

Jumlah

2

1

3

- Diikuti oleh subak umum dan keuangan - Diikuti oleh seksi

mutasi data dan penerbitan akta

orang

2 2013 - Diklat spama

- Diklat prajabatan

2

2

- Diikuti oleh sub bagian sosial kendudukan tenaga kerja transmigrasi - Diikuti oleh staf

Jumlah 3 orang

3 2014 - Diklat

bendaharawan

- Diklat adum

1

2

- Diikuti oleh staf bidang umum dan keuangan

- Diikuti oleh staf pendidikan dan tenagakepend

Jumlah 3 orang

4 2015 - Diklat sekertaris 2 - Diikuti staf

-

- Diklat adumla

- Diklat

manj.kepegawaiaan 2

2

sekertaris - Diikuti seksi

pemberdayaan sosial - Seksi

pengembangan kesejahtraan sosial

Jumlah 6 Orang

5 2016 - diklat spamen

- diklat bimbingan teknis

- diklat latpim

3 3

2

- Stap bidang pemuda - Seksi pembinaan

lembaga sosial hukum dan kepegawaiaan - Dikutiunit pelaksana

teknis dinas

- jumlah 8 orang

Sumber data: Data Arsip Data Kepegawaian Pada Kantor Dinas Sosial Kabupaten Enrekang 2016.

Tabel 5.4

Jumlah Pegawai Yang Mengikuti Pendidikan Dan Latihan Pada Kantor Dinas Sosial Kab Enrekang Tahun 2010-2014

Tahun

Jumlah pegawai yang mengikuti pendidikan dan

latihan

Perkembangan

2012 3 -

2013 4 33,33

2014 3 -25

2015 6 100

2016 8 33,33

Jumlah 24 141,66

Rata-rata 4,8 28,33

Sumber: hasil olahan data primer 2016

Berdasarkan tabel diatas dapat dijelaskan bahwa jumlah pegawai yang diikuti pendidikan dan latihan pada tahun 2012 berjumlah 3 orang dengan presentase perkembangaqn yang belum nampak karena merupakan tahun dasar;

berikutnya pada tahun 2013 jumlah pegawai yang mengikuti dan latihan meningkat menjadi 4 orang dengan presentase perkembangan sebesar 33,33% dan pada tahun 2014 jumlah pegawai yang mengikuti pendidikan dan latihan menurun menjadi 3 orang dengan presentase perkembangan sebesar -25%, tahun 2015 jumlah pegawai yang mengikuti pendidikan dan pelatihan menjai 6 orang dengan

tingkat presentase 100% dan 2016 sebagai pengmat latihan bertambah sebanyak 8 orang dengan presentase sebesar 33,33%.

Berdasarkan perincian data tersebut maka jumlah pegawai yang mengikuti pembinaan melalui pendidikan dan latihan dalam kurun waktu 5 tahun sebanyak 24 orang dengan tingkat presentase sebesar 141,66%.

Dari tabel perkembangan jumlah pegawai dan total pelayanan pegawai pada kantor dinas sosial kabupaten enrekang berikut ini dapat dihitung rata-rata produktifitas tenaga kerja dengan menggunakan pormulasi sebagai berikut:

Produktivitas= hasil pelaksanaa pekerjaan.

Jumlah pegawau

Berdasarkan formulasi di atas, maka dapat dihitung tingkat produktifitas pegawai yakni sebagai berikut:

Produktivitas tahun 2012 = 459 99

= 4,63

Produktivitas pegawai tahun 2013= 699 97

= 7,20 Produktivitas pegawai tahun 2014= 939 94

= 9,98 produktivitas pegawai tahun 2015= 1179

92

= 12, 81

Produktivitas pegawai tahun 2016= 1419 89

= 15,94

Berdasarkan dari hasil perhitungan tingkat produktivitas pegawai pada kantor dinas sosial kabupaten enrekang diatas, yaitu dimana jumlah pelayanan pegawai dibagi dengan jumlah pegawai setiap tahun yang mengalami peningkatan .padatahun 2012 tingkat produktivitas pegawaisebanyak 5,88% dan pada tahun 2013 meningkat lagi dengan jumlah 9,19% selanjutnya pada tahun 2014 jumlah semakin meningkat sebesar 12,56% dan ditahun 2015 dengan jumlah 16,37%.

Adapun perhitungan trakhir produktivitas pegawai yaitu tahun 2016 mengalami peningkatan produktivitas pegawai 20,56%.

E. Hubungan Antara Jumlah Pegawai Yang Mengikuti Pendidikan Dan

Dalam dokumen peranan pengembangan sumber daya manusia (Halaman 65-73)

Dokumen terkait