• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

5.2 Saran

Untuk selanjutnya penulis memberikan saran kepada CV. BUHARA PERSADA yang mungkin dapat membantu perusahaan pada masa akan datang berupa:

1. Pertolongan pertama pada saat terjadinya kecelakaan harus lebih utama untuk keselamatan para pekerja.

2. Pengadaan K3 (Kesehatan dan Keselamatan Kerja)

74

DAFTAR PUSTAKA

SNI 06 – 2434 – 1991, Metode Pengujian Titik Lembek Aspal dan Ter RSNI S-01-2003, Spesifikasi Titik Lembek Aspal Berdasarkan Penetrasi Spesifikasi Bina Marga Divisi 6 Tahun 2010

SNI 06-2456-1991, Standar Pengujian Penetrasi Aspal Spesifikasi Umum Bina Marga Divisi VI Tahun 2010 SNI 06-2488-1991, Metode Pengujian Berat Jenis Aspal

SNI 03 – 1969 – 1990, Merode Pengujian Berat Jenis Dan Penyerapan Air Agregat Kasar

SNI 06 – 2433 – 1991, Metode Pengujian Titik Nyala Dan Titik Bakar Dengan Cleve Land Open Cup

SNI 2432:2011, Cara Uji Daktilitas Aspal

Spesifikasi Umum 2018 Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Direktorat Jenderal Bina Marga, Untuk Pekerjaan Konstruksi Jalan dan Jembatan ( Revisi 1 ) Divisi 5 dan 6

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Rabu Tanggal : 1 Juli 2020 Cuaca : Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

3)

Pagi s/d siang penggalian lubang yang bertujuan untuk menentukan tebal timbunan tanah dengan panjang per segmen 25 meter dengan jumlah 5 lubang arah lebar jalan ( 3 lubang untuk badan jalan dan 2 lubang untuk bahu jalan ) STA 1+075 s/d STA 2+211.

Sore s/d selesai pemasangan dan penjahitan Geotextile Separator kelas 1 dengan lebar 5.5 meter ( 250 gr ) Woven yang berfungsi sebagai pemisah antara lapisan tanah dasar dengan tanah timbunan STA 0+775 s/d STA 0+925.

Sore dilanjut dengan timbunan tanah pada badan jalan yang berfungsi sebagai pengganti untuk lapisan tanah dasar yang tidak mendukung STA 0+775 s/d STA 0+925.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Penggalian lubang pada tanah timbunan yang bertujuan untuk mengukur tebal timbunan tanah apakah sudah sesuai rencana atau tidak STA 1+075 s/d STA 2+211.

Lubang yang digali harus sampai terlihat Geotextile Separator Kelas 1 ( 250 gr ) Woven.

Lubang yang sudah digali dengan panjang per segmen 25 m dengan jumlah 5 lubang arah lebar jalan ( 3 lubang untuk badan jalan dan 2 lubang untuk bahu jalan ) yang nantinya akan dilanjutkan dengan pengukuran tebal timbunan tanah dan pengambilan backup data tanah untuk mengetahui perencanaan tebal tanah timbunan yang masih kurang dari tebal maksimum rata-rata 25 cm STA 1+075 s/d STA 2+211.

Persiapan alat bantu untuk menjahit Geotextile Separator kelas 1 dengan lebar 5.5 meter ( 250 gr ) Woven STA 0+775 s/d STA 0+925.

Proses penjahitan Geotextile Separator kelas 1 dengan lebar 5.5 meter ( 250 gr ) Woven, karena lebar badan jalan lebih besar dari pada lebar Geotextile Separator.

Ket. Geotextile Separator Kelas 1 : Panjang 150 Meter

Lebar 4 Meter

Setelah Geotextile Separator kelas 1 dengan lebar 5.5 meter ( 250 gr ) Woven dijahit, dilanjut dengan penimbunan tanah STA 0+775 s/d STA 0+925.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Kamis Tanggal : 2 Juli 2020 Cuaca : Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

Pengukuran tebal timbunan tanah yang direncanakan dengan tebal maksimum rata- rata 25 cm dan pengambilan backup data tanah timbunan untuk merencanakan timbunan ulang agar mencapai tebal maksimum rata-rata 25 cm STA 1+053 s/d STA 2+211.

Pengukuran lebar badan jalan sesuai dengan rencana 5.50 meter STA 01+053 s/d STA 02+211.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Pengukuran tebal timbunan tanah pertama yang bertujuan untuk menentukan tebal maksimum rata- rata 25 cm dan pengambilan backup data tanah timbunan dari hasil pengukuran tebal tanah timbun yang pertama untuk merencanakan timbunan ulang pada segmen timbunan yang masih kurang dari tebal maksimum rata-rata 25 cm STA 1+053 s/d STA 2+211.

Pengukuran lebar timbunan tanah pada badan jalan yang direncanakan dengan lebar 5.50 meter STA 1+053 s/d STA 2+211.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Jumat Tanggal : 3 Juli 2020 Cuaca : Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

3)

Penimbunan tanah STA 1+053 s/d STA 2+211.

Meratakan tanah timbunan STA 1+053 s/d STA 2+211.

Pemadatan tanah STA 1+053 s/d STA 2+211.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Pekerjaan pemadatan tanah timbunan menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton sesudah melakukan pekerjaan penghamparan dan perataan menggunakan alat Motor Grader STA 01+053 s/d STA 02+211.

Pekerjaan penghamparan dan perataan tanah timbunan menggunakan alat Motor Grader STA 01+053 s/d STA 02+211.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Sabtu Tanggal : 4 Juli 2020 Cuaca : Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

3)

Mendatangkan tanah timbunan yang diangkut menggunakan Cold Diesel STA 1+053 s/d STA 2+211.

Meratakan tanah timbunan menggunakan Motor Grader STA 00+975 s/d STA 1+000.

Pemadatan tanah timbunan menggunakan Vibrator Roller kapasitas 8 ton yang bertujuan untuk memadatkan pori-pori tanah STA 0+975 s/d STA 1+000.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Mendatangkan tanah galian timbunan biasa untuk melakukan penimbunan pada STA 1+053 s/d STA 2+211.

Pekerjaan perataan tanah timbunan pada segmen yang masih kurang dari tebal maksimum rata-rata rencana STA 1+000.

Pekerjaan penghamparan tanah timbunan galian biasa, perataan menggunakan alat Motor Grader, dan pemadatan tanah menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton untuk segmen timbunan yang masih kurang dari tebal maksimum rata- rata rencana STA 1+000.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Minggu Tanggal : 5 Juli 2020 Cuaca : Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

3)

4)

Pekerjaan timbunan tanah galian biasa yang diangkut menggunakan Cold Diesel STA 1+053 s/d STA 2+211 dan penumpukan base A STA 1+000.

Meratakan tanah timbunan pada badan jalan menggunakan alat Motor Grader STA 1+053 s/d STA 2+211.

Pemadatan tanah timbunan badan jalan menggunakan alat Vibrator Roller STA 1+053 s/d STA 2+211.

Pekerjaan kemiringan bahu jalan menggunakan alat Motor Grader STA 1+053 s/d STA 2+211.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Mendatangkan tanah timbunan galian biasa menggunakan Cold Diesel untuk melakukan penimbunan ulang pada segmen ynag masih kurang dari tebal maksimum rata- rata 25 cm STA 1+053 s/d STA 2+211.

Penumpukan base A yang nantinya akan dihamparkan menggunakan alat Motor Grader dan dipadatkan menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton STA 1+000.

Pemadatan tanah timbunan galian biasa yang diangkut menggunakan Cold Diesel pada badan jalan yang bertujuan untuk memadatkan dan menutupi pori-pori tanah timbunan STA 1+053 s/d STA 2+211.

Pekerjaan kemiringan bahu jalan yang bertujuan supaya lebar badan jalan diatasnya tetap sesuai dengan rencana, makanya menggunakan kemiringan bahu pada badan jalan STA 0+000 s/d STA 2+211.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Senin s/d Selasa Tanggal : 6-7 Juli 2020 Cuaca : Hujan dan Cerah

Keterangan : Tidak bekerja karena kondisi lokasi jalan tidak mendukung Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) 2)

Tanah timbunan dan penumpukan base A.

Pengecekan lokasi.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Rabu s/d Jumat Tanggal : 8-10 Juli 2020 Cuaca : Hujan dan Cerah

Keterangan : Tidak bekerja karena kondisi lokasi jalan tidak mendukung Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

Tanah timbunan galian biasa yang diangkut menggunakan Cold Diesel dan penumpukan base A.

Pengecekan lokasi.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Sabtu Tanggal : 11 Juli 2020 Cuaca : Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

Pekerjaan timbunan tanah pada bagian yang masih terlihat Geotextile Separator Kelas 1 dengan lebar 5.5 meter ( 250 gr ) Woven STA 0+026 s/d STA 0+225.

Pemadatan tanah timbunan galian biasa yang bertujuan untuk memadatkan dan menutup pori-pori tanah timbunan pada badan jalan STA 0+026 s/d STA 0+225.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Pekerjaan penimbunan tanah pada bagian yang masih terlihat Geotextile Separator Kelas 1 ( 250 gr ) Woven akibat dilewati kendaraan berulang- ulang dan tebal timbunan yang terlalu tipis STA 0+026 s/d STA 0+225.

Pekerjaan melakukan pemadatan ulang tanah timbunan, karena Geotextile Separator yang berada dibawahnya terlihat sehingga dilakukan penimbunan kembali untuk menutupi bagian yang terlihat Geotextile Separator dan pemadatan ulang menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton STA 0+026 s/d STA 0+225.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Minggu Tanggal : 12 Juli 2020 Cuaca : Hujan

Keterangan : Tidak bekerja karena kondisi lokasi jalan tidak mendukung Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) Pengecekan lokasi.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Tidak melakukan pekerjaan karena kondisi lokasi jalan tidak mendukung disebabkan hujan.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Senin Tanggal : 13 Juli 2020 Cuaca : Hujan dan Cerah

Keterangan : Tidak bekerja karena kondisi lokasi jalan tidak mendukung Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) Pengecekan lokasi.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Selasa Tanggal : 14 Juli 2020

Cuaca : Mendung dan Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) Pagi s/d siang penggalian lubang yang bertujuan untuk menentukan tebal timbunan tanah dengan panjang per segmen 25 meter dengan jumlah 5 lubang arah lebar jalan ( 3 lubang untuk badan jalan dan 2 lubang untuk bahu jalan ) STA 0+000 s/d STA 1+000.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Penggalian lubang pada tanah timbunan yang bertujuan untuk mengukur tebal timbunan tanah pertama apakah sudah sesuai rencana atau tidak STA 0+000 s/d STA 1+000.

Lubang yang sudah digali dengan panjang per segmen 25 m dengan jumlah 5 lubang arah lebar jalan ( 3 lubang untuk badan jalan dan 2 lubang untuk bahu jalan ) yang nantinya akan dilanjutkan dengan pengukuran tebal timbunan tanah pertama dan pengambilan backup data tanah untuk perencanaan tebal tanah timbunan yang masih kurang dari tebal maksimum rata-rata 25 cm STA 0+000 s/d STA 1+000.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Rabu

Tanggal : 15 Juli 2020 Cuaca : Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

Pagi s/d siang pekerjaan timbunan tanah galian biasa dan diratakan menggunakan alat Motor Grader STA 0+646.2 s/d STA 0+750.

Sore s/d selesai melakukan pengaspalan lokasi Bukit Timah, Jl. Abdul Rabkhan.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Pekerjaan timbunan tanah galian biasa dan diratakan dengan menggunakan alat Motor Grader STA 0+646.2 s/d STA 0+750.

Penyiraman Lapis Resap Pengikat- Aspal Cair ( Prime Coat ) diatas base A yang berfungsi sebagai pengikat antara base A dan Laston Lapis Antara ( AC – BC ) .

Penghamparan Laston Lapis Antara ( AC-BC ) menggunakan alat Asphalt Finisher. Dengan tebal rencana 6 cm setelah dipadatkan dan penghamparan untuk gembur dengan tebal 7.2 cm.

Pengukuran lebar jalan aspal sesuai yang direncanakan. Lebar yang direncanakan 6 meter.

Pengukuran tebal penghamparan aspal 7.2 cm dalam kondisi gembur yang sudah diatur menggunakan Stick pengukur.

Pekerjaan melakukan pemadatan aspal setelah dihamparkan menggunakan Asphalt Finisher dan dipadatkan menggunakan alat Tandem Roller kapasitas 13 ton dengan jumlah lintasan kiri=2, kanan=2, dan terakhir tengah=2 lintasan.

Pekerjaan pemadatan terakhir menggunakan alat Peneumatic Tire Roller yang berfungsi untuk menghaluskan Laston Lapis Aus ( AC – WC ) dengan jumlah 24 kali lintasan.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Kamis Tanggal : 16 Juli 2020 Cuaca : Cerah

Keterangan : Tidak bekerja karena kondisi lokasi jalan tidak mendukung Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) Pengecekan lokasi.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Jumat Tanggal : 17 Juli 2020 Cuaca : Cerah

Keterangan : Tidak bekerja karena kondisi lokasi jalan tidak mendukung Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) Pengecekan lokasi.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Sabtu s/d Minggu Tanggal : 18-19 Juli 2020 Cuaca : Hujan dan Cerah

Keterangan : Tidak bekerja karena kondisi lokasi jalan tidak mendukung Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) Pengecekan lokasi.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Senin Tanggal : 20 Juli 2020 Cuaca : Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

3)

4)

Pekerjaan timbunan tanah galian biasa yang diangkut menggunakan Cold Diesel pada bagian yang masih terlihat Geotextile Separator Kelas 1 akibat kendaraan yang melintas berulang-ulang dan tebal tanah timbunan yang tipis STA 0+475 s/d STA 0+550.

Perataan timbunan tanah menggunakan alat Motor Grader STA 0+475 s/d STA 0+550.

Pemadatan menggunakan alat Vibrator Roller dengan kapasitas 8 ton STA 0+475 s/d STA 0+550.

Penggalian lubang untuk menentukan tebal timbunan tanah per segmen 25 m.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Pekerjaan timbunan tanah pada segmen yang masih terlihat Geotextile Separator Kelas 1 akibat lintasan kendaraan yang berulang- ulang dan tebal tanah timbunan yang tipis STA 0+475 s/d STA 0+550.

Pekerjaan perataan tanah timbunan galian biasa menggunakan alat Motor Grader STA 0+475 s/d STA 0+550.

Pekerjaan pemadatan tanah timbunan yang bertujuan untuk memadatkan dan menutup pori-pori tanah timbun menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton STA 0+475 s/d STA 0+550.

Pekerjaan sesudah melakukan pemadatan tanah timbunan menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton STA 0+475 s/d STA 0+550.

Penggalian lubang pada tanah timbunan yang bertujuan untuk mengukur tebal timbunan tanah apakah sudah sesuai rencana atau tidak pada titik STA 0+000 s/d STA 2+211.

Pengukuran tebal timbunan tanah pertama yang bertujuan untuk menentukan tebal maksimum rata- rata 25 cm dan pengambilan backup data tanah timbunan dari hasil pengukuran tebal tanah timbun yang pertama untuk merencanakan timbunan ulang pada segmen timbunan yang masih kurang dari tebal maksimum rata-rata 25 cm STA 0+000 s/d STA 2+211.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Selasa Tanggal : 21 Juli 2020 Cuaca : Hujan dan Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) Pekerjaan penumpukan base A pada badan jalan yang nantinya akan dihamparkan dan diratakan menggunakan alat Motor Grader STA 0+925.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Pekerjaan penumpukan base A pada badan jalan yang selanjutnya akan selanjutnya akan dihamparkan dan diratakan menggunakan alat Motor Grader pada STA 0+925.

Pekerjaan penghamparan dan perataan base A menggunakan alat Motor Grader pada STA 1+000.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Rabu s/d Kamis Tanggal : 22-23 Juli 2020 Cuaca : Mendung dan Cerah

Keterangan : Tidak bekerja karena kondisi lokasi jalan tidak mendukung Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) Pengecekan lokasi.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Jumat Tanggal : 24 Juli 2020 Cuaca : Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

3)

Pekerjaan penghamparan dan perataan base A menggunakan alat Motor Grader STA 0+950 s/d STA 1+025.

Pekerjaan pemadatan base A menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton STA 0+950 s/d STA 1+025.

Pekerjaan pengambilan sampel base A untuk uji labor yang bertujuan untuk menentukan klasifikasi base sesuai dengan lolos saringan masing-masing STA 01+025.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Pekerjaan penghamparan dan perataan base A menggunakan alat Motor Grader STA 0+950 s/d STA 1+025.

Pekerjaan pemadatan base A menggunakan alat Vibrator Roller dengan kapasitas 8 ton STA 0+950 s/d STA 1+025.

Pekerjaan pengambilan sampel base A yang bertujuan untuk uji dilabor apakah base A yang diambil dilokasi jalan sesuai dengan persyaratan masing-masing lolos saringan berdasarkan klasifikasi base atau tidak STA 1+025.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Sabtu Tanggal : 25 Juli 2020 Cuaca : Cerah

Keterangan : Tidak bekerja karena kondisi lokasi jalan tidak mendukung Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) Pengecekan lokasi

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Minggu Tanggal : 26 Juli 2020 Cuaca : Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

Pekerjaan penumpukan base A yang didatangkan menggunakan Cold Diesel yang selanjutnya akan dihamparkan dan diratakan menggunakan alat Motor Grader STA 0+350 s/d STA 0+553.

Pekerjaan pemadatan base A menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton STA 0+350 s/d STA 0+553.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Pekerjaan penumpukan base A yang selanjutnya akan dihamparkan dan diratakan menggunakan alat Motor Grader STA 0+350 s/d STA 0+553.

Pekerjaan penghamparan dan perataan base A menggunakan alat Motor Grader STA 0+350 s/d STA 0+553.

Pekerjaan pemadatan base A menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton STA 0+350 s/d STA 0+553.

.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Senin Tanggal : 27 Juli 2020 Cuaca : Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) Pekerjaan penumpukan lapis pondasi agregat kelas A yang selanjutnya akan dihamparkan dan diratakan menggunakan alat Motor Grader STA 0+556.6 s/d STA 0+759.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Penumpukan lapis pondasi agregat kelas A ( Agregat Concrete Base Course ) dari STA 0+556.6 s/d STA 0+759.

Pekerjaan penghamparan dan perataan base A menggunakan alat Motor Grader STA 0+556.6 s/d STA 0+759.

.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Selasa Tanggal : 28 Juli 2020 Cuaca : Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

Pekerjaan kemiringan bahu jalan menggunakan alat Motor Grader STA 0+556.6 s/d STA 0+759.

Pekerjaan perataan base A menggunakan alat Motor Grader A STA 0+556.6 s/d STA 0+759.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Pekerjaan kemiringan bahu jalan STA 0+556.6 s/d STA 0+759.

Pekerjaan pemadatan base A menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton STA 0+556.6 s/d STA 0+759.

.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Rabu

Tanggal : 29 Juli 2020 Cuaca : Cerah Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

3)

Pekerjaan perataan base A pada jalan menggunakan alat Motor Grader STA 0+762.4 s/d STA 1+049.5.

Pekerjaan penumpukan base A yang didatangkan menggunakan Cold Diesel, dilanjutkan penghamparan base A, dan perataan base A menggunakan alat Motor Grader A STA 1+053 s/d selesai.

Pekerjaan pemadatan base A menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton STA 1+053 s/d selesai.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Pekerjaan perataan base A pada jalan menggunakan alat Motor Grader STA 0+762.4 s/d STA 1+049.5.

Pekerjaan perataan base A pada jalan menggunakan alat Motor Grader STA 0+937.2 s/d STA 1+049.5.

Pekerjaan sesudah melakukan penghamparan dan perataan base A menggunakan alat Motor Grader STA 0+937.2 s/d STA 1+049.5.

.

Pekerjaan penumpukan base A yang didatangkan menggunakan Cold Diesel, dilanjutkan dengan penghamparan base A, dan pemadatan base A STA 1+053 s/d selesai.

Pekerjaan penghamparan dan perataan base A menggunakan alat Motor Grader A STA 1+053 s/d selesai.

Pekerjaan pemadatan base A menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton sesudah selesainya penghamparan dan perataan menggunakan alat Motor Grader STA 1+053 s/d selesai.

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Kamis Tanggal : 30 Juli 2020 Cuaca : Cerah

Keterangan : Tidak bekerja libur nyambut Idul Adha Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) Pengecekan lokasi.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Jumat s/d Sabtu Tanggal : 31-1 Agustus 2020 Cuaca : Hujan dan Cerah

Keterangan : Tidak bekerja libur Idul Adha

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) Pengecekan lokasi.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Minggu

Tanggal : 2 Agustus 2020 Cuaca : Cerah

Keterangan : Tidak bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1) Pengecekan lokasi.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

KEGIATAN HARIAN Kerja Praktek ( KP )

Hari : Senin

Tanggal : 3 Agustus 2020 Cuaca : Cerah

Keterangan : Bekerja

Lokasi : Dumai Barat, Jl. Parit Pisang Emas ( DAK )

No Uraian Kegiatan Pemberi Tugas Paraf

1)

2)

3)

4)

5)

Pekerjaan membantu mengeluarkan Motor Grader karena sebagian rodanya masuk kedalam tanah akibat tanah yang dilewati sangat lunak.

Pekerjaan memadatkan base A menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton STA 1+053 s/d STA 2+211.

Pekerjaan penyiraman air menggunakan alat Truck Water Tank.

Pekerjaan penumpukan base A, yang dilanjutkan dengan penghamparan, dan perataan dengan alat Motor Grader.

Penumpukan tanah timbunan galian biasa yang didatangkan menggunakan Cold Diesel STA 0+000.

M. Ridwan, ST ( Konsultan Pengawas )

Catatan pembimbing industri :

No Gambar Kerja Keterangan

Pekerjaan membantu mengeluarkan alat Motor Grader karena separuh rodanya masuk kedalam tanah akibat tanah yang dilewati sangat lunak.

Pekerjaan pemadatan base A pada jalan menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 8 ton STA 1+053 s/d selesai.

Pekerjaan penyiraman permukaan base A dengan menggunakan alat Truck Water Tank agar campuran timbunan base A terhidrasi oleh air supaya filler atau abu batu mengendap dan mengisi pada rongga kosong pada saat akan dilakukannya pemadatan menggunakan alat Vibrator Roller kapasitas 5 ton.

Dalam dokumen LAPORAN KERJA PRAKTEK CV. BUHARA PERSADA (Halaman 87-200)

Dokumen terkait