• Tidak ada hasil yang ditemukan

Supervisi, Monitoring, dan Akreditasi Sekolah

Dalam dokumen RKT 23-24 SMP Muhammadiyah 1 Banjarbaru (Halaman 40-51)

H. Rencana Program Kerja dan Rencana Kegiatan

I. Supervisi, Monitoring, dan Akreditasi Sekolah

1. Mewujudkan monitoring dan evaluasi penyelenggaraan pendidikan dan hasil-hasilnya oleh kepala sekolah 3 bulan sekali dan 1 kali satu tahun oleh konsultan/pengawas

2. Mewujudkan supervisi klinis beserta tindak lanjutnya 3. Mewujudkan supervisi klinis CTL

4. Mewujudkan evaluasi kinerja sekolah a. Menyusun tim evaluasi monitoring b. Membuat instrumen evaluasi monitoring c. Menganalisa hasil evaluasi

d. Validasi hasil evaluasi

e. Membuat laporan evaluasi dan monitoring

J. Rencana Anggaran Kegiatan Sekolah (RAKS) untuk 1 Tahun

Terlampir

Rencana Kegiatan &

Anggaran Sekolah (RKAS)

Program kerja tahunan yang disajikan pada Bab III merupakan rangkuman kegiatan yang akan di laksanakan untuk meningkatkan semua aspek yang perlu dibenahi. Kegiatan tersebut ada yang memerlukan biaya dan ada yang tidak memerlukan biaya. Pada bab ini, kegiatan yang memerlukan biaya terutama terkait hasil dari analisis rapor pendidikan tahun 2023 dan tercantum kedalam ARKAS akan disajikan dalam tabel berikut ini.

Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS) dalam ARKAS Berdasarkan Analisis Raport Pendidikan Tahun 2023 SMP Muhammadiyah 1 Banjarbaru

No. Kegiatan Penjelasan Kegiatan Total Biaya

1 Pengembangan

inovasi terkait metode pembelajaran

Guru mengikuti pelatihan dan peningkatan kompetensi guru tentang

metode/strategi pembelajaran semua mapel

Rp 78.853.500,00

2 Pembentukan

komunitas belajar

Guru semua mapel berpartisipasi dalam komunitas belajar sekolah untuk melaksanakan kolaborasi secara rutin dengan tujuan jelas dan terukur untuk meningkatkan kualitas pembelajaran agar berdampak pada pembelajaran

Rp 28.605.000,00

Pengembangan diri terkait literasi melalui

PMM

Guru mengikuti pelatihan mandiri terkait literasi di platform Merdeka Mengajar

yang terjadwal 2x setiap bulan

Rp 8.205.0000,00

Pelatihan dan peningkatan kapasitas guru terkait literasi (2x setahun)

Rp 1.369.000,00

Guru melakukan kegiatan sharing pengetahuan di sekolah yang

dijadwalkan 1x setiap bulan

Rp 6.000,00

3 Pelaksanaan kegiatan pengembangan minat

baca peserta didik

Peserta didik mengikuti kegiatan field Trip (karyawisata) ke perpustakaan

atau toko buku

Rp 5.860.000,00

Pemberdayaan Perpustakaan

perpustakaan mengadakan workshop dan lomba menulis untuk peserta didik

Rp 1.125.000,00 Kegiatan Gerakan

Literasi Sekolah

Melaksanakan praktik baik tentang literasi dan menjadikannya sebagai kebiasaan serta budaya di lingkungan

sekolah.

Rp 750.000,00

Pengembangan diri terkait numerasi melalui

PMM

Guru mengikuti pelatihan mandiri terkait numerasi di platform Merdeka Mengajar

Rp 531.000,00

Rencana Kerja Tahunan

No. Kegiatan Penjelasan Kegiatan Total Biaya

Peningkatan kompetensi bidang studi semua

mapel

Guru mengikuti pelatihan dan peningkatan kompetensi bidang studi

untuk semua mapel

Rp 581.000,00

Workshop Model Pembelajaran Contectual Theacing Learning (CTL) untuk

semua mapel

Guru mengikuti pelatihan model pembelajaran Contectual Theacing Learning (CTL) untuk semua mapel

Rp 582.000,00

Pengembangan diri terkait karakter kemandirian melalui

PMM

Guru mengikuti pelatihan mandiri terkait karakter kemandirian melalui platform

Merdeka Mengajar

Rp 552.000,00

Penyusunan program Proyek Penguatan Profil

Pancasila (P5)

Satuan Pendidikan melaksanakan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) yang terintegrasi dengan

mapel

Rp 782.000,00

Pembentukan komunitas belajar

Guru semua mapel berpartisipasi dalam komunitas belajar sekolah

Rp 150.000,00 Penyelenggaraan

pembelajaran aktif kreatif efektif dan

nyaman

Guru mengikuti pelatihan pembelajaran aktif kreatif efektif dan nyaman

Rp 582.000,00

Penyusunan modul interaktif dan media

pembelajaran

Guru mengikuti pelatihan Penyusunan modul interaktif dan media

pembelajaran

Rp 582.000,00

Peningkatan kompetensi PTK dalam aspek

transparansi dan akuntabilitas pengelolaan program, kegiatan, hasil-hasil dan

keuangan

Guru mengikuti pelatihan Peningkatan kompetensi PTK dalam aspek transparansi dan akuntabilitas pengelolaan program, kegiatan, hasil-

hasil dan keuangan

Rp 582.000,00

Workshop Validasi RPP semua mapel untuk memastikan proses

pembelajaran memfasilitasi siswa belajar dengan mudah

dan menyenangkan

Guru mengikuti Workshop Validasi RPP semua mapel

Rp 582.000,00

Pelatihan guru dan kepala sekolah terkait

penyalahgunaan narkoba

Guru dan kepala sekolah mengikuti pelatihan terkait penyalahgunaan

narkoba

Rp 582.000,00

Pengembangan diri terkait penyalahgunaan

narkoba melalui PMM

Guru mengikuti pelatihan mandiri terkait penyalahgunaan narkoba di platform

Merdeka Mengajar

Rp 50.000,00

Penyelenggaraan sosialisasi tentang

pencegahan penyalahgunaan narkotika, psikotropika,

zat adiktif (narkoba), minuman keras, merokok, dan HIV AIDS

Sekolah menyelenggarakan kegiatan sosialisasi tentang pencegahan

penyalahgunaan narkotika, psikotropika, zat adiktif (narkoba), minuman keras, merokok, dan HIV

AIDS

Rp 582.000,00

Pelatihan guru dan kepala sekolah terkait

penyalahgunaan narkoba

Guru dan kepala sekolah mengikuti pelatihan terkait penyalahgunaan

narkoba

Rp 580.000,00

No. Kegiatan Penjelasan Kegiatan Total Biaya

Pengembangan diri terkait sikap inklusif

melalui PMM

Guru semua mata pelajaran mengikuti pelatihan khusus yang berfokus pada pendidikan terhadap siswa dengan

disabilitas di sekolah

Rp 2.605.000,00

Guru pendamping melakukan kolaborasi dan konsultasi dengan instansi terkait untuk bisa mendapatkan

pandangan lebih luas tentang bagaimana pendidikan inklusif yang

ideal untuk satuan pendidikan

Rp 2.605.000,00

Pengembangan diri terkait sikap inklusif

melalui PMM

Semua guru mata pelajaran mengikuti pelatihan terkait teknologi pendukung dan peralatan khusus untuk penunjang

peserta didik disabilitas yang ada di satuan pendidikan

Rp 2.605.000,00

Pengembangan sekolah sehat, sekolah aman, sekolah ramah anak, sekolah inklusi, sekolah

adiwiyata dan sejenisnya

Penyusunan kurikulum yang terintegrasi dengan pemahaman yang berkelanjutan tentang lingkungan, pelestarian alam, perlindungan anak,

dan tanggung jawab sosial

Rp 1.605.000,00

Pengembangan sekolah sehat, sekolah aman, sekolah ramah anak, sekolah inklusi, sekolah

adiwiyata dan sejenisnya

Semua guru mata pelajaran bersama peserta didik melaksanakan pendidikan

lingkungan dalam satu waktu khusus.

Contoh kegiatan dapat berupa bazar, pameran, lomba-lomba berkaitan

dengan lingkungan

Rp. 2.305.000,00

Pengembangan sekolah sehat, sekolah aman, sekolah ramah anak, sekolah inklusi, sekolah

adiwiyata dan sejenisnya

Semua guru serta peserta didik dan orang tua peserta didik melaksanakan

kegiatan sosial dan kebersamaan mengenai lingkungan

Rp 4.760.000,00

Membangun kerjasama dan berkolaborasi antara satuan pendidikan

dengan lembaga pemerintah dan organisasi lingkungan untuk mendapatkan bantuan teknis dan sumber daya dalam pengembangan

sekolah adiwiyata dan ramah anak

Rp 12.840.000,00

Penyediaan fasilitas/aksesibilitas

bagi Peserta Didik berkebutuhan khusus

Pengadaan fasilitas untuk peserta didik yang memiliki kebutuhan khusus

Rp 4.500.000,00

TOTAL KESELURUHAN Rp 165.948.500,00

36

Rincian Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS) dalam ARKAS Berdasarkan Analisis Raport Pendidikan Tahun 2023 SMP Muhammadiyah 1 Banjarbaru

No Benahi Kegiatan Penjelasan Kegiatan

Uraian Kegiatan Jumlah Satuan

Harga Satuan Harga barang/jasa

untuk tiap satuan

Total

1 Peningkatan kompetensi GTK dengan mempelajari konten terkait

praktik baik pembelajaran interaktif yang sesuai dengan

tujuan pembelajaran

dan karakteristik

siswa

Pengembangan inovasi terkait

metode pembelajaran

Guru mengikuti pelatihan dan peningkatan kompetensi guru tentang

metode/strategi pembelajaran semua

mapel

Narasumber 5 orang Rp 500,000.00 Rp 2,500,000 Kertas A4 100 Lembar Rp 200.00 Rp 20,000 Sertifikat 5 Lembar Rp 30,000.00 Rp 150,000 Spanduk 1 Buah Rp 150,000.00 Rp 150,000.00 Penggandaan 50 Lembar Rp 250.00 Rp 12,500.00 Penjilidan Hard

Cover 4 buah Rp 25,000.00 Rp 100,000.00 Kursi besi 15 buah Rp 300,000.00 Rp 4,500,000.00 Meja guru 15 buah Rp 1,040,000.00 Rp 15,600,000.00 Kursi guru 25 buah Rp 433,000.00 Rp 10,825,000.00 Proyektor 4 unit Rp 11,249,000.00 Rp 44,996,000.00 Pembentukan

komunitas belajar

Guru semua mapel berpartisipasi dalam

komunitas belajar sekolah untuk melaksanakan kolaborasi

secara rutin dengan tujuan jelas dan terukur

untuk meningkatkan kualitas pembelajaran agar berdampak pada

pembelajaran

Narasumber 2 orang Rp 500,000.00 Rp 1,000,000.00 Kertas A4 100 Lembar Rp 200.00 Rp 20,000.00 Sertifikat 2 Lembar Rp 30,000.00 Rp 60,000.00 Spanduk 5 Buah Rp 150,000.00 Rp 750,000.00 Penggandaan 100 Lembar Rp 250.00 Rp 25,000.00 Penjilidan Hard

Cover 30 buah Rp 25,000.00 Rp 750,000.00 Pengadaan Papan

tulis 13 buah Rp 2,000,000.00 Rp 26,000,000.00

No Benahi Kegiatan Penjelasan Kegiatan

Uraian Kegiatan Jumlah Satuan

Harga Satuan Harga barang/jasa

untuk tiap satuan

Total

2 Peningkatan kompetensi GTK dengan mempelajari

konten terkait teks informasi yang berkaitan erat dengan

kemampuan literasi

Pengembangan diri terkait literasi melalui PMM

Guru mengikuti pelatihan mandiri terkait literasi di platform Merdeka Mengajar

yang terjadwal 2x setiap bulan

Narasumber 12 orang Rp 500,000.00 Rp 6,000,000.00 Kertas A4 100 Lembar Rp 200.00 Rp 20,000.00 Sertifikat 12 Lembar Rp 30,000.00 Rp 360,000.00 Spanduk 12 Buah Rp 150,000.00 Rp 1,800,000.00 Penggandaan 100 Lembar Rp 250.00 Rp 25,000.00 Pelatihan dan peningkatan

kapasitas guru terkait literasi (2x setahun)

Narasumber 2 orang Rp 500,000.00 Rp 1,000,000.00 Kertas A4 20 Lembar Rp 200.00 Rp 4,000.00 Sertifikat 2 Lembar Rp 30,000.00 Rp 60,000.00 Spanduk 2 Buah Rp 150,000.00 Rp 300,000.00 Penggandaan 20 Lembar Rp 250.00 Rp 5,000.00 Guru melakukan kegiatan

sharing pengetahuan di sekolah yang dijadwalkan 1x

setiap bulan

Kertas A4 30 Lembar Rp 200.00 Rp 6,000.00

Pelaksanaan kegiatan pengembangan minat baca peserta

didik

Peserta didik mengikuti kegiatan field Trip

(karyawisata) ke perpustakaan atau toko buku

Narasumber 2 orang Rp 500,000.00 Rp 1,000,000.00 Transportasi 24 unit Rp 200,000.00 Rp 4,800,000.00 Sertifikat 2 Lembar Rp 30,000.00 Rp 60,000.00 Pemberdayaan

Perpustakaan

perpustakaan mengadakan workshop dan lomba menulis

untuk peserta didik

Kertas A4 100 Lembar Rp 200.00 Rp 20,000.00 Sertifikat 10 Lembar Rp 30,000.00 Rp 300,000.00 Spanduk 5 Buah Rp 150,000.00 Rp 750,000.00 Penggandaan 100 Lembar Rp 250.00 Rp 25,000.00 Penghapus 5 buah Rp 2,000.00 Rp 10,000.00 Map 10 lembar Rp 2,000.00 Rp 20,000.00 Kegiatan Gerakan

Literasi Sekolah

Melaksanakan praktik baik tentang literasi dan menjadikannya sebagai kebiasaan serta budaya di

lingkungan sekolah.

Spanduk 5 Buah Rp 150,000.00 Rp 750,000.00

38

No Benahi Kegiatan Penjelasan Kegiatan

Uraian Kegiatan Jumlah Satuan

Harga Satuan Harga barang/jasa

untuk tiap satuan

Total

3 Peningkatan kompetensi GTK dengan mempelajari konten pengembangan

diri untuk memahami bilangan, aljabar, geometri, data, dan

ketidakpastian di Platform Merdeka

Mengajar

Pengembangan diri terkait numerasi melalui

PMM

Guru mengikuti pelatihan mandiri terkait

numerasi di platform Merdeka Mengajar

Narasumber 1 orang Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Kertas A4 5 Lembar Rp 200.00 Rp 1,000.00 Sertifikat 1 Lembar Rp 30,000.00 Rp 30,000.00 Spanduk 1 Buah Rp 50,000.00 Rp 50,000.00 Peningkatan

kompetensi bidang studi semua mapel

Guru mengikuti pelatihan dan

peningkatan kompetensi bidang studi

untuk semua mapel

Narasumber 1 orang Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Kertas A4 5 Lembar Rp 200.00 Rp 1,000.00 Sertifikat 1 Lembar Rp 30,000.00 Rp 30,000.00 Spanduk 1 Buah Rp 50,000.00 Rp 50,000.00 Workshop Model

Pembelajaran Contectual Theacing Learning (CTL) untuk

semua mapel

Guru mengikuti pelatihan model pembelajaran Contectual Theacing Learning (CTL) untuk

semua mapel

Narasumber 1 orang Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Kertas A4 10 Lembar Rp 200.00 Rp 2,000.00 Sertifikat 1 Lembar Rp 30,000.00 Rp 30,000.00

Spanduk 1 Buah Rp 50,000.00 Rp 50,000.00

4 Peningkatan kompetensi GTK dengan mempelajari

konten terkait Profil Pelajar Pancasila untuk

dimensi kemandirian

Pengembangan diri terkait karakter kemandirian melalui

PMM

Guru mengikuti pelatihan mandiri terkait

karakter kemandirian melalui platform Merdeka Mengajar

Narasumber 1 orang Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Kertas A4 10 Lembar Rp 200.00 Rp 2,000.00 Sertifikat 1 Lembar Rp 30,000.00 Rp 30,000.00

Spanduk 1 Buah Rp 20,000.00 Rp 20,000.00

5 Pengimplementasian Projek Penguatan Profil

Pelajar Pancasila dimensi kemandirian dalam pembelajaran

Penyusunan program Proyek Penguatan Profil Pancasila (P5)

Satuan Pendidikan melaksanakan Projek Penguatan Profil Pelajar

Pancasila (P5) yang terintegrasi dengan

mapel

Narasumber 1 orang Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Kertas A4 10 Lembar Rp 200.00 Rp 2,000.00 Sertifikat 1 Lembar Rp 30,000.00 Rp 30,000.00

Spanduk 5 Buah Rp 50,000.00 Rp 250,000.00

No Benahi Kegiatan Penjelasan Kegiatan

Uraian Kegiatan Jumlah Satuan

Harga Satuan Harga barang/jasa

untuk tiap satuan

Total

6 Pengembangan dan pengimplementasian praktik pembelajaran interaktif yang sesuai

dengan tujuan pembelajaran dan karakteristik siswa

Pembentukan komunitas belajar

Guru semua mapel berpartisipasi dalam

komunitas belajar sekolah

Spanduk 3 Buah Rp 50,000.00 Rp 150,000.00

Penyelenggaraan pembelajaran aktif kreatif efektif dan

nyaman

Guru mengikuti pelatihan pembelajaran

aktif kreatif efektif dan nyaman

Narasumber 1 orang Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Kertas A4 10 Lembar Rp 200.00 Rp 2,000.00 Sertifikat 1 Lembar Rp 30,000.00 Rp 30,000.00 Spanduk 1 Buah Rp 50,000.00 Rp 50,000.00 Penyusunan modul

interaktif dan media pembelajaran

Guru mengikuti pelatihan Penyusunan

modul interaktif dan media pembelajaran

Narasumber 1 orang Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Kertas A4 10 Lembar Rp 200.00 Rp 2,000.00 Sertifikat 1 Lembar Rp 30,000.00 Rp 30,000.00 Spanduk 1 Buah Rp 50,000.00 Rp 50,000.00 7 Peningkatan

kompetensi kepala sekolah dan guru yang

terlibat dalam manajemen sekolah dengan mempelajari

konten terkait perumusan, penyampaian dan penerapan visi-misi

sekolah untuk meningkatkan kualitas

pembelajaran

Peningkatan kompetensi PTK dalam aspek transparansi dan

akuntabilitas pengelolaan program, kegiatan, hasil-hasil dan

keuangan

Guru mengikuti pelatihan Peningkatan kompetensi PTK dalam aspek transparansi dan

akuntabilitas pengelolaan program, kegiatan, hasil-hasil dan

keuangan

Narasumber 1 orang Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Kertas A4 10 Lembar Rp 200.00 Rp 2,000.00 Sertifikat 1 Lembar Rp 30,000.00 Rp 30,000.00

Spanduk 1 Buah Rp 50,000.00 Rp 50,000.00

Workshop Validasi RPP semua mapel untuk memastikan proses

pembelajaran memfasilitasi siswa belajar dengan mudah

dan menyenangkan

Guru mengikuti Workshop Validasi RPP

semua mapel

Narasumber 1 orang Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Kertas A4 10 Lembar Rp 200.00 Rp 2,000.00 Sertifikat 1 Lembar Rp 30,000.00 Rp 30,000.00

Spanduk 1 Buah Rp 50,000.00 Rp 50,000.00

40

No Benahi Kegiatan Penjelasan Kegiatan

Uraian Kegiatan Jumlah Satuan

Harga Satuan Harga barang/jasa

untuk tiap satuan

Total

8 Peningkatan kompetensi GTK dengan mempelajari konten terkait bahaya

dan pencegahan Narkoba serta penanggulangan kasus

Narkoba pada murid

Pelatihan guru dan kepala sekolah terkait

penyalahgunaan narkoba

Guru dan kepala sekolah mengikuti

pelatihan terkait penyalahgunaan

narkoba

Narasumber 1 orang Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Kertas A4 10 Lembar Rp 200.00 Rp 2,000.00 Sertifikat 1 Lembar Rp 30,000.00 Rp 30,000.00 Spanduk 1 Buah Rp 50,000.00 Rp 50,000.00 Pengembangan diri

terkait penyalahgunaan narkoba melalui PMM

Guru mengikuti pelatihan mandiri terkait

penyalahgunaan narkoba di platform

Merdeka Mengajar

Spanduk 1 Buah Rp 50,000.00 Rp 50,000.00

Penyelenggaraan sosialisasi tentang

pencegahan penyalahgunaan narkotika, psikotropika,

zat adiktif (narkoba), minuman keras, merokok, dan HIV AIDS

Sekolah menyelenggarakan kegiatan sosialisasi tentang pencegahan

penyalahgunaan narkotika, psikotropika,

zat adiktif (narkoba), minuman keras, merokok, dan HIV AIDS

Narasumber 1 orang Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Kertas A4 10 Lembar Rp 200.00 Rp 2,000.00 Sertifikat 1 Lembar Rp 30,000.00 Rp 30,000.00

Spanduk 1 Buah Rp 50,000.00 Rp 50,000.00

Pelatihan guru dan kepala sekolah terkait

penyalahgunaan narkoba

Guru dan kepala sekolah mengikuti

pelatihan terkait penyalahgunaan

narkoba

Narasumber 1 orang Rp 500,000.00 Rp 500,000.00 Sertifikat 1 Lembar Rp 30,000.00 Rp 30,000.00 Spanduk 1 Buah Rp 50,000.00 Rp 50,000.00 9 Peningkatan

kompetensi GTK dengan mempelajari

konten terkait penerimaan dan penghargaan terhadap siswa dengan disabilitas

di sekolah

Pengembangan diri terkait sikap inklusif

melalui PMM

Guru semua mata pelajaran mengikuti pelatihan khusus yang

berfokus pada pendidikan terhadap siswa dengan disabilitas

di sekolah

Narasumber 2 Orang Rp 500,000.00 Rp 1,000,000.00 Kertas A4 100 Lembar Rp 200.00 Rp 20,000.00 Sertifikat 2 Lembar Rp 30,000.00 Rp 60,000.00 Spanduk 5 Buah Rp 150,000.00 Rp 750,000.00 Penggandaan 100 Lembar Rp 250.00 Rp 25,000.00 Penjilidan Hard

Cover 30 buah Rp 25,000.00 Rp 750,000.00 Guru pendamping

melakukan kolaborasi dan konsultasi dengan instansi terkait untuk

bisa mendapatkan pandangan lebih luas

tentang bagaimana pendidikan inklusif yang

ideal untuk satuan pendidikan

Narasumber 2 Orang Rp 500,000.00 Rp 1,000,000.00 Kertas A4 100 Lembar Rp 200.00 Rp 20,000.00 Sertifikat 2 Lembar Rp 30,000.00 Rp 60,000.00 Spanduk 5 Buah Rp 150,000.00 Rp 750,000.00 Penggandaan 100 Lembar Rp 250.00 Rp 25,000.00 Penjilidan Hard

Cover 30 buah Rp 25,000.00 Rp 750,000.00

No Benahi Kegiatan Penjelasan Kegiatan

Uraian Kegiatan Jumlah Satuan

Harga Satuan Harga barang/jasa

untuk tiap satuan

Total

10 Peningkatan kompetensi GTK dengan mempelajari

konten terkait penerimaan dan penghargaan terhadap siswa dengan disabilitas

di sekolah

Pengembangan diri terkait sikap inklusif

melalui PMM

Semua guru mata pelajaran mengikuti

pelatihan terkait teknologi pendukung dan peralatan khusus

untuk penunjang peserta didik disabilitas

yang ada di satuan pendidikan

Narasumber 2 Orang Rp 500,000.00 Rp 1,000,000.00 Kertas A4 100 Lembar Rp 200.00 Rp 20,000.00 Sertifikat 2 Lembar Rp 30,000.00 Rp 60,000.00 Spanduk 5 Buah Rp 150,000.00 Rp 750,000.00 Penggandaan 100 Lembar Rp 250.00 Rp 25,000.00 Penjilidan Hard

Cover 30 buah Rp 25,000.00 Rp 750,000.00 Pengembangan sekolah

sehat, sekolah aman, sekolah ramah anak, sekolah inklusi, sekolah

adiwiyata dan sejenisnya

Penyusunan kurikulum yang terintegrasi dengan pemahaman

yang berkelanjutan tentang lingkungan, pelestarian alam, perlindungan anak, dan

tanggung jawab sosial

Kertas A4 100 Lembar Rp 200.00 Rp 20,000.00 Sertifikat 2 Lembar Rp 30,000.00 Rp 60,000.00 Spanduk 5 Buah Rp 150,000.00 Rp 750,000.00 Penggandaan 100 Lembar Rp 250.00 Rp 25,000.00 Penjilidan Hard

Cover 30 buah Rp 25,000.00 Rp 750,000.00 Pengembangan sekolah

sehat, sekolah aman, sekolah ramah anak, sekolah inklusi, sekolah

adiwiyata dan sejenisnya

Semua guru mata pelajaran bersama

peserta didik melaksanakan pendidikan lingkungan

dalam satu waktu khusus. Contoh kegiatan dapat berupa bazar, pameran, lomba- lomba berkaitan dengan

lingkungan

Kertas A4 100 Lembar Rp 200.00 Rp 20,000.00 Sertifikat 2 Lembar Rp 30,000.00 Rp 60,000.00 Spanduk 5 Buah Rp 150,000.00 Rp 750,000.00 Penggandaan 100 Lembar Rp 250.00 Rp 25,000.00 Penjilidan Hard

Cover 30 buah Rp 25,000.00 Rp 750,000.00 Hadiah 30 buah Rp 20,000.00 Rp 600,000.00 Cetak flyer 100 lembar Rp 1,000.00 Rp 100,000.00

42

No Benahi Kegiatan Penjelasan Kegiatan

Uraian Kegiatan Jumlah Satuan

Harga Satuan Harga barang/jasa

untuk tiap satuan

Total

11 Peningkatan kompetensi GTK dengan mempelajari

konten terkait penerimaan dan penghargaan terhadap

siswa dengan disabilitas di sekolah

Pengembangan sekolah sehat, sekolah

aman, sekolah ramah anak, sekolah inklusi, sekolah adiwiyata dan

sejenisnya

Semua guru serta peserta didik dan orang

tua peserta didik melaksanakan kegiatan

sosial dan kebersamaan mengenai

lingkungan

Hadiah 30 buah Rp 20,000.00 Rp 600,000.00 Cetak flyer 100 lembar Rp 1,000.00 Rp 100,000.00 Transportasi 20 unit Rp 200,000.00 Rp 4,000,000.00 Sertifikat 2 Lembar Rp 30,000.00 Rp 60,000.00 Membangun kerjasama

dan berkolaborasi antara satuan pendidikan dengan lembaga pemerintah

dan organisasi lingkungan untuk mendapatkan bantuan teknis dan sumber daya

dalam pengembangan sekolah adiwiyata dan

ramah anak

Cetak flyer 100 lembar Rp 1,000.00 Rp 100,000.00 Transportasi 20 unit Rp 200,000.00 Rp 4,000,000.00 Sertifikat 2 Lembar Rp 30,000.00 Rp 60,000.00 Pengadaan

tempat sampah lima warna

3 unit Rp 610,000.00 Rp 1,830,000.00

Pengadaan tempat sampah

besar

5 Unit Rp 1370000.00 Rp 6,850,000.00

Penyediaan fasilitas/aksesibilitas

bagi Peserta Didik berkebutuhan khusus

Pengadaan fasilitas untuk peserta didik

yang memiliki kebutuhan khusus

Pengadaan kebutuhan pembelajaran

siswa berkebutuhan

khusus

1 set Rp 4500000.00 Rp 4,500,000.00

TOTAL KESELURUHAN Rp 165,948,500

Dalam dokumen RKT 23-24 SMP Muhammadiyah 1 Banjarbaru (Halaman 40-51)

Dokumen terkait