ABSTRACT
Risma, 2019. This final project is about An Analysis on The Students’
Anxiety in Their Presentation at English Departement Proposal Seminar (A Descriptive Study at the Eight Semester of English Departement Muhammadiyah University of Makassar). A thesis of English Department, the Faculty of Teachers Training and Education, Makassar Muhammadiyah University, guided by Erwin Akib and Muh. Astrianto Setiadi.
This research aimed in finding out what are the factors that cause students' anxiety in their presentation at English Departement Proposal Seminar .
The research applied descriptive quantitative research. The research subject is the eight semester students of Muhammadiyah University of Makassar by using purposive sampling technique. The instrument of the research were questionnaire . Based on the result of factor analysis trough a final version PSCAS questionnaire adopted from Yaikhong 2012. The data analyst shows that there are 3 factor that cause students‟ anxiety in their presentation at english departement proposal seminar are lack of preparation, lack of confidence and lack of motivation. Lack of preparation is one of the most influence students‟ anxiety in proposal seminar as much 84.6%, participants agree with the statements. Then, the Lack of confidence is the second that influence students‟ anxiety in proposal seminar as much 76.9%, participants agree with the statements. Next is the Lack of motivation is the third influence students‟ anxiety in proposal seminar as much 76.9%, participants agree with the statements. The factor lack of preparation score was 89,6%. It showed that the the factors that cause students' anxiety in Proposal Seminar is the lack of preparation was highest then all factors. It means that lack of preparation was the most factors that influenced students‟ anxiety in proposal seminar at the eight semeseter students English Depatment Muhammadiyah University of Makaasar.
Keywords :Public Speaking, Anxiety, factor that cause students’ anxiety.
ABSTRAK
Risma, 2019. Tugas akhir ini tentang Menganalisis Kecemasan Mahasiswa pada saat Presentasi ujian proposal jurusan bahasa inggris (Menggunakan desain penelitian descriptive untuk mahasiswa semester 8 jurusan bahasa inggris Universitas Muhammadiyah Makassar). Diawasi oleh Erwin Akib dan Muh. Astrianto Setiadi.
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor apa yang menyebabkan kecemasan mahasiswa pada saat presentasi ujian proposal untuk jurusan bahasa inggris. Penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptive kuantitatif. Fokus dari peneliian ini adalah mahasisa semester 8 UniversitasMuhammadiyah Makassar dengan menggunakan purposive sampling technique. Instrumen dari penelitian ini adalah pertanyaan. Data dari pertanyaan ini menunjukkan bahwa Ada 3 faktor yang mempengaruhi kecemasan mahasiswa pada saat presentasi ujian proposal untuk jurusan bahasa inggris seperti kurangnya persiapan, kurangnya kepercayaan dan kurangnya motivasi. Kurangnya persiapan adalah salah satu yang paling mempengaruhi kecemasan mahasiswa pada saat ujian proposal sebanyak 84.6% peserta setuju dengan pernyataan ini.
Kemudian, kurangnya kepercayaan diri adalah kedua yang mempengaruhi kecemasan mahasiswa pada saat ujian proposal sebanyak 76.9% peserta setuju dengan pernyataan ini. Selanjutnya adalah kurangnya motivasi adalah ketiga yang mempengaruhi kecemasan mahasiswa pada saat ujian proposal sebanyak 76.9%
peserta setuju dengan pernyataan ini. Ini menunjukkan bahwa yang menyebabkan kecemasan mahasiswa pada saat ujian proposal adalah kurangnya persiapan faktor tertinggi dari semua faktor. Ini berarti bahwa kurangnya persiapan adalah faktor yang paling mempengaruhi kecemasan mahasiswa pada saat ujian proposal pada mahasiswa semester 8 Universitas Muhammadiyah Makassar.
Kata kunci: berbicara, kecemasan, ketepatan berbicara, faktor yang menyebabkan kecemasan mahasiswa