• Tidak ada hasil yang ditemukan

ABSTRAK Depo air minum isi ulang - Repository Widya Kartika

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "ABSTRAK Depo air minum isi ulang - Repository Widya Kartika"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Universitas Widya Kartika vi

ABSTRAK

Depo air minum isi ulang merupakan usaha penjualan air minum yang dikemas dalam galon dan dijual secara langsung kepada konsumen. Dilihat dari segi pemantauan dan pengontrolan pada depo air minum isi ulang, pemilik depo harus melakukan pengecekan terlebih dahulu dan pemilik depo juga tidak mengetahui apakah air yang dijualnya mempunyai kualitas yang baik atau buruk. Untuk membantu dan mempermudah pemilik depo air minum isi ulang, maka dari itu sistem monitoring dan kontroling ini dibuat dengan menggunakan internet of things yang dapat diakses dari jarak jauh melalui smartphone ataupun PC. Dalam sistem monitoring, pemilik depo dapat memantau volume air, kekeruhan air, dan kadar keasaman air (pH) yang dijual. Sedangkan dalam sistem kontroling, pemilik depo dapat melakukan proses pengisian air, penjualan air, pembelian air, dan batas kerendahan air. Sistem ini juga di lengkapi dengan kartu stok yang berguna bagi pemilik depo agar dapat mengetahui laporan data stok penjualan air dan stok pembelian air. Metode yang digunakan dalam pengembangan sistem adalah prototype. Dengan adanya sistem ini, pemantauan dan pengontrolan depo air minum isi ulang akan jauh lebih mudah.

Kata kunci : monitoring, kontroling, air minum isi ulang, internet of things

(2)

Universitas Widya Kartika vii

ABSTRACT

Refill drink depot is a business that offers mineral water beverage packaged in a form of gallon and being sold directly to consumers. Looking from the quality control perspective of refill drink depot, the owners need to check and understand whether the mineral water that they offer has a good or bad quality. To help the owner of refill drink depot’s owner, controlling and monitoring are now available using internet of things that can be accessed remotely from their very own smartphone or PC. In this monitoring system, the owner will be able to detect water volume, clearness of the water, and the level of acidity of the water (pH).

Meanwhile, in controlling system, the owner will be able to do the water refilling process, mineral water sales, as well as the modesty limit. This system is also equipped with stock card that enable the owners to understand the mineral water sales data as well as comprehending the number of stock that they have. Prototype mode will be used as the system development. With the existence of this system, monitoring and controlling refill drink depo will be much easier.

Keywords : monitoring, kontroling, refill mineral water, internet of things

Referensi

Dokumen terkait

Pada Depo Air Minum Isi Ulang di Kota Singaraja Bali. Metode Penelitian

Pengujian bakteriologis dilakukan terhadap 13 sampel air minum isi ulang yang diambil dari depo air minum isi ulang yang tersebar di sekitar Lenteng A gung dan Srengseng

Identifikasi Bakteri Escherichia Coli pada Air Minum Isi Ulang yang Diproduksi Depot Air Minum Isi Ulang di Kecamatan..

Di Ketintang sendiri terdapat 8 depo air minum isi ulang yang tersebar, salah satunya air minum isi ulang yang sedang digemari masyarakat adalah air isi ulang

Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan didapatkan hasil perhitungan bakteri Coliform pada dua depo air minum isi ulang yang dapat dilihat pada tabel 5.1

Banyak faktor yang mendasari adanya cemaran bakteri patogen dalam air minum isi ulang, dari hasil observasi dan kuesioner pada 11 depot yang belum memenuhi baku mutu,

Di Ketintang sendiri terdapat 8 depo air minum isi ulang yang tersebar, salah satunya air minum isi ulang yang sedang digemari masyarakat adalah air isi ulang

Sistem Pemasaran Dan Pendistribusian Tersebut Berpengaruh Signifikan Terhadap Volume Penjualan Air Minum, Oleh Sebab Itu Disarankan Agar Usaha Depo Air Minum “MAMA RAHMAH” Meningkatkan