• Tidak ada hasil yang ditemukan

abstrak - Perpustakaan Poltekkes Malang

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "abstrak - Perpustakaan Poltekkes Malang"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Dewi Harlynda Rohmah, 2019. Gambaran Kepatuhan Pasien Penyakit Jantung

Sebelum dan Sesudah Mendapatkan Edukasi Gizi Di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Umum Mitra Delima, Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang yang dibimbing oleh Dr.

Annasari Mustafa, SKM., M.Sc.

Serangan jantung merupakan peristiwa akut dan terutama disebabkan oleh penyumbatan yang mencegah darah mengalir ke jantung atau otak. Alasan paling umum untuk ini adalah penumpukan timbunan lemak di dinding bagian dalam pembuluh darah yang memasok jantung atau otak. Stroke juga dapat disebabkan oleh pendarahan dari pembuluh darah di otak atau dari pembekuan darah. Penyebab serangan jantung dan stroke biasanya adalah adanya kombinasi faktor-faktor risiko, seperti penggunaan tembakau, pola makan dan obesitas yang tidak sehat, aktivitas fisik yang tidak aktif dan penggunaan alkohol, hipertensi, diabetes, dan hiperlipidemia yang berbahaya. (WHO, 2017). Rumah Sakit Umum Mitra Delima memiliki 2(dua) program pelayanan gizi di yaitu program pemberian gizi untuk rawat jalan yang dilakukan di dalam ruang poli gizi dan program pemberian gizi untuk rawat inap bagi pasien yang menjalankan pengobatan rawat inap di RS. Pada Instalasi Gizi RS terdapat 3 (tiga) ahli gizi dengan salah satunya sebagai Kepala Instalasi Gizi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran kepatuhan pasien penyakit jantung sebelum dan sesudah mendapatkan edukasi gizi di ruang rawat inap Rumah Sakit Umum Mitra Delima (Bululawang Kabupaten Malang). Penelitian ini merupakan penelitian observasional deskriptif dengan desain penelitian studi kasus (case study). Subyek penelitian adalah pasien rawat inap yang didiagnosis menderita penyakit jantung dengan komplikasi sejumlah 3 orang yang telah diberikan intervensi gizi edukasi dan diet jantung dengan komplikasi.

Kata kunci: Penyakit Jantung, Gambaran Umum, Asuhan Gizi, Edukasi.

(2)

ABSTRACT

Dewi Harlynda Rohmah , 2019. Overview of Compliance with Heart Disease Patients Before and After Getting Nutrition Education in the Inpatient Room Mitra Delima General Hospital , Malang Ministry of Health Health Polytechnic led by Dr. Annasari Mustafa, SKM., M.Sc.

A heart attack is an acute event and is mainly caused by a blockage that prevents blood from flowing to the heart or brain. The most common reason for this is the buildup of fat deposits in the inner walls of blood vessels that supply the heart or brain. Stroke can also be caused by bleeding from blood vessels in the brain or from blood clots . The causes of heart attacks and strokes are usually a combination of risk factors, such as tobacco use, unhealthy diet and obesity, inactive physical activity

and the use of alcohol, hypertension, diabetes,

and dangerous hyperlipidemia (WHO,2017). Mitra Delima General Hospital has 2 (two) nutrition service programs , namely the nutrition program for outpatient care that is carried out in the poly nutrition room and in the nutritional program for inpatient care for patients who carry out inpatient treatment in hospitals. In the Nutrition Installation Hospital there are 3 (three) nutritionists with one of them as the Head of Nutrition Installation. The purpose of this study was to determine the description of heart disease patient compliance before and after obtaining nutrition education in the inpatient room of Mitra Delima General Hospital (Bululawang Malang Regency) . This research is a descriptive observational study with a case study research design ( case study ) . The subjects of the study were inpatients who were diagnosed with heart disease with complications there were 3 people who had been given educational nutrition and heart diet interventions with complications.

Keywords: Heart Disease, Overview, Nutrition Care, Education.

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran kemampuan ibu tentang pencegahan pneumonia berulang pada balita di Wilayah Kerja Puskesmas Janti sebelum dan sesudah diberikan

Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Daya Terima Makanan Lunak Pasien Rawat Inap Penyakit Dalam RSUD Pasaman Barat Kabupaten Pasaman Barat Tahun 2016 Doctoral dissertation,

Konseling Gizi dan Pengaruhnya terhadap Asupan Zat Gizi dan Tekanan Darah pada Pasien Hipertensi Rawat Jalan di Rumah Sakit Umum Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara.. Jurnal Gizi

Berdasarkan pengambilan data survei pendahuluan jumlah pasien penyakit jantung yang menjalani rawat inap di RSU Mitra Delima Bululawang Kabupaten Malang terdapat prevalensi pasien

ABSTRAK Hubungan Antara Kualitas Istirahat-Tidur dengan Lama Rawat Inap Pasien Post Operasi Laparotomi di Rumah Sakit Lavalette Malang.. Yelly Prastika Rustina

Tujuan dari penelitian adalah mendeskripsikan gambaran intensitas nyeri sebelum dan sesudah upaya-upaya penurunan intensitas nyeri pada remaja putri yang mengalami dismenorea primer..

Dari total sampel 56 pasien, rata-rata waktu pndaftaran pasien BPJS rawat jalan sebelum adanya video yaitu 254,25 detik 4 menit 14,25 detik per pasien sedangkan waktu pendaftaran

Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh edukasi gizi terhadap tingkat pengetahuan dan kualitas hidup, menganalisis hubungan tingkat pengetahuan dengan tingkat konsumsi