• Tidak ada hasil yang ditemukan

ABSTRAK - Repository Widya Kartika

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "ABSTRAK - Repository Widya Kartika"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iii Universitas Widya Kartika

ABSTRAK

Kantor Jasa Penilai Publik (KJPP) Firman Azis dan Rekan merupakan perusahaan konsultasi penilaian yang terdaftar sebagai rekanan kerja Bank Mandiri, BRI, OCBC, dan yang lainnya dalam menerima order penilaian dari nasabah untuk berbagai kepentingan, bergerak dalam bidang penilaian tanah, penilaian mesin dan penilaian asset,perusahaan inidituntut untuk menyelesaikan penilaian dan pembuatan laporan penilaian dengan cepat dan akurat.Namun kenyataannya perusahaan ini sering melakukan keterlambatan penyerahan laporan karena proses penilaian yang digunakan perusahaan masih secara manual dan menggunakan perhitungan secara manual, media penyimpanan data juga masih dilakukan secara manual. Metode penyelasaian perhitungan menggunakan Market Data Approach atau perbandingan data pasar, sedangkan metodologi yang digunakan untuk membangun “Aplikasi Penilaian Aset Rumah Tinggal Berbasis Web” ini menggunakan metode Waterfall, dengan bahasa pemrograman HTML, CSS, PHP dan MySQL sebagai media penyimpanan data. Dengan diterapkan nya aplikasi ini dipastikan proses perhitungan penilaian tanah akan lebih efektif dan memakan waktu lebih cepat dalam pembuatan laporan yang akan diserahkan ke pimpinan selanjutnya ke pihak nasabah.

Kata Kunci : Penilaian Tanah,Market Data Approach

(2)

iv Universitas Widya Kartika

ABSTRACT

The Public Appraisal Service Office (KJPP) Firman Azis and Partners are an appraisal consulting company registered as a work partner of Mandiri Bank, BRI, OCBC and the others in receiving appraisal orders from customers for various purposes, engaged in land valuation, machinery appraisal and asset valuation, these companies are required to complete appraisal and making appraisal reports quickly and accurately. However, in reality this company often makes late submission of reports because the appraisal process used by the company is still manual and uses calculations manually, data storage media are also still done manually. The method of completing calculations using the Market Data Approach or comparison of market data, while the methodology used to build the "Web-Based Residence Assets Application Application" uses the Waterfall method, with the programming languages HTML, CSS, PHP and MySQL as data storage media. With the application of this application, it is certain that the land valuation calculation process will be more effective and faster in preparing reports that will be submitted to the next leader to the customer.

Key Words : Appraisal, Market Data Approach

Referensi

Dokumen terkait

vi Universitas Widya Kartika ABSTRAK Nama Mahasiswa : Darwen Juanta Skripsi Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Opini Auditor, dan Umur Perusahaan Terhadap Audit Delay

Universitas Widya Kartika x ABSTRAK Jesslyn Regina Margono Pendidikan Bahasa Mandarin Masyarakat Tionghoa di Indonesia masih mewariskan berbagai macam adat istiadat dari Tiongkok

vii Universitas Widya Kartika ABSTRAK Jonathan Putra Pangapul Tugas Akhir Aplikasi Kamus Idiom Inggris – Indonesia Berbasis Mobile Menggunakan Image Processing Ada banyak kata

v Universitas Widya Kartika ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi pemasaran biro perjalanan wisata melalui media instagram, mengetahui kendala yang dihadapi

vii Universitas Widya Kartika ABSTRAK Steffi Pendidikan Bahasa Mandarin Tugas Akhir Akulturasi Budaya Etnis Tionghoa Muslim Di Masjid Muhammad Cheng Hoo Surabaya Perkembangan

viii Universitas Widya Kartika ABSTRAK Isbran Trifosa Saleleubaja Tugas Akhir Perencanaan dan Perancangan Kawasan Kompleks Wisata Tepi Pantai Mapaddegat di Kabupaten Kepulauan

VII Universitas Widya Kartika ABSTRAK Nama mahasiswa : Casella Heidi Indrawan Skripsi : Analisis Kinerja Reksadana Saham Dengan Menggunakan Metode Sharpe, Treynor, dan Jensen

iii Universitas Widya Kartika ABSTRAK Wawat Marya Fitri Skripsi Analisis Perbandingan Tatacara Perkawinan Orang Fujian di Xiamen, Tiongkok dan Keturunan Fujian di Surabaya,