• Tidak ada hasil yang ditemukan

Abstrak - Universitas Muhammadiyah Makassar

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "Abstrak - Universitas Muhammadiyah Makassar"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Yayuk Julyyanti, 2017. Dinamika social terhadap Komunikasi dalam Culture Shock Mahasiswa Perantau (kasus Mahasiswa Nagekeo di Universitas Muhammadiyah Makassar).

Jurusan Pendidikan Sosiologi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Makassar. Dibimbing oleh Darman Manda sebagai pembimbing I dan Nurlina Subair sebagai pembimbing II.

Rumusan masalah dari penelitian adalah Bagaimanakah proses adaptasi social yang timbul dalam mengahadapi culture shock pada adaptasi mahasiswa perantau nagekeo di Universitas Muhammadiyah Makassar dan Bagaimanakah dinamika social selama berkomunikasi mahasiswa perantau nagekeo di Univeristas Muhammadiyah Makassar.

Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana proses dan dinamika komunikasi mahasiswa perantauan di Universitas Muhammadiyah Makassar dalam beradaptasi, ketika menghadapi culture shock. Culture shock merupakan gejala sosial yang dialami oleh perantau ketika pindah dan mendiami daerah dengan kultur budaya yang berbeda. Penelitan ini menggunakan beberapa konsep dan teori besar di antaranya CAT, KAB, dan Adaptasi Budaya. Penelitian ini menggunakan metode snowball dan purposive sampling dalam pemilihan informannya, kemudian di analisis dengan menggunakan metode analisis tematik.

Dalam penelitian ini, ditemukan bahwa terdapat sejumlah kecenderungan seseorang dalam beradaptasi dengan budaya asing di sekitarnya, yang kemudian menentukan pemilihan tipe adaptasinya agar bisa bertahan.

Kata Kunci:Proses dan Dinamika, Culture Shock, Adaptasi.

Referensi

Dokumen terkait

Predictable qualitative heterogeneity of relative treatment effect (i.e. benefit in some patients and harm in others) in relation to baseline risk has been demonstrated

PROSES ADAPTASI KOMUNIKASI ANTAR BUDAYA MAHASISWA ASAL TORAJA DI UKSW DALAM MENGHADAPI. CULTURE SHOCK